Anda di halaman 1dari 6

PRAKARSA

PERUBAHAN
DENGAN
KANVAS BAGJA
Putu Yudi Darmawan, S.Pd.
CPP #5 Gel.2 Kls.A2
Berdikari (Bertualang di Dinding Karya Sendiri)
BAGJA | Prakarsa perubahan:
Platform Pembelajaran Berbasis Proyek
DAFTAR
B-uat pertanyaan utama TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN
(Define) yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan

● Membuat pertanyaan utama ● Hal apa saja yang ada pada ● Menggali perasaan murid
yang akan menentukan arah diri murid yang membuat dengan membagikan jurnal
penyelidikan kekuatan/potensi/ mereka semangat dan refleksi terkait pembelajaran
peluang; mendefinisikan antusias belajar di kelas? ● Merancang pembelajaran
tujuan; pertanyaan dibuat ● Bagaimana meningkatkan berbasis proyek dengan
untuk memprovokasi/ keterlibatan murid dalam murid sebagai subjek utama
menginisiasi perubahan pembelajaran berbasis pembelajaran dan
(prakarsa) proyek? menitikberatkan pada
● Bagaimana membangun kemerdekaan belajarnya
● Melakukan tindakan untuk suasana ruang kelas yang ● Membuka ruang dialog
menggalang atau membangun mendukung pengalaman terkait suasana ruang kelas
koalisi tim perubahan > belajar murid? yang bagaimana murid
dukungan, urgensitas inginkan
2
DAFTAR
A-mbil pelajaran TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN
(Discover) yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan

● Menyusun pertanyaan lanjutan ● Apa saja hal positif yang ada ● Mengamati secara langsung
untuk menemukenali pada diri murid untuk melalui penilaian kinerja dan
kekuatan/potensi/peluang mendukung keterlibatannya sikap murid di kelas
lewat penyelidikan; dalam pembelajaran berbasis ● Menggali praktik baik
mengidentifikasi/ proyek? sekolah-sekolah melalui
mengapresiasi yang terbaik ● Sekolah apa saja yang sudah kanal resmi Kemdikbud atau
dari apa yang telah ada, berhasil menerapkan media informasi lain
menemukan "inti positif"; pembelajaran berbasis ● Menggali dari pengalaman
setiap pertanyaan dibuat proyek bersama murid? rekan pendidik di kelasnya
dengan hati-hati dan sifatnya ● Sekolah apa saja yang masing-masing melalui
positif berhasil membangun ruang wawancara atau diskusi non
● Menentukan cara kita menggali kelasnya menjadi faktor formal
fakta, memperoleh data, pendukung pengalaman
diskusi kelompok kecil/besar, belajar murid?
survei individu, multi unsur
G-ali mimpi DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN yang perlu dilakukan untuk menjawab
(Dream) pertanyaan

● menyusun deskripsi kolektif ● Apakah bisa pembelajaran ● Mendokumentasikan momen


bilamana inisiatif terwujud menjadi lebih merdeka terbaik saat pembelajaran
● membayangkan dan dengan berbasis proyek serta berlangsung lalu meminta
menggambarkan masa memanfaatkan dinding kelas murid mengungkapkan
sebagai ruang kreativitasnya? perasaanya
depan
● Apakah murid bisa terdorong ● Membuka ruang dialog secara
● gambaran masa depan
untuk melakukan kebiasaan langsung ataupun dengan video
dimunculkan dari positif memberi dan antar sesama murid
contoh-contoh yang menerima umpan balik? ● Berbagi praktik baik pada
membumi dari masa lalu ● Bagaimanakah perasaan guru pertemuan rutin maupun tidak
yang positif memiliki ruang belajar yang rutin di ruang guru
● mengalokasikan bisa dieksplorasi murid? ● Memetakan potensi yang ada di
kesempatan untuk ● Hal-hal apa saja yang kelas yang dinilai memuluskan
berproses bersama, multi mendukung penerapan penerapan pembelajaran ini
unsur (kapan, di mana, pembelajaran ini di kelas?
siapa saja).
DAFTAR
J-abarkan Rencana TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN
(Design) yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan

● Mengidentifikasi tindakan ● Siapa yang akan melakukan ● Membuat pembagian peran


konkret yang diperlukan untuk apa, bagaimana, dan kapan? dan fungsi, guru adalah
menjalankan langkah-langkah ● Bagaimana mengukur fasilitator dan murid adalah
kecil sederhana yang dapat kemajuan dan melanjutkan aktor penggerak utama
dilakukan segera, dan langkah langkah dinding karya ini? ● Kemajuan diukur dengan
berani/terobosan yang akan ● Bagaimana agar setiap orang lembar pemantauan
memudahkan keseluruhan dalam kelas berkontribusi ● Memastikan semua guru
pencapaian; membantu terwujudnya merancang pembelajaran
● Menciptakan organisasi yang ruang kelas sebagai berbasis proyek dan
ideal demi mencapai mimpi; pendukung pengalaman memastikan semua murid
● Mempertahankan perubahan belajar? mendapat kesempatan
positif, atau menindaklanjuti ● Apa langkah-langkah kecil memajang karyanya di
masa lalu organisasi yang yang diperlukan? dinding kelas
paling positif dan potensial ● Apa langkah besar (inovatif, ● Merekomendasikan kepada
● Menyusun definisi kesuksesan terobosan, berani) untuk kepala sekolah untuk
pencapaian bertahap memperbesar terwujudnya menetapkan kegiatan ini
perubahan? sebagai program rutin
DAFTAR
A-tur eksekusi TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN
(Deliver) yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan

● Menentukan siapa yang ● Kapan memulai pembelajaran ● Perubahan ini bisa dimulai
berperan dalam pengambilan berbasis proyek dan setelah penilaian tengah
keputusan; memajang karyanya di semester genap
● Merupakan awal dari dinding kelas? (pertengahan April 2022)
penciptaan ‘budaya belajar ● Siapa yang akan dilibatkan ● Sasaran pertama adalah
apresiatif’ yang berkelanjutan; dalam perubahan ini? kelas 7, maka yang terlibat
● Menyelaraskan interaksi ● Bagaimana langkah-langkah adalah guru mapel di kelas 7,
setiap orang (unsur) terlibat yang diterapkan dalam kepala sekolah, dan staf
agar dapat bersama-sama pemanfaatan dinding kelas kepala sekolah.
menciptakan (co-create) masa sebagai pendukung ● Langkahnya adalah RUMUS
depan pengalaman belajar berbasis (Rangkum kekuatan, Ubah
● Mendesain jalur komunikasi proyek? paradigma, Mulai aksi, Uji
dan pengelolaan rutinitas berkala, dan Susun laporan)
(misal: protokol/SOP,
knowledge management,
monev/refleksi)

Anda mungkin juga menyukai