Anda di halaman 1dari 2

MGMP BAHASA INDONESIA SMP KABUPATEN PEKALONGAN

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL


MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IX
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Jenis sekolah     :  SMP                   Jumlah soal          :  40 butir Soal
Mata pelajaran  :  Bahasa Indonesia                  Bentuk soal/tes     :  Pilihan Ganda                 
Alokasi waktu    :  60 menit  
Kls / Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal No. Soal
Smt Soal
1 3.1 Menelaah struktur dan  Struktur - Disediakan kutipan pidato persuasif, siswa dapat menentukan struktur 1, 2, 3, dan
ciri kebahasaan pidato pidato bagian teks. 4
persuasif tentang persuasif
2 permasalahan aktual yang IX /  Kebahasaan - Disediakan kalimat, siswa dapat menentukan kalimat pidato persuasif yang PG 5, 6
didengar dan dibaca Gasal pidato tepat
persuasif - Disediakan teks, siswa dapat menentukan kalimat penutup pidato 7
- Disediakan kalimat, siswa dapat memperbaiki kalimat pidato persuasif 8
- Disediakan teks, siswa dapat menentukan kata tugas 9
- Siswa dapat menentukan yang tidak termasuk kalimat aktif 10
- Disediakan kutipan teks yang rumpang, siswa dapat melengkapi dengan 11, 12
kalimat yang tepat
- Disediakan kalimat yang berisi sapaan yang tidak tepat dalam pembuka 13
pidato, siswa dapat memperbaikinya
- Disediakan sebuah kalimat, siswa dapat menentukan kesalahan 14
penggunaan ejaan
3 3.2 Menelaah struktur dan  Struktur teks - Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan urutan 15
aspek kebahasaan narasi struktur teks.
cerita pendek yang (cerpen) - Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menyebutkan struktur 16
dibaca atau didengar. cerpen bagian resolusi
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat dapat menyebutkan 17
struktur cerpen bagian komplikasi
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat dapat menunjukkan 18
struktur cerpen bagian tertentu.
1
- Disajikan dua kutipan cerpen , siswa dapat membedakan struktur bagian 19, 25
keduanya.
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan struktur 20, 21, 26,
bagian dari kutipan cerpen tersebut. dan 27
- Disajikan teks cerita pendek, siswa dapat menunjukkan kutipan bagian 22, 23, dan
orientasi, resolusi, dan bagian komplikasi dari cerpen tersebut. 24
4  Kebahasaan - Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan kalimat 28
Teks Cerpen langsung pada kutipan cerpen tersebut.
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan telaah 29
kebahasaan yang tepat berdasarkan cerpen singkat tersebut,
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan majas yang 30, 34, 38
digunakan dalam kalimat tertentu.
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan pusat 31
pengisahan yang digunakan teks cerpen tersebut
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan makna kata 32
tertentu dalam kutipan cerpen tersebut.
- Disajikan dua kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan 33
perbedaan kebahasaan keduanya
35
- Disajikan empat kalimat dalam pilihan jawaban, siswa dapat menentukan
kalimat ekspresif yang cocok untuk emosi tertentu. 36
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan gambaran
emosi tokoh cerita. 37
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan penggunaan
kebahasaan yang menonjol pada penggalan cerpen tersebut 39
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan konflik
yang terjadi pada kutipan cerpen tersebut. 40
- Disajikan kutipan teks cerita pendek, siswa dapat menentukan tema
kutipan teks cerpen tersebut.
Jumlah soal 40

Anda mungkin juga menyukai