Anda di halaman 1dari 11

Verifikasi Panitia

SOAL UJIAN SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

SMK SMTI MAKASSAR

Verifikasi Panitia
BIDANG STUDI :FISIKA
HARI / TANGGAL :
DURASI LOG IN :
KELAS JURUSAN : X KI/PM/TM
GURU : Drs. Kasman Sanusi

[SMK – SMTI MAKASSAR]


Jl. Pajjaiyyang No.18A, Sudiang Raya, Kec. Biringkanaya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90242
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KISI – KISI SOAL UJIAN SEKOLAH


KELAS / SEMESTER : X / GANJIL
TAHUN PELAJARAN : 2021/ 2022
MATA PELAJARAN : F I S I K A

Kompetensi Inti
a. Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional lanjut, dan metakognitif secara multidisiplin sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Kimia Industri pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan
potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
b. Keterampilan
Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja. Menampilkan kinerja di
bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

b. Soal Objektif

KOMPETENSI RANAH NO. KUNCI


INDIKATOR BUTIR SOAL
DASAR KOGNITIF SOAL JAWABAN
1. Kelompok besaran berikut yang termasuk kelompok besaran pokok dalam system internasional adalah ….
3.1 Besaran dan Satuan a. Suhu, volume, massa jenis, dan kuat arus listrik
3.1.1 Memahami besaran dan
pada Bidang b. Panjang, luas, waktu, dan jumlah molekul zat
satuan pada bidang teknologi C2 1 D
Teknologi dan c. Kuat arus listrik, panjang, waktu, dan massa jenis.
dan rekayasa
Rekayasa d. Kuat arus listrik, intensitas cahaya, suhu, dan waktu
e. Percepatan, kecepatan volume, dan waktu
2. Jarak rumah Fatur ke sekolah adalah 3,7 Km. Berpakah jarak rumah fatur ke sekolah jika dinyatakan
3.1.1 Memahami besaran dan dalam satuan meter.
satuan pada bidang a. 37 m d. 37.000 m C3 2 C
teknologi dan rekayasa b. 370 m e. 370.0000 m
c. 3.700 m
3. Alat ukur micrometer sekrup dapat digunakan untuk mengukur…
3.1.1 Memahami besaran dan
a. Kedalaman, lebar, dan berat d. Selisih panjang, Selisih lebar, selisih tinggi
satuan pada bidang C2 3 E
b. Panjang, jarak, dan tinggi e. panjang, ketebalan, dan diameter bola
teknologi dan rekayasa
c. Panjang, lebar, dan jarak

Halaman | 1
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KOMPETENSI RANAH NO. KUNCI


INDIKATOR BUTIR SOAL
DASAR KOGNITIF SOAL JAWABAN
4. Apa nama alat ukur berikut :

3.1.1 Memahami besaran dan a. Mickrometer sektrup d. Multimer


satuan pada bidang teknologi b. Jangka Sorong e. Nerasa C3 4 B
dan rekayasa c. Penggaris

5. Perhatikan pernyataan berikut :


1. Putar pengunci kekiri.
2. Kemudian masukkan benda kedalam rahang bawah (skala bergerak), jika terasa sudah pas, putar
3.1.1 Memahami besaran dan
pengunci ke kanan.
satuan pada bidang teknologi C3 5 B
Pernyataan diatas adalah cara penggunaan alat ukur …..
dan rekayasa
a. Mickrometer sektrup d. Multimer
b. Jangka Sorong e. Nerasa
c. Penggaris
6. Gerak benda pada lintasan lurus dengan kecepatan konstan (tetap) dan percepatannya nol, pernyataan
3.2. Gerak Lurus dan
3.2.1 Memahami gerak lurus dan tersebut adalah pengertian dari
Gaya Melingkar
gaya melingkar dalam a. Gerak Lurus Beraturan d. Gerak Lurus Cepat C2 6 A
dalam kehidupan
kehidupan sehari – hari b. Gerak Lurus Tidak Beraturan e. Gerak Lurus Berubah Beraturan
sehari -hari
c. Gerak Lurus Tetap
7. Laju perubahan kecepatan benda terhadap waktu adalah pengertian dari …..
3.2.1 Memahami gerak lurus dan
a. Percepatan d. Jarak tempuh
gaya melingkar dalam C2 7 A
b. Laju benda e. Gaya Benda
kehidupan sehari – hari
c. Kecepatan benda
3.2.3 Mengevaluasi gerak lurus 8. Sebuah kendaraan melaju dengan kecepatan 80 m/s tiba – tiba merem secara mendadak. Setelah 4s,
dan gaya melingkar dengan kendaraan tersebut berhenti. Tentukan jarak yang ditempuh kendaran selama 4s
kelajuan atau percepatan a. 40 m d. 160 m C4 8 D
dalam kehidupan sehari – b. 80 m e. .200 m
hari c. 120 m
3.2.3 Mengevaluasi gerak lurus 9. Sebuah kendaraan melaju dengan kecepatan 40m/s, mendapat percepatan tetap 2 m/s2. Setelah 100 m,
dan gaya melingkar dengan tentukan kecepatan yang telah dialami oleh kendaraan tersebut.
kelajuan atau percepatan a. 42,72 m/s d. 48,72 m/s C4 9 B
dalam kehidupan sehari – b. 44,72 m/s e. . 40,72 m/s
hari c. 46,72 m/s
10. Sebuah benda bermassa 0,8 Kg diikat pada ujung seutas tali sepanjang 2 m, setelah itu benda diputar
3.2.3 Mengevaluasi gerak lurus dan
dengan kecepatan 10 m/s Tentukan percepatan benda tersebut …..
gaya melingkar dengan
a. 10 m/s2 d. 150 m/s2 C4 10 B
kelajuan atau percepatan 2
b. 50 m/s e. 200 m/s2
dalam kehidupan sehari - hari 2
c. 100 m/s

Halaman | 2
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KOMPETENSI RANAH NO. KUNCI


INDIKATOR BUTIR SOAL
DASAR KOGNITIF SOAL JAWABAN
11. ….. adalah gaya yang dilakukan terhadap benda
3.4 Usaha, Energi dan 3.4.1 Memahami Usaha, Energi a. Daya d. Gaya
C2 11 C
Daya dan Daya b. Energi e. Tekanan
c. Usaha
12. Sebuah mesin mobil dengan gaya mesin sebesar 20.000N diaplikasikan pada sebuah mobil bermassa
1.200 Kg. Mobil dijalankan dengan percepatan 4m/s2 semala 5s tentukan perpindahan mobil tersebut jika
3.4.1 Memahami Usaha, Energi mulai – mula mobil dalam keadaan diam.
C4 12 B
dan Daya a. 4 m d. 20 m
b. 12 m e. 24 m
c. 16 m
13. ………… adalah energi yang dimiliki oleh benda karena memiliki ketinggian tertentu dari tanah.
3.4.1 Memahami Usaha, Energi a. Energi Listrik d. Energi Kawat
C2 13 E
dan Daya b. Energi Elektromagnetik e. Energi Potensial
c. Energi Berat
14. Sebuah benda bermassa 100 Kg diangkat dari ketinggian 0,5 m ke tempat yang yang lebih tinggi hingga
menvapai 100 m dari dasar. Hitung usaha yang dilakukan dalam mengangkat benda tersebut.
3.4.1 Memahami Usaha, Energi
a. 9,95 x 104 J d. 9,95 x 102 J C4 14 A
dan Daya 2
b. 9,95 x 10 J e. 2,95 x 104 J
4
c. 8,95 x 10 J
15. Seseorang mendorong gerobak dengan gaya 40 N sehingga gerobak bergerak dengan kecepatan 3m/s.
Tentuka daya dorong orang tersebut.
3.4.1 Memahami Usaha, Energi
a. 40 W d. 80 N C4 15 E
dan Daya
b. 40 N e. 120 W
c. 80 W
3.5 Konsep momentum, 16. Bola baseball dipukul dengan tongkat pemukul dalam selang waktu yang sangat singkat. Peristiwa
implus, dan hukum 3.5.2 Menerapkan monsep tersebut adalah contoh penerapan dari …
momentum, implus, dan
kekekalan a. Gaya d. Momentum C3 16 C
hukum kekekalan
momentum b. Waktu e Kekekalan momentum
momentum
c. Implus
17. Sebuah benda bermassa 0,45 Kg melaju dengan kecepatan 6 m/s, kemudia diberi gaya luar sebesar 8 N,
sehingga benda mengalami pertambahan kecepatanmenjadi 8 m/s. Tentukan implus benda dan lama
3.5.2 Menerapkan monsep
waktu gaya implus bekerja.
momentum, implus, dan C4 17 B
a. 0,8 Ns dan 0,1125 s d. 0,9 Ns dan 0,1120 s
hukum kekekalan momentum
b. 0,9 Ns dan 0,1125 s e. 0,9 Ns dan 0,1130 s
c. 0,8 Ns dan 0,1120 s
18. Jumlah momentum kedua bola sebelum terjadi tumbukan adalah sama dengan jumlah momentum kedua
3.5.2 Menerapkan monsep
bola setelah terjadi tumbukan, adalah bunyi….
momentum, implus, dan C2 18 D
a. Implus d. Kekekalan momentum
hukum kekekalan momentum
b. Kekekalan e. Newton
Halaman | 3
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KOMPETENSI RANAH NO. KUNCI


INDIKATOR BUTIR SOAL
DASAR KOGNITIF SOAL JAWABAN
c. Momentum
19 Sebuah bola dilemparkan kedinding dengan kecepatan 6 m/s. Setelah menumbuk dinding, bola
3.5.2 Menerapkan monsep dipantulkan dengan kecepatan 5,5 m/s Berapakah besar kofisien kelentingan bola tersebut ?
momentum, implus, dan a. 0,9166 d. 1,7166 C4 19 A
hukum kekekalan momentum b. 1,9166 e.0,8
c. 0,7166
20. Sebuah bola yang mempunyai kofisien kelentingan 0,8 dijatuhkan dari ketinggian 10 m dari lantai.
3.5.2 Menerapkan monsep Berapakah tinggi pantulan yang dapat dicapai bola ?
momentum, implus, dan a. 0,8 m d. 0,64 m C4 20 E
hukum kekekalan momentum b. 8 m e. 6,4 m
c. 10 m
3.6.2 Memahami konsep torsi , 21. Gerak perputaran benda pada porosnya atau sumbu putar yang melalui titik pusat massa, adalah defenisi
3.6 Konsep torsi , momen inersia, dan dari ….
momen inersia, dan momentum sudut pada benda a. Gerak translasi d. Torsi C2 21 B
momentum sudut tegar dalam bidang teknologi b. Rotasi e. Momen inersia
dan rekayasa. c. Kesetimbangan
3.6.2 Memahami konsep torsi , 22. Besaran yang menunjukkan resistensi benda terhadap gaya yang menyebabkannya melakukan gerak
momen inersia, dan rotasi, adalah defenisi dari ….
momentum sudut pada benda a. Gerak translasi d. Torsi C2 22 E
tegar dalam bidang teknologi b. Rotasi e. Momen inersia
dan rekayasa. c. Kesetimbangan
3.6.2 Memahami konsep torsi , 23. Gaya yang menyebabkan benda berotasi/benda melakukan gerak rotasi, adalah defenisi dari ….
momen inersia, dan a. Gerak translasi d. Torsi
momentum sudut pada benda b. Rotasi e. Momen inersia C2 23 C
tegar dalam bidang teknologi c. Kesetimbangan
dan rekayasa.
3.6.2 Memahami konsep torsi, 24. Gaya yang menyebabkan benda berotasi/benda melakukan gerak rotasi, adalah defenisi dari ….
momen inersia, momentum a. Gerak translasi d. Torsi
C2 24 D
sudut pada benda tegar dalam b. Rotasi e. Momen inersia
bidang teknologi dan rekayasa c. Kesetimbangan
25. Sebuah kawat logam yang berpenampang 4 x 10-4 m2 dan memiliki panjang 1 m ditarik dengan gaya 2.000
N sehingga panjang kawat bertambah menjadi 1,04. Berapakah besar modulus elastisitas kawat tersebut ?
3.7 Sifat Mekanik 3.7.3 Menganalisis kekuatan bahan
a. 0,125 x 109 N/m2 d. 0,125 x 106 N/m2 C4 25 A
Bahan dari sifat elastisnya 8 2
b. 0,125 x 10 N/m e. 0,125 x 105 N/m2
7 2
c. 0,125 x 10 N/m
26. Sebuah pegas digantung bebas secara vertical. Panjang pegas mula – mula 20 cm. Diujung bawahnya
3.7.3 Menganalisis kekuatan bahan digantungkan sebuah beban bermassa 150g dan menyebabkan pegas bertambah panjang menjadi 25 cm.
C4 26 C
dari sifat elastisnya Tentukan konstanta pegas tersebut.
a. 10 N/m d. 40 N/m
Halaman | 4
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KOMPETENSI RANAH NO. KUNCI


INDIKATOR BUTIR SOAL
DASAR KOGNITIF SOAL JAWABAN
b. 20 N/m e. 50 N/m
c. 30 N/m
27. Pegas A dan B masing – masing memiliki konstanta pegas berturut – turut 250 N/m dan 500 N/m.
Tentukan konstanta pegas pengganti (atau konstanta efektif) jika tersusun secara Paralel
3.7.3 Menganalisis kekuatan bahan
a. 550 N/m d. 700 N/m C3 27 E
dari sifat elastisnya
b. 600 N/m e. 750 N/m
c. 650 N/m
28. Sebuah kapal selam menyelam hingga kedalaman 200 m dibawah permukaan air laut, jika massa jenis air
3.8 Hukum – hukum laut 103 kg/m3 dan tekanan udara dipermukaan air laut diabaikan, tentukan besar tekanan yang dialami
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum
yang berkaitan dinding kapal selam tersebut.
yang berkaitan dengan fluida C4 28 C
dengan fluida statis a. 2 x 102 N/m2 d. 2 x 108 N/m2
statis dan fluida dinamis 4 2
dan fluida dinamis b. 2 x 10 N/m e. 2 x 100 N/m2
6 2
c. 2 x 10 N/m
29. Seorang penyelam menyelam ke bawah permukaan laut dengan menggunakan alat yang mampu menahan
tekanan 500.000 N/m2 . Jika massa jenis air laut 103 kg/m3 , tentukan kedalaman maksimumyang dapat
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum
dijangkau penyelam tersebut.
yang berkaitan dengan fluida C4 29 B
a. 1 m d. 150 m
statis dan fluida dinamis
b. 50 m e. 200 m
c. 100 m
30. Sebuah dongkrak hidraulik yang mempunyai diameter piston kaki pertama dan kedua berturut – turut 2
cm dan 8 cm digunakan untuk mengangkat beban 1 ton. Tentukan besar gaya tekanan yang diperlukan
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum
hingga beban tepat akan terangkat.
yang berkaitan dengan fluida C3 30 D
a. 610 N d. 625 N
statis dan fluida dinamis
b. 615 N e. 630 N
c. 620 N
31. Perhatikan gambar. Misalkan kedua kaki pipa U diisi air yang bermassa jenis
1,2 x 103 Kg/m3 dan diisi minyak. Jika tinggi permukaan air 2 cm dan tinggi
permukaan minyak 3 sm, tentukan besar massa jenis minyak tersebut.
a. 0,8 x 103 Kg/m3 d. 8 x 104 Kg/m3
2 3
b. 0,8 x 10 Kg/m e. 8 x 105 Kg/m3
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum 3
c. 0,8 x 10 Kg/m
yang berkaitan dengan fluida C4 31 A
statis dan fluida dinamis

3.8.3 Menerapkan hukum – hukum 32. Sebuah kolam yang berkapasitas 40 m3 diisi dengan air hingga penuh menggunakan pompa berkekuatan
C4 32 D
yang berkaitan dengan fluida 0,25 m3/s. Tentukan lama waktu yang diperlukan untuk mengisi air hingga penuh.
Halaman | 5
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KOMPETENSI RANAH NO. KUNCI


INDIKATOR BUTIR SOAL
DASAR KOGNITIF SOAL JAWABAN
statis dan fluida dinamis a. 100 s d. 160 s
b. 120 s e. 180 s
c. 140 sc4
33. Sebuah tangki raksasa setinggi 25 m penuh terisi air. Pada dinding tangki yang berjarak 5 m dari dasar,
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum terdapat celah kebocoran. Tentukan laju aliran kebocoran.
yang berkaitan dengan fluida a. 10 m/s d. 40 m/s C4 33 B
statis dan fluida dinamis b. 20 m/s e. 50 m/s
c. 30 m/s
34. Sebuah tangki raksasa setinggi 25 m penuh terisi air. Pada dinding tangki yang berjarak 5 m dari dasar,
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum terdapat celah kebocoran. Tentukan laju aliran kebocoran.
yang berkaitan dengan fluida a. 10 m d. 40 m C3 34 B
statis dan fluida dinamis b. 20 m e. 50 m
c. 30 m
35. Sebuah pipa venture mempunyai diameter penampang 10 cm dan 4 cm dan dipasang secara horizontal
diantara dua pipa (sebagai penyambung) yang berdiameter 10 cm. Besar selisih ketinggian permukaan
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum
fluida pada kedua kaki pipa 4 cm. Tentukan laju aliran fluida dalam pipa tersebut.
yang berkaitan dengan fluida C3 35 E
a. 210 m/s d. 0,21 m/s
statis dan fluida dinamis
b. 21 m/s e. 0,021 m/s
c. 2,1 m/s
36. Sebuah pipa kapiler yang berdiameter 6 mm ditancapkan pada zat cair yang bermassa jenis 1,2 x 10 3
Kg/m3 dan mempunyai tegangan permukaan 6 N/m. Jika besar sudut kemiringan permukaan zat cair
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum
didalam pipa 60o, tentukan besar pergeseran permukaan zat cair tersebut.
yang berkaitan dengan fluida C3 36 D
a. 166 m d. 0,166 m
statis dan fluida dinamis
b. 16,6 m e. 0,0166 m
c. 1,66 m
37. Tentukan kecepatan terminal sebuah bola baja (p = 7,85 g/cm3, r = 10 cm) yang tercelup pada tangki air (p
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum = 1g/cm3).
yang berkaitan dengan fluida a. 0,3778 m/s d. 377.780 m/s C4 37 C
statis dan fluida dinamis b. 3.7778 m/s e. 3.777.800 m/s
c. 37.778 m/s
38. Oli mesin SAE mengalir dalam sebuah pipa kecil (d = 0,18 cm, L = 50 cm). Tentukan beda tekanan
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum diantara kedua ujung pipa agar oli mengalir dengan debit 6 mL/menit.
yang berkaitan dengan fluida a. 106.016 Pa d. 112.016 Pa C4 38 A
statis dan fluida dinamis b. 108.016 Pa e. 114.016 Pa
c. 110.016 Pa
39. Sepotong kaca di udara memiliki berat 25 N. Jika dimasukkan ke dalam air beratnya menjadi 15 N. Bila
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum
massa jenis air adalah 10³ kg/m³ dan percepatan gravitasinya 10 m/s² maka massa jenis kaca adalah ….
yang berkaitan dengan fluida C4 39 C
a. 0,5.103 kg/m³ d. 3,5.103 kg/m³
statis dan fluida dinamis 3
b. 1,5.10 kg/m³ e. 4,5.103 kg/m³
Halaman | 6
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KOMPETENSI RANAH NO. KUNCI


INDIKATOR BUTIR SOAL
DASAR KOGNITIF SOAL JAWABAN
c. 2,5.103 kg/m³
40. Sebuah bak besar berisi air, terdapat sebuah lubang seperti gambar diatas. Jika g = 10 m/s2, h2 = 40 cm
3.8.3 Menerapkan hukum – hukum dan Tinggi Bak 85 cm, maka berakah kecepatan semburan air dari lubang tersebut?
yang berkaitan dengan fluida a. 30 m/s. d. 60 cm/s. C4 40 B
statis dan fluida dinamis b. 30 cm/s. e. 10 cm/s.
c. 60 m/s.
Essay

RANAH
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR BUTIR SOAL/KUNCI JAWABAN SKOR
KOGNITIF
3.7.3 Menganalisis kekuatan 1. Sebuah pegas yang bersifat elastis memiliki luas penampamg 100 m². Jika pegas ditarik dengan
3.7 Sifat bahan dan elastisnya. C4 20
bahan dari sifat elastisnya gaya 150 Newton. Tentukan tegangan yang dialami pegas !

3.6 Konsep torsi , momen 2. Diketahui panjang sebuah pegas 25 cm. Sebuah balok bermassa 20 gram digantungkan pada
3.7.3 Menganalisis kekuatan
inersia, dan momentum pegas sehingga pegas bertambah panjang 5 cm. Tentukan modulus elastisitas jika luas C3 20
bahan dari sifat elastisnya
sudut. penampang pegas 100 cm² !
3. Perhatikan gambar!

3.6 Konsep torsi , momen


3.7.3 Menganalisis kekuatan
inersia, dan momentum C3 20
bahan dari sifat elastisnya
sudut.

Jika massa batang di abaikan Hitung momen gaya terhadap B


3.5.2 Menerapkan monsep 4. Terjadi kecelakaan kereta api dimana sebuah gerbong kereta dengan massa 10.000 kg
3.5 Konsep momentum,
momentum, implus, dan bergerak dengan laju 24 m/s. gerbong tersebut menabrak gerbong lain yang serupa dan dalam
implus, dan hukum C4
hukum kekekalan keadaan diam. Akibat tabrakan tersebut, gerbong tersambung menjadi satu. Maka, berapakah
kekekalan momentum
momentum kecepatan dari gerbong tersebut!

Halaman | 7
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

RANAH
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR BUTIR SOAL/KUNCI JAWABAN SKOR
KOGNITIF
3.5.2 Menerapkan monsep
3.5 Konsep momentum, 5. Berapakah impuls yang bekerja, ketika sebuah bola kaki bermassa 2 kg jatuh bebas dari
momentum, implus, dan
implus, dan hukum ketinggian 10 m di atas tanah. Kemudian benda tersebut terpantul di lantai sehingga mencapai C4
hukum kekekalan
kekekalan momentum ketinggian 2,5 m. Jika g = 10 m/s².
momentum
Kunci Jawaban :

1. Tegangan adalah perbandingan antara gaya tarik yang berkerja benda terhadap luas penampang benda.

Dengan demikian, tegangan pegas sebesar 1,5 N/m2.

2. Rumus untuk mencari modulus elastisitas atau modulus Young adalah

E=σ/e
E = F. L₀ / A. ΔL, dalam hal ini gaya sama dengan berat balok, sehingga
E = W. L₀ / A. ΔL
E = m. g. L₀ / A. ΔL

di mana F : gaya (N) W : berat (N)


E : modulus Young (N/m²) L₀ : panjang awal (m)
σ : tegangan (N/m²) m : massa (kg)
A : luas penampang (m²)
e : regangan ΔL : perubahan panjang (m) g : percepatan gravitasi (m/s²)

Halaman | 8
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Penyelesaian :

E = m. g. L₀ / A. ΔL
E = 20 g x 10⁻³ kg/g. 10 m/s². 25 cm x 10⁻² m/cm / (100 cm² x 10⁻⁴ m²/cm². 5 cm x 10⁻² m/cm)
E = 0,02 kg. 10 m/s². 0,25 m / (0,01 m². 0,05 m)
E = 0,02 kg. 10 m/s². 0,25 m / (0,01 m². 0,05 m)
E = 100 N/m²
3. FA = 100 N Penyelesaian :
RA = AB = 4 cm τC = Fc.Rc.sin 30o
τA = FA . RA = 100 . 4 = 400 cm.N = 4 mN (arah: searah jarum jam)
FB = 50 N τC = 40 . 4 . ½
RB = 0 τC = 80 cm.N = 0,8 m.N (arah: searah jaum jam)
τB = 0 resultan torsi / momen gaya
FC = 40 N
Στ = 4 + 0 + 0,8 = 4,8 m.N (searah jarum jam)
Rc = 4 cm
θC = 30o

4. τC = Fc.Rc.sin 30o Penyelesaian :


τC = 40 . 4 . ½ m₁v₁+m₂v₂ = (m₁=m₂)v
τC = 80 cm.N = 0,8 m.N (arah: searah jaum jam) 10.000.24+0 = (10.000+10.000)v
v = 240.000/20.000
resultan torsi / momen gaya
v = 12 m/s
Στ = 4 + 0 + 0,8 = 4,8 m.N (searah jarum jam)

5. Dik :
m = 2 kg
h = 10 m
h’ = 2,5 m
g = 10 m/s2
Dit : I = …?

Penyelesaian :

Hitung kecepatan awal jatuh ke bawah

= -√(2gh) = – √(2.10.10) = – 10√2 m/s (tanda negatif artinya arah ke bawah)


Halaman | 9
SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2020/2021

dan kecepatan setelah terpantul ke atas,

v’ = √(2gh’) = √(2.10.2,5) = 5√2 m/s

maka

impuls = m(v’ – v)

impuls = 2.(5√2 – (- 10√2))

Impuls = 2.(5√2 + 10√2)

Impuls = 2.(15√2)

Impuls = 30.√2 Kg.m/s

Halaman | 10

Anda mungkin juga menyukai