Anda di halaman 1dari 5

TEORI KEPEMIMPINAN DALAM PELAYANAN KESEHATAN

Disusun Oleh :

1. Anisa Nur Hamidah (B2020002)


2. Fania Elsa Nabilla (B2020004)
3. Heni Widyawati (B2020005)
4. Tyas Sayekti Pratama (B2020017)

PROGRAM STUDI DIPLOMA KEBIDANAN TIGA


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GOMBONG
TAHUN 2020/2022
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan kami kemudahan sehingga
kami dapat menyelesaikan makalah ini dengan tepat waktu. Tanpa pertolongan-
Nya tentunya kami tidak akan sanggup untuk menyelesaikan makalah ini dengan
baik. shalawat serta salam semoga terlimpah curahkan kepada baginda tercinta kita
yaitu Nabi Muhammad SAW yang kita nantikan syafa’atnyadi akhirat. Tidak lupa
penulis mengucapkan syukur kepada Allah SWT atas limpahkan nikmat sehat-
Nya, baik itu berupa sehat fisik maupun akal pikiran, sehingga penulis mampu
untuk menyelesaikan pembuatan makalah sebagai tugas dari mata kuliah
Manajemen Kebidanan dengan judul “Konsep Kepemimpinan Dalam Pelayanan
Kesehatan”. Penulis tentu menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kata
sempurna dan masih banyak terdapat kesalahan serta kekurangan di dalamnya.
Untuk itu, penulisnya mengharapkan kririk serta saran dari pembaca untuk
makalah ini, suapaya makalah ini nantinya dapat menjadi makalah yang lebih baik
lagi. Demikian apabila terdapat banyak kesalahan pada makalah ini, penulis
mohon maaf yang sebesar-bsarnya. Penulis mengucapkan terimakasih kepada
semua pihak semoga makalah kami dapat dipahami oleh pembaca, Sekian dan
terimakasih.

Kebumen, 09 September 2022

Penulis
DAFTAR ISI
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Menurut kodrat-Nya bahwa manusia dilahirkan untuk menjadi
pemimpin. Dan manusia telah dikaruniai sifat dan sekaligus tugas sebagai
seorang pemimpin. Pada masa sekarang ini setiap individu sadar akan
pentingnya ilmu sebagai petunjuk/alat/panduan untuk memimpin umat
manusia yang semakin besar jumlahnya serta komplek persoalannya. Atas
dasar kesadaran itulah dan relevan dengan upaya proses pembelajaran yang
mewajibkan kepada setiap umat manusia untuk mencari ilmu. Dengan
demikian uoaya tersebut tidak lepas dengan Pendidikan, dan tujuan
Pendidikan tidak akan tercapai secara optimal tanpa adanya manajemen atau
pengelolaan Pendidikan yang baik, yang selanjutnya dala kegiatan manajemen
Pendidikan diperlukan adanya pemimpin yang memiliki kemampuan untuk
menjadi seorang pemimpin.
Dan kebanyakan orang masih cenderung mengatakan bahwa
pemimpin yang efektif mempunyai sifat atau ciri-ciri tertentu yang sangat
penting misalnya, charisma, pandangan ke depan, daya persuasi, dan
intensitas.
B. Rumusan Masalah
Dari latar belakang masalah yang diuraikan, banyak permasalahan yang
didaptkan. Permasalahan tersebut adalah :
1. Pengertian kepemimpinan
2. Konsep lahirnya pemimpin
3. Tipe-tipe pemimpin
4. Sifat kepemimpinan

C. Manfaat
Adapun manfaat dari penulisan ini adalah sebagai sarana untuk menambah
wawasan berfikir mengenai teori kepemimpinan

D. Tujuan
Adapun tujuan dari penulisan ini adalah agar mahasiswa lebih memahami
tentang kepemimpinan.

Anda mungkin juga menyukai