Anda di halaman 1dari 34

LAPORAN

PELAKSANAAN TUTORIAL

Mata Kuliah : Pemantapan Kemampuan Mengajar

Kode Mata Kuliah / SKS : PDGK4209 /4

Semester /Kelas : 6 (Enam) / A

Pokjar : Bandar Sribawono

Kabupaten : Lampung Timur

Masa Ujian :2022.1

Disusun Oleh :

NAMA : FENI TRISNA NUGITA

NIM : 856951828

FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDDIKAN (FKIP)

UNIVERSITAS TERBUKA

UPBJJ BANDAR LAMPUNG

TAHUN 2022
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur hanyalah milik Tuhan Yang Maha Esa, yang senantiasa mengasihi,

Menyayangi dan memelihara semua makhluk –Nya. Atas perkenan dan pertolongan –Nya, penyusun dapat
menyelesaikan penyusunan Laporan pemantapan kemampuan mengajar.

Laporan ini dibuat oleh penyusun selaku mahasiswa Program studi SI PGSD Universitas Terbuka
sebagai komponen berkas mata kuliah Pemantapan Kemampuan Mengajaratau PKM ( PDGK 4209 ).
Laporan ini merupakan ringkasan dan gambaran rangkaian kegiatan dan praktik yang dilakukan penyusun
selama menempuh mata kuliah PKM,mulai dari mempersiapkan , merancang, melaksanakan, hingga
mengavaluasi kegiatan pembelajaran, baik dalam latihan praktik mengajar maupun ujian praktik mengajar.
Ada pun komponen – komponen berkas mata kuliah PKM lainnya yang dilampirkan dalam laporan ini
adalah sebagai berikut.

1. Semua RPP yang telah di simulasi kan yaitu RPP 1,2,3,4,Dan 5.

2. RPP yang telah di ujikan.

3. Semua Lembar Refleksi dan lembar Observasi simulasi 1,2,3,4, dan 5.

4. Foto Simulasi Pembelajaran.

5. Link video pembelajaran yang di unggah melalui Google Drive atau Youtube.

Penyusun telah berusaha dengan segala kemampuan dengan bantuan banyak pihak untuk
menyelesaikan laporan PKM ini dengan baik, Namun penyusun pun menyadri bahwa dalam laporan ini
masih terdapat kekurangan. Oleh sebab itu, penyusun mengucapkan terima kasih dan mohon ma`af kepada
semua pihak yang telah membantu menyelesaikan laporan ini , terutama kepada pengelola Pokjar
Sribhowono , Pembimbing / Tutor, dan semua rekan mahasiswa. Akhirnya , penyusun berharap semoga
laporan PKM ini dapat memenuhi fungsinya sesuai dengan tujuan pembuatnya.

Sribhowono, 08 Juni 2022

FENI TRISNA NUGITA


DAFTAR ISI

Halaman Judul ……..…….......................................................................................................... i

Kata Pengantar............................................................................................................................ ii

Daftar Isi ……….......................................................................................................................... iii

Bab I PENDAHULUAN

a. Latar Belakang Pembuatan Laporan …….................................................................. 1


b. Tujuan Mengikuti PKM ………….............................................................................. 2
c. Manfaat Mengikuti PKM …….…….......................................................................... 3

Bab II TEMUAN DALAM ANALISIS VIDEO PEMBELAJARAN

A. Video Pembelajaran 1
1. Judul Video………………………………………………………………………….. 4
2. Ringkasan Video……………………………………………………………………. 5
3. Kelemahan Pembelajaran dalam Video …………………………………………….. 6
4. Kelebihan Pembelajaran dalam Video .…………………………………………….. 7
5. Hal unik yang terdapat dalam Pembelajran Video ………………………………… . 8
6. Rencana Pembelajaran yang akan dilakukan ……………………………………….. 9
B. Video Pembelajaran 2
1. Judul Video ……………………………………………………………………....... 10
2. Ringkasan Video ..…………………………………………………………………. 11
3. Kelemahan Pembelajaran dalam Video ..………………………………………….. 12
4. Kelebihan Pembelajaran dalam Video …………………………………………… 13
5. Hal unik yang terdapat dalam Pembelajran Video . ………………………………. 14
6. Rencana Perbaikan yang dapat dilakukan …………………………………………. 15
C. Video Simulasi
1. Identitas Video simulasi pembelajaran ……………………………………………. 16
2. Ringkasan isi Video simulasi pembelajaran ………………………………………. 17
3. Media yang digunakan …………………………………………………………….. 18
BAB III KESIMPULAN

A. Secara umum kelemahan Video Pembelajaran …….......................................... . 19


B. Secara umum Kelebihan Video Pembelajaran ………………............................. 20
C. Secara umum Penyebab Kelebihan dan Kelemahan ………………………….... 21
D. Secara umum rencana pembelajaran …………………………………………… 22
E. Kesimpulan dari Video simulasi pembelajaran ………………………………... 23
LAMPIRAN

1. Semua RPP yang telah di simulasi kan yaitu RPP ( 1,2,3,4,Dan 5 ).

2. RPP yang telah di ujikan ( 1 RPP yaitu RPP kesebelas atau kedua belas ).

3. Semua Lembar Refleksi dan lembar Observasi simulasi ( 1,2,3,4, dan 5 ).

4. Foto Simulasi Pembelajaran 1,2,3,4 dan 5.

5. Link video pembelajaran ( Google Drive atau Youtube ).


BAB I

PENDAHULUAN

A.Latar Belakang

1. Alasan dilakukannya PKM

Mengingat pentingnya profesionalisme dan kemampuan guru sekolah dasar tersebut, maka bagi
mahasiswa program studi SI PGSD di UNIVERSITAS TERBUKA di program mata kuliah Pemantapan
Kemampuan Mengajar atau PKM ( PDGK4209). Mata kuliah tersebut bertujuan untuk membekali
mahasiswa dengan kemampuan mengelola pembelajaran secara efektif, sehingga dapat menerapkan
pengetahuan , keterampilan dan sikap yang telah dipelajari dan di kuasai dalam merancang,melaksanakan
dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran, sekaligus mempertanggung jawabkan segala keputusan dan
tindakan pembelajaran yang dilakukan secara ilmiah dan moral.

Kemampuan guru untuk melaksanakan tugasnya secara profesional tidak dapat terbentuk begitu,
melainkan melalui serangkaian latihan dan percobaan yang dilakukan secara bertahap dan sistematis. Oleh
sebab itu, dalam pelaksanaan PKM, mahasiswa diharuskan melakukan latihan atau praktik mengajar.
Mahasiswa dituntut dapat melakukan refleksi Atau peninjauan ulang ( review) atau evaluasi terhadap
rencana pembelajaran dan pelaksanaannya, agar dapat mengidenfikasi kelebihan dan kekurangannya.
Setelah mengetahui kelemahan maupun kelebihannya melalui refleksi, maka mahasiswa dapat
memanfaatkan hasil refleksi tersebut untuk meperbaiki atau melengkapi kekurangan – kekurangannya. Pada
kegiatan pembelajran berikutnya. Dengan demikian, diharapkan kemampuan mahasiswa sebagai guru dapat
senantiasa meningkat dengan baik.

Agar dapat dimanfaatkan dengan mudah dan memiliki tingkat keterbacaan yang

tinggi , refleksi yang merupakan hasil dari review tersebut dituangkan ke dalam lembar refleksi. Mahasiswa
membuat lembar refleksi setelah melakukan kegiatan pembelajaran. Kesimpulan dari tiap - tiap refleksi
pembelajaran kemudian disusun secara bwerurutan ke dalam laporan PKM.

2.Tujuan Mengikuti PKM

Seperti yang telah dikemukakan sebelumnya, mata kuliah PKM bertujuan meningkatkan kemampuan
mahaiswa sebagai guru dalam merencanakan dan melaksanakan pembelajran secara efektif dan efisien.
Dengan mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa sebagai guru sekolah dasar diharapkan dapat mencapai
penguasaan kompetensi yang baik dalam :
a. Mempersiapkan pembelajaran, termasuk mengenali krakteristik dan kebutuhan belajar peserta
didik.
b. Menyusun rencana pembelajaran denganmenerapkan prinsip – prinsip pembelajaran dan ke ilmuan
bidang studi dengan tepat.
c. Melaksanakan pembelajaran dengan efektif dengan mengacu pada rencana pembelajaran yang telah
disusun.
d. Mengidenfikasi kelbebihan dan kelemahannya dalam mengajar melalui refleksi.
e. Memperbaiki rencana dan pelaksanaan pembelajran selanjutnya dengan memperhatikan
refleksi/hasil evaluasi pembelajaran yang telah dilaksanakan sebelumnya;dan
f. Mempertanggung jwabkan keputusan dan tindakkan pembelajaran yang dilakukan berdasarkan
prinsip – prinsip ke ilmuan dan moral.

3.Manfaat Mengikuti PKM

Mengacu pada tujuan tersebut , maka mahasiswa yang benar – benar mengikuti seluruh proses
pembelajaran mata kuliah PKM dengan sungguh – sungguh akan memperoleh banyak manfaat diantaranya :

 Memiliki pengalaman belajar dalam dalam menerapkan berbagai pengetahuan dan pengalaman
yang diperolehnya melallui tindak mengajar yang di praktekkan nya.
 Berkemampuan menilai kelebihan dan kekurangannya dalam merancang dan melaksanakan
pembelajaran, serta melakukan perbaikan dalam kekurangannya dalam pembelajaran.
 Terbiasa mengambil keputusan dan melakukan perbaikan pembelajaran berlandaskan kaidah –
kaidah ke ilmuan yang dapat di pertanggung jwabkan kebenarannya.
Dalam upaya mencapai tujuan di atas, maka pelaksanaan PKM mahasiswa melakukan latihan dan
ujian, berupa kegiatan merangakai mulai dari merancang,melaksanakan,sampai
mengevaluasi/merefleksi pembelajaran sejumlah kegiatan pembelajaran yang telah ditentukan.Hasil dan
kesimpulan dari rangkaian kegiatan tersebut kemudian di susun oleh mahasiswa dalam laporan PKM.

BAB II

TEMUAN DALAM ANALISIS VIDEO PEMBELAJARAN

A. Video Pembelajaran 1
1. Judul Video
- Pemanfaatan Media Sederhana Berbentuk Flip Chart untuk menjelaskan proses
peristiwa-peristiwa Alam
- https://youtu.be/TJvm-izwNu4

2. Ringkasan isi Video


- Nama sekolah SD 22.Website GPO : http://gurupintar.ut.ac.id//
- Sinopsis dari pembelajaran yaitu program ini menggambarkan permasalahan guru
ketika menjelaskan proses gunung meletus,tsunami,banjir longsor dan peristiwa alam
lainnya,para siswa masih bingung karena guru tidak menggunakan media
pembelajaran.

3. Kelemahan Pembelajaran dalam Video.


- Guru tidak menyampaikan tujuan apa yang akan dicapai dalam proses pembelajaran,
namun hanya menyampaikan judul atau pokok bahasan dan hanya mengandalkam
media ceramah saja pada saat pembelajaran berlangsung.

4. Kelebihan Pembelajaran dalam Video.


- Penggunaan strategi dan pendekatan metode sudah baik, evaluasi sudah cukup
memadai.kesesuaian dengan kurikulum sudah sesuai.

5. Hal unik yang terdapat dalam pembelajaran Video.


- ketika menjelaskan proses gunung meletus, tsunami, banjir, longsor dan peristiwa alam
lainnya, para siswa masih bingung karena guru tidak menggunakan media.

6. Rencana pembelajaran yang akan dilakukan.

- Mempersiapkan pembelajaran dengan konsep yang terarah, terutama dengan mengenali


krakteristik ,minat dan kebutuhan belajar peserta didik.
- Menata kegiatan pembelajaran yang lebih bervariasi dan menyenangkan agar siswa
dapat terlibat aktif sebagai pembelajar, mencapai penguasaan kompetensi yang
diharapkan dan mengembangkan kemampuan kognitif , efektif, dan psikomotoriknya.
- Memilih dan menggunakan metode/alat bantu pembelajaran yang dekat dengan
kehidupan siswa sehingga memicu minat belajar siswa sesuai dengan prinsip
kebermaknaan belajar.
- Memilih dan menggunakan metode /teknik pembelajaran yang sesuai dengan materi
dan kemampuan siswa ,agar siswa dapat belajar dengan semangat.
- Membuat alat ukur penilaian yang jelas dan akurat , sehingga penilaian membuahkan
hasil yang valid.
B. Video pembelajaran 2.

1. Judul Video
- penggunaan metode field atau karya wisata dalam menumbuhkan pemahaman siswa
pada tumbuhan dengan memanfaatkan lingkungan sebagai sumber belajar.
- https://youtu.be/WFQZVClx02A

2. Ringkasan isi Video


- SD 21. Website GPO : http://gurupintar.ut.ac.id//
- Sinopsis tentang Video ini menggambarkan guru ketika melaksanakan pembelajaran
dikelas pada pelajaran ilmu pengetahuan Alam,yaitu dalam materi tempat penyimpan
cadangan makanan pada tumbuhan siswa mengalami kesulitan untuk materi ini.

3. Kelemahan Pembelajaran dalam Video.


- dalam materi tempat menyimpan cadangan makanan pada tumbuhan siswa mengalami
kesulitan untuk memahami materi.Guru kurang mengusai kelas sehingga membuat
murid menjadi bingung dan sulit memahami pelajaran.

4. Kelebihan Pembelajaran dalam Video.


- Pada saat pembelajaran berlangsung Penggunaan strategi sudah baik, pendekatan
metode juga sudah baik

5. Hal unik yang terdapat dalam pembelajaran Video


- ketika melaksanakan pembelajaran di kelas pada pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam,
yaitu dalam materi tempat menyimpan cadangan makanan pada tumbuhan siswa
mengalami kesulitan untuk memahami materi.

6. Rencana perbaikan yang dapat dilakukan.


- Mempersiapkan pembelajaran dengan konsep yang terarah, terutama dengan mengenali
krakteristik ,minat dan kebutuhan belajar peserta didik.
- Menata kegiatan pembelajaran yang lebih bervariasi dan menyenangkan agar siswa
dapat terlibat aktif sebagai pembelajar, mencapai penguasaan kompetensi yang
diharapkan dan mengembangkan kemampuan kognitif , efektif, dan psikomotoriknya.
- Memilih dan menggunakan metode/alat bantu pembelajaran yang dekat dengan
kehidupan siswa sehingga memicu minat belajar siswa sesuai dengan prinsip
kebermaknaan belajar.
- Memilih dan menggunakan metode /teknik pembelajaran yang sesuai dengan materi
dan kemampuan siswa ,agar siswa dapat belajar dengan semangat.
- Membuat alat ukur penilaian yang jelas dan akurat , sehingga penilaian membuahkan
hasil yang valid.
C. Video Simulasi Pembelajaran.
1. Judul Video : Pengelompokan Hewan Berdasarkan Jenis Makanan
Tema :5
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas :4
Waktu Pembelajaran : 3-5 Menit
2. Ringkasan isi Video Simulasi Pembelajaran
- Pada saat dimulainya pelajaran guru membuka pelajaran diawali dengan salam dan
penguatan terhadap materi atau bahan ajar yaitu tentang pengelompokan hewan
berdasarkan jenis makanannya. Ketika proses pembelajaran sedang berlangsung
berlangsung peserta didik tampak berantusias terhadap pembelajaran yang akan
dibahas, kemudian guru mulai menjelaskan tentang kegiatan inti dari pelajaran tersebut
yaitu menjelaskan tentang 3 macam pengelompokan hewan yaitu
Herbivora,Karnivora,dan omnivore berdasarkan jenis makanan menggunakan media
pembelajaran sebuat gambar atau foto berupa jenis jenis hewan dan juga sesuai dengan
makanan nya yang pertama hewan menjelaskan tentang Herbivora, adalah hewan
pemakan tumbuh-tumbuhan, memiliki gigi seri dan gigi graham, gigi seri sendiri
berfungsu untuk memotong makanan nya dan graham berfungsi untuk menghaluskan
makanan dan tidak memiliki taring contoh nya sapi,kambing,kuda,dan kelinci.Yang ke
2 yaitu Karnivora,yaitu hewan pemakan daging, hewan ini memiliki taring yang tajam
untuk memangsa ,mengkoyak, atau mencabik makananya, Biasanya hewan yang
memiliki gigi taring adalah hewan buas atau hewan reptile, contoh hewan seperti
Anjing,Harimau,Singa dan Buaya.Dan yang terakhir adalah Omnivora, adalah hewan
pemakan segala atau pemakan Tumbuh-tumbuhan dan Daging, hewan ini biasanya
memiliki gigi seri,graham dan juga taring,contoh hewan pemakan segala yaitu,
Monyet,Gorila, dan Burung gagak. Pada saat pembelajaran berakhir guru melakukan
simulasi terhadap murid,dengan membuat beberapa petanyaan tentang materi yang
telah disampaikan. Dan memberi motivasi belajar terhadap Siswa.

3. Media yang digunakan.


- Media yang digunakan pada saat proses pembelajaran adalah berupa foto atau gambar
yang di lapisi dengan sterofoum dan juga menggunakan batang bamboo yang di potong
guna untuk memegang gambar agar tidak memakan waktu bila harus ditulis atau di
tempel dipapan tulis.
BAB III

KESIMPULAN

A. Secara Umum Kelemahan Video Pembelajaran 1 dan 2


- Secara umum kelemahan pembelajaran yang dilakukan adalah pada penggunaan
metode, penataan kegiatan belajar, pengelolaan kelas, serta serta pemanfaatan sumber
dan media pembelajaran.
B. Secara Umum Kelebihan Video Pembelajaran 1 dan 2
-Pada saat pembelajaran berlangsung Penggunaan strategi sudah baik, pendekatan
metode juga sudah baik.
C. Secara Umum Penyebab Kelemahan dan Kelebihan Video.
- Secara umum penyebab kelemahan tersebut adalah dalam menggunakan metode,
kurang inovatif dalam menentukan dan memanfaatkan sumber media pembelajaran
- Secara umum penyebab kelebihan tersebut adalah dapat menguasai materi dan
menyampaikannya dengan baik.
D. Secara Umum Rencana Pembelajaran Yang Akan Dilakukan.
- Mempersiapkan pembelajaran dengan konsep yang terarah, terutama dengan mengenali
krakteristik ,minat dan kebutuhan belajar peserta didik.
- Menata kegiatan pembelajaran yang lebih bervariasi dan menyenangkan agar siswa
dapat terlibat aktif sebagai pembelajar, mencapai penguasaan kompetensi yang
diharapkan dan mengembangkan kemampuan kognitif , efektif, dan psikomotoriknya.
- Memilih dan menggunakan metode/alat bantu pembelajaran yang dekat dengan
kehidupan siswa sehingga memicu minat belajar siswa sesuai dengan prinsip
kebermaknaan belajar.
- Memilih dan menggunakan metode /teknik pembelajaran yang sesuai dengan materi
dan kemampuan siswa ,agar siswa dapat belajar dengan semangat.
- Membuat alat ukur penilaian yang jelas dan akurat , sehingga penilaian membuahkan
hasil yang valid.
E. Kesimpulan Dari Video Simulasi Pembelajaran Yang di Lakukan.
- Secara umum kelemahan pembelajaran yang saya lakukan adalah pada penggunaan
metode, penataan kegiatan belajar, pengelolaan kelas, serta serta pemanfaatan sumber
dan media pembelajaran.
- Secara umum penyebab kelemahan tersebut adalah keterbatasan pengatahuan dan
pengalaman saya dalam menggunakan metode, kurang inovatif dalam menentukan dan
memanfaatkan sumber media pembelajaran ,kurang kreatif dalam menata kegiatan
yang menyenangkan namun terkontrol dan dapat membuat siswa berperan sebagai
subyek belajar untuk mencapai kompetensi yang di tetapkan.
- Secara umum kelebihan pembelajaran yang saya lakukan adalah dalam pengembangan
materi, komunikasi dan pendekatan terhadap siswa.
- Secara umum penyebab kelebihan tersebut adalah saya dapat menguasai materi dan
menyampaikannya atau menjelaskannya dengan baik, memahami dan membantu siswa
mengatsi masalah belajar.
- Rangkuman perbaikan pembelajaran yang telah dilakukan adalah:
- Penata kegiatan pembelajaran yang lebih bervariasi dan menyenangkan agar siswa
dapat terlibat aktif sebagai subyek belajar ( learning by doing ) dan mengembangkan
kemampuan nya dalam upaya mencapai penguasaan kompetensi.
- Kombinasi penggunaan metode atau teknik pembelajaran yang sesuai dengan materi
dan kemampuan siswa, agar siswa dapat belajar dengan antusias.
- Inovasi dan kreasi dalam menggunakan sumber atau media alat bantu pembelajaran
yang dekat dengan kehidupan siswa sehingga memicu minat belajar siswa dan siswa
dapat mengalami kegiatan belajar yang bermakna.
\
LAMPIRAN - LAMPIRAN

1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : UPTD SD NEGERI 1 NEGERI AGUNG


Kelas / Semester : IV/1
Tema : 3
Sub Tema 1 : 1/Hewan dan tumbuhan di sekitar rumahku
Pembelajaran : 1
Fokus Pembelajaran : Peduli terhadap mahluk hidup
Alokasi Waktu : -

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
 siswa dapat memahami tentang hewan dan tumbuhan yang berkaitan dengan cara memberi
latihan soal.
 Siswa dapat memahami tema Hewan dan tumbuhan di sekitar rumahku Melalui penugasan,
 siswa dapat melaporkan hasil pengamatan sederhana tentang Hewan dan tumbuhan
 siswa dapat menjelaskan manfaat Peduli terhadap mahluk hidup
 siswa dapat menjelaskan bentuk luar (morfologi) tubuh hewan dan fungsinya dengan benar
 pada pelajaran tentang Hewan dan tumbuhan, siswa dapat lebih Peduli terhadap mahluk hidup

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan 10 menit
keyakinan masing-masing, dilanjutkan dengan
 Guru memberikan salam dan mengajak berdoa.
(Religius: beriman dan bertaqwa)
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
(Mandiri : kedisiplinan siswa)
 Mengajak berdinamika dengan tepuk kompak /
dinamika dan lagu yang relevan. (Gotong royong :
melatih sikap kerjasama siswa)
 Guru menyiapkan fisik dan psikhis anak dalam
mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa anak.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
Inti Membaca 35
 Siswa membaca teks yang berhubungan dengan Menit
Hewan dan tumbuhan dengan lafal dan intonasi yang
tepat.
 Bertanya jawab tentang isi teks secara umum.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pertanyaan yang dapat diajukan misalnya “Apa isi teks
yang telah kamu baca?” dan “Apa kesimpulanmu
terhadap isi teks yang telah kamu baca?’”.
 Guru memberikan penguatan terhadap isi teks secara
umum dan menghubungkan dengan cara menjaga
mahluk hidup.(Kegiatan literasi)
Mengamati
 Siswa mengamati beberapa gambar yang berhubungan
dengan cara menjaga mahluk hidup
 Bertanya jawab tentang isi gambar. Pertanyaan yang
dapat diajukan misalnya: “Apa isi gambar yang kamu
amati?”, “Bagaimana pendapatmu terhadap kegiatan
yang ada pada gambar?”, “Apa kesimpulanmu
terhadap gambar
 Guru memberikan arahan tentang isi gambar secara
umum dan menghubungkannya dengan cara menjaga
hewan dan tumbuhan
Menulis
 Siswa menuliskan laporan sederhana tentang hewan
dan tumbuhan di sekitar dengan ejaan yang tepat.
 Ketika menulis laporan, siswa hendaknya dibimbing
dengan baik terutama yang berhubungan dengan
penggunaan ejaan secara tepat.
 Siswa membacakan laporan hasil pengamatan yang
telah ditulis dengan lafal dan intonasi yang tepat.
Berdiskusi
 Siswa mendiskusikan bagaimana cara agar dapt
melestarikan mahluk hidup
 Selain itu, siswa melanjutkan diskusi tentang kerugian
apabila tidak menerapkan dalam hal kehidupan sehari
– hari.
 Hasil diskusi dituliskan ke dalam bentuk mind
mapping sederhana di Buku Siswa.
 Siswa menjelaskan hasil diskusi kelompok di depan
kelas.
 Siswa yang lain menanggapi hasil diskusi kelompok
yang tampil.
 Guru memberikan penguatan terhadap hasil kerja
siswa. (Gotong royong: kerjasama, solidaritas, saling
menolong)
Mencoba
 Siswa mensimulasikan contoh-contoh hewan dan
tumbuhan yang terjadi di Indonesia.
 Menanggapi hasil simulasi siswa yang tampil dan
membangun komitmen bersama dalam hal berusaha
menjaga alam
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 10 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapat nya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran)

C. Penilaian Pengetahuan

Kisi kisi soal


 Menjelaskan bagaimana bentuk hewan dan fungsi nya
 Menjelaskan bagaimana cara menjaga mahluk hidup

Selesaikan lah pertanyaan dibawah ini dengan benar!

1. Upaya apa yang dapat dilakukan untuk melestarikan hewan …


2. Cara agar tanaman tetap hidup maka harus di …
3. Tumbuhan dan hewan akan punah jika di …
4. Pelestarian hewan dan tumbuhan dilakukan agar …
5. Hewan yang memiliki gading adalah …

Kunci jawaban

1.membuat tempat penangkaran hewan skor (1)


2. Siram dan diberi pupuk skor (2)
3.kalau tidak dilestarikan skor (3)
4.Tidak punah skor (3)
5.Gajah skor (1)

Pensekoran

Jumlah yang benar x 100


Jumlah skor
Mengetahui Negeri Agung, 20 April 2022
Kepala Sekolah, Guru Kelas II

YUSNAINI LUBIS, S.Pd FENI TRISNA NUGITA


NIP 196912202008012012

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : UPTD SDN 1 NEGERI AGUNG


Kelas / Semester : IV(Empat)/2

Tema : 8

Sub Tema 1 : Peristiwa alam

Pembelajaran : 4

Fokus Pembelajaran : peristiwa alam yang terjadi di indonesia

Alokasi Waktu : 2x35 menit (1x pertemuan)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

siswa dapat memahami peritiwa alam yang berkaitan dengan cara memberi latihan soal.

Siswa dapat memahami tema peristiwa – pristiwa alam yang terjadi di Indonesia
Melalui penugasan,

siswa dapat melaporkan hasil pengamatan sederhana tentang peristiwa – pristiwa alam

siswa dapat menjelaskan manfaat menjaga alam sekitar

siswa dapat menjelaskan akibat dari tidak menjaga alam sekitar

pada pelajaran tentang peristiwa-peristiwa alam, siswa dapat lebih menjaga lingkungan alam

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan 5 menit
keyakinan masing-masing, dilanjutkan dengan

Guru memberikan salam dan mengajak berdoa.

(Religius: beriman dan bertaqwa)

Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.

(Mandiri : kedisiplinan siswa)

Mengajak berdinamika dengan tepuk kompak /

dinamika dan lagu yang relevan. (Gotong royong

: melatih sikap kerjasama siswa)


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Guru menyiapkan fisik dan psikhis anak dalam

mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa


anak.

Inti Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.


Membaca 50
Siswa membaca teks yang berhubungan dengan Menit
peritiwa-peristiwa alam dengan lafal dan intonasi
yang tepat.

Bertanya jawab tentang isi teks secara umum.

Pertanyaan yang dapat diajukan misalnya “Apa isi teks


yang telah kamu baca?” dan “Apa kesimpulanmu
terhadap isi teks yang telah kamu baca?’”.

Guru memberikan penguatan terhadap isi teks secara


umum dan menghubungkan dengan cara menjaga
Mengamati
alam (Kegiatan literasi)
Siswa mengamati beberapa gambar yang berhubungan
dengan cara menjaga kebersihan dan kesehat alam
sekitar

Bertanya jawab tentang isi gambar. Pertanyaan yang


dapat diajukan misalnya: “Apa isi gambar yang kamu
amati?”, “Bagaimana pendapatmu terhadap kegiatan
yang ada pada gambar?”, “Apa kesimpulanmu
terhadap gambar

Guru memberikan arahan tentang isi gambar secara


umum dan menghubungkannya dengan cara
menjaga kebersihan dan kesehatan alam secara
Menulis
tepat.
Siswa menuliskan laporan sederhana tentang
peristiwa – peristiwa alam di indnesia dengan
ejaan yang tepat.

Ketika menulis laporan, siswa hendaknya


dibimbing dengan baik terutama yang
berhubungan dengan penggunaan ejaan secara
tepat.

Siswa membacakan laporan hasil pengamatan yang


telah ditulis dengan lafal dan intonasi yang tepat.
Berdiskusi
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Siswa mendiskusikan bagaimana cara agar alam tetap
terjaga dan tentram

Selain itu, siswa melanjutkan diskusi tentang


kerugian apabila tidak menerapkan dalam hal
kehidupan sehari – hari.

Hasil diskusi dituliskan ke dalam bentuk mind


mapping sederhana di Buku Siswa.

Siswa menjelaskan hasil diskusi kelompok di


depan kelas.

Siswa yang lain menanggapi hasil diskusi


kelompok yang tampil.

Guru memberikan penguatan terhadap hasil kerja


Mencoba
siswa.mensimulasikan
Siswa (Gotong royong: kerjasama, solidaritas,
contoh-contoh peristiwa-
saling menolong)
peristiwa alam yang terjadi di Indonesia.

Menanggapi hasil simulasi siswa yang tampil dan


membangun komitmen bersama dalam hal berusaha
menjaga alam

Penutup Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit

rangkuman hasil belajar selama sehari

Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk


menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.

Melakukan penilaian hasil belajar

Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan


keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran)
C. PENILAIAN PEMBELAJARAN

1. Penilaian Pengetahuan
Kisi kisi soal

Menjelaskan bagaimana terjadinya peristiwa – peristiwa bencana alam yang ada di indonesia

Menjelaskan bagaimana cara menjaga alam

Selesaikan lah pertanyaan dibawah ini dengan benar!


1. Cairan apa yang di keluarkan oleh gunung merapi ketika meletu …

2. Bencana alam apa disebabkan oleh adanya penggundulan hutan …

3. Salah satu upaya apa yang dapat dilakukan untuk mencegah

terjadinya banjir …

4. Sebutkan 3 peristiwa alam yang tidak dapat di cegah!

5. Keuntungan apa yang diakibatkan oleh gunung meletus …

Kunci jawaban

1.lava skor (1)

2.banjir dan tanah longsor skor (2)

3.mengadakan penghijauan di lahan – lahan yang kosong skor (3)

4.gempa bumi,stunami,angin puting beliung skor (3)

5.tanah subur skor (1)

Pensekoran

Jumlah yang benar x 100

Jumlah skor

Mengetahui Negeri Agung, 22 April 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas II

YUSNAINI LUBIS, S.Pd FENI TRISNA NUGITA


NIP 196912202008012012
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : UPTD SD NEGERI 1 NEGERI AGUNG

Kelas / Semester : IV/1

Tema : 3

Sub Tema 1 : 2 Menghargai Nilai Juang Dalam Proses Prumusan Pancasila

Pembelajaran : 2

Fokus Pembelajaran : Memahami Nilai juang pancasila

Alokasi Waktu : 2x35 menit (1x pertemuan)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

siswa dapat memahami tentang Nilai juang para tokoh dalam proses perumusan
pancasila sebagai dasar Negara.

Siswa dapat memahami tema Nilai juang para tokoh dalam proses perumusan pancasila sebagai
dasar Negara.

siswa dapat melaporkan hasil pengamatan sederhana tentang Nilai juang para tokoh dalam
proses perumusan pancasila sebagai dasar Negar dalam kehidupan sehari –hari.

siswa dapat menjelaskan Nilai juang para tokoh dalam proses perumusan pancasila
sebagai dasar Negara.

siswa dapat menjelaskan Nilai juang para tokoh dalam proses perumusan pancasila sebagai
dasar Negara.

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan 5 menit
keyakinan masing-masing, dilanjutkan dengan

Guru memberikan salam dan mengajak berdoa.

(Religius: beriman dan bertaqwa)


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.

(Mandiri : kedisiplinan siswa)

Mengajak berdinamika dengan tepuk kompak /

dinamika dan lagu yang relevan. (Gotong royong

: melatih sikap kerjasama siswa)

Guru menyiapkan fisik dan psikhis anak dalam


Inti mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa
Membaca 50 menit
anak.Siswa membaca teks yang berhubungan dengan
proses perumusan pancasila sebagai dasar
Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
Negara.dengan lafal dan intonasi yang tepat.

Bertanya jawab tentang isi teks secara umum.

Pertanyaan yang dapat diajukan misalnya “Apa isi teks


yang telah kamu baca?” dan “Apa kesimpulanmu
terhadap isi teks yang telah kamu baca?’”.

Guru memberikan penguatan terhadap isi teks secara


umum dan menghubungkan dengan dasar
negara.(Kegiatan literasi)

Mengamati

Siswa mengamati beberapa gambar yang


berhubungan dengan pancasila sebagai dasar
negara

Bertanya jawab tentang isi gambar. Pertanyaan yang


dapat diajukan misalnya: “Apa isi gambar yang kamu
amati?”, “Bagaimana pendapatmu terhadap kegiatan
yang ada pada gambar?”, “Apa kesimpulanmu
terhadap gambar

Guru memberikan arahan tentang isi gambar secara


umum dan menghubungkannya dengan pancasila
sebagai dasar negara

Menulis

Siswa menuliskan laporan sederhana pancasila


sebagai dasar negara dengan ejaan yang tepat.

Ketika menulis laporan, siswa hendaknya


dibimbing dengan baik terutama yang
berhubungan dengan penggunaan ejaan secara
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Siswa membacakan laporan hasil pengamatan

yang telah ditulis dengan lafal dan intonasi yang


tepat.

Siswa mendiskusikan bagaimana proses


Berdiskusi
perumusan pancasila sebagai dasar negara

Selain itu, siswa melanjutkan diskusi tentang


kerugian apabila tidak menerapkan dalam hal
kehidupan sehari – hari.

Hasil diskusi dituliskan ke dalam bentuk mind


mapping sederhana di Buku Siswa.

Siswa menjelaskan hasil diskusi kelompok di


depan kelas.

Siswa yang lain menanggapi hasil diskusi


kelompok yang tampil.

Guru memberikan penguatan terhadap hasil kerja


Mencoba
siswa.mensimulasikan
Siswa (Gotong royong: kerjasama, solidaritas,
contoh-contoh nilai juang yang
saling menolong)
terjadi di Indonesia.

Menanggapi hasil simulasi siswa yang tampil dan


membangun komitmen bersama dalam hal berusaha
menjaga alam

Penutup Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit

rangkuman hasil belajar selama sehari

Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk


menyampaikan pendapat nya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.

Melakukan penilaian hasil belajar

Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan


C. Penilaian Pengetahuan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran)
Kisi kisi
soal

Menjelaskan bagaimana proses perumusan pancasila

Menjelaskan bagaimana proses perumusan pancasila sebagai dasar Negara dalam


kehidupan sehari-hari.
Selesaikan lah pertanyaan dibawah ini dengan benar!

1.Jumlah sila yang terdapat pada pancasila ada …

2.Kemanusiaan yang adil dan beradab adalah bunyi sila ke …

3.Piagam Jakarta dikenal juga sebagai …

4.Selalu rukum terhadap teman adalh contoh sikap yang mencerminkan sila ke …

5.rumusan pancasila ditetapkan pada tanggal …

Kunci
jawaban

1. 5 skor (1)

2. Sila ke 2 skor (2)

3.sebagai rancangan pembukaan UUD skor (3)

4.3 skor (1)

5.1 juni skor (3)

Pensekoran

Jumlah yang benar x 100

Jumlah skor

10 X 100 =

Mengetahui Negeri Agung, 23 April 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas II

YUSNAINI LUBIS, S.Pd FENI TRISNA NUGITA


NIP 196912202008012012
2.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : UPTD SDN 1 NEGERI AGUNG


Kelas / Semester : V(Lima)/2
Tema : 8
Sub Tema 1 : Pengelompokan hewan sesuai jenis makanan
Pembelajaran : 4
Fokus Pembelajaran : Jenis makanan hewan
Alokasi Waktu : 2x35 menit (1xPembelajaran)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
 siswa dapat memahami peritiwa alam yang berkaitan dengan cara memberi latihan soal.
 Siswa dapat memahami tema jenis makanan hewan.
 siswa dapat melaporkan hasil pengamatan sederhana tentang pengelompokan jenis makanan

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan 10 menit
keyakinan masing-masing, dilanjutkan dengan
 Guru memberikan salam dan mengajak berdoa.
(Religius: beriman dan bertaqwa)
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
(Mandiri : kedisiplinan siswa)
 Mengajak berdinamika dengan tepuk kompak /
dinamika dan lagu yang relevan. (Gotong royong :
melatih sikap kerjasama siswa)
 Guru menyiapkan fisik dan psikhis anak dalam
mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa anak.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
Inti Membaca 60
 Siswa membaca teks yang berhubungan dengan Menit
pengelompokan hewan berdasarkan jenis makanan
dengan lafal dan intonasi yang tepat.
 Bertanya jawab tentang isi teks secara umum.
Pertanyaan yang dapat diajukan misalnya “Apa isi teks
yang telah kamu baca?” dan “Apa kesimpulanmu
terhadap isi teks yang telah kamu baca?’”.
 Guru memberikan penguatan terhadap isi teks secara
umum (Kegiatan literasi)
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Mengamati
 Siswa mengamati beberapa gambar yang berhubungan
dengan jenis makanan hewan
 Bertanya jawab tentang isi gambar. Pertanyaan yang
dapat diajukan misalnya: “Apa isi gambar yang kamu
amati?”, “Bagaimana pendapatmu terhadap kegiatan
yang ada pada gambar?”, “Apa kesimpulanmu
terhadap gambar
 Guru memberikan arahan tentang isi gambar secara
umum
 Menulis
 Siswa menuliskan laporan sederhana tentang
pengelompokan jenis makanan hewan dengan ejaan
yang tepat.
 Ketika menulis laporan, siswa hendaknya dibimbing
dengan baik terutama yang berhubungan dengan
penggunaan ejaan secara tepat.
 Siswa membacakan laporan hasil pengamatan yang
telah ditulis dengan lafal dan intonasi yang tepat.
Berdiskusi
 siswa berdiskusi tentang jenis makanan hewan
 Hasil diskusi dituliskan ke dalam bentuk mind
mapping sederhana di Buku Siswa.
 Siswa menjelaskan hasil diskusi kelompok di depan
kelas.
 Siswa yang lain menanggapi hasil diskusi kelompok
yang tampil.
 Guru memberikan penguatan terhadap hasil kerja
siswa. (Gotong royong: kerjasama, solidaritas, saling
menolong)
Mencoba
 Siswa mensimulasikan contoh-contoh hewan dan jenis
makananya yang terjadi di Indonesia.
 Menanggapi hasil simulasi siswa yang tampil dan
membangun komitmen bersama dalam hal berusaha
menjaga alam

Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit


rangkuman hasil belajar selama sehari
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran)
C. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Penilaian Pengetahuan
Kisi kisi soal
 Menjelaskan jenis jens hewan berdasarkan jenis makanan
 Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makanan nya

Isilah tititk – titik dibawah ini dengan benar !


1. Omnivora adalah....
2. Karnivora adalah
3. Herbivora adalah....
4. Musang terggolong hewan...
5. Harimau adalah hewan pemakan...

Kunci jawaban
1. pemakan tumbuhan dan daging skor (1)
2. pemakan daging skor (2)
3. pemakan tumbuhan skor (3)
4. karnivora skor (3)
5. pemakan daging skor (1)

Pensekoran

Jumlah yang benar x 100


Jumlah skor

5 x 100
10

Mengetahui Negeri Agung, 25 April 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas IV

YUSNAINI LUBIS, S.Pd FENI TRISNA NUGITA


NIP 196912202008012012
3. Lembar Refleksi
LEMBAR REFLEKSI

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Feni Trisna Nugita


Nim : 856951828
Program Studi : S1- Pgsd
UPBJJ : Bandar Sribawono

1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan
mempersiapkan siswa mengikuti pelajaran dengan baik ?

- Pada Saat membuka pembelajaran terlihat jelas pemberian motivasi terhadap siswa
untuk mencari tahu apa itu Mahluk hidup , Siswa masi tampak belum memahami pelajaran yang
sedang diajarkan,karena pada saat mengisi pembelajaran guru hanya sekilas saja.

2. Bagaiman tanggapan siswa terhadap materi atau bahan ajar yang saya sajikan ?
(Apakah materi terlalu tinggi,terlalu rendah,atau sudah sesuai dengan kemampuan awal siswa ?)
- ketika melaksanakan pembelajaran di kelas pada pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam,
yaitu dalam materi hewan dan tumbuhan disekitarku siswa dengan mudah
menyebutkan jenis – jenis hewan dan tumbuhan untuk memahami materi.
3. Bagaimana respon siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan ?(Apakah media
sesuai dan mempermudah siswa menguasai kompetensi atau materi yang diajarkan?)
- Pada saat pembelajaran terlihat siswa mengikuti pelajaran dengan baik tampak
memahami pelajaran.

3. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode atau teknik pembelajaran yang saya
gunakan?
- Sebagian siswa dapat memahami isi materi yang sedang berlangsung dan
beberapa siswa belum terfokus pada pembelajaran.
5. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan atau instruksi yang saya berikan dengan baik?
- Secara keseluruhan siswa dapat mengakap penjelasan yang sedang diajarkan denngan baik
karena guru menggunakan stragegi dan pendekaan dengan baik.
LEMBAR REFLEKSI

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Feni Trisna Nugita

Nim : 856951828

Program Studi : S1- Pgsd

UPBJJ : Bandar Sribawono

1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan
mempersiapkan siswa mengikuti pelajaran dengan baik ?

- Pada Saat membuka pembelajaran terlihat jelas pemberian motivasi terhadap siswa

untuk mencari tahu nilai juang pancasila, Siswa masi tampak belum memahami pelajaran
yang sedang diajarkan,karena pada saat mengisi pembelajaran guru hanya sekilas saja.

2. Bagaiman tanggapan siswa terhadap materi atau bahan ajar yang saya sajikan ? (Apakah
materi terlalu tinggi,terlalu rendah,atau sudah sesuai dengan kemampuan awal

siswa ?)

- ketika melaksanakan pembelajaran di kelas pada pelajaran nilai pancasila, yaitu dalam
materi nilai nilai juang pancasila siswa dengan mudah memahami materi.

3. Bagaimana respon siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan ?(Apakah media
sesuai dan mempermudah siswa menguasai kompetensi atau materi yang diajarkan?)

- Pada saat pembelajaran terlihat siswa mengikuti pelajaran dengan baik tampak
memahami pelajaran.

4. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode atau teknik pembelajaran yang saya
gunakan?

- Sebagian siswa dapat memahami isi materi yang sedang berlangsung dan beberapa
siswa belum terfokus pada pembelajaran.

5. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan atau instruksi yang saya berikan dengan baik ?

- Secara keseluruhan siswa dapat mengakap penjelasan yang sedang diajarkan denngan baik
karena guru menggunakan stragegi dan pendekaan dengan baik.
LEMBAR REFLEKSI
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Feni Trisna Nugita


Nim : 856951828
Program Studi : S1- Pgsd
UPBJJ : Bandar Sribawono

1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan mempersiapkan
siswa mengikuti pelajaran dengan baik ?
- Pada Saat membuka pembelajaran terlihat jelas pemberian motivasi terhadap siswa untuk
mencari tahu apa itu Mahluk hidup , Siswa masi tampak belum memahami pelajaran yang
sedang diajarkan,karena pada saat mengisi pembelajaran guru hanya sekilas saja.

2. Bagaiman tanggapan siswa terhadap materi atau bahan ajar yang saya sajikan ?
(Apakah materi terlalu tinggi,terlalu rendah,atau sudah sesuai dengan kemampuan awal siswa ?)
- ketika melaksanakan pembelajaran di kelas pada pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam, yaitu
dalam materi hewan dan tumbuhan disekitarku siswa dengan mudah menyebutkan jenis –
jenis hewan dan tumbuhan untuk memahami materi.

3. Bagaimana respon siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan ?(Apakah media sesuai
dan mempermudah siswa menguasai kompetensi atau materi yang diajarkan?)
- Pada saat pembelajaran terlihat siswa mengikuti pelajaran dengan baik tampak memahami
pelajaran.

4. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode atau teknik pembelajaran yang saya gunakan?
Sebagian siswa dapat memahami isi materi yang sedang berlangsung dan beberapa siswa belum
terfokus pada pembelajaran.

5. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan atau instruksi yang saya berikan dengan baik ?

Secara keseluruhan siswa dapat mengakap penjelasan yang sedang diajarkan denngan baik karena
guru menggunakan stragegi dan pendekaan dengan baik
LEMBAR REFLEKSI
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Feni Trisna Nugita


Nim : 856951828
Program Studi : S1- Pgsd
UPBJJ : Bandar Sribawono

1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan
mempersiapkan siswa mengikuti pelajaran dengan baik ?
- Pada Saat membuka pembelajaran terlihat jelas pemberian motivasi terhadap siswa untuk
mencari tahu apa itu Mahluk hidup , Siswa masi tampak belum memahami pelajaran yang
sedang diajarkan,karena pada saat mengisi pembelajaran guru hanya sekilas saja.

2. Bagaiman tanggapan siswa terhadap materi atau bahan ajar yang saya sajikan ?
(Apakah materi terlalu tinggi,terlalu rendah,atau sudah sesuai dengan kemampuan awal siswa ?)
- ketika melaksanakan pembelajaran di kelas pada pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam, yaitu
dalam materi hewan dan tumbuhan disekitarku siswa dengan mudah menyebutkan jenis –
jenis hewan dan tumbuhan untuk memahami materi.

3. Bagaimana respon siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan ?(Apakah media sesuai
dan mempermudah siswa menguasai kompetensi atau materi yang diajarkan?)
- Pada saat pembelajaran terlihat siswa mengikuti pelajaran dengan baik tampak memahami
pelajaran.

4. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode atau teknik pembelajaran yang saya gunakan?
Sebagian siswa dapat memahami isi materi yang sedang berlangsung dan beberapa siswa
belum terfokus pada pembelajaran.

5. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan atau instruksi yang saya berikan dengan baik ?

- Secara keseluruhan siswa dapat mengakap penjelasan yang sedang diajarkan denngan baik
karena guru menggunakan stragegi dan pendekaan dengan baik
1 Foto Simulasi 1

Foto Simulasi 2
Foto Simulasi 3
Foto Simulasi 4
Foto Simulasi 5

2 Link Video Pembelajaran

https://youtube.com/watch?v=YzQEHWNC2x4&feature=share

Anda mungkin juga menyukai