Anda di halaman 1dari 9

1.

Memastikan cukupnya sumber daya manusia dengan keterampilan yang tepat untuk
mencapai tujuan perusahaan, dan memastikan bahwa tanggung jawab ditetapkan dengan
jelas merupakan tujuan dari ...
a. Industri dan organisasi
b. Struktur divisi
c. Perencanaan struktur
d. Struktur organisasi
e. Perilaku manajerial
2. Perusahaan seringkali harus melalui fase reorganisasi dimana posisi individu atau bahkan
seluruh departemen direposisi pada bagan organisasi dalam upaya untuk lebih
memanfaatkan sumber daya manusia perusahaan dan membuat operasi berjalan lebih
lancar merupakan salah satu fungsi struktur organisasi bagi bisnis, yaitu ...
a. Menyesuaikan kebutuhan perusahaan
b. Mengetahui apa yang salah
c. Pertumbuhan dan ekspansi
d. Penyelesaian tugas yang efisien
e. Hubungan pelaporan yang jelas
3. Struktur yang menetapkan pembagian kerja berdasarkan geografi atau wilayah adalah
struktur divisi ...
a. Berbasis produk
b. Geografis
c. Berbasis proses
d. Berbasis pasar
e. Organisasi fungsional
4. Struktur matriks memiliki penghubung antara pimpinan atau manajer dengan pelaksana
lapangan, seperti ...
a. Divisi marketing dan staf penjualan
b. Tenaga penjualan dan pemasaran
c. Manajer dan tim pelaksana
d. Tim riset dan pengembangan
e. Tim riset dan pemasaran
5. Struktur yang kerap digunakan perusahaan yang bekerja dengan perusahaan lain untuk
berbagi sumber daya adalah struktur ...
a. Datar
b. Melingkar
c. Jaringan
d. Matriks
e. Organisasi fungsional
6. Perilaku manajerial (organisasi) dapat dikatakan sebagai ilmu perilaku terapan yang
menggabungkan sejumlah disiplin ilmu yang terkait, seperti ...
a. Psikologi, sosiologi, astronomi
b. Psikologi, ekonomi, politik
c. Psikologi, geologi, antropologi
d. Psikologi, geografi, arkeologi
e. Psikologi, sosiologi, geologi
7. Pemimpin yang baik adalah ...
a. Pemimpin yang bisa memerintahkan bawahan untuk mencapai tujuan perusahaan
b. Pemimpin yang bisa memberi gaji pada karyawan
c. Pemimpin yang bisa mencapai tujuannya sendiri
d. Pemimpin yang bisa memotivasi pengikut/bawahan untuk mencapai tujuan
yang diinginkan
e. Pemimpin yang bisa bekerja sendiri
8. Menunjukkan harapan positif terhadap orang lain, bahkan dalam kasus yang “sulit”
merupakan salah satu tujuan dan jenis-jenis perilaku manajerial dalam hal ...
a. Networking
b. Developing
c. Supporting
d. Team buiding
e. Recognizing
9. Nilai kerja adalah ...
a. Suatu keraguan dari individu tentang dirinya, termasuk bagaimana dia harus
berperilaku dan bersikap dan mengenai makna atau arti dari pekerjaannya
b. Suatu keyakinan dari individu tentang dirinya, termasuk bagaimana dia harus
berperilaku dan bersikap dan mengenai makna atau arti dari pekerjaannya
c. Suatu keyakinan dari individu tentang pekerjaannya, kecuali bagaimana dia harus
berperilaku dan bersikap dan mengenai makna atau arti dari pekerjaannya
d. Suatu keyakinan dari individu tentang pekerjaannya, termasuk bagaimana dia
harus berperilaku dan bersikap dan mengenai makna atau arti dari
pekerjaannya
e. Suatu keyakinan dari perusahaan tentang pekerjaannya, termasuk bagaimana dia
harus berperilaku dan bersikap dan mengenai makna atau arti dari pekerjaannya
10. Menurut Munandar (dalam Sudarnoto 2015:32), ada tiga peran yang dapat meningkatkan
motivasi individu dalam bekerja, yaitu ...
a. Peran pemimpin, peran organisasi, peran keluarga
b. Peran pemimpin peran diri sendiri, peran organisasi
c. Peran keluarga, peran diri sendiri, peran teman sebaya
d. Peran pemimpin, peran keluarga, peran teman sebaya
e. Peran organisasi, peran diri sendiri, peran keluarga
11. Sistem yang digunakan untuk mendefinisikan hierarki dalam organisasi disebut dengan….
a. Struktur organisasi
b. Struktur bisnis
c. Struktur komunikasi
d. Struktur usaha
e. Struktur manajemen
12. Dibawah ini yang merupakan fungsi struktur organisasi bagi bisnis, kecuali….
a. Struktur memungkinkan komunikasi menjadi lebih baik
b. Hubungan pelaporan yang jelas
c. Pertumbuhan dan ekspansi
d. Struktur organisasi fungsional
e. Penyelesaian tugas yang efisien
13. Tipe/jenis struktur organisasi yang paling umum digunakan yaitu….
a. Struktur divisi berbasis produk
b. Struktur organisasi fungsional
c. Struktur divisi berbasis pasar
d. Struktur divisi berbasis geografis
e. Struktur kewirausahaan
14. Suatu kegiatan atau aktivitas yang dilakukan oleh organisme atau mahkluk hidup yang
bersangkutan. Merupakan definisi dari…..
a. Perilaku konsumen
b. Perilaku produsen
c. Perilaku manajerial
d. Perilaku tercela
e. Perilaku aktif
15. Proses atau kegiatan berbagi pengalaman dan pengetahuan dari seseorang yang sudah
berpengalaman kepada seseorang yang ingin belajar tentang suatu bidang. Disebut…
a. Recognizing
b. Mentoring
c. Rewarding
d. Team building
e. Supporting
16. Apa yang dimaksud dengan “rewarding”…….
a. Penghargaan/ hadiah
b. Hukuman
c. Keberhasilan
d. Pencapaian
e. keangkuhan
17. Upaya pengembangan organisasi yang bertujuan untuk memperbaiki kinerja secara
menyeluruh, disebut……
a. Networking
b. Team building
c. Conflict management
d. Rewarding
e. Mentoring
18. Jenis struktur organisasi yang paling ideal untuk perusahaan yang memiliki banyak jenis
produk, ialah…..
a. Struktur divisi berbasis produk
b. Struktur organisasi fungsional
c. Struktur divisi berbasis pasar
d. Struktur divisi geografis
e. Struktur kerja sama
19. Dibawah ini yang merupakan factor-faktor yang mampu mempengaruhi motif kerja yaitu,
kecuali……
a. Atasan
b. Kolega
c. Peraturan
d. Teman sebaya
e. Tantangan
20. Desakan yang dialami oleh seseorang untuk memuaskan/memenuhi kebutuhan hidup dan
untuk mempertahankan hidup disebut dengan……
a. Developing
b. Supporting
c. Mentoring
d. Recognizing

21. Struktur organisasi didefinisikan sebagai?


A. Hubungan yang melibatkan perusahaan dan pekerja
B. sistem yang digunakan untuk mendefinisikan hierarki dalam suatu organisasi.
C. Nilai-nilai kehidupan material atau kekayaan
D. Suatau pandangan yang paling penting dalam organisasi
E. Wadah untuk bekerja yang terpimpin untuk mencapai tujuan

22. Suatu hal yang dikembangkan untuk menetapkan bagaimana bisnis beroperasi dan
membantu usaha dalam mencapai tujuannya untuk memungkinkan pertumbuhan di masa
depan adalah?
A. Struktur organisasi
B. Hubungan organisasi
C. Kesepakatan organisasi
D. Factor produksi
E. Badan usaha
23. Bagaimana sebuah perusahaan bisa bertumbuh dengan pesat ,apa yang harus dilakukan ?
A. Memaksa pekerja untuk terus bekerja
B. Tanpa memberikan jam untuk istirahat pada karyawan
C. memanfaatkan sumber dayanya dengan sebaik-baiknya, termasuk bakat
manajemen
D. mengutamakan kebutuhan pegawai dari pada pelanggan
E. tidak menggunakan teknologi yang berkembang
24. berikut ini jenis struktur organisasi yaitu
A. Struktur Organisasi Fungsional
B. Struktur Divisi Berbasis Produk
C. Struktur Divisi Berbasis Pasar
D. Struktur Divisi Geografis
E. Semua benar
25. Tujuan dan jenis perilaku manajerial,kecuali ?
A. Supporting
B. Developing
C. Mentoring
D. Recognizing
E. Nilai-nilai kerja
26. Factor nilai kerja yaitu lingkungan ,apa yang dimaksud dengan factor lingkungan ?
A. suatu target yang ingin dicapai oleh karyawan, yang menyebabkan karyawan akan
mengerahkan seluruh kemampuannya untuk mencapai hal tersebut.
B. stimulus dasar yang membuat individu melakukan suatu kegiatan atau aktivitas.
C. Kepuasan yang diperoleh karyawan dalam pekerjaannya menentukan nilai kerjanya.
D. Lingkungan tempat bekerja mempengaruhi nilai kerja seseorang dalam
bekerja, seperti lingkungan fisik tempat kerja, orang-orang yang ada
dilingkungan organisasi.
E. ganjaran, hadiah, penghargaan atau imbalan. Dalam konsep manajemen, reward
merupakan salah satu alat untuk peningkatan motivasi para pegawai.
27. Salah satu cara yang dapat digunakan untuk membakukan perilaku anggota organisasi
adalah .
A. Peraturan, prosedur dan kebijakan
B. Peraturan, seleksi dan prosedur
C. Peraturan, persyaratan peran dan kebijakan
D. Peraturan, seleksi dan kebijakan
E. Peraturan prosedur dan keamanan
28. Dengan memperhatikan tingkat penggunaan dokumen tertulis maupun dengan memeriksa
persepsi anggota organisasi, maka akan mempengaruhi sikap (attitude) mereka terhadap
corak pengaturan yang diberlakukan. Hal ini merupakan pengukuran terhadap derajat ?
A. Sentralisasi
B. Formalisasi
C. Strukturisasi
D. Sentralisasi
29. Apa kaitan psikologi industri dan organisasi dengan ilmu-ilmu lain?
A. Kaitan dengan perilaku keorganisasian dan berkaitan dengan management
sumber daya manusia
B. Berkaitan dengan fungsi batas sistem dengan proses produksi dalam sistem
C. Kaitan dengan tenaga kerja pelaksana
D. Kaitan dengan tenaga kerja pengelola (menager E. Kaitannya terhadap
pelaksananannya
30. faktor-faktor yang mampu mempengaruhi motif kerja yaitu?
A. Atasan
B. Kolega
C. Sarana fisik
D. Kebijaksanaan
E. Semua benar
31. Dibawah ini yang termasuk fungsi struktur organisasi bagi bisnis adalah, kecuali?
a. Struktur memungkinkan komunikasi lebih baik
b. Pertumbuhan dan ekspansi
c. Penyeleseaian tugas yang efisisen
d. Memenuhi kebutuhan barang tersebut agar tetep terjalinnya roda transaksi
e. Mengetahui apa yang salah
32. Tipe yang memungkinkan karyawan memiliki sspesialis dibidangnya. Pernyataan tersebut
merupakan jenis struktur organisasi apa?
a. Struktur divisi berbasis produk
b. Struktur divisi berbasis pasar
c. Struktur divisi berbasis geografis
d. Struktur divisi berbasi proses
e. Struktur divisi berbasis fungsional
33. Berikut ini yang tidak termasuk tujuan pembangunan kawasan industry adalah?
a. Meningkatkan perekonomian setempat
b. Mempercepat pertumbuhan industry
c. Mendorong kegiatan industru untuk berlokasi dikawasan industry
d. Melokalisasikan kegiatan industry
e. Mengurangi penggunaan bahan untuk industry
34. Kegiatan pariwisata termasuk dalam kegiatan industry karena pariwisata adalah?
a. Kegiatan ekonomi produktif
b. Sumber devisa negara
c. Pengolahan daya tarik alam
d. Memerlukan tenaga kerja
e. Penataan fisik berbagai objek wisata
35. Apa fungsi memiliki budaya organisasi?
a. Meningkatkan kesadaran untuk membina hubungan sosial yang baik antar sesamanya
sehingga dapat mempertahankan rantai kerja yang ideal di anatara para pekerja pada
setiap posisi dan jabatan
b. Hubungsn pelaporan yang jelas
c. Pertumbuhan dan ekspansi
d. Penyelesaian tugas yang efisien
e. Menyesuaikan kebutuhan perusahaan
36. Karakteristik struktur organisasi berbasis adalah adanya pembagian divisi berdasarkan
proses, seperti riset dan pengembangan dan lainnya. Pernyataan tersebut merupakat
struktur organisasi berbasis apa?
a. Struktur divisi berbasis fungsional
b. Struktur berbasis proses
c. Struktur matriks
d. Struktur divisi berbasis pasar
e. Struktur divisi berbasis geografis
37. Yang termasuk salah satu faktor-faktor nilai kerja adalah?
a. Lingkungan, kepuasan,tujuan personal
b. Atasan, kolega
c. Sarana fisik
d. Peraturan
e. Jenis pekerjaan dan tantangan
38. Menunjukkan harapan positif terhadap orang laun, bahkan dalam kasus yang sulit,
mepercayai orang lain ingin dapat dan belajar. Pernayataan tersebut salah satu pengertian
dari jenis perilaku manajerial apa?
a. Supporting
b. Mentoring
c. Developing
d. Recognizing
e. Rewarding
39. Pernyataan berikut ini yang tidak termasuk tujuan pembangunan industry di Indonesia
adalah meningkatkan?
a. Pertumbuhan ekonomi nasional
b. Produk ekspor
c. Pendapatan negara
d. Kegiatan dan produk impor
e. Kesejahteraan masyarakat
40. Prinsip dasar dari teori lokasi Weber yaitu?
a. Penetuan lokasi industri diwilayah terkonsentrasinya penduduk
b. Penentuan lokasi industri di wilayah tersedianya bahan mentah
c. Perlu penetapan upah minimum regional
d. Penentuan lokasi industri di wilayah yang ongkos atau risikonya paling minimal
e. Perlu pengkajian terhadap risiko susut

Anda mungkin juga menyukai