Anda di halaman 1dari 13

TUGAS KEPERAWATAN KELUARGA

Pengkajian Perkembangan Keluarga Dengan Anak Usia Prasekolah

OLEH KELOMPOK : 2

1 I Gede Hendra Eka Saputra C1119086

2 Gusti Ayu Putu Wiwin Windari C1119090


3 Ni Gst. Ayu Putu Tisna Raditya C1119091
Ningsih
4 Ni Putu Mia Dewi Antari C1119092
5 Luh Bunga Lestari C1119108

6 Putu Monica Tisna Prisilya C1119119


7 Dewa Ayu Teja Murti Dewi C1119121

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BINA USADA BALI
2022
Format Asuhan Keperawatan Keluarga

A. Pengkajian (Tanggal : 19 April 2022)


I. Data Umum
1. Kepala keluarga (KK) : Tn. P
2. Alamat dan No. Telepon : Banjar Jerowan/085847603826
3. Pekerjaan KK : Karyawan Swasta
4. Pendidikan KK : SMA
5. Komposisi Keluarga :

Hub Status Imunisasi


Ket
No Nama JK Kelg Umur Pddk Polio DPT Hepatitis Campak
BCG
KK 1 2 3 4 1 2 3 1 2 3
1 Ny. R P Istri 42 SMK √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Sehat
2 An. S P Anak 21 Mahasi √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Sehat
swa
3 An. A L Anak 3 Belum √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Sehat
Sekolah

6. Genogram :
7. Tipe keluarga : Keluarga Inti (Nuclear Family)
8. Suku bangsa : Bali / Indonesia
9. Agama : Hindu
10. Status sosial ekonomi keluarga :
Anggota keluarga yang mencari nafkah Tn. P
Penghasilan ± Rp. 1.000.000.00
11. Aktivitas rekreasi keluarga : Sesekali keluarga berlibur ke pantai

II. Riwayat dan Tahap Perkembangan Keluarga


1. Tahap perkembangan keluarga saat ini
Keluarga Tn. P dan Ny. R memiliki dua orang anak, anak pertama berumur 21
tahun dan anak kedua berumur 3 tahun
2. Tugas perkembangan keluarga yang belum terpenuhi
Keluarga Tn. P dan Ny. R mengatakan belum tahu cara yang tepat bagaimana
seharusnya mengajarkan anak terkaiat cara mengontrol emosi dengan orang tua,
kakak dan orang lain terutama bagi anaknya yg paling kecil Ny. R mengatakan
sering kali kawatirannya muncul.
3. Riwayat kesehatan keluarga inti
Tn.Pdan Ny.R mengatakan tidak ada yang menderita penyakit bawaan
4. Riwayat kesehatan keluarga sebelumnya
Tn.P dan Ny.R mengatakan tidak ada yang memiliki penyakit kronis maupun
penyakit keturunan.
III. Data Lingkungan
1. Karakteristik rumah

2. Karakteristik tetangga dan komunitasnya


Tn. P dengan tetangga sekitar rumah sangat dekat dan merupakan saudaranya
sendiri sehingga terbiasa saling membantu bila salah satu mempunyai kegiatan di
lingkungannya. Jarak rumah keluarga Tn.P sangat dekat.
3. Mobilitas geografis keluarga
Keluarga sudah menetap dilingkungannya dari tahun 1996 sekitar 26 tahun yang
lalu sampai sekarang.
4. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat
Tn.P mengatakan setiap hari raya semua keluarganya berkumpul. Tn.P mengatakan
di setiap kegiatan yang ada di Banjarnya ia rajin mengikuti kegiatan. Ny.R
mengatakan dia mengikuti PKK dan juga arisan banjarnya.
5. Sistem pendukung keluarga
Saat ini di dalam keluarga tidak ada yang sakit dan hubungan satu anggota keluarga
dengan yang lainnyabaik.

IV. Struktur Keluarga


1. Struktur peran
Dalam keluarga Tn. P sebagai kepala keluarga berkewajiban mencari nafkah untuk
keluarga, Ny. R berperan sebagai ibu rumah tangga yang menyiapkan keperluan
suaminya dan anaknyaAn. S dan An. A di rumah Ny. R melakukan kesibukan
membuat banten untuk di jual.
2. Nilai atau norma keluarga
Keluarga Tn. P dan Ny. R beragama Hindu keluarga memiliki nilai-nilai dan norma
yang dianut seperti sembahyang bersama di hari raya suci (rainan) dan Tn. P
menetapkan peraturan kepada anak-anaknya terutama untuk anak yang paling
besaryaitu jika ingin keluar tidak boleh sampai larut malam tanpa alasan yang jelas.
Selama ini keluarga setiap malam selalu makan malam hari bersama di teras rumah.
3. Pola komunikasi keluarga
Pola komunikasi yang digunakan adalah pola komunikasi terbuka. Setiap anggota
keluarga bebas menyampaikan keluhan yang ingin disampaikan, hal ini dapat
terlihat dari pembicaraan anggota keluarga saat perawat berkunjung.
4. Struktur kekuatan keluarga
Dalam pengambilan keputusan keluarga Tn. P dan Ny. R selalu memutuskan secara
bersama- sama atau bermusyawarah. An. Ssesekali sering dilibatkan terkait masalah
yang ada di dalam keluarga.
V.Fungsi Keluarga
1. Fungsi ekonomi
Tn. P berpenghasilan sebulan ± Rp. 1.000.000. Pendapatan Tn.Pdicukup-cukupkan
untuk memenuhi kehidupan sehari-hari keluarganya.
2. Fungsi mendapatkan status sosial
Keluarga Tn.P tercatat sebagai warga Banjar Tubak Bayuh, Mengwi, Kab
Badung.Tn.P memberikan kebebasan istrinya maupun anggota keluarga lain untuk
bergaul selagi itu positif. Ny. R juga aktif dalam mengikuti kegiatan PKK.
3. Fungsi pendidikan
Tn. P berpendidikan akhir SMA, Ny. R berpendidikan akhir SMK, An.S
berpendidikan Mahasiswa dan An. A belum sekolah
4. Fungsi sosialisasi
Keluarga Tn.P menekankan perlunya hubungan dengan orang lain/masyarkat
dilingkungan. Hubungan dalam keluarga baik dan selalu menaati norma yang ada di
wilayah tempat tinggalnya.
5. Fungsi pemenuhan (perawatan/pemeliharaan) kesehatan
a. Mengenal masalah kesehatan
Tn.P dan Ny.R mengetahui sebagian penyakit keluarganya yang pernah dialami.
Seperti saat anaknya demam batuk Ny.R dan Tn P memberikan anaknya terapi
herbal berupa daun pisang muda yang masih tergulung di berikan sedikit minyak
dan di letakkan di bagian tubuh anaknya untuk menurunkan panas, memakaikan
baju yang ripis dan memberikan obat paracetamol.
b. Mengambil keputusan mengenai tindakan kesehatan
Keluarga Tn.P mengatakan tidak begitu banyak tau tentang penyakit hanya panas,
batuk, namun keluarga Tn.P segera membawa keluarga yang sakit ke bidan atau
puskesmas terdekat di wilayahnya.
c. Kemampuan merawat anggota keluarga yang sakit
Ny.P mengatakan bila ada anggota keluarga yang sakit anggota keluarga yang lain
akan merawat dan membawanya kebidan atau puskesmas terdekat diwilayahnya.
d. Kemampuan keluarga memelihara/memodifikasi lingkungan rumah yang sehat
Keluarga Tn.P mengatakan pembuangan sampah dilakukan di TPA sekitar tempat
tinggalnya
e. Kemampuan menggunakan fasilitas pelayanan kesehatan
Keluarga Tn.A mengatakan jika ada anggota keluarganya yang sakit maka akan
segera dibawa kebidan atau puskesmas terdekat wilayahnya. Namun jika tidak
sembuh dan tampak parah baru ia akan membawanya kerumah sakit
6. Fungsi religius
Keluarga menganut agama Hindu dan biasanya melakukan persembahyangan
bersama pada sore hari maupun pada hari suci (rainan) di merajan.
7. Fungsi rekreasi
Kelurga sesekalai berlibur ke pantai dan setiap malam hari selalu kumpul keluarga
sembari makan malam.
8. Fungsi reproduksi
Tn.P dan Ny.R sudah memiliki 2 anak. Kedua pasangan suami istri ini tidak ada
masalah pada organ reproduksinya.
9. Fungsi afeksi
Keluarga Tn.P mengatakan berusaha memelihara hubungan baik antar mereka berdua
dan anggota keluarga. Saling menyayangi, menghormati, dan bila ada anggota
keluarga yang membutuhkan maka anggota keluarga yang lainnya akan membantu.

VI. Stres dan Koping Keluarga


1. Stresor jangka pendek dan panjang
Stresor jangka pendek keluarga Tn. P dan Ny. R mengatakan belum tahu cara yang
tepat mengajarkan anak bersosialisasi dan memilih lingkungan yang baik.
Stresor jangka panjang sesekali sering memikirkan pengeluaran yag tidak terduga.

2. Kemampuan keluarga berespons terhadap stresor


Sistem dukungan keluarga sangat kuat, keluarga besar saling membantu dalam
menyelesaikan masalah keluarga atau kebutuhan- kebutahan keluarga saat ini dan
keluarga memberikan dorongan dan semangat pada anggota keluarga yang memiliki
masalah. Keluarga juga akan membantu memecahkan masalah yang ada dikeluarga
dengan musyawarah antar anggota keluarga.
3. Strategi koping yang digunakan
Keluarga Tn.P mengatakan bila ada suatu masalah dikeluarganya maka teknik
pemecahan masalah yang dilakukan yaitu dengan musyawarah. Bila ada anggota
keluarga yang membutuhkan maka anggota keluarga yang lain akan menolong.
4. Strategi adaptasi disfungsional
Tn.P mengatakan bila ada salah satu anggota keluarganya ada yang salah maka
Tn.P tidak sungkan untuk menegurnya

VII. Pemeriksaan Kesehatan Tiap Individu anggota keluarga


1. Tn. P
a. Tekanan darah: 130/90 mmHg
b. Nadi: 84x/menit
c. Respirasi: 20x/menit
d. Suhu: 35,7 oC
e. Berat badan: 78 Kg
f. Tinggi badan: 172 cm
g. Kesadaran: Compos mentis
h. GCS: E4V5M6
i. Head to toe:
a) Kepala: Bentuk mesochepale, simetris, rambut bersih berwarna hitam, muka
tidak pucat
b) Mata: Penglihatan normal, sklera tidak ikterik, konjungtiva tidak anemis,
pupil isokor
c) Hidung: Penciuman normal, tidak ada gangguan penciuman
d) Telinga: pendengaran normal, tidak ada sekret, tidak ada gangguan
penciuman
e) Mulut dan Gigi: Bibir lembab, gigi penuh hanaya ada sebagia berlubang
f) Leher: Nadi karotis teraba, tidak ada pembesaran tiroid
g) Thorax:
Jantung:
Inspeksi: Lesi tidak ada, memar tidak ada, tumor tidak ada, kelainan tidak
ada,warna kulit normal merata
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, dan tidak ada kelainan
Perkusi: Suara redup/pekak
Auskultasi: Bunyi s1 s2 reguler, suara murmur tidak ada
h) Paru – Paru
Frekuensi nafas teratur, kualitas normal, suara nafas vesikuler, tidak ada
batuk, tidak ada sumbatan jalan nafas
i) Abdomen
Inspeksi: Tidak ada lesi, tidak ada tumor, warna kulit normal
Auskultasi: Bising usus 12x/menit
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, kelainan tidak ada,
pembesaran tidak ada
Perkusi: Suara timpani
j) Kulit
Turgor kulit elastis, warna kulit sawo matang, tidak ada nyeri tekan
k) Ekstremitas
Kekuatan otot penuh, akral hangat, capillary refill time < 3 detik, edema tidak
ada

2. Ny. R
a. Tekanan darah: 110/70 mmHg
b. Nadi: 80x/menit
c. Respirasi: 20x/menit
d. Suhu: 35,9 o C
e. Berat badan: 50 Kg
f. Tinggi badan: 162cm
g. Kesadaran: Compos mentis
h. GCS: E4V5M6
i. Head to toe:
a) Kepala: Bentuk mesochepale, simetris, rambut bersih berwarna hitam, muka
tidak pucat
b) Mata: Penglihatan normal, sklera tidak ikterik, konjungtiva tidak anemis, pupil
isokor
c) Hidung: Penciuman normal, tidak ada gangguan penciuman
d) Telinga: Pendengaran normal, tidak ada sekret, tidak ada gangguan
pendengaran
e) Mulut dan Gigi: Bibir lembab, gigi penuh dan beberapa sedikit berlubang
f) Leher: Nadi karotis teraba, tidak ada pembesaran tiroid, tidak ada
pembengkakan
g) Thorax:
Jantung:
Inspeksi: Lesi tidak ada, memar tidak ada, tumor tidak ada, kelainan tidak ada,
warna kulit normal merata
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, dan tidak ada kelainan
Perkusi: Suara redup/pekak
Auskultasi: Bunyi s1 s2 reguler, suara murmur tidak ada
h) Paru – Paru
Frekuensi nafas teratur, kualitas normal, suara nafas vesikuler, tidak ada batuk,
tidak ada sumbatan jalan nafas
i) Abdomen
Inspeksi: Tidak ada lesi, tidak ada tumor, warna kulit normal
Auskultasi: Bising usus 10x/menit
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, kelainan tidak ada,
pembesaran tidak ada
Perkusi: Suara timpani
j) Kulit
Turgor kulit elastis, warna kulit sawo matang, tidak ada pembengkakan
k) Ekstremitas
Kekuatan otot penuh, akral hangat, capillary refill time < 3 detik, edema tidak
ada
3. An. S
a. Tekanan darah: 100/60 mmHg
b. Nadi: 80x/menit
c. Respirasi: 20x/menit
d. Suhu: 36 oC
e. Berat badan: 46 Kg
f.Tinggi badan: 163cm
g. Kesadaran: Compos mentis
h. GCS: E4V5M6
i. Head to toe:
a) Kepala: Bentuk mesochepale, simetris, rambut bersih berwarna hitam, muka
tidak pucat
b) Mata: Penglihatan normal, sklera tidak ikterik, konjungtiva tidak anemis, pupil
isokor
c) Hidung: Penciuman normal, tidak ada gangguan pada penciuman
d) Telinga: Pendengaran normal, tidak ada sekret, tidak ada asalah pendengaran
e) Mulut dan Gigi: Bibir lembab, gigi penuh
f) Leher: Nadi karotis teraba, tidak ada pembesaran tiroid
g) Thorax:
Jantung:
Inspeksi: Lesi tidak ada, memar tidak ada, tumor tidak ada, kelainan tidak ada,
warna kulit normal merata
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, dan tidak ada kelainan
Perkusi: Suara redup/pekak
Auskultasi: Bunyi s1 s2 reguler, suara murmur tidak ada
h) Paru – Paru
Frekuensi nafas teratur, kualitas normal, suara nafas vesikuler, tidak ada batuk,
tidak ada sumbatan jalan nafas
i) Abdomen
Inspeksi: Tidak ada lesi, tidak ada tumor, warna kulit normal
Auskultasi: Bising usus 12x/menit
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, kelainan tidak ada,
pembesaran
tidak ada
Perkusi: Suara timpani
j) Kulit
Turgor kulit elastis, warna kulit sawo matang
k) Ekstremitas
Kekuatan otot penuh, akral hangat, capillary refill time < 3 detik, edema tidak ada
4. An. A
a. Tekanan darah: 75/50 mmHg
b. Nadi: 100x/menit
c. Respirasi: 20x/menit
d. Suhu: 36 o C
e. Berat badan: 16,7 Kg
f. Tinggi badan......cm
g. Kesadaran: Compos mentis
h. GCS: E4V5M6
i. Head to toe:
a) Kepala: Bentuk mesochepale, simetris, rambut bersih berwarna hitam, muka
tidak pucat
b) Mata: Penglihatan normal, sklera tidak ikterik, konjungtiva tidak anemis, pupil
isokor
c) Hidung: Penciuman normal, tidak ada gangguan
d) Telinga: Pendengaran normal, tidak ada sekret
e) Mulut dan Gigi: Bibir lembab, gigi penuh
f) Leher: Nadi karotis teraba, tidak ada pembesaran tiroid
g) Thorax:
Jantung:
Inspeksi: Lesi tidak ada, memar tidak ada, tumor tidak ada, kelainan tidak ada,
warna kulit normal merata
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, dan tidak ada kelainan
Perkusi: Suara redup/pekak
Auskultasi: Bunyi s1 s2 reguler, suara murmur tidak ada
h) Paru – Paru
Frekuensi nafas teratur, kualitas normal, suara nafas vesikuler, tidak ada batuk,
tidak ada sumbatan jalan nafas
i) Abdomen
Inspeksi: Tidak ada lesi, tidak ada tumor, warna kulit normal
Auskultasi: Bising usus 14x/menit
Palpasi: Nyeri tekan tidak ada, edema tidak ada, kelainan tidak ada,
pembesaran tidak ada
Perkusi: Suara timpani
j) Kulit
Turgor kulit elastis, warna kulit sawo matang
k) Ekstremitas
Kekuatan otot penuh, akral hangat, capillary refill time < 3 detik, edema tidak ada

VIII. Harapan Keluarga


keluarga berharap perawat dapat memberikan informasi kesehatan sehingga anggota
keluarga dapat memelihara kesehatannya.

B. Diagnosis Keperawatan Keluarga


I. Analisis dan Sistesis Data
No Data Penyebab Masalah
1 Subjektif :

Objektif :
2 Subjektif :

Objektif :
3 Subjektif :

Objektif :

II. Perumusan Diagnosis Keperawatan


No Diagnosis Keperawatan
1
2
3

III. Penilaian (Skoring) Diagnosis Keperawatan


No Kriteria Skor Pembenaran
1 Sifat masalah …
/3 x 1= ….
Kemungkinan masalah dapat …
/2 x 2= ….
diubah …
/3 x 1= ….
Potensial masalah untuk dicegah …
/2 x 1= ….
Menonjolnya masalah
Total skor

IV. Prioritas Diagnosis Keperawatan


Prioritas Diagnosis Keperawatan Skor
1
2
3

V. Rencana Asuhan Keperawatan Keluarga


Diagnosa keperawatan : …………………………………………
Tujuan Kriteria Hasil/Standar Intervensi

VI. Implementasi
Tgl &R aktu No.DP Implementasi

Anda mungkin juga menyukai