Anda di halaman 1dari 20

Etos bisnis dan pendekatan Minggu 4

kepada stakeholder Oleh: Emi Kusmaeni


Etos bisnis dan pendekatan kepada stakeholder

Pokok Bahasan:
Etos Bisnis
Relativitas Moral dalam Bisnis
Pendekatan kepada Stakeholder

EK/ETBISAk-4/2022 2
Pengertian etos

• Etos berasal dari bahasa Yunani “ethos” yang


artinya watak atau karakter.

EK/ETBISAk-4/2022 3
Realitas etos

TIDAK TERGANTUNG kepada tingginya pendidikan


seseorang, atau banyaknya gelar akademis yang dimiliki
seseorang.

NAMUN berkaitan dengan:


1. Kemampuan bertindak, mengeksekusi, melakukan, menghasilkan
yang terbaik, dan kerja lapangan yang penuh kualitas.
2. Karakter diri yang hebat, andal, berkualitas, produktif, berkinerja,
dan selalu bergembira dengan pekerjaannya.

EK/ETBISAk-4/2022 4
Etos bisnis

- Adalah suatu KEBIASAAN atau BUDAYA MORAL


menyangkut kegiatan bisnis yang dianut dalam suatu
perusahaan dari satu generasi ke generasi berikutnya.

- Etos bisnis dibangun atas dasar visi atau filsafat bisnis


pendiri suatu perusahaan yang menjadi sikap dan perilaku
bisnis dalam kegiatan bisnisnya sehari-hari dan menjadi
dasar dari keberhasilannya.

EK/ETBISAk-4/2022 5
Relativitas Moral dalam Bisnis

► Dalam persaingan global yang ketat tanpa mengenal


adanya perlindungan dan dukungan politik tertentu,
semua perusahaan bisnis mau tidak mau harus
bersaing berdasarkan prinsip etika tertentu.

► Etika siapa ketika masuk dalam perusahaan multinasioanal


?

EK/ETBISAk-4/2022 6
Pandangan Menurut De George –
Perusahaan Multinasional

Norma etis yang berbeda antara Norma negara sendirilah yang


satu tempat dengan tempat paling benar dan tepat 🡪
yang lain 🡪 menyesuaiakan diri regiosme mora

Tidak ada norma moral yang


perlu diikuti sama sekali
(immoralis naif). Pandangan ini
sama sekali tidak benar.

EK/ETBISAk-4/2022 7
1. Norma etis yang berbeda antara satu tempat
dengan tempat yang lain

► Inti pandangan ini adalah bahwa tidak ada norma atau


prinsip moral yang berlaku universal

EK/ETBISAk-4/2022 8
2. Norma negara sendirilah yang paling
benar dan tepat
► Pandangan ini umumnya didasarkan pada
anggapan bahwa moralitas menyangkut baik buruknya perilaku manusi
a. Pandangan ini tidak sepenuhnya benar.
► Karena ada bahaya bahwa perusahaan luar memaksakan nilai dan
normamoralnya yang sudah dikodifikasikan dalam hukum tertulis
tertentu untuk diberlakukan di Negara di mana perusahaan itu
beroperasi.

EK/ETBISAk-4/2022 9
De George Rule (10 Aturan Internasional yang
mengatur keberlangsungan Korporasi
Multinasional)
1. KMN tidak boleh dengan sengaja mengakibatkan kerugian langsung
2. KMN harus menghasilkan lebih banyak manfaat daripada kerugian bagi negara
dimana mereka beroperasi
3. KMN itu harus memberi kontribusi kepada pembangunan negara di mana ia
beroperasi
4. KMN harus menghormasi Hak Asasi Manusia dar semua karyawan
5. Sejauah kebudayaan setempat tidak melanggar norma-norma etis, KMN
meghormati kebudayaan lokal dan bekersa sama

EK/ETBISAk-4/2022 10
De George Rule (10 Aturan Internasional yang
mengatur keberlangsungan Korporasi
Multinasional)
6. KMN harus membayar pajak yang fair
7. KMN harus bekerja sama dengan pemerintah setempat
8. Negara yang memiliki banyak mayoritas saham sebuah perusahaan harus
memikul tanggung jawab
9. Jika suatu KMN membangun pabrik yang berisiko tinggi, ia wajib supaya pabik
aman dan dioperasikan dengan aman
10. Dalam mengalihkan teknologi beresiko tinggi kepada negara berkembang,
wajib merancang kembali sebuah teknologi

EK/ETBISAk-4/2022 11
Luaran dari etos BISNIS

- Pengutamaan mutu, Etos menghasilkan gambaran


- Pelayanan, ataupun model karyawan yang
- Disiplin,
diimpikan oleh perusahaan untuk
- Kejujuran,
membantu rutinitas dan
- Tanggung jawab,
mewujudkan visi dan misi
- Perlakuan yang fair tanpa diskriminasi,
perusahaan
- Gaya kerja,
- Kebiasaan kerja,
- Pola kerja,
- Karakter kerja,
- Motivasi kerja

Sehingga menjadi seperti sebuah kepribadian kerja perusahaan yang diwakili


oleh setiap insan perusahaan dengan sepenuh hati.
EK/ETBISAk-4/2022 12
Faktor yang Moral
memperkuat
etos Komitmen tanpa pamrih
karyawan Setia tanpa pamrih
Keberanian
Disiplin
Kepemimpinan diri sendiri yang unggul
Bertanggung jawab penuh
Menghormati orang lain
Rendah hati
Belajar dari pengalaman
EK/ETBISAk-4/2022 13
Mengembangkan kualitas diri
dengan kompetensi yang
dibutuhkan oleh perusahaan

Menjaga kualitas kerja dengan

Contoh
mematuhi standar operasional
kerja

Hormat dan mematuhi nilai


dan standar kerja dari
perusahaan

Patuh pada struktur dan rantai


komandonya

Dan selalu bekerja dalam


kesadaran tertinggi
EK/ETBISAk-4/2022 14
Contoh Multinasional

► DUNKIN DONUTS CASE STUDY – International Business Management


(binus.ac.id)
► https://bbs.binus.ac.id/ibm/2017/03/dunkin-donuts-case-study/

EK/ETBISAk-4/2022 15
Pendekatan stakeholders

• Adalah suatu pendekatan dengan cara mengamati unsur-unsur dalam bisnis


yang saling terkait dan kemudian menjelaskan secara analitis bagaimana
unsur-unsur tersebut akan dipengaruhi dan juga mempengaruhi keputusan dan
tindakan bisnis.

• Pendekatan stakeholder digunakan dalam dunia bisnis untuk memperlihatkan


siapa saja yang mempunyai kepentingan atau terlibat dalam bisnis itu.

EK/ETBISAk-4/2022 16
Pendekatan kepada stakeholder
1. Pelanggan
2. Pemasok
3. Pemilik dan pemberi modal
4. Pemerintah lokal dan nasional
5. Kelompok politik
6. Masyarakat secara
keseluruhan
7. Pesaing
8. Kreditur
EK/ETBISAk-4/2022 17
kelompok stakeholders

Stakeholders Internal Stakeholder Eksternal


1. Pemegang Saham 1. Konsumen/Pelanggan
2. Pemilik 2. Distributor
3. Manajemen dan top Manajemen 3. Pemasok
4. Karyawan 4. Bank
5. Pemerintah
6. Pesaing
7. Pers

EK/ETBISAk-4/2022 18
Kegiatan bisnis yang hanya
menguntungkan perusahaan tersebut
► Diskriminasi tenaga kerja
► Tenaga kerja di bawah umur
► Tidak menjamin keselamatan kerja
► Upah dibawah ketentuan
► Kelayakan tempat kerja

EK/ETBISAk-4/2022 19
Tindakan tidak etis karyawan

► Menggunakan fasilitas kantor


► Mark up harga
► Memalsukan kualitas barang
► Transaksi gelap dengan pemasok

EK/ETBISAk-4/2022 20

Anda mungkin juga menyukai