Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR TUGAS TT DAN TMTT

Mata pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : VII/ Gasal
Tahun Pelajaran : 2020/2021

Salah satu kewajiban guru yaitu menyusun program penugasan terstruktur (TT) dan kegiatan
mandiri tidak terstruktur ( TMTT) namun apa perbedaan diantara keduanya. Kedua tugas
mandiri ini, sesuai dengan namanya mandiri berarti tugas yang diberikan atau yang harus
diselesaikan siswa setelah ia memperoleh atau menyelesaikan suatu kegiatan belajar dalam
sebuah mata pelajaran atau bidang studi.
Penugasan terstruktur adalah kegiatan pembelajaran yang berupa pendalaman materi
pembelajaran oleh siswa yang dirancang oleh guru untuk mencapai standar kompetensi. Waktu
penyelesaian penugasan terstruktur ditentukan oleh guru. Misalnya: Pemberian tugas dari guru
kepada siswa untuk mengerjakan Lembar Kerja Siswa (LKS), mengerjakan soal-soal buatan guru,
dan sebagainya yang harus ditandatangi orang tua dan dikumpulkan pada pertemuan berikutnya. 
Kegiatan mandiri tidak terstruktur adalah kegiatan pembelajaran yang berupa pendalaman materi
pembelajaran oleh siswa yang dirancang oleh guru untuk mencapai standar kompetensi. Waktu
penyelesaiannya diatur sendiri oleh siswa. Misalnya: Pemberian tugas dari guru kepada siswa
untuk membaca dan mengerjakan topik tertentu dari berbagai sumber belajar yang bisa dipilih
secara bebas dan dikumpulkan sesuai dengan kemampuan/kecepatan siswa. 
Namun sebaiknya tugas mandiri ini dibarengi dengan pegangan murid seperti konsep materi
pembelajaran dari guru, diktat , modul, bahan ajar lainnya, seperti perpustakaan sebagai referensi
mereka dalam melaksanakan tugas tersebut. Bisa juga koran atau Internet. Kalau memang tugas
itu berat boleh dikerjakan secara berkelompok.

No Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Keterangan


KD Dasar
3.1 Menjelaskan dan Garis bilangan 1. Siswa melakukan 1 minggu Tugas tidak
menentukan urutan diskusi dalam kelompok terstruktur
pada bilangan bulat kecil untuk
(positif dan negatif) mengumpulkan
dan pecahan (biasa, informasi berkaitan
campuran, desimal, dengan garis bilangan
(garis bilangan bulat,
persen)
pecahan, dan
mengurutkan bilangan
).
2. Guru dan siswa
menyimpulkan
pembelajaran yang
telah dilaksanakan.
Kompetensi Dasar Materi Uraian Kegiatan Waktu Keterangan
4.1 . Menyelesaikan Garis bilangan Guru melakukan bimbingan 2 x 40 menit Terstruktur
masalah yang kepada kelompok kecil
berkaitan dengan dalam menyelesaikan
urutan beberapa permasalahan garis bilangan
(garis bilangan bulat,
bilangan bulat dan pecahan, dan mengurutkan
pecahan (biasa, bilangan ).

campuran, desimal,
persen)

Kompetensi Materi Uraian Kegiatan Waktu Keterangan


Dasar
3.2 Menjelaskan dan Operasi bilangan Guru merumuskan Dikerjakan Tugas tidak
melakukan operasi bulat dan pecahan pertanyaan tentang operasi selama 5 terstruktur
hitung bilangan bilangan bulat dan pecahan kalipertemua
bulat dan pecahan (Operasi penjumlahan, sifat n
dengan operasi penjumlahan operasi
memanfaatkan pengurangan, perkalian dan
berbagai sifat pembagian pada bilangan
operasi bulat dan pecahan)

Kompetensi Materi Uraian Kegiatan Waktu Keterangan


Dasar
4.2 Menyelesaikan Operasi bilangan 1. Guru melakukan 4 x 40 menit terstruktur
masalah yang bulat dan pecahan bimbingan kepada
kelompok kecil dalam
berkaitan dengan menyelesaikan
operasi hitung permasalahan tentang
operasi bilangan bulat dan
bilangan bulat dan
pecahan (Operasi
pecahan
penjumlahan, sifat operasi
penjumlahan operasi
pengurangan, perkalian
dan pembagian pada
bilangan bulat dan
pecahan)
2. Siswa melakukan
diskusi dalam kelompok
kecil untuk mengumpulkan
informasi berkaitan dengan
operasi bilangan bulat dan
pecahan (Operasi
penjumlahan, sifat operasi
penjumlahan operasi
pengurangan, perkalian
dan pembagian pada
bilangan bulat dan
pecahan)
3. Guru dan siswa
menyimpulkan cara
menyelesaikan operasi
bilangan bulat dan pecahan
(Operasi penjumlahan, sifat
operasi penjumlahan
operasi pengurangan,
perkalian dan pembagian
pada bilangan bulat dan
pecahan)

Kompetensi Materi Uraian Kegiatan Waktu Keterangan


Dasar
3.3 Menjelaskan dan Menyatakan 1. Guru membentukan 1x 40 menit terstruktur
menentukan Bilangan dalam kelompok kecil yang
representasi bentuk bilangan beranggotakan 4 orang
bilangan dalam berpangkat 2. Guru memberikan
bentuk bilangan permasalahan tentang
berpangkat bulat notasi ilmiah
3. Guru merumuskan
positif dan negatif
pertanyaan tentang notasi
ilmiah

4.3 Menyelesaikan Menyatakan 4. Guru melakukan bimbingan


masalah yang Bilangan dalam kepada kelompok kecil
bentuk bilangan dalam menyelesaikan
berkaitan dengan berpangkat permasalahan tentang
bilangan dalam notasi ilmiah
5. Siswa melakukan diskusi
bentuk bilangan
dalam kelompok kecil
berpangkat bulat
untuk mengumpulkan
positif dan negatif informasi berkaitan notasi
ilmiah
Guru dan siswa
menyimpulkan cara
menyatakan notasi ilmiah
3.4 . Menjelaskan Himpunan 1. Guru memberikan 2x40mnt
himpunan, permasalahan tentang
himpunan bagian, himpunan (menyatakan
himpunan himpunan, diagram venn,
semesta, operasi himpunan)
himpunan kosong, 2. Guru merumuskan
pertanyaan tentang
komplemen
himpunan (menyatakan
himpunan, dan
himpunan, diagram venn,
melakukan operasi operasi himpunan)
biner pada
himpunan
menggunakan
masalah
kontekstual

4.4 Menyelesaikan Himpunan 3. Guru melakukan bimbingan


masalah kepada kelompok kecil
kontekstual dalam menyelesaikan
permasalahan tentang
yang berkaitan himpunan (menyatakan
dengan himpunan, himpunan, diagram venn,
operasi himpunan)
himpunan bagian,
4. Siswa melakukan
himpunan diskusi dalam kelompok
semesta, kecil untuk mengumpulkan
himpunan kosong, informasi berkaitan
himpunan (menyatakan
komplemen himpunan, diagram venn,
himpunan dan operasi
operasi himpunan)menggunakan
gambar pada bidang
biner pada
kartesius.
himpunan 5. Guru dan siswa
menyimpulkan himpunan
(menyatakan himpunan,
diagram venn, operasi
himpunan)
3.5 Menjelaskan 6.Guru menampilkan bentuk
bentuk aljabar dan aljabar
melakukan operasi 7.Guru menyampaikan
pada bentuk permasalahan operasi
aljabar bentuk aljabat
(penjumlahan, (penjumlahan,
pengurangan, perkalian,
pengurangan,
pemfaktoran dan
perkalian, dan
pembagian bentuk aljabar)
pembagian) 8.Siswa mengumpulkan
informasi untuk
menyelesaikan masalah
operasi bentuk aljabat
(penjumlahan,
pengurangan, perkalian,
pemfaktoran dan
pembagian bentuk aljabar
4.5 . Menyelesaikan 9.Siswa melakukan diskusi
masalah yang untuk menyelesaikan
masalah operasi bentuk
berkaitan dengan aljabat (penjumlahan,
bentuk aljabar pengurangan, perkalian,
pemfaktoran dan
dan operasi pada
pembagian bentuk aljabar)
bentuk aljabar
berdasarkan informasi
yang telah dikumpulkan
secara daring.
10. Siswa menampilkan hasil
diskusi secara daring.
11. Guru dan Siswa
melakukan refleksi dari
hasil paparan hasil diskusi.

Banyumas, 2020
Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala sekolah

Antonius Edi Priyono,S.Pd. Drs. Tofik. M.Pd.


NIP. 19610721 198403 1 008 NIP. 19661214 199601 1 003

Anda mungkin juga menyukai