Anda di halaman 1dari 17

RANCANGAN AKTUALISASI

NILAI-NILAI DASAR APARATUR SIPIL NEGARA

Digitalisasi Promosi Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati)


Melalui Media Sosial Guna Meningkatkan Tingkat Kunjungan
Wisatawan di Kabupaten Mesuji

Disusun Oleh :

Nama : Adhi Surya Wicaksana, S.Par


NIP : 199310242022041001
Satuan Kerja : Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata

PESERTA PELATIHAN DASAR CPNS


GOLONGAN III ANGKATAN I PEMERINTAH
KABUPATEN MESUJI

BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH


PROVINSI LAMPUNG
2022
LEMBAR PERSETUJUAN
EVALUASI RANCANGAN AKTUALISASI

Pelatihan Dasar CPNS Golongan III Angkatan I Pemerintah


Kabupaten Mesuji
Tahun 2022

Disusun Oleh :

Nama : Adhi Surya Wicaksana, S.Par


NIP : 199310242022041001
Satuan Kerja : Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata

JUDUL AKTUALISASI
Digitalisasi Promosi Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati) Melalui Media Sosial Guna
Meningkatkan Tingkat Kunjungan Wisatawan di Kabupaten Mesuji

Disetujui untuk disampaikan pada Seminar Evaluasi Rancangan Aktualisasi


Pelatihan Dasar Golongan III Angkatan I Pemerintah Kabupaten Mesuji Tahun 2022

Bandar Lampung, Maret 2022

Menyetujui,

Coach Mentor

Vonita, SE.MM. Made Louis Ravon, S.T.


NIP. 19671231 199112 2 003 NIP. 19791114 201101 1 002
LEMBAR PERSETUJUAN HASIL PERBAIKAN EVALUASI
RANCANGAN AKTUALISASI

Pelatihan Dasar CPNS Golongan III Angkatan I Pemerintah


Kabupaten Mesuji
Tahun 2022

Nama : Adhi Surya Wicaksana, S.Par


NIP : 199310242022041001
Jabatan : Analis Objek Wisata
Satuan Kerja : Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata

JUDUL AKTUALISASI
Digitalisasi Promosi Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati) Melalui Media Sosial Guna
Meningkatkan Tingkat Kunjungan Wisatawan di Kabupaten Mesuji i

Telah diseminarkan dan disempurnakan berdasarkan masukan dari Penguji, Coach dan Mentor
pada tanggal 26 Maret 2022

Bandar Lampung, 26 Maret 2022

Menyetujui,

Coach Mentor

Vonita, SE.MM. Made Louis Ravon, S.T.


NIP. 19671231 199112 2 003 NIP. 19791114 201101 1 002
Penguji

NIP.
RANCANGAN AKTUALISASI

Nama Peserta Adhi Surya Wicaksana, S.Par

Tugas/Jabatan (Sesuai formasi) Analis Objek Wisata

1. PROFIL LEMBAGA

A Nama Satuan Kerja Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Mesuji

Terwujudnya Pemuda yang Berkarakter, Maju dan Mandiri,


B Visi Satuan Kerja Meningkatnya Prestasi Olahraga dan Berkembangnya Destinasi
Pariwisata
a. Meningkatkan kualitas generasi muda untuk mewujudkan pemuda
yang kreatif dan produktif
b. Menggali, mengembangkan, membina dan meningkatkan prestasi
C Misi Satuan Kerja olahraga yang ada di Kabupaten Mesuji
c. Menggali, mengembangkan, membina, meningkatkan dan
melestarikan potensi pariwisata untuk mensejahterakan
masyarakat
a. Berkarakter
Tata Nilai
D b. Maju
Organisasi
c. Mandiri
a. Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata
b. Sekertariat dipimpin oleh Sekretaris, membawahi :
1. Kasubbag Umum
2. Kasubbag Perencanaan dan Keuangan
c. Kepala Bidang Pemuda, membawahi :
1. Kasi Kepemudaan
Struktur Organisasi pada
E 2. Kasi Fasilitas dan Koordinasi Kepemudaan
Satuan Kerja
d. Kepala Bidang Olahraga, membawahi :
1. Kasi Promosi dan Peningkatan Olahraga
2. Kasi Fasilitas dan Keolahragaan
e. Kepala Bidang Pariwisata
1. Kasi Objek Wisata dan Promosi
2. Kasi Sarana dan Jasa Pariwisata

Melaksanakan urusan pemerintah Kabupaten di Bidang Pemuda,


Olahraga, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dan tugas pembantu yang
F Tugas Satuan Kerja diberikan kepada pemerintah Kabupaten, melaksanakan tugas
dekonsentrasi dan tugas lainnya yang diserahkan oleh Bupati sesuai
dengan Perundang-undangan yang berlaku.
Bidang Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mempunyai tugas melakukan
koordinasi penyusunan program kerja Dinas di Bidang Objek dan daya
tarik wisata, sarana, jasa wisata dan promosi. Untuk melaksanakan
tugas Bidang Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mempunyai fungsi
sebagai berikut :
a. Perumusan kebijakan dibidang pariwisata dan ekonomi kreatif
Tugas Unit / Atasan b. Penyelenggaraan pelayanan objek wisata
G
Langsung / Mentor c. Penyelenggaraan promosi wisata
d. Penyelenggaraan dan pengembangan ekonomi kreatif
e. Melakukan kerjasama dengan unit kerja yang ada guna
menunjang kelancaran pelaksanaan tugas
f. Melakukan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan
sepanjangn tidak bertentangan dengan peraturan dan
perundang-undangan yang berlaku

a. Mengumpulkan bahan-bahan kerja sesuai denga prosedur yang


berlaku untuk keperluan penyelesaian pekerjaan
b. Mempelajari, menganalisa serta menelaah bahan-bahan sesuai
dengan daya tarik pada objek dan daerah tujuan wisata agar
memperlancar pelaksanaan tugas
Rincian Tugas Analis
H c. Mempelajari, menganalisa serta menelaah promosi pada objek
Objek Wisata
dan daerah tujuan wisata di kabupaten mesuji
d. Memberikan saran berdasarkan pelaksanaan pekerjaan dan
pemanfaatannya untuk disampaikan kepada pimpinan
e. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh
pimpinan baik secara tertulis maupun lisan

2. IDENTIFIKASI PERMASALAHAN DALAM PELAKSANAAN TUGAS DAN

ALTERNATIF SOLUSI

NO URAIAN TUGAS PERMASALAHAN SOLUSI


1 Mempelajari dan Menurunnya jumlah Mengoptimalkan promosi
menganalisa promosi objek kunjungan wisatawan di objek wisata Taman
wisata Taman Taman Keanekaragaman Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati Hayati melalui media sosial
2 Mempelajari dan menganalisa Belum optimalnya Melakukan sosialisasi
objek wisata Taman penerapan sapta pesona di tentang penerapan sapta
Keanekaragaman Hayati pesona di Taman
Taman Keanekaragaman
Hayati Keanekaragaman Hayati
3 Mempelajari dan menganalisa Belum optimalnya Mengadakan pengawasan,
amenitas pendukung yang ketersediaan amenitas perawatan dan pengadaan
tersedia di Taman pada amenitas pendukung di
pendukung pariwisata di
Keanekaragaman Hayati Taman Keanekaragaman
Taman Keanekaragaman
Hayati Hayati
Analisis Identifikasi Isu Menggunakan Teknik USG

PENILAIAN
NO ISU TOTAL RANK
U S G

Menurunnya jumlah kunjungan


1 wisata di Taman 5 4 4 13 I
Keanekaragaman Hayati

Belum optimalnya penerapan


sapta pesona di Taman 4 3 4 11 II
2 Keanekaragaman Hayati

Belum optimalnya
ketersediaan amenitas
3 3 3 3 9 III
pendukung pariwisata di
Taman Keanekaragaman
Hayati

Keterangan Urgency : Keterangan Serious : Keterangan Growth :


5 : Sangat Mendesak 5 : Sangat Berpengaruh 5 : Sangat Berdampak
4 : Mendesak 4 : Berpengaruh 4 : Berdampak
3 : Cukup Mendesak 3 : Cukup Berpengaruh 3 : Cukup Berdampak
2 : Tidak Mendesak 2 : Tidak Berpengaruh 2 : Tidak berdampak
1 : Sangat Tidak Mendesak 1 : Sangat Tidak Berpengaruh 1 : Sangat Tidak Berdampak

Urgency : Bahwa isu yang diangkat perlu di bahas, dianalisis dan ditindak lanjuti karena jumlah
kunjungan yang telah menurun.
Seriousness : Isu ini sangat berpengaruh terhadap perkembangan industri pariwisata di mesuji.
Growth : Isu ini akan menjadi sangat tidak baik jika tidak segera di selesaikan karena dapat
membuat semakin turunnya industri pariwisata di mesuji yang mengakibatkan
semakin berkurangnya pendapatan di sektor pariwisata .
Berdasarkan identifikasi isu aktual diatas, maka isu yang ditetapkan adalah “Menurunnya
jumlah kunjungan wisata di Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati)”. Isu ini ditetapkan
karena berdasarkan analisis menggunakan teknik USG. Maka dapat dirumuskan gagasan
pemecahan isunya adalah “Digitalisasi Promosi Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati)
Melalui Media Sosial Guna Meningkatkan Tingkat Kunjungan Wisatawan di Kabupaten
Mesuji”

3. RANCANGAN KEGIATAN AKTUALISASI SESUAI NILAI NILAI DASAR ASN

KEGIATAN YANG AKAN NILAI DASAR YANG AKAN DI AKTUALISASIKAN DALAM


NO
DILAKUKAN KEGIATAN : ASN Ber AKHLAK.
1. Koordinasi dengan atasan Dalam melaksanakan kegiatan ini saya akan
dan rekan kerja Berorientasi Pelayanan :
Melakukan koordinasi dengan ramah, cekatan, solutif
Akuntabel :
Melakukan koordinasi dengan penuh tanggung jawab
Kompeten:
Melakukan koordinasi dengan kinerja terbaik
Harmonis :
Mendiskusikan setiap saran dan masukan dari atasan dan
rekan kerja
Loyal :
Berkomitmen untuk terus berkoordinasi untuk menghasilkan
kinerja yang baik
Adaptif :
Melakukan koordinasi dengan siap menyesuaikan diri
terhadap perubahan
Kolaboratif :
Bekerja sama atasan dan rekan kerja secara sinergis demi
membuat sistem yang efektif dan efisien
Manajemen ASN :
Dalam melaksanakan kegiatan koordinasi keterkaitan
dengan mata diklat Manajemen ASN adalah cermat, dan
disiplin.
Smart ASN :
Dalam melaksanakan kegiatan koordinasi menyampaikan ide
yang inovatif
2. Menyiapkan bahan Dalam melaksanakan kegiatan ini saya akan :
untuk melakukan Berorientasi Pelayanan :
promosi Melakukan pengumpulan bahan promosi dengan
cekatan, dan solutif
Akuntabel :
Mengumpulkan bahan promosi dengan integritas tinggi,
penuh tanggung jawab, efektif dan efisien
Kompeten :
Memberikan kinerja terbaik dalam pengumpulan bahan
promosi
Harmonis :
Membangun lingkungan kerja yang kondusif agar
pengumpulan bahan promosi dapat hasil yang maksimal
Loyal :
Berdedikasi dalam mengumpulkan bahan promosi untuk
mewujudkan promosi media sosial yang optimal
Adaptif :
Bertindak proaktif dalam pengumpulan bahan promosi
Kolaboratif :
Bekerja sama dengan dengan rekan kerja untuk
mendapatkan bahan promosi yang lengkap
Manajemen ASN :
Dalam Melakukan pengumpulan bahan promosi
keterkaitan dengan mata diklat Manajemen ASN adalah
cermat, disiplin, dan berintegritas tinggi
Smart ASN :
Dalam melaksanakan kegiatan koordinasi menyampaikan
ide yang inovatif
3. Melakukan Promosi Dalam melaksanakan kegiatan ini saya akan :
Berorientasi Pelayanan :
Dapat diandalkan dalam memposting konten promosi di
media sosial
Akuntabel :
Membuat postingan konten promosi di media sosial
secara bertanggung jawab dan jujur.
Kompeten :
Memberikan segala keterampilan dan kemampuan
untuk menghasilkan kontek promosi yang lebih baik
Harmonis :
Membangun lingkungan kerja yang kondusif
Loyal :
Berdedikasi dalam pembuatan kontek promosi demi
meningkatkan jumlah kunjungan wisata di Taman
Keanekaragaman Hayati
Adaptif :
Membuat kontek promosi yang efektif dan efisien
mengikuti perkembangan trend serta mudah dalam
penerapan
Kolaboratif :
Terbuka dalam bekerjasama untuk menghasilkan nilai
tambah
Manajemen ASN :
Dalam melaksanakan kegiatan promosi di media
sosial keterkaitan dengan mata diklat Manajemen
ASN adalah cermat, disiplin, dan berintegritas tinggi
Smart ASN :
Dalam melaksanakan kegiatan membuat konten
promosi menggunakan teknologi IT yang inovatif.
4. Melaporkan hasil Dalam melaksanakan kegiatan ini saya akan :
aktualisasi kepada Berorientasi Pelayanan
pimpinan Melakukan perbaikan tiada henti untuk memaksimalkan
Konten promosi Taman Keanekaragaman Hayati
Akuntabel :
Mengupload konten promosi ke dalam sosial media
secara rapi serta, mudah dipahami dengan disiplin dan
bertanggung jawab
Kompeten :
Melaksanakan kegiatan dengan cermat dan kinerja
dengan kualitas terbaik
Harmonis :
Membangun lingkungan kerja yang kondusif
Loyal :
Berdedikasi dalam melakukan kegiatan untuk
mewujudkan konten promosi yang update dan akurat
demi meningkatkan jumlah kujungan wisatawan di Taman
Keanekaragaman Hayati
Adaptif :
Membuat konten promosi yang efektif dan efisien
mengikuti perkembangan teknologi serta menarik
Kolaboratif :
Aktif bekerja sama dengan rekan kerja agar promosi
dapat berjalan dengan maksimal
Manajemen ASN :
Dalam melaksanakan kegiatan promosi keterkaitan
dengan mata diklat Manajemen ASN adalah cermat,
disiplin, dan berintegritas tinggi
Smart ASN :
Dalam melaksanakan kegiatan promosi menggunakan
teknologi IT yang inovatif.
Matrix Rancangan Aktualisasi
Unit Kerja : Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Mesuji
Isu yang Diangkat : Belum Optimalnya Promosi Taman Keanekaragaman Hayati ( Kehati )
Gagasan Pemecahan Isu : Digitalisasi Promosi Taman Keanekaragaman Hayati ( Kehati ) Melalui Media Sosial Guna Meningkatkan Tingkat Kunjungan
Wisatawan di Kabupaten Mesuji

Output / Hasil Kontribusi Terhadap Penguatan Nilai-


No Kegiatan Tahapan Kegiatan Nilai Dasar ASN
Kegiatan Visi Misi Organisasi Nilai Organisasi
1 2 3 4 5 6 7
1 Melakukan 1. Membuat janji 1. Foto kegiatan Berorientasi Pelayanan : Kegiatan ini Nilai Organisasi di
Konsultasi dengan untuk bertemu koordinasi Melakukan koordinasi mendukung dan searah Dinas Pemuda
Atasan dan Rekan 2. Menyampaikan 2. Catatan arahan dengan ramah, cekatan dan dengan misi Dinas Olahraga dan
Kerja rancangan dan saran solutif Pemuda Olahraga dan Pariwisata yaitu
aktualisasi yang Akuntabel : Melakukan Pariwisata di Bidang Berkarakter, Maju
akan koordinasi dengan penuh Pariwisata yaitu dan Mandiri
dilaksanakan tanggung jawab Menggali,
3. Meminta Kompeten : Melakukan mengembangkan,
masukan dari koordinasi dengan kinerja membina,
rekan kerja terbaik meningkatkan dan
Harmonis : Mendiskusikan melestarikan potensi
setiap saran dan masukan pariwisata untuk
dari atasan dan rekan kerja mensejahterakan
Loyal : Berkomitmen untuk masyarakat.
terus berkoordinasi untuk
menghasilkan kinerja yang
baik
Adapif : Melakukan
koordinasi dengan siap
menyesuaikan diri terhadap
perubahan
Kolaboratif : Bekerja sama
dengan atasan dan rekan
kerja secara sinergis demi
membuat sistem yang
efektif dan efisien
Manajemen ASN : Dalam
melaksanakan kegiatan
koordinasi keterkaitan
dengan mata diklat
Manajemen ASN adalah
cermat dan disiplin
Smart ASN : Dalam
melaksanakan kegiatan
koordinasi menyampaikan
ide yang inovatif
2 Menyiapkan bahan 1. Berkoordinasi 1. Bahan promosi Berorientasi Pelayanan : Kegiatan ini Nilai Organisasi di
untuk melakukan dengan rekan terkumpul Melakukan pengumpulan mendukung dan searah Dinas Pemuda
promosi kerja 2. Bahan promosi bahan promosi dengan dengan misi Dinas Olahraga dan
2. Mengumpulkan tersusun cekatan, dan solutif Pemuda Olahraga dan Pariwisata yaitu
bahan promosi 3. Foto kegiatan Akuntabel : Mengumpulkan Pariwisata di Bidang Berkarakter, Maju
3. Menyusun bahan bahan promosi dengan Pariwisata yaitu dan Mandiri
promosi integritas tinggi, penuh Menggali,
tanggung jawab, efektif dan mengembangkan,
efisien membina,
Kompeten : Memberikan meningkatkan dan
kinerja terbaik dalam melestarikan potensi
pengumpulan bahan pariwisata untuk
promosi mensejahterakan
Harmonis : Membangun masyarakat.
lingkungan kerja yang
kondusif agar pengumpulan
bahan promosi dapat hasil
yang maksimal
Loyal : Berdedikasi dalam
mengumpulkan bahan
promosi untuk mewujudkan
promosi media sosial yang
optimal
Adaptif : Bertindak proaktif
dalam pengumpulan bahan
promosi
Kolaboratif : Bekerja sama
dengan dengan rekan kerja
untuk mendapatkan bahan
promosi yang lengkap
Manajemen ASN : Dalam
Melakukan pengumpulan
bahan promosi keterkaitan
dengan mata diklat
Manajemen ASN adalah
cermat, disiplin, dan
berintegritas tinggi
Smart ASN : Dalam
melaksanakan kegiatan
koordinasi menyampaikan
ide yang inovatif
3 Melakukan Promosi 1. Memposting 1. Masyarakat Berorientasi Pelayanan : Kegiatan ini Nilai Organisasi di
konten promosi mengetahui Dapat diandalkan dalam mendukung dan searah Dinas Pemuda
di sosial media tentang objek memposting konten dengan misi Dinas Olahraga dan
2. Meng Share wisata Taman promosi di media sosial Pemuda Olahraga dan Pariwisata yaitu
postingan Keanekaragaman Akuntabel : Membuat Pariwisata di Bidang Berkarakter, Maju
promosi ke Hayati postingan konten promosi Pariwisata yaitu dan Mandiri
berbagai media 2. Tingkat di media sosial secara Menggali,
sosial lain kunjungan wisata bertanggung jawab dan mengembangkan,
3. Menyampaikan meningkat jujur membina,
pelaksanaan 3. Pimpinan Kompeten : Memberikan meningkatkan dan
promosi ke mengetahui apa segala keterampilan dan melestarikan potensi
pimpinan yang dicapai dari kemampuan untuk pariwisata untuk
kegiatan promosi menghasilkan kontek mensejahterakan
promosi yang lebih baik masyarakat.
Harmonis : Membangun
lingkungan kerja yang
kondusif
Loyal : Berdedikasi dalam
pembuatan kontek promosi
demi meningkatkan jumlah
kunjungan wisata di Taman
Keanekaragaman Hayati
Adapif : Membuat kontek
promosi yang efektif dan
efisien mengikuti
perkembangan trend serta
mudah dalam penerapan
Kolaboratif : Terbuka dalam
bekerjasama untuk
menghasilkan nilai tambah
Manajemen ASN : Dalam
melaksanakan kegiatan
promosi di media sosial
keterkaitan dengan mata
diklat Manajemen ASN
adalah cermat, disiplin, dan
berintegritas tinggi
Smart ASN : Dalam
melaksanakan kegiatan
membuat konten promosi
menggunakan teknologi IT
yang inovatif
4 Melaporkan hasil 1. Menyiapkan 1. Bahan laporan Berorientasi Pelayanan : Kegiatan ini Nilai Organisasi di
aktualisasi kepada bahan laporan aktualisasi Melakukan perbaikan tiada mendukung dan searah Dinas Pemuda
pimpinan aktualisasi 2. Laporan henti untuk memaksimalkan dengan misi Dinas Olahraga dan
Konten promosi Taman
2. Menyusun aktualisasi Pemuda Olahraga dan Pariwisata yaitu
Keanekaragaman Hayati
laporan Pariwisata di Bidang Berkarakter, Maju
Akuntabel : Mengupload
aktualisasi konten promosi ke dalam Pariwisata yaitu dan Mandiri
3. Melaporkan hasil sosial media Menggali,
aktualisiasi secara rapi serta, mudah mengembangkan,
dipahami dengan disiplin membina,
dan bertanggung jawab meningkatkan dan
Kompeten : Melaksanakan
melestarikan potensi
kegiatan dengan cermat dan
pariwisata untuk
kinerja
mensejahterakan
dengan kualitas terbaik
masyarakat.
Harmonis : Membangun
lingkungan kerja yang
kondusif
Loyal : Berdedikasi dalam
melakukan kegiatan untuk
mewujudkan konten
promosi yang update dan
akurat
demi meningkatkan jumlah
kujungan wisatawan di
Taman Keanekaragaman
Hayati
Adapif : Membuat konten
promosi yang efektif dan
efisien mengikuti
perkembangan teknologi
serta menarik
Kolaboratif : Aktif bekerja
sama dengan rekan kerja
agar promosi dapat berjalan
dengan maksimal
Manajemen ASN : Dalam
melaksanakan kegiatan
promosi keterkaitan dengan
mata diklat Manajemen ASN
adalah cermat, disiplin, dan
berintegritas tinggi
Smart ASN : Dalam
melaksanakan kegiatan
promosi menggunakan
teknologi IT yang inovatif
JADWAL KEGIATAN AKTUALISASI

Juli Agustus
No Kegiatan 1 2 3 4 1 2 3 4
1
Melakukan Konsultasi dengan
Atasan dan Rekan Kerja

2
Menyiapkan bahan untuk melakukan
promosi

3
Melakukan Promosi

4
Melaporkan hasil aktualisasi kepada
pimpinan

Anda mungkin juga menyukai