Anda di halaman 1dari 1

PENDALAMAN MATERI

(Lembar Kerja Resume Modul)

A. Judul Modul : KELUARGA ALLAH / MODUL 4


B. Kegiatan Belajar : KB 4

C. Refleksi

NO BUTIR REFLEKSI RESPON/JAWABAN

1. Nilai adalah sesuatu yang berharga, keyakinan yang


dipegang sedemikian rupa oleh seseorang sesuai dengan
Peta Konsep (Beberapa tuntutan hati nuraninya.
1 istilah dan definisi) di modul 2. Nilai kristiani adalah suatu tatanan yang dijadikan panduan
bidang studi oleh setiap orang Kristen untuk menimbang dan memilih
alternatif keputusan hidupnya berdasarkan ajaran Yesus
Kristus.

1. Wujud peran Keluarga Kristen dalam menanamkan Nilai-


Nilai Krsiten
Akan sulit menemukan peran keluarga kristen dalam
menanamkan nilai-nilai kristen, karena di masa ini begitu
banyak tantangan yang ditemui sehingga membentuk
Daftar materi bidang studi
orientasi kepada materi dan kebutuhan hidup, sehingga
2 yang sulit dipahami pada
melalaikan peran dan fungsi masing-masing anggota
modul
keluarga
2. Pendekatan melalui pendidikan untuk menanam nilai-nilai
hidup juga banyak yang gagal apalagi di masa pandemic
ini, semuanya melalui daring, tanpa adanya interaksi
langsung atau tatap muka

1. Nilai – Nilai Keluarga Kristen, dari dalam keluarga, seluruh


anggota keluarga harus memahami, agar dapat dijadikan
Daftar materi yang sering
pedoman dalam bersosialisasi dengan masyarakat.
3 mengalami miskonsepsi
2. Dalam keluarga kristen orang tua menjadi penggerak dan
dalam pembelajaran
pengatur didalam tatanan menuju dan mengenal Nilai Nilai
dan Moral Kristen.

Anda mungkin juga menyukai