Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMAN 3 Subang

Mata Pelajaran : FISIKA

Kelas/Semester : X MIPA 4 / Genap

Materi Pokok : Gerak Lurus Beraturan

Alokasi Waktu : 4 JP (120 Menit)

Pertemuan Ke : 1 (Satu)

A. Kompetensi Inti

 KI1 dan KI2


Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya dan Menunjukkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif,
dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
 KI3
Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah
 KI4
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3 Menganalisis besaran-besaran  Menganalisis grafik hubungan besaran fisis


fisis pada gerak lurus dengan pada Gerak Lurus Beraturan (GLB).
kecepatan konstan (tetap) dan
gerak lurus dengan percepatan  Menganalisis besaran fisis pada Gerak Lurus
konstan (tetap) berikut makna Beraturan (GLB) dalam menyelesaikan
fisisnya. permasalahan.
4.3 Menyajikan data dan grafik hasil  Menyajikan hasil laporan diskusi Gerak
percobaan untuk menyelidiki sifat Lurus Beraturan (GLB)
gerak benda yang bergerak lurus
dengan kecepatan konstan (tetap)
dan bergerak lurus dengan
percepatan konstan (tetap) berikut
makna fisisnya

D. Tujuan Pembelajaran

 Peserta didik mampu memberikan contoh benda GLB di lingkungannya Melalui kegiatan
Tanya jawab guru-murid dengan tepat. (C2 – LOTS)
 Melalui buku paket Peserta didik dapat mengklasifikasi dampak variabel GLB dengan
tepat. (C3 - LOTS)
 Peserta didik dapat membuat solusi grafik dari permasalahan GLB dari soal dengan tepat
(C6 – HOTS)

E. Materi Pembelajaran
Gerak Lurus Beraturan
1. Faktual
Benda-benda dibawah ini bergerak dengan kecepatan yang konstan
 Kereta api yang melaju dengan kecepatan konstan.
 Mobil yang melaju pada lintasan lurus dengan kecepatan tetap.
 Pergerakan jarum detik pada jam dinding.
 Bumi yang berputar mengelilingi matahari.
2. Konseptual
 Gerak Lurus Beraturan (GLB) adalah gerak suatu benda dengan kecepatan tetap.
 jarak adalah total panjang lintasan tempuh suatu benda pada selang waktu
tertentu.
 Jarak termasuk besaran skalar yang berarti memiliki nilai.
 Perpindahan merupakan perubahan posisi suatu benda pada selang waktu tertentu.
3. Prosedural
Membagi tugas kerja kelompok⟶ Mencari sumber pengetahuan melalui sumber
bacaan apa pun⟶Membuat grafik percobaan kerja benda GLB⟶Mempresentasikan
hasil kerja kelompoknya.
4. Metakognitif
Peserta didik diberikan soal tiap selesai satu kegiatan pembelajaran untuk melihat
perkembangan pencapaian tujuan pembelajaran pada tiap langkah kegiatan pembelajaran.
F. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific (5M)
2. Metode : Diskusi
3. Model : SOLE (Self Organized Learning Environtment)
G. Media Pembelajaran
 Media :
 Worksheet atau lembar kerja (peserta didik)
 Lembar penilaian
 Lembar portofolio guru

H. Sumber Belajar

 Buku Paket Fisika SMA Kelas XI K13


 Sumber bacaan lain yang menunjang (Soft file/Cetak)
 Lembar portofolio guru
 Internet

I. Langkah-langkah Pembelajaran

Sintaks Kegiatan Pembelajaran Waktu


Pembelajaran
(menit)
SOLE Aktivitas Guru Aktivitas Peserta didik

Kegiatan Pendahuluan

1. Guru membuka 1. Peserta didik menjawab salam 15


pembelajaran dan guru, dan mulai berdo’a
mempersilakan peserta dipimpin oleh perwakilan
didik untuk berdo’a.
kelas.
2. Guru menyiapkan fisik dan
psikis peserta didik dalam 2. Peserta didik mengikuti
mengikuti kegiatan instruksi guru untuk
pembelajaran. menyiapkan fisik dan psikis
3. Guru memberikan gambar dalam mengikuti kegiatan
mengenai tujuan pembelajaran.
pembelajaran dan garis 3. Peserta didik memperhatikan
besar kegiatan.
dan mencatat penjelasan guru.
Q-1: Tuliskan 2 Tujuan
pembelajaran hari ini yang Kemudian menjawab soal
kamu ingat. (2 menit) yang guru sebutkan dalam
4. Guru melakukan apersepsi buku peserta didik.
mengaitkan materi/kegiatan
pembelajaran gerak lurus 4. Peserta didik memperhatikan
beraturan dengan guru, kemudian menjawab
pengalaman kehidupan
soal yang guru sebutkan
peserta didik sehari-hari.
Q-2: Tuliskan benda-benda dalam buku peserta didik.
yang bergerak dengan
kecepatan konstan di
rumahmu! (2 menit)

5. Guru menjelaskan mengenai 5. Peserta didik


materi pembuka GLB. memperhatikan/mengamati
Q-3: Menurutmu, dapatkah guru, kemudian menjawab
kita bergerak konstan di soal yang guru sebutkan
bumi? (2 menit) dalam buku peserta didik.
6. Guru mempersilakan
peserta didik untuk bertanya 6. Peserta didik bertanya
apabila ada pertanyaan. mengenai topic yang relevan
7. Guru menyiapkan peserta yaitu mengenai pemanasan
didik untuk membentuk global.
grup/kelompok belajar. 7. Peserta didik membantu guru
dalam pengondisian
pembentukan grup/kelompok
belajar.

Kegiatan Inti

Questioning 8. Guru menjelaskan kegiatan 8. Peserta didik mendengarkan 35


(stimulasi/ belajar secara berkelompok penjelasan guru secara
pemberian kepada peserta didik. seksama.
rangsa ingin 9. Guru memberikan pertanyaan 9. Peserta didik menerima
tahu) pemicu bagi peserta didik lembar kerja guru, kemudian
dalam lembar kerja, kemudian bersiap untuk berdiskusi.
membagikannya kepada
kelompok.
Q-4: Apa yang menyebabkan
benda dapat bergerak secara
konstan?

Q-5: Menurutmu apa yang


akan terjadi bila kita
bergerak konstan di bumi?.
Kemukakanlah satu contoh
peristiwa bila kita bergerak
konstan di bumi!

Q-6: Apakah perbedaan


antara kita bergerak di bumi,
dengan benda yang bergerak
di luar angkasa?

Q-7: Apakah di luar


angkasa benda-benda
bergerak konstan?
10. Guru melakukan monitoring 10. Peserta didik dalam
kepada tiap kelompok kelas kelompok berdiskusi
dan memberikan penjelasan
mengenai pertanyaan yang
cara pengisian pada lembar
jawaban. diberikan dengan tertib.
11. Guru Menjelaskan tambahan 11. Peserta didik
materi variabel pada GLB memperhatikan/mengamati
kepada peserta didik. guru, kemudian menjawab
soal yang guru sebutkan
dalam buku peserta didik.
12. Peserta didik menerima
12. Guru memberikan soal
lembar soal, kemudian
tambahan mengenai variabel diskusi kembali menjawab
pada GLB, beserta soal lanjutan.
pembuatan grafik untuk
mengukur pemahaman
peserta didik pada bagian
variabel GLB.
Q-8: Bagaimana hubungan
antara variabel s dan v?

Q-9: Apa yang terjadi bila


variabel s bernilai nol?

Q-10: Variabel t
merepresentasikan waktu
benda bergerak. Bila benda
memiliki t=0 apakah benda
tersebut masih bergerak?

Q-11: Bagaimana bentuk


grafik s terhadap v pada
GLB?

Q-12: Benda bergerak


dengan kecepatan 20 m/s,
dengan waktu tempuh 45 s.
Berapakah waktu tempuh
benda tersebut?

Investigate 13. Guru melakukan monitoring 13. Peserta didik berdiskusi 25


(Mengulas dan kepada tiap kelompok kelas kembali dengan sesama
mengulik dan memberikan penjelasan kelompok, atau dengan
pertanyaan) cara pengisian pada lembar kelompok lain untuk
jawaban. menjawab pertanyaan yang
diberikan.
14. Guru mempersilakan peserta 14. Peserta didik bertanya
didik untuk bertanya apabila mengenai kata yang dirasa
ada kata yang tidak cukup susah untuk dimengerti
dimengerti dalam soal. kepada guru.
15. Guru mempersiapkan peserta 15. Peserta didik bersiap untuk
didik untuk mempresentasikan hasil
mempresentasikan hasil temuan/jawabannya didepan
temuan dan diskusi kelas.
kelompoknya.
Review 16. Guru memfasilitasi Peserta 16. Peserta didik dengan 35
didik melakukan bergiliran menyampaikan
(Presentasi hasil penyampaian temuan hasil temuannya di depan
temuan/jawaba jawabannya terhadap
kelas. Sementara peserta
n kelompok) pertanyaan yang ada.
didik di kelompok lain
mengasosiasikan
ide/temuan/informasinya
dengan informasi rekan
kelompok yang berbeda.
17. Guru mempersilakan peserta 17. Peserta didik bertanya
didik di kelompok lain untuk
mengenai jawaban yang
bertanya.
disampaikan oleh
kelompok lain.

Kegiatan Penutup

Refleksi 10

18. Guru memberikan 18. Peserta didik secara


penjelasan akhir antusias bersiap
dengan mencoba menjawab pertanyaan
merangkum semua guru dalam buku peserta
materi kemudian didiknya masing-masing.
menggabungkannya
dengan perkembangan
teknologi.

Tindak Lanjut

19. Guru memberikan 19. Oleh perwakilan kelas,


apresiasi kepada peserta didik menutup
peserta didik, dan kegiatan pembelajaran
penjelasan mengenai fisika hari ini.
kegiatan belajar
pertemuan selanjutnya.
Penutup

20. Pembelajaran berakhir,


ditutup dengan doa
bersama yang dipimpin
oleh perwakilan
peserta didik.
Ket:
Blok Hijau : Saintifik 5M

J. PenilaianDimensi
a. Pengetahuan : Tes Tulis (essay)
Peserta didik dalam kelompok diberikan soal tiap selesai
satu kegiatan pembelajaran untuk melihat perkembangan
pencapaian tujuan pembelajaran pada tiap langkah kegiatan
pembelajaran. Kemudian disediakan pula lembar portofolio
sebagai tugas observasi siswa.
b. Keterampilan : Penilaian Kinerja Kelompok
Kelompok diuji kemampuan kerjanya dengan beberapa
perlakuan yaitu; melihat kemampuan pembagian tugas,
melihat kemampuan mejawab soal, melihat kemampuan
mempresentasikan dan menjawab pertanyaan.
c. Tes Sikap/perilaku : Observasi
Guru secara mandiri melihat perilaku/sikap siswa,
kemudian menuliskannya kedalam buku khusus sebagai
acuan untuk melihat perkembangan sikap/perilaku siswa
tiap pertemuan.
Remedian dan Pengayaan

a. Remedial :Remedial diberikan kepada siswa yang belum


mencapai KKM. Diberikan soal dan tugas tambahan oleh
guru untuk melakukan observasi baru terhadap pemanasan
global yang terjadi di sekitar rumah kemudian dikerjakan
dalam lembar portofolio.

b. Pengayaan : Pengayaan diberikan kepada siswa yang sudah


mencapai KKM. Sebagai sarana untuk menguatkan
kemampuan kognitif siswa.

Mengetahui, Subang, 3 April 2022


Kepala Madrasah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. ISMAIL RIDWAN, M.Pd.I DWI APRIYADI NUGRAHA, S.Pd.


NIP. 196503041992031003 NIP. 198504302009012008

Anda mungkin juga menyukai