Anda di halaman 1dari 17

Finishing and Packing

( Pengemasan dan pengepakan )


Garment

By : Kunto Antariksa AT., MM.


Indonesia – 2019
• Pengemasan dan pengepakan adalah
melipat , memberikan identitas ,
mengkompres, meletakkan dan mengepak
dengan tujuan nantinya mempermudahkan
pengiriman dan distribusi s juga sebagai
Tujuan proteksi terhadap produk itu sendiri .
pengemasan • Pengemasan dan pengepakan adalah proses
terakhir dari keseluruhan proses produksi
dan garment.
pengepakan • Pengemasan juga menjadi salah satu daya
Tarik dari suatu produk garment saat
didisplay di toko penjualan atau iklan
penjualan .
Menggosok dan melipat garment
• Menggosok bertujuan
menghilangkan
kerutan atau lipatan
dengan menggunakan
alat gosok uap .
• Sehabis digosok dan
dilipat garment harus
dibiarkan minimal 2
jam supaya betul
betul kering sebelum
masuk polybag .
• Perhatikan tekanan
uap , vakum dan
humidity product 55%
RH .
Beberapa cara melipat garment
Beberapa cara melipat garment
Jenis packing garment
A

A. Stand up
B garment
pack
B. Flat pack
C. Garment
on
Hanging

C
Jenis jenis packing accessories
• Plastic clip
• Paper board
• Butterfly
• Plastic collar
• Tag Pin / Ball head Pin/ string
• Hang Tag / UPC tag
• Polibag
• Tissue paper
• Hanger
• Inner box and Carton box
• Dll ..
Hang Tag

• Hangtag adalah suatu media informasi harga dan spesifikasi


produk garmen yang dijual dengan adanya informasi ini maka
konsumen dapat memilih barang yang akan di beli sesuai dengan
minat yang dicari. Hangtag juga bisa diistilahkan instrumen
pembantu penjual sehingga pembeli tidak perlu langsung
bertanya kepada penjual. Hangtag adalah media informasi jadi
biasanya dibuat menarik dan mudah untuk dilepaskan oleh
konsumen apabila suatu garmen hendak dipakai.
• Fungsi dari hangtag dapat dijabarkan sebagai berikut :
• 1. Memperkuat merk dagang
• 2. Memengaruhi keputusan untuk membeli
• 3. Menghindari pemalsuan produk
• 4. Media promosi dan informasi .
Beberapa contoh pemasangan hang tag
Hanger dan jenisnya
• Hanger termasuk aksesoris garmen yang digunakan untuk menggantung pakaian.
Jenis pengepakan menggunakan hanger biasanya untuk jenis pakaian-pakaian
tertentu dengan harga yang relatif lebih mahal dibanding teknik lipat datar. Jenis
hanger yang digunakan harus disesuaikan dengan jenis pakaian yang akan di
packing dan spesifikasi jenis hanger yang digunakan umumnya disyaratkan oleh
buyer saat transaksi bisnis.
• Jenis hanger yang ada di pasaran sangat beragam mulai dari bentuk ataupun
material bahan yang digunakan. Bentuk yang beragam dibuat secara garis besar
diperuntukan untuk penggunaan skala produksi masal semisal industri garmen
dan yang bentuk customade terbatas untuk penjualan target konsumen tertentu .
• Material bahan yang digunakan untuk hanger dapat dibuat dari :
a. plastik,
b. logam,
c. bahan kayu,
d. bahan campuran.
Hanger – for hanger on garment

Hanger termasuk aksesoris garmen


yang digunakan untuk
menggantung pakaian. Jenis
pengepakan menggunakan hanger
biasanya untuk jenis pakaian-
pakaian tertentu dengan harga
yang relatif lebih mahal dibanding
teknik lipat datar.
Tentang Carton Boxes / Corrugated box
Jenis
carton
boxes
Pengepakan dan pengemasan garment
Tahap akhir dari suatu proses produksi adalah mempersiapkan untuk pendistribusian
pakaian ke konsumen. Operasi ini menyangkut mengenai sistem penanganannya dan tidak
kalah pentingnya dibanding dengan operasi-operasi sebelumnya. Fungsi utama dari
pengepakan atau pengemasan dibagi dalam dua bagian yaitu pengiriman dan penjualan.

Pakaian dikemas sesuai karakter pakaian dan standar pengepakan yang sudah ditetapkan.
Pengemasan adalah memasukkan pakaian yang sudah dikemas ke dalam dus/kotak
kemasan. Sistem pengemasan ada empat macam, yaitu:
1. Solid Size Assorted Color, artinya dalam satu kotak kemasan terdiri dari satu ukuran
dengan bermacam-macam warna.
2. Solid Size and Solid Color, artinya dalam satu kotak kemasan terdapat satu ukuran dan
satu warna.
3.Assorted Size Solid Color, artinya dalam satu kotak kemasan terdiri dari beberapa ukuran
dengan satu warna.
4. Assorted Size Assorted Color, artinya dalam satu kotak kemasan terdiri dari beberapa
ukuran dengan bermacam-macam warna.
Informasi pada export carton boxes

• Carton Box number


• Order number
• Style/Color
• Number of pcs / number of
color
• Pengirim dan alamat tujuan
• Net Weight/ Gross Weight
• Carton size
• Carton Box label/Sticker
Packing list

• Packing list atau list packing adalah salah satu dokumen terpenting
untuk pengiriman produk .
• Pembuatan packing list adalah salah satu proses pada pengemasan
dan pengepakan.
• Packing list berisi informasi ; PO number , model/style , jumlah ,
ukuran/size, warna dan tujuan pengiriman .
• Packing list juga digunakan sebagai dokumen pengecekan saat muat
ke truk atau container .
Thank you

Anda mungkin juga menyukai