Anda di halaman 1dari 20

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

TULIS JUDUL KALIAN DISINI

BIDANG KEGIATAN:
PKM GAGASAN TERTULIS

Diusulkan oleh:
Nama Ketua Ketua NIM .................. Angkatan ........
Nama Anggota Anggota NIM .................. Angkatan ........
Nama Anggota Anggota NIM .................. Angkatan ........
Nama Anggota Anggota NIM .................. Angkatan ........

UNIVERSITAS NAROTAMA
SURABAYA
2017
PENGESAHAN PROPOSAL PKM GAGASAN TERTULIS
1. Judul Kegiatan : SAMBAL TERASI (Semangat Membaca
Menulis Literasi) Portal Web Sebagai
Upaya Meningkatkan Budaya Literasi di
Indonesia
2. Bidang Kegiatan : PKM-GT
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Eka Firmansyah Yogatama
b. NIM : 04217058
c. Jurusan : Sistem Informasi
d. Universitas : Narotama
e. Alamat Rumah dan Telp/HP : Taman Pinang Indah Blok D VI no 18/
082190566204
f. Alamat Email : yogatama14@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan : 3 orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Immah Inayati, S.Kom, M.Kom, M.Ba
b. NIDN : 0725098103
c. Alamat Rumah/Telepon : Jambangan No 9 Surabaya/087780131509

Surabaya, 19 Desember 2017

Menyetujui
Ketua Jurusan Ketua Pelaksana Kegiatan

Immah Inayati, S.Kom, M.Kom, M.Ba Eka Firmansyah Yogatama


NIDN. 0725098103 NIM. 04217058

Wakil Rektor I Bidang Akademik Dosen Pendamping


Universitas Narotama

Dr. Arrasy Alimudin, SE.MM. Immah Inayati, S.Kom, M.Kom, M.Ba


NIDN. 0714127302 NIDN. 0725098103
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL.........................................................................................i
HALAMAN PENGESAHAN ..............................................................................ii
DAFTAR ISI ........................................................................................................iii
DAFTAR GAMBAR.............................................................................................iv
RINGKASAN........................................................................................................v
PENDAHULUAN.................................................................................................
Latar Belakang..................................................................................................
Tujuan dan Manfaat yang ingin dicapai...........................................................
GAGASAN............................................................................................................
Kondisi Kekinian Pencetus Gagasan................................................................
Solusi yang Pernah Ditawarkan........................................................................
Gagasan Baru yang Ditawarkan.......................................................................
Pihak yang Membantu untuk Mengimplementasikan Gagasan........................
Langkah Strategis untuk Mengimplementasikan Gagasan...............................
KESIMPULAN.....................................................................................................
Inti Gagasan......................................................................................................
Teknis Implementasi Gagasan..........................................................................
Prediksi Keberhasilan Gagasan........................................................................
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................
LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota.........................................................
Lampiran 2. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas.........
Lampiran 3. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana...............................................
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. (Nama Gambar) .................................................................................


iii
Gambar 2. (Nama Gambar)..................................................................................

iv
RINGKASAN

MAKSIMUM 1 HALAMAN (1 SPASI)

Pada bagian ini kemukakan tujuan dan target khusus yang ingin dicapai serta
metode yang akan dipakai dalam pencapaian tujuan tersebut. Ringkasan harus
mampu menguraikan secara cermat dan singkat tentang rencana kegiatan yang
diusulkan

v
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Aktivitas literasi tidak terlepas dari kehidupan masyarakat sehari-hari.


Literasi menurut KBBI merupakan kemampuan menulis dan membaca. Aktivitas
ini amat penting dilakukan, karena untuk meningkatkan kecerdasan dan
kemampuan mengola informasi. Informasi yang berkembang makin kencang
semakin dibutuhkan kemampuan literasi yang makin tinggi.

Budaya literasi di Indonesia sudah sejak lama dilakukan. Nenek moyang


bangsa Indonesia banyak melakukan budaya literasi. Seperti contohnya
peninggalan kitab Kakawin Sutasoma dan Nagarakartagama. Artinya dalam hal
ini budaya literasi di Indonesia sudah sejak lama muncul. Sudah sejak jaman
Majapahit atau bahkan jauh sebelum kerajaan Majapahit berdiri.

Indonesia sendiri mempunyai beberapa tokoh dalam bidang literasi. Seperti


Pramoedya Ananta Toer dengan karyanya yang terkenal Tetralogi Pulau Buru,
Andrea Hirata dengan Tetralogi Laskar Pelangi, serta Eka Kurniawan dengan
novel berjudul Lelaki Harimau atau dalam terjemahan Bahasa Inggris disebut
Man Tiger berhasil lolos menjadi nominasi book man price. Tokoh tersebut hanya
beberapa contoh. Masih ada banyak pujangga di era kolonial belanda.

Apakah literasi hanya sekedar kegiatan yang berkaitan  baca dan tulis semata?
Pada mulanya memang demikian.  Tetapi seiring perkembangan kebutuhan dan
kepandaian manusia maka cakupannya melebar bahwa literasi juga mencakup
bagaimana seseorang berkomunikasi dalam masyarakat. Literasi juga bermakna
praktik dan hubungan sosial yang terkait dengan pengetahuan, bahasa, dan budaya
(UNESCO, 2003).  Karena itu, seyogyanya kebiasaan membaca itu harus dimulai
dari keluarga. Karena kehidupan masyarakat itu bermula dari keluarga. Sehingga
semua dimulai dari keluarga.

Bahkan dalam deklarasi UNESCO (2003) itu menyebutkan pula bahwa


literasi informasi terkait pula dengan kemampuan untuk mengidentifikasi,
menentukan, menemukan, mengevaluasi, menciptakan secara efektif dan
terorganisasi, menggunakan, dan mengomunikasikan informasi untuk mengatasi
berbagai persoalan. Karena begitu pentingnya literasi dalam kehidupan manusia
terlebih di zaman informasi sekarang ini, maka begitu mendesaknya program
literasi untuk segera dimasyarakatkan.  Sasaran utama dan pertama literasi ini
kaum muda Indonesia, khsususnya para siswa (dari tingkat sekolah dasar sampai
akhir) dan mahasiswa. Hal ini dikarenakan kaum akan segera mewarisi negara ini.

1
Kemajuan dan perkembangan begitu juga kemunduran dan keterpurukan bangsa
ini selanjutnya terletak pada kebijakan kaum muda jika kelak menjadi pimpinan.

Tujuan Dan Manfaat

Tujuan dan manfaat dalam pelaksanaan


1. Meningkatkan budaya literasi di Indonesia
2. Membuat portal web yang dapat meningkatkan minat baca di Indonesia

GAGASAN

Permasalahan Literasi Indonesia

Kondisi literasi di Indonesia saat ini dalam kondisi yang cukup


memprihatinkan. Berdasarkan ranking dari “Most Littered Nation In the World"
yang dilakukan oleh Central Connecticut State Univesity pada Maret 2016 silam,
Indonesia dinyatakan menduduki peringkat ke-60 dari 61 negara mengenai minat
membaca. Posisi Indonesia berada tepat di bawah Thailand dan di atas satu tingkat
dari Botswana. Menurut data statistik dari UNESCO, index minat baca orang
Indonesia hanya 0,001. Atau dapat diartikan hanya 1 dari 1000 orang Indonesia
yang mempunyai hobi membaca. Menurut persentase penduduk Indonesia di atas
usia 15 tahun yang melek huruf berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS)
tahun 2010 mencapai 96,07%. Akan tetapi amat disayangkan minat baca di
Indonesia amat kecil.

Di beberapa negara maju, siswa SMA berkewajiban menamatkan buku


bacaan dengan jumlah tertentu sebelum mereka lulus sekolah. Seperti data yang
terdapat di salah satu banner di rumah puisi milik sastrawan nasional, Taufik
Ismail, bahwa misalnya di Jerman, Perancis dan Belanda mewajibkan siswanya
harus menamatkan hingga 22-32 judul buku (1966-1975), di Jepang 15 judul buku
(1969-1972), di Malaysia 6 judul Buku (1976-1980), Singapura 6 judul buku
(1982-1983), di Thailand 5 judul buku (1986-1991), sedangkan di Indonesia sejak
tahun 1950-1997 nol buku.

Untuk mendukung kegiatan membaca, fasilitas perpustakaan di Indonesia


juga dibangun di berbagai daerah. Berdasarkan data dari Perpustakaan Nasional
RI, kini terdapat jumlah perpustakaan dan taman bacaan masyarakat seperti
berikut ini.

2
Tabel 1 : Jumlah Perpustakaan di Indonesia
Perpustakaan Nasional 1
Perpustakaan Umum 23.777
Perpustakaan Sekolah 259.766
Perpustakaan Perguruan Tinggi 1.525
Perpustakaan Komunitas 15.000
Perpustakaan Khusus 2.743
Total 302.812

Maka dari itu dari permasalahan di atasa, kami mempunyai suatu gagasan
untuk membuat suatu portal Web untuk memenuhi kebutuhan literasi dan
meningkatkan budaya literasi di Indonesia. Situs web ini berisi berbagai macam
database buku yang beredar di Indonesia. Nantinya dari situs ini para pembaca
dapat mendapatkan buku setelah pembaca menulis resensi dari buku yang mereka
baca.Diharapkan dengan web ini, dapat meningkatkan minat pada budaya literasi
di Indonesia.
KESIMPULAN
Pentingnya menumbuhkan budaya literasi sangat dibutuhkan untuk mencerdaskan
kehidupan bangsa. Menumbuhkan budaya literasi membutuhkan banyak
kerjasama dari berbagai pihak. Diharapkan dengan web ini, budaya literasi dapat
ditingkatkan.

3
DAFTAR PUSTAKA
Daftar pustaka disusun berdasarkan system nama dan tahun, dengan urutan abjad
nama pengarang, tahun, judul tulisan, dan sumber. Hanya pustaka yang dikutip
dalam usulan kegiatan yang dicantumkan di dalam daftar pustaka.

2
3

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing yang


Ditandatangani
Lampiran Ketua
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap
2 Jenis Kelamin
3 Program Studi
4 NIM
5 Tempat dan Tanggal Lahir  
6 E-mail
7 Nomer Telepon/HP

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
Nama Institusi
Jurusan
Tahun Masuk-Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah ( Oral Presentation )


Nama Pertemuan Ilmiah / Judul Artikel
No Waktu dan Tempat
Seminar Ilmiah
 1 - - -
 2 - - -
 3 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
Institusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah. 4

Surabaya, tgl November 2017


Pengusul,

(.......................................)
5

Lampiran Anggota
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Eka Firmansyah Yogatama
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Sistem Informasi
4 NIM 04217058
5 Tempat dan Tanggal Lahir Ujung Pandang, 14 Desember 1991
6 E-mail Yogatama14@gmail.com
7 Nomer Telepon / HP 082190566204

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
SMP Al-
Nama Institusi SDN Pucang Falah SMKN 3 Buduran Perkapalan
IV Sidoarjo Detasari
Jurusan - - Teknik Komputer Jaringan
Tahun Masuk-Lulus 1998-2004 2004-2007 2007-2010

C. Pemakalah Seminar Ilmiah ( Oral Presentation )


Nama Pertemuan Ilmiah / Judul Artikel
No Waktu dan Tempat
Seminar Ilmiah
 1 - - -
 2 - - -
 3 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
Institusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah.
Surabaya, tgl Februari 2016
Pengusul,
6

(.......................................)

Lampiran Anggota
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap
2 Jenis Kelamin  
3 Program Studi  
4 NIM  
5 Tempat dan Tanggal Lahir  
6 E-mail
7 Nomer Telepon / HP  

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
Nama Institusi
Jurusan - -
Tahun Masuk-Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah ( Oral Presentation )


Nama Pertemuan Ilmiah / Judul Artikel
No Waktu dan Tempat
Seminar Ilmiah
       
       
       

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
Institusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan

       
       

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah.
Surabaya, tgl Februari 2016
Pengusul,
7

(.......................................)

Lampiran Anggota
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap
2 Jenis Kelamin
3 Program Studi
4 NIM
5 Tempat dan Tanggal Lahir
6 E-mail
7 Nomer Telepon/HP

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
Nama Institusi
Jurusan
Tahun Masuk-Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah ( Oral Presentation )


Nama Pertemuan Ilmiah / Judul Artikel
No Waktu dan Tempat
Seminar Ilmiah
1 - - -
2 - - -
3 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
Institusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1
2
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah.
Surabaya, tgl Februari 2016
Pengusul,
8

(.......................................)
Lampiran Dosen Pembimbing
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar)
2 Jenis Kelamin
3 Program Studi
4 NIDN
5 Tempat dan Tanggal Lahir
6 E-mail
7 Nomer Telepon/HP

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
Nama Institusi
Jurusan
Tahun Masuk-Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah ( Oral Presentation )


Nama Pertemuan Ilmiah / Judul Artikel
No Waktu dan Tempat
Seminar Ilmiah
1
2
3

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
Institusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah.

Surabaya, tgl Februari 2016


Dosen Pembimbing,

(.......................................)
9

Lampiran 2. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Alokasi
Program
No. Nama / NIM Bidang Ilmu Waktu Uraian Tugas
Studi
(jam/minggu)

 1.

 2.

3. 
SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Saya yang menandatangani Surat Pernyataan ini:

Nama : Eka Firmansyah Yogatama


NIM : 04217058
Program Studi : Sistem Informasi
Fakultas : Ilmu Komputer

Dengan ini menyatakan bahwa usulan PKM Gagasan tertulis saya dengan judul:
SAMBAL TERASI (Semangat Membaca Menulis Literasi) Portal Web Sebagai
Upaya Meningkatkan Budaya Literasi di Indonesia
yang diusulkan untuk tahun anggaran 2018 bersifat original dan belum pernah
dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-


benarnya.

Surabaya, 19 Desember 2017

Mengetahui, Yang Menyatakan


Wakil Rektor I Bidang Akademik
Universitas Narotama

Dr. Arrasy Alimudin, SE.MM. Eka Firmansyah Yogatama


NIDN. 0714127302 NIM. 04217058

Anda mungkin juga menyukai