Anda di halaman 1dari 19

LOMBA SEKOLAH BERBUDAYA MUTU DI SEKOLAH DASAR

KABUPATEN TUBAN
TAHUN 2016

Penyusun:
TIM LOMBA BUDAYA MUTU SEKOLAH DASAR
SDN RONGGOMULYO I No. 24
KECAMATAN TUBAN KABUPATEN TUBAN
PEDULI LINGKUNGAN YANG
DILANDASI IMAN DAN TAQWA
MISI
• MENINGKATKAN KEIMANAN DAN KETAQWAAN
KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA
• MENGGUNAKAN KURIKULUM YANG ADAPTIF
• MEWUJUDKAN INSAN YANG CERDAS, MANDIRI.
• MEWUJUDKAN INSAN YANG BERPRESTASI TERAMPIL
DAN MENGUASAI IPTEK
• MEWUJUDKAN INSAN YANG BERSIKAP, BERBUDAYA
DAN BERKARAKTER BANGSA
• MEWUJUDKAN LINGKUNGAN SEKOLAH YANG CLEAN &
GREEN SERTA INDAH DAN SEHAT
• MITIGASI PENCEMARAN DAN KERUSAKAN
LINGKUNGAN
LOMBA SEKOLAH BERBUDAYA MUTU DI SEKOLAH DASAR
KABUPATEN TUBAN
TAHUN 2016

PEMBELAJARAN

PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
SDN RONGGOMULYO I NO. 24 KECAMATAN TUBAN
Jl. Basuki Rahmad No. 192 Telepon ( 0356 ) 332597, 332616, 327659
Kode Pos : 62313 e-mail : sdn_ronggomulyo1@yahoo.co.id
4
Latar Belakang
• Secara nasional, mutu pendidikan di Indonesia belum seperti yang diharapkan, pada
tahun 2014 hanya sekitar 16% satuan pendidikan yang memenuhi SNP.
• Standar kualitas pendidikan yang ditetapkan oleh pemerintah berbeda dengan yang
dilaksanakan oleh sekolah sehingga sebagian besar kualitas yang dihasilkan belum
memenuhi standar yang diharapkan. Mengapa??
– Pengelola pendidikan tidak tahu bagaimana standar mutu pendidikan
– Sekolah belum memiliki kemampuan untuk menjamin bahwa proses pendidikan
yang dijalankan dapat memenuhi standar kualitas yang ditetapkan oleh
pemerintah :
• Bagaimana cara melakukan penilaian mutu pendidikan
• Bagaimana cara membuat perencanaan peningkatan mutu
• Bagaimana cara implementasi peningkatan mutu
• Bagaimana cara evaluasi
• Untuk peningkatan mutu sekolah secara utuh dibutuhkan pendekatan
khusus agar seluruh komponen sekolah bersama-sama memiliki budaya
mutu  whole school approach
• Dibutuhkan Sekolah Berbudaya Mutu yang akan memastikan bahwa
pengelolaan pendidikan dijalankan dengan standar mutu sesuai dengan
kebijakan pemerintah.
PEMBELAJARAN
1. Perangkat Pembelajaran
2. Pelaksanaan Pembelajaran
3. Penilaian
4. Foto Pembelajaran di Dalam dan di Luar
Kelas Berbasis Aktivitas
5. Foto Pemanfaatan Lingkungan Sebagai
Sumber Belajar
6. Prestasi
1. Perangkat
Pembelajaran

• Silabus
• RPP
• Bahan Pengayaan
A. Silabus
• Peyusunan Silabus telah sesuai dengan
Kompetensi Inti (KI) dan Kompetensi Dasar (KD).

Link lampiran SILABUS


SILABUS keseluruhan
B. RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN (RPP)
• Semua guru menyusun RPP sendiri untuk setiap
kompetensi dasar berdasarkan prinsip-prinsip
perencanaan pembelajaran. RPP yang disusun
memperhatikan perbedaan individu peserta didik.
Contoh RPP

RPP Kelas I s.d. VI


• Struktur kurikulum SDN
Ronggomulyo I Tuban telah
mengalokasikan waktu yang
cukup bagi peserta didik agar
dapat memahami konsep
yang baru sebelum
melanjutkan ke pelajaran
berikunya, sedangkan
program remedial dan
pengayaan rutin
dilaksanakan.
Bahan Pengayaan
2. PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
A. KOMPONEN PEMBELAJARAN B. PROGRAM PENDAMPINGAN

C. PELAKSANAAN
D. PEMBELAJARAN DI DALAM
PEMBELAJARAN(PENDHULUAN,
DAN LUAR KELAS
INTI,PENUTUP)
MENYENANGKAN AKTIF, KREATIF, MEMOTIVASI
INSPIRATIF MANDIRI

Pada pembelajaran di dalam kelas, Guru SDN Ronggomulyo I Tuban telah


mengelola kelas dengan cara:
 Guru mengatur tempat duduk peserta didik berdasarkan karakteristik
pembelajaran
 Volume dan intonasi guru dalam memberikan materi dapat didengar dan
dipahami oleh peserta didik
 Guru menggunakan pakaian sopan, bersih, dan rapi, mengucapkan kata-kata
sopan, lugas dan mudah dimengerti oleh peserta didik
 Dalam memberikan materi, guru menyesuaikannya dengan kemampuan belajar
peserta didik
 Guru harus menciptakan ketertiban, kedisiplinan, kenyaman dan keselamatan
di dalam proses pembelajaran
 Guru memberikan umpan balik terhadap respon dan hasil belajar peserta didik
 Guru mendorong semangat belajar peserta didik
 Guru menghargai pendapat dan pertanyaan peserta didik
3. PENILAIAN
A. DOKUMEN PENILAIAN SISWA B. DOKUMEN PENILAIAN GURU
4. FOTO PEMBELAJARAN DALAM &
LUAR BERBASIS AKTIVITAS
FOTO PEMBELAJARAN DALAM &
LUAR BERBASIS AKTIVITAS

INTERAKTIF DI DALAM PEMBELAJARAN INSPIRATIF PROSES PEMBELAJARAN DALAM KELAS

PRAKTIK & PENGAMATAN DI LUAR KELAS


AKTIF DALAM PROSES PEMBELAJARAN
5. FOTO PEMANFAATAN LINGKUNGAN
SEBAGAI SUMBER BELAJAR
FOTO PEMANFAATAN LINGKUNGAN
SEBAGAI SUMBER BELAJAR
6. PRESTASI
Foto Prestasi

Nurul Sofia_Juara 1 FAKHRUDIN_Juara 3 Fara_Juara I Sepatu Thalia Diva_Juara 3 DILA_Juara 2 Karate


Olympiade Matematika KARATE O2SN Roda Piala Ibu Negara Karate Porkab Tuban Porkab Tuban
Tingkat Kabupaten Tingkat Nasional
2013

YESSI_Juara 3 Karate CLEDYAN_Juara 2 FARIS, FARAH, TASYA, AISYA, GILANG, KRISNA ABIYU_Juara 1 Karate FAREL_Juara 2 Karate
Porkab Tuban Karate Porkab Tuban Juara : I Sepatu Roda, II Sepatu Roda, I Karate, Porkab Tuban Porkab Tuban
I Karate, III Karate
REKAPITULASI PRESTASI

Anda mungkin juga menyukai