Anda di halaman 1dari 9

KEPEMIMPINAN

KELOMPOK 3

Fandi Ahmad Syukur Sihotang 115210027


Chika Eodia Thalita 115210025
Rio Dwi Prasetiyo 115210021
Filtra Novalia Ramadina 115210018
Dita Syiva Urnada 115210013
Sekar Indraswari 115210011
Muhammad Fadeli Saputra 115210005
Di Dunia Ini Banyak Sekali
Sosok Pemimpin, Mulai Dari
Pemimpin Keluarga,
Apa Makna Kepemimpinan Masyarakat, Negara, Dan
01 Bagi Generasi Muda? 02 Dunia. Akan Tetapi Tidak
Semua Pemimpin Punya Jiwa
Kepemimpinan. Diskusikan
Makna Kalimat Tersebut!

Bagaimana Cara Bagaimana Karakteristik


03 Menumbuhkan Jiwa
Kepemimpinan Pada
04 Pemimpin Yang Baik
Menurut Sudut Pandang
Generasi Muda? Generasi Mudah?
01
Apa Makna Kepemimpinan
Bagi Generasi Muda?
KEPEMPIMPINAN
Kepemimpinan dapat didefenisikan sebagai proses-proses
mempengaruhi, yang mempengaruhi interpretasi mengenai peristiwa-
peristiwa bagi para pengikut, pilihan dari sasaran-sasaran bagi kelompok
atau organisasi, pengorganisasian dari aktivitas-aktivitas kerja untuk
mencapai sasaran-sasaran tersebut, motivasi dari para pengikut untuk
mencapai sasaran, pemeliharaan hubungan kerja sama dan teamwork,
serta perolehan dukungan dan kerjasama dari orang-orang yang berada
diluar kelompok atau organisasi.
Bagi generasi muda, kepemimpinan harus menjadi perhatian. Generasi
muda merupakan generasi penerus dan di tangannya harapan akan
kemajuan suatu organisasi digantungkan. Ibarat mata rantai yang tergerai
panjang, posisi generasi muda dalam masyarakat menempati mata rantai
yang paling sentral dalam artian bahwa pemuda berperan sebagai
pelestari budaya, kejuangan, pelopor, perintisan pembaharuan melalui
karsa, karya dan dedikasi.
Bagaimana Pemimpin Itu?

Sejatinya setiap manusia adalah pemimpin, terutama bagi dirinya


sendiri. Namun, tidak semua orang punya jiwa kepemimpinan.
Dimana Jiwa kepemimpinan sendiri tidak tumbuh begitu saja,
melainkan harus diasah dan ditempa.

Pada kenyataannya, menjadi seorang pemimpin yang baik itu tidak


hanya sekadar tekad yang tinggi. Lebih jauh lagi, seorang pemimpin
sejati haruslah didukung sejumlah kriteria tertentu yang didapat dari
proses yang panjang dan konsisten.
1. Punya Manajemen yang Baik untuk Diri Sendiri Terlebih Dahulu
2. Punya Strategi dalam Bertindak
3. Mampu Berkomunikasi dengan Baik dan Efektif
Cara Menumbuhkan Jiwa Kepemimpinan

1. Menajamkan pikiran (critical thinking)


2. Menumbuhkan sikap disiplin
3. Meningkatkan skill problem solving
4. Berintegritas dan bertanggung jawab
5. Tenang dalam keadaan apapun
6. Menumbuhkan sikap percaya diri dan kepercayaan
7. Bersifat terbuka terhadap perubahan
Karakteristik Pemimpin

Seorang pemimpin harus mempunyai sikap integritas


yang tinggi, bertanggung jawab, mempunyai
pengetahuan yang luas, percaya diri, mempunyai
kepribadian yang baik atau jiwa sosial yang baik,
serta kemampuan meyakinkan orang lain serta
memberi semangat dalam menghadapi suatu
masalah.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai