Anda di halaman 1dari 14

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS TADULAKO
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA
Kampus Bumi Tadulako Tondo, Jl. Soekarno Hatta Km. 9 Telp : (0451) 422611 Fax : (0451) 422844
e-mail: penjaminanmutu@yahoo.co.id
Palu – Sulawesi Tengah 94118

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


No. Dokumen: …….. No. Revisi : 2 Hal : 1 dari 15 Tanggal Terbit : 17
Januari 2020

Matakuliah : Evaluasi Proses dan Semester: 4 (Empat) SKS: 3 (Tiga) Kode Matakuliah: A07171008
Hasil Pembelajaran Kimia
Program Studi: Pendidikan Kimia Dosen Pengampu/Penanggung Jawab:
1. TR.13412 / SA.13411
2. SM.13414 / RA.13424
3. Dr. H. Tahril, M.Si., MP., M.Ag.

Matakuliah Prasyarat :-
Capaian Pembelajaran Lulusan Sikap:
(CPL) S1. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik
S2. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
Pengetahuan:

1
P1. Memahami hakekat evaluasi proses dan hasil pembelajaran.
P2. Mampu menyusun instrumen evaluasi pembelajaran berdasarkan perkembangan sistem informasi dan
teknologi, dan aspek-aspek penilaian pada pembelajaran kimia.
P3. Mampu menerapkan instrumen evaluasi pembelajaran berdasarkan aspek kognitif, afektif, dan
psikomotor pada pembelajaran kimia.
Keterampilan Umum:
KU1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks
pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya.
KU2. Mampu menunjukkan kerja mandiri, bermutu, dan terukur.
Keterampilan Khusus:
KK1. Mampu menyusun instrumen evaluasi pembelajaan berdasarkan penilaian aspek kornitif, afektif,
dan psikomor pada pembelajaran kimia.
KK2. Mampu menentukan tingkat kesahihan instrumen evaluasi pembelajaran kimia
KK3. Mampu mengaplikasikan/menerapkan instrumen-instrumen penilaian hasil dan proses pembelajaran
pada pembelajaran kimia.
Capaian Pembelajaran Matakuliah CPMK1. Mampu menunjukkan kerja mandiri, bermutu, dan terukur untuk memahami hakekat evaluasi
(CPMK) proses dan hasil pembelajaran, dan menerapkan instrumen evaluasi pembelajaran berdasarkan
aspek kognitif, afektif, dan psikomotor pada pembelajaran kimia (P1; P3; KU2)
CPMK2. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam menyusun
instrumen evaluasi pembelajaan berdasarkan penilaian aspek kornitif, afektif, dan psikomor
berdasarkan berdasarkan perkembangan sistem informasi dan teknologi, dan aspek-aspek
penilaian pada pembelajaran kimia dengan penuh tanggung jawab (KU1; KK1; P2; S2)
CPMK3. Mampu menunjukkan kerja mandiri, bermutu, dan terukur dalam menentukan tingkat kesahihan
dan mengaplikasikan/menerapkan instrumen-instrumen penilaian hasil dan proses pembelajaran
pada pembelajaran kimia dengan menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik (S1, KU2,
KK2, KK3).
Materi pada perkuliahan ini adalah konsep dasar penilaian pembelajaran, aspek-aspek penilaian, jenis-jenis
Deskripsi Matakuliah instrumen penilaian, teknik penilaian tes objektif, teknik penilaian tes uraian/essay, teknik penilaian non-tes,
merancang/meyusun instrumen penilaian, melaksanakan uji coba instrumen penilaian, pengujian
2
instrumen penilaian, pengolahan hasil penilaian, analisis instrumen penilaian. pelaksanaan kuliah
menggunakan pendekatan ekspositori dalam bentuk ceramah dan tanya jawab yang dilengkapi dengan
penggunaan lcd dan ppt, juga pendekatan inkuiri dalam rangka penyelesaian tugas perancangan dan
penyajian instrumen penilaian dan hasil analisisnya. penilaian hasil belajar mahasiswa selain melalui uts
dan uas, juga dilakukan penilaian terhadap tugas, presentasi dan diskusi.

Pendekatan/
Per Kemampuan Yang Sumber
Bahan Kajian/ Model/ Waktu
t Diharapkan (SUB- Indikator Belajar/ Pengalaman Belajar Bobot
Materi Pembelajaran Strategi (Menit)
Ke CPMK) Media
Pembelajaran
1 Mahasiswa Diskusi dan Tanya jawab Kontrak Perkuliahan, Ceramah/ RPS Mata Tanya jawab tentang tujuan
memahami cara tentang Kontrak RPS Mata kuliah Tanya jawab kuliah pembelajaran dan aturan
belajar dan tagihan perkuliahan, Penilaian, Penilaian matakuliah berdasarkan RPS.
yang harus metode pembelajaran, dan Pembelaja
dikerjakan agar Deskripsi Materi ran Kimia
dinyatakan lulus Perkuliahan
2 Memahami konsep o Menjelaskan Pengertian Konsep Dasar Penilaian Presentasi, Referensi Mempresentasikan dan 5%
dasar penilaian Tes, Pengukuran, Pembelajaran : Diskusi, tanya 1, 2, 3, mendiskusikan tentang
pembelajaran Penilaian, Asesmen, dan o Pengertian Tes, jawab, dan dan PPT perbedaan pengertian tes,
Evaluasi Pengukuran, Penilaian, penugasan tugas pengukuran, penilaian,
o Menjelaskan Tujuan, Asesmen, dan Evaluasi. kelompok. asesmen, dan evaluasi, tujuan,
Fungsi dan Prinsip o Tujuan, Fungsi dan fungsi dan prinsip Penilaian,
Penilaian Prinsip Penilaian. serta cakupan, jenis, dan
o Menentukan Cakupan, o Cakupan, Jenis dan teknik penilaian
Jenis dan Teknik Teknik Penilaian pembelajaran berdasarkan
Penilaian Pembelajaran Pembelajaran. Referensi 1, 2, 3 dan PPT
kimia tugas kelompok.
3 Memahami aspek- o Menjelaskan aspek-aspek Aspek-aspek penilaian: Presentasi, Referensi 70 Mempresentasikan dan 5%
aspek penilaian penilaian dalam o Taxonomi Bloom Diskusi, tanya 1, 2, 3, mendiskusikan tentang
pada pembelajaran Taksonomi Bloom o Taxonomi Anderson jawab, dan dan PPT aspek-aspek penilaian dalam
kimia o Menjelaskan aspek-aspek penugasan tugas Taksonomi Bloom, dan
penilaian dalam kelompok. aspek-aspek penilaian dalam
Taksonomi Anderson Taksonomi Anderson (Revisi

3
Pendekatan/
Per Kemampuan Yang Sumber
Bahan Kajian/ Model/ Waktu
t Diharapkan (SUB- Indikator Belajar/ Pengalaman Belajar Bobot
Materi Pembelajaran Strategi (Menit)
Ke CPMK) Media
Pembelajaran
(Revisi taksonomi taksonomi Bloom)
Bloom) berdasarkan Referensi 1, 2,3
dan PPT tugas kelompok.
4 Memahami jenis- o Mahasiswa dapat Jenis-jenis instrumen Presentasi, Referensi 70 Mempresentasikan dan 5%
jenis instrument menjelaskan instrumen penilaian: Diskusi, tanya 1, 2, 3, mendiskusikan tentang tes,
penilaian pada penilaian tes. o Tes jawab, dan dan PPT non-tes, dan jenis-jenis
pembelajaran o Mahasiswa dapat o Non-tes penugasan tugas tagihan berdasarkan
kimia. menjelaskan instrumen o Jenis-jenis tagihan kelompok. Referensi 1, 2, 3 dan PPT
penilaian non-tes. tugas
o Mahasiswa dapat kelompok.
menjelaskan jenis-jenis
tagihan dalam penilaian
pembelajaran kimia.
5 Memahami teknik- o Menyusun tes objektif Teknik penilaian tes (tes Proyek Semua 70 Menyusun tes objektif 7%
teknik penilaian tes berbentuk Pilihan Ganda objektif) : Referensi berbentuk pilihan ganda,
obyektif pada o Menyusun tes objektif o Pilihan Ganda yang benar-salah, isian singkat,
pembelajaran kimia berbentuk Benar-Salah. o Benar-Salah relevan menjodohkan, dan sebab
o Menyusun tes objektif o Isian Singkat akibat berdasarkan semua
berbentuk Isian Singkat. o Menjodohkan Tugas Referensi yang relevan.
o Menyusun tes objektif o Sebab Akibat kelompok
berbentuk Menjodohkan.
o Menyusun tes objektif
berbentuk Sebab Akibat.
6 Memahami teknik- o Menyusun tes uraian/essay Teknik penilaian tes (tes Proyek Semua Menyusun tes uraian/essay 5%
teknik penilaian tes berbentuk terikat. uraian/essay) : Referensi berbentuk terikat, bebas, dan
uraian/essay pada o Menyusun tes uraian/essay o Uraian/Essay terikat yang terstruktur berdasarkan
pembelajaran kimia berbentuk bebas. o Uraian/Essay bebas relevan semua Referensi yang
o Menyusun tes uraian/essay o Uraian/Essay terstruktur relevan.
berbentuk terstuktur. Tugas
kelompok

4
Pendekatan/
Per Kemampuan Yang Sumber
Bahan Kajian/ Model/ Waktu
t Diharapkan (SUB- Indikator Belajar/ Pengalaman Belajar Bobot
Materi Pembelajaran Strategi (Menit)
Ke CPMK) Media
Pembelajaran
7 Memahami teknik o Menyusun penilaian unjuk Teknik Penilaian Non-Tes Proyek Semua Menyusun penilaian unjuk 7%
penilaian non tes kerja berbentuk daftar cek. (Penilaian Unjuk Kerja Referensi kerja dan sikap berbentuk
berupa menilaian o Menyusun penilaian unjuk Dan Sikap): yang daftar cek, skala
kinerja dan sikap kerja berbentuk Skala o Daftar Cek relevan pilhan/Rating
pada pembelajaran Pilihan/Rating o Skala Pilihan/Rating Scale, skala sikap/Skala
kimia Scale. Scale Tugas Likert, observasi,
o Menyusun penilaian unjuk o Skala Sikap/Skala kelompok Angket/Kuisioner, dan
kerja berbentuk skala Likert wawancara berdasarkan
sikap/skala Likert. o Observasi semua Referensi yang
o Menyusun penilaian unjuk o Angket/ relevan.
kerja berbentuk observasi. o Kuisioner
o Menyusun penilaian unjuk o Wawancara
kerja berbentuk Angket/
Kuisioner
o Menyusun penilaian unjuk
kerja berbentuk
wawancara.
8 UTS
9 Memahami teknik o Menjelaskan Teknik penilaian non-tes Presentasi, Semua 70 Mempresentasikan dan 7%
penilaian non-tes penggunaan penilaian (lanjutan) Diskusi, dan Referensi mendiskusikan tentang
terkait penilaian proyek dalam o Penilaian Proyek Tanya jawab. yang penggunaan penilaian proyek
proyek, produk, dan pembelajaran kimia o Penilaian Produk relevan dalam pembelajaran kimia,
portofolio pada o Menjelaskan o Penilaian Portofolio Penugasan penggunaan penilaian produk
pembelajaran penggunaan penilaian PPT tugas dalam pembelajaran kimia,
kimia. produk dalam kelompok. dan penggunaan penilaian
pembelajaran kimia. portofolio berdasarkan semua
o Menjelaskan refrensi yang relevan dan
penggunaan penilaian PPT tugas
portofolio dalam kelompok.
pembelajaran kimia.

5
Pendekatan/
Per Kemampuan Yang Sumber
Bahan Kajian/ Model/ Waktu
t Diharapkan (SUB- Indikator Belajar/ Pengalaman Belajar Bobot
Materi Pembelajaran Strategi (Menit)
Ke CPMK) Media
Pembelajaran
10 Memahami teknik o Menjelaskan dan Teknik penilaian non-tes Presentasi, Semua 70 Mempresentasikan dan 5%
penilaian non-tes mengaplikasikan (lanjutan) Diskusi, dan Referensi mendiskusikan tentang
terkait penilaian penggunaan penilaian o Penilaian Komunikasi Tanya jawab. yang penggunaan penilaian
Komunikasi komunikasi personal Personal relevan komunikasi personal dalam
Personal dan dalam pembelajaran o Penilaian Keterampilan Penugasan pembelajaran kimia, dan
Penilaian kimia. berpikir/Keterampilan PPT tugas penggunaan penilaian proyek
Keterampilan o Menjelaskan dan proses sains kelompok. dalam pembelajaran kimia
berpikir/Keterampil mengaplikasikan berdasarkan semua refrensi
an proses sains penggunaan penilaian yang relevan dan PPT tugas
pada pembelajaran proyek dalam kelompok.
kimia. pembelajaran kimia.
11 Memahami cara o Menjelaskan cara Cara merancang/meyusun Proyek. Semua 70 Merancang/ menyusun 7%
merancang/menyus merancang/menyusun instrumen penilaian Referensi instrumen penilaian dalam
un instrumen instrumen penilaian dalam (penyusunan kisi-kisi yang bentuk kisi-kisi tes/tabel
penilaian dalam bentuk kisi-kisi tes/tabel tes/tabel spesifikasi soal) relevan spesifikasi soal berbentuk tes
bentuk kisi-kisi spesifikasi soal berbentuk pilihan ganda dan tes
tes/tabel spesifikasi tes pilihan ganda dan tes Instrumen uraian/Essay berdasarkan
soal berbentuk tes uraian/Essay. penilaian semua Referensi yang
pilihan ganda dan o Merancang/menyusun yang telah relevan.
tes uraian/Essay. instrumen penilaian dalam dibuat/
bentuk kisi-kisi tes/tabel dikembang
spesifikasi soal berbentuk kan.
tes pilihan ganda dan tes
uraian/Essay.
12 Melaksanakan uji o Menjelaskan cara-cara Teknik melaksanakan uji Proyek Semua 70 Melaksanakan uji coba 7%
coba instrumen melaksanakan uji coba coba instrumen penilaian Referensi instrumen penilaian yang
penilaian yang telah instrumen yang telah dirancang/disusun
dirancang/disusun o Melaksanakan uji coba relevan dalam pembelajaran kimia di
dalam pembelajaran instrumen penilaian yang sekolah.
kimia di sekolah. telah dirancang/disusun Instrumen
dalam pembelajaran fisika penilaian
di sekolah. yang telah

6
Pendekatan/
Per Kemampuan Yang Sumber
Bahan Kajian/ Model/ Waktu
t Diharapkan (SUB- Indikator Belajar/ Pengalaman Belajar Bobot
Materi Pembelajaran Strategi (Menit)
Ke CPMK) Media
Pembelajaran
dibuat/
dikembang
kan.

13 Memahami teknik o Menjelaskan perbedaan Pengujian instrumen Presentasi, Semua 70 Melakukan pengujian 7%
pengujian definisi validitas, penilaian : Diskusi, Tanya Referensi validitas tes, reliabilitas tes,
instrumen penilaian reliabilitas, tingkat o Validitas Tes jawab, dan yang tingkat kesukaran tes, daya
yang meliputi kesukaran, aya pembeda, o Reliabilitas Tes Proyek. relevan pembeda tes, dan melakukan
validitas, serta pola jawaban tes. o Tingkat Kesukaran pengujian pola jawaban soal
reliabilitas, tingkat o Melakukan pengujian tes Instrumen berdasarkan hasil uji coba
kesukaran, aya validitas tes. o Daya Pembeda tes penilaian instrumen tes dalam
pembeda, serta pola o Melakukan pengujian o N-gain yang telah pembelajaran kimia di
jawaban tes pada Reliabilitas Tes. o Pola Jawaban Soal diujicobak sekolah..
pembelajaran kimia o Melakukan pengujian an dalam
Tingkat Kesukaran tes. pembelajar
o Melakukan pengujian an fisika
Daya Pembeda tes. dikelas.
o Menentukan N-gain
o Melakukan pengujian
Pola Jawaban Soal.
14 Memahami teknik o Menjelaskan dan Pengolahan hasil Presentasi, Semua Melalui pembelajaran daring 5%
pengolahan hasil mengaplikasikan teknik penilaian : Diskusi, dan Referensi (ONLINE)
penilaian berupa pemberian skor dan o Teknik Pemberian Tanya jawab yang Mempresentasikan dan
pemberian skor, pengelohan skor. Skor dan pengolahan secara Daring relevan mendiskusikan tentang
pengolahan skor, o Menjelaskan dan skor. teknik pemberian skor dan
PAP, dan PAN mengaplikasikan cara o Mengubah Skor PPT tugas pengelohan skor, cara
pada pembelajaran mengubah skor dengan dengan Penilaian kelompok. mengubah skor dengan
kimia Penilaian Acuan Acuan Patokan(PAP). Penilaian Acuan
Patokan(PAP). o Mengubah Skor Patokan(PAP), dan cara
o Menjelaskan dan dengan Penilaian mengubah skor dengan
mengaplikasikan cara Acuan Norma (PAN). Penilaian

7
Pendekatan/
Per Kemampuan Yang Sumber
Bahan Kajian/ Model/ Waktu
t Diharapkan (SUB- Indikator Belajar/ Pengalaman Belajar Bobot
Materi Pembelajaran Strategi (Menit)
Ke CPMK) Media
Pembelajaran
mengubah skor dengan Acuan Norma (PAN)
Penilaian Acuan Norma berdasarkan Semua Referensi
(PAN). yang relevan
dan PPT tugas
kelompok.
15 Memahami cara o Membedakan antara Analisis instrumen Proyek. Semua 70 Melakukan analisis kuntitatif 7%
melakukan analisis analisis kuantitatif dan penilaian : Referensi dan kualitatif pada tes pilihan
instrument kualitatif. o Analisis Kuantitatif yang ganda dan essay berdasarkan
penilaian o Menganalisis secara tes Pilihan Ganda. relevan semua Referensi yang
pembelajaran kimia kuantitatif tes pilihan o Analisis Kuantitatif relevan dan Portofolio
ganda. tes Pilihan Ganda tes Portofolio seluruh hasil penugasan
o Menganalisis secara Uraian/Essay. seluruh proyek.
kuantitatif tes uraian/Essay. o Analisis Kualitatif tes hasil
o Menganalisisis kualitatif Pilihan Ganda. penugasan
tes pilihan ganda. o Analisis Kualitatif tes proyek.
o Menganalisis kualitatif tes Uraian/Essay.
uraian/Essay.
16 UAS

Daftar Rujukan:

1. Arikunto, Suharsimi. (1991).Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Penerbit Bina Aksara.


2. Karno To (1996). Mengenal Analisis Tes. Bandung: FIP IKIP Bandung.
3. Gronlund, N. E. (1981). Measurement and Evaluation. New York: Mc Millan Publishing Co Popham, W.J. (1975). Education Evaluation.
New Jersey: Prentice Hall Inc.
4. Puskur Depdiknas (2003). Penilaian Berbasis kelas. Jakarta.
5. Surapranata, Sumarna. (2004). Panduan Penulisan Tes Tertulis: Implementasi Kurikulum 2004. Bandung: Penerbit Remaja Rosda Karya

8
PENILAIAN:

A. Ulangan Harian (NH) (Jika ada)

Indikator Penilaian Bobot


Strategi Bentuk Instrumen
1. …………... Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
2. ………….. Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
3. …………. Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
Dst Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk

2. Tugas mahasiswa (NT) (Jika ada)


Pertemuan-ke Bahan Kajian/Matari Pembelajaran Tugas Waktu Penilaian Indikator Bobot
1 Mandiri
Terstruktur
2 Mandiri
Terstruktur
3 Mandiri
Terstruktur
Dst Mandiri
Terstruktur

* Tugas terstruktur adalah tugas yang dilaksanakan oleh mahasiswa berdasarkan rencana yang disusun oleh dosen untuk mencapai kompetensi pembelajaran
yang setara dengan perkuliahan tatap muka.

9
3. Ujian Tengah Semester(UTS)
No Soal Penilaian Bobot
Strategi Bentuk Instrumen
1 Tes tertulis/Tes Kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)
2 Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)
3 Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)
Dst Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)

4. Ujian Akhir Semester (UAS)


No Soal Penilaian Bobot
Strategi Bentuk Instrumen
1 Tes tertulis/Tes Kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)
2 Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)
3 Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)
Dst Tes tertulis/Tes kinerja Uraian/Pilihan berganda/Penilaian Produk Terlampir/Terlampir/Lembar Penilaian Produk
(Terlampir = Tuliskan)

5. Jenis tugas yang diberikan dapat dalam bentuk: Book Review, Analisis Jurnal, Riset Kecil, Projek, Observasi lapangan, Menulis makalah, Latihan

6. Sifat Tugas: Mandiri atau Kelompok

10
7. Untuk matakuliah laboratorium/bengkel dan lapangan: tidak ada tugas mandiri dan tugas terstruktur.

8. Bobot Penilaian (disesuaikan atas kesepakatan dengan tim dan mahasiswa)


(1) Bobot Nilai Harian (NH)
(2) Bobot Nilai Tugas (NT)
(3) Bobot Nilai Ujian Tengah Semester (UTS)
(4) Bobot Nilai Ujian Akhir Semester (UAS)
(5) Nilai Akhir

Pada hari ini ......... tanggal ..... bulan ................... tahun ......... Rencana Pembelajaran Semester Mata Kuliah ................. Program Studi
...................................................................... Fakultas ...................... telah diverifikasi oleh Ketua Jurusan/ Ketua Program Studi.

Mengetahui Palu,……………………………..
Ketua Program Studi/Ketua Jurusan Dosen Pengampu/
Penanggung Jawab MK

……………………………………………………… ………………………………………………………..
NIP: NIP:

11
B. LEMBAR PENILAIAN PRODUK/RUBRIK

NO Deskripsi Aspek yang Dinilai Skor


1 Format Produk (Sistematika penulisan) 4 3 2 1
2 Keaslian gagasan
3 Kejujuran dan sportifitas penulisan, menyajikan referensi
4 Kejelasan pengungkapan permasalahan
5 Pemaparan deskripsi terungkap dengan jelas
6 Keterkaitan antara judul, permasalahan, pembahasan dan kesimpulan
7 Media berkaitan dengan hal yang dijelaskanMenyajikan gambar/tabel untuk memperjelas pembahasan
8 Menyajikan simpulan

Dst …………………………………………..
Skor Rerata

Yang Menilai

(………………………………………………)

Rubrik Penskoran Penilaian Produk.

Skor Aspek yang Dinilai


4 Jika aspek ini dirumuskan sesuai dengan uraian deskripsi pada kolom uraian aspek yang diamati pada lembar pengamatan
Jika aspek ini dirumuskan sebagian besar seperti uraian pada deskripsi aspek yang diamati, tetapi ada sebagian kecil yang tidak memenuhi
3
kriteria
2 Jika aspek ini dirumuskan hanya sebagian kecil memenuhi kriteria pada deskripsi aspek, sebagian besar tidak memenuhi
1 Aspek ini dirumuskan sama sekali berbeda dengan deskripsi yang ditentukan

12
C. LEMBAR PENILAIAN PRESENTASI

JUDUL MAKALAH
NAMA KELOMPOK PENYAJI
NIM/NAMA ANGGOTA PENYAJI 1
2
3
4
5

FASE ASPEK SKOR


Pendahuluan 1. Menyampaikan tujuan dari presentasi 4 3 2 1
2. Menghubungkan topik dengan pengetahuan lain yang relevan 4 3 2 1
Kegiatan Inti 3. Signifikansi [Kesesuaian/kebermaknaan topik yang dibahas] 4 3 2 1
4. Pemahaman [Pemahaman terhadap hakikat dan ruang lingkup masalah yang disajikan] 4 3 2 1
5. Argumentasi [Alasan yang diberikan terkait permasalahan yang dibicarakan] 4 3 2 1
6. Resposifness [Kesesuaian jawaban yang diberikan dengan pertanyaan yang muncul] 4 3 2 1
7. Penampilan [Rasa percaya diri dalam mempresentasikan makalahnya] 4 3 2 1
8. Penyajian [Menyajikan materi secara sistematis dan runtut] 4 3 2 1
Penutup 9. Memberikan Rangkuman/kesimpulan 4 3 2 1
10. Memberikan Penguatan 4 3 2 1
11. Kemenarikan presentasi 4 3 2 1
12. Kerjasama 4 3 2 1
Skor Rerata

13
Rubruk Penskoran Penilaian Presentasi.

Skor Aspek yang Dinilai


4 Jika aspek ini dirumuskan sesuai dengan uraian deskripsi pada kolom uraian aspek yang diamati pada lembar pengamatan
Jika aspek ini dirumuskan sebagian besar seperti uraian pada deskripsi aspek yang diamati, tetapi ada sebagian kecil yang tidak memenuhi
3
kriteria
2 Jika aspek ini dirumuskan hanya sebagian kecil memenuhi kriteria pada deskripsi aspek, sebagian besar tidak memenuhi
1 Aspek ini dirumuskan sama sekali berbeda dengan deskripsi yang ditentukan

Yang Menilai

(________________________)

14

Anda mungkin juga menyukai