Anda di halaman 1dari 9

FERMENTASI JERAMI

SEBAGAI PAKAN
TAMBAHAN TERNAK
RUMINANSIA

WANDA OKTAVIA D. MANI

PRODI PETERNAKAN
APA ITU JERAMI?
Jerami adalah limbah
tanaman padi yang dapat
digunakan sebagai bahan
pakan ternak.
JERAMI
• Salah satu solusi dari kurangnya hijauan
pakan ternak adalah dengan memanfaatkan
limbah pertanian ( jerami padi) sebagai
pakan.
• Rendahnya nutrisi pada jerami dapat
ditingkatkan menggunakan metode
fermentasi.
• Perbedaan nutrisi jerami dengan
fermentasi dan tanpa fermentasi adalah
adanya peningkatan kadar protein hingga
15%
• Hal ini membuktikan bahwa proses
fermentasi dapat digunakan sebagai solusi
untuk meningkatkan nilai kadar nutrisi pada
jerami.
FERMENTASI
• Fermentasi merupakan proses pengubahan
suatu zat dengan bantuan mikroorganisme
dengan menghasilkan karbohidrat.

• Fermentasi divariasikan dengan waktu 7, 15


dan 21 hari menggunakan probiotik.

• Rasio perbandingan bahan jerami dan


probiotik yaitu 10:1.
PROSES FERMENTASI

Proses fermentasi dilakukan


dengan menambahkan
probiotik starbio dan EM4.
Proses fermentasi
• Jerami yang telah • Fermentasi tanpa probiotik
dipotong ukuran 15 cukup diciprati air disetiap
cm ditumpuk lapisan jerami yang tersusun.
teratur dari • Tumpukan jerami yang telah
ketebalan terendah ditambahkan dengan probiotik
dari 3 cm sampai ataupun tanpa probiotik di
25 cm . diamkan agar terjadi proses
• Setiap lapisan fermentasi dengan suhu 25°C
jerami diciprati • Proses fermentasi dilakukan
probiotik dan air. dari 7, 15 sampai 21 hari.
Waktu fermentasi berpengaruh terhadap
nutrisi dan kekuatan serat produk.

Semakin lama proses fermentasi semakin tinggi


kandungan nutrisi dan semakin lembut serat
produk jerami yang dihasilkan.
TNANKS
Enter title here, consectetuer adipiscing elit.
Maecenas porttitor

Anda mungkin juga menyukai