Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN

PRAKTIK TRANSFORMASI INDUSTRI 4.0

PENYUSUN :

KELOMPOK 1

Alim Haq Ilham (2140135)

Felli Ladesra Zulmi (2140142)

Nada Diani Khairunnisa (2140161)

POLITEKNIK AKA BOGOR


BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA INDUSTRI KEMENTERIAN
PERINDUSTRIAN
2022
I. Judul
Menggunakan Sensor Suara pada Arduino Metode Clap Switch

II. Tujuan
1. Mahasiswa dapat mempelajari karakteristik sensor suara

2. Mahasiswa dapat membuat rangkaian sederhana sensor suara

3. Mahasiswa dapat membuat rangkaian sensor suara dengan instruksi Codingan Arduino.

III. Dasar Teori


Sensor suara adalah sebuah alat yang mampu mengubah gelombang Sinusioda suara
menjadi gelombang sinus energi listrik (Alternating Sinusioda Electric Current). Sensor ini
bekerja berdasarkan besar kecilnya kekuatan gelombang suara yang mengenai membran sensor
yang menyebabkan bergeraknya membran sensor yang memiliki kumparan kecil dibalik
membran tersebut naik dan turun. Kecepatan gerak kumparan tersebut menentukan kuat
lemahnya gelombang listrik yang dihasilkannya.
Salah satu komponen yang termasuk dalam sensor ini adalah Microphone atau Mic.
Mic adalah komponen eletronika dimana cara kerjanya yaitu membran yang digetarkan oleh
gelombang suara akan menghasilkan sinyal listrik.

Modul sensor KY-038 merupakan modul pendeteksi level suara yang sangat dasar
dan umum digunakan pada arduino, sensor ini memiliki sensitivitas yang cukup tinggi yang
dilengkapi dengan electret condenser microphone. Pada modul sensor suara KY-038 ini memiliki
dua pin output yaitu pin output analog dan digital. Untuk pin output analog “A0” sinyal untuk
tegangan output adalah real time berdasarkan suara yang terdengar dari microphone sedangkan
untuk pin output digital “DO” prinsipnya adalah ketika intensitas suara mencapai nilai tertentu,
maka sinyal level output yang dikeluarkan menjadi high. Pada modul sensor suara KY-038 ini
juga terdapat sebuah potensiometer yang berfungsi untuk mengatur sensitivitas sensor pada
output digital. Clap switch merupakan metode untuk menghidupkan atau menyalakan suatu
perangkat elektronika misalnya lampu hanya dengan tepuk tangan.

IV. Bahan

1. Module Relay 1 channel


2. Sensor suara
3. Arduino Uno
4. Komputer dan Software IDE V.
V. Cara Kerja
1. Setiap kelompok menyiapkan bahan yang akan digunakan
2. Kemudian rangkai bahan bahan yang sudah disediakan seperti gambar dibawah ini :

3. Hubungkan Rangkaian pada Komputer menggunakan USB


4. Buka aplikasi Software IDE Arduino pada Komputer, kemudian masukan program koding
sebagai berikut :
VI. Hasil Pengamatan

Anda mungkin juga menyukai