Anda di halaman 1dari 2

Soal Diskusi 4

Realisasi vaksinasi Anak di Aceh 19,500 orang

Banda Aceh-Realisasi vaksinasi Covid-19 terhadap anak di Provinsi Aceh masih sangat
rendah. Dari 728.000 orang yang divaksin, ada 19.500 anak yang sudah mendapatkan
vaksinasi Covid-19. Hal ini mengemuka dalam diskusi daring “Kasus Covid-19 pada Anak di
Aceh” yang digelar oleh Aliansi Jurnal Independen (AJI) Banda Aceh, Senin 23/08/2021.
Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan Aceh Iman
Murahman menuturkan, rendahnya realisasi vaksinasi karena kesadaran keluarga rendah.
Semestinya orangtua membawa anak berusia 12 tahun ke atas untuk divaksin. “perlu strategi
lain untuk menjangkau realisasi vaksin terhadap anak. Kami akan mengajak dinas
Pendidikan,” kata Iman. Saat ini, Aceh menduduki peringkat ke-20 nasional untuk vaksinasi
Covid-19. (Kompas, Kilas Daerah-24 Agustus 2021)

Diskusikan permasalahan vaksinasi tersebut di atas! Apa relevansi permasalahan vaksinasi


dengan pelaksanaan good governance!

Selamat berdiskusi!

Jawaban :

Good governance, pada dasarnya merupakan suatu konsep pemerintahan yang membangun
serta menerapkan prinsip profesionalitas, demokrasi, transparansi, efisiensi, akuntabilitas,
efektivitas, pelayanan prima, serta bisa diterima oleh seluruh masyarakat (Anggara, 2012).
Untuk menilai keberhasilan konsep good governance, kita perlu mengetahui terlebih dahulu
prinsip-prinsip yang ada di baliknya. Dengan begitu, kita dapat menggunakannya untuk
mengukur kinerja pemerintah dalam mengelola pemerintahan selama ini. Handayani (2019)
menjelaskan bahwa prinsip-prinsip good governance terdiri dari :
1. Partisipasi Masyarakat;
2.Supremasi Hukum;
3. Transparansi;
4. Stakeholder;
5. Berorientasi pada Konsensus;
6. Kesetaraan;
7. Efektifitas dan Efisiensi;
8. Akuntabilitas; dan
9. Visi Strategis

Prinsip-prinsip tersebut sangat berpengaruh terhadap keberhasilan suatu pemerintah dalam


melaksanakan good governance.

Adanya kasus rendahnya realisasi vaksinasi anak di Aceh sangat berpengaruh juga terhadap
sukses atau tidaknya pelaksaan good governance. Mengapa ? karena salah satu bentuk dari
pelaksanaan good governance adalah menjaga kondisi lingkungan yang baik serta
menjadikan rakyat sehat sehingga dapat mendukung pembangunan yang sehat pula. Jika

This study source was downloaded by 100000805696480 from CourseHero.com on 11-12-2022 12:15:37 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/176420545/DISKUSI-3-ILMU-POLITIKpdf/
kesadaran keluarga rendah terhadap vaksinasi, ini akan memengaruhi masa depan negara
karena anak merupakan fondasi bangsa dalam cikal bakal pembangunan suatu negara di masa
depan.

This study source was downloaded by 100000805696480 from CourseHero.com on 11-12-2022 12:15:37 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/176420545/DISKUSI-3-ILMU-POLITIKpdf/
Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai