Anda di halaman 1dari 6

RESUME KASUS PRAKTIK KLINIK KEPERAWATAN

DASAR POLI PENYAKIT DALAM DI RS DKT


SLAMET RIYADI SURAKARTA

DISUSUN OLEH :
CHOFIFAH WIDI NURSAFA
P27220020056

PRODI D-III JURUSAN KEPERAWATAN


POLTEKKES KEMENKES SURAKARTA
2021/2022
Nama Pasien : Ny. P
Jenis Kelamin : Perempuan
Dx. Medis : Plantaris Fasciitis
Tanggal/Jam : 21 Oktober 2021/09.00 WIB

A. Assessment
Pasien datang ke poli Penyakit Dalam di RS DKT Slamet Riyadi Surakarta pada
tanggal 21 Oktober 2021 pukul 09.00 untuk kontrol rutin .
a) Data Subyektif
1. Pasien mengatakan nyeri pada bagian kaki dan tumit pada saat duduk lama.
2. Pasien mengatakan punggung sakit.
b) Data Obyektif
1. pasien tampak gelisah dan tampak lemas
2. pasien tampak kesulitan melangkah
3. KU : baik
4. TD : 125/70 mmHg
6. N : 80 x/menit
7. S : 36,6 derajat celcius
8. Rr : 20 x/menit

B. Diagnosa Keperawatan

1. Nyeri berhubungan dengan agen cedera fisik.


2. Gangguan mobilitas fisik berhubungan dengan deformitas skeletal,
nyeri, penurunan kekuatan otot.
C. Intervensi

No. DX Tujuan dan Kriteria Intervensi (SIKI)


Hasil (SLKI )

1. Nyeri Setelah dilakukan 1. Selidiki keluhan nyeri, catat lokasi


berhubungan tindakan keperawatan dan intensitas (skala 0-10). Catat
dengan agen selama …x…jam maka faktor-faktor yang mempercepat dan
cedera fisik nyeri menurun
tanda-tanda rasa sakit non verbal.
Kriteria Hasil :
- Menunjukkan nyeri
hilang/ terkontrol 2. Beriakan matras/Kasur pada bagian
- Terlihat rileks, dapat yang nyeri sesuai kebutuhan
tidur/beristirahat dan
berpartisipasi dalam 3. Berikan posisi yang nyaman.
aktivitas sesuai
kemampuan. 4. Anjurkan pasien untuk mandi air
- Menggabungkan hangat atau mandi pancuran pada
keterampilan relaksasi waktu bangun dan/atau pada waktu
dan aktivitas hiburan tidur. Sediakan waslap hangat untuk
ke dalam program mengompres sendi-sendi yang sakit
kontrol nyeri. beberapa kali sehari.

5. Berikan tindakan untuk


menghilangkan nyeri misalnya:
massage lembut.
2. 2.Gangguan Setelah dilakukan 1. Pertahankan istirahat tirah baring/
mobilitas fisik tindakan keperawatan duduk.
berhubungan selama …x… jam mobilitas
dengan membaik 2. Bantu dengan rentang gerak
deformitas Kriteria Hasil : aktif/pasif.
skeletal, 1. Mempertahankan fungsi
nyeri, posisi dengan tidak 3. Berikan dorongan untuk melakukan
penurunan
hadirnya/ pembatasan aktivitas dam mempertahankan
kekuatan
otot. kontraktur. postur tegak,duduk tinggi, berdiri

2. Mendemonstrasikan dan berjalan

tehnik/ perilaku yang 4. Berikan bantuan sesuai kebutuhan.

memungkinkan 5. Kolaborasi : konsul dengan


melakukan aktivitas fisioterapi.
D. Implementasi
Waktu Dx Implementasi Hasil TTD
Kamis, 1. Membantu dalam Ds:
21/10/20 menentukan kebutuhan - Klien mengeluh nyeri
21pukul manajemen nyeri dan kaki dan tumit
09.00 keefektifan program.
Do :
2. memberikan posisi - klien tampak gelisah dan
yang nyaman. lemas
- TD : 125/70mmhg
3. Menstabilkan sendi,
mengurangi gerakan/ - N : 80 x/m
rasa sakit pada sendi - RR : 20 x/m
-T : 36,6oC
4. Mengajarkan relaksasi
untuk mengurangi
spasme otot

5. Memberikan Tindakan
massage lembut
1. Mempertahankan Ds :
- klien mengatakan
istirahat duduk
punggunya sakit
2. memberikan
Do :
dorongan rentang
- KU baik
gerak aktif dan pasif - Klien tampak kesulitan
berjalan
3. memberikan bantuan
sesuai kebutuhan

4. mengkolaborasikan
dengan ahli fisioterapi
E. Evaluasi
Tanggal Dx Evaluasi
Kamis, 21 Plantaris fasciitis S :Klien mengatakan nyeri pada kaki dan
Oktober 2021
tumit berkurang
Pukul 09.00

O : TTV : TD : 125/70 mmhg


N : 80 x/m
RR : 24 x/m
S : 36,6 derajat celcius
A:
- masalah teratasi sebagian

P:
- Lanjutkan intervensi

S : - pasien mengatakan sudah memahami


penjelasan dari perawat.

- Pasien mengatakan dapat melakukan aktivitas


seperti biasa

O:
Pasien kooperatif dan tampak memahami manfaat
dari beraktivitas

A:
Masalah teratasi

P:
Intervensi keperawatan dihentikan

Anda mungkin juga menyukai