Anda di halaman 1dari 8

Tumor Vaskuler

Aries Budianto
• Tumor vaskuler  jinak (benign) dan
ganas (malignant)
• Tumor Jinak vaskuler  seperti
ganas  tumbuh ke jaringan
sekitarnya  eksisi total(-)
Hemangioma
• Suatu tumor jinak yang terdiri atas
pembuluh darah yang terbentuk baru
• Bedakan dengan hipertrofi atau dilatasi
(aneurisma) pembuluh darah yang
sudah ada
• Sering terjadi pada anak dan bayi
• Perlu tindakan segera bila menekan atau
mengganggu organ vital  otak, mata
atau medulla spinalais
• Terapi: eksisi, laser, radiasi, steroid
Pembagian Hemangioma
(Benson dkk)
• Hemangioma Intra Dermal (Portwine
haemangioma)
• Hemangioma kapiler (Strawberry
haemangioma)
• Hemagioma kavernosus
Hemangioma Intra Dermal
(Portwine haemangioma)
• Merah kebiruan
• Tidak bisa regresi
• Dindingnya  endotelium dewasa
dan resisten terhadap radiasi
• Berobat kosmetik
• Terapi  kecil  eksisi
• Besar  teknik tatto atau laser
Hemangioma kapiler
(Strawberry haemangioma)
• Menonjol dipermukaan kulit, tidak rata
dan kemerah-merahan
• Dapat Regresi sampai usia Balita
• Dindingnya  sel endotel embrio dan
sensitif terhadap penyinaran
• Terapi  Radiasi (?), laser, eksisi
• Tindakan operatif dibawah 5 tahun, bila :
koreng dan perdarahan, bertumbuh
terus, rasa nyeri oleh flebolit,
trombositopeni, kosmetik
Hemagioma kavernosus

• Berbentuk benjolan yang dapat


hilang pada penekanan
• Regresi spontan  sedikit
• Dinding endotelium dewasa yang
berinvasi ke fasia dan atau ke otot
Tumor ganas Vaskuler
• Angiosarkoma,
• Sarkoma Kaposi
• Hemangioendotelioma
• Hemangioperistoma

Anda mungkin juga menyukai