Anda di halaman 1dari 21

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Dalamsebuahorganisasikepuasankerjasecaramenyeluruhmerupakanhal yang
penting.Kepuasanpegawaiinimerupakansuatuprasyaratuntukmeningkatkanproduktifitas,
tanggungjawab, kualitas, loyalitas dan pelayanankepadapelanggan(customer service)
dariorganisasibersangkutan.Hampirsemuaperusahaanatauorganisasiapapunmengakuibah
wamoral/
pegawaidankepuasankerjamenyeluruhdianggapsangatpentingdalamsuatuorganisasi.Parap
egawai yang merasapuasmerupakansuatuprasyaratuntukmeningkatkanproduktifitas,
tanggungjawab, kualitas, dan pelayanan. Beberapaahlimenemukanbahwa di dalam proses
pelaksanaansurveiterbuktiadanyarealita,dimanapara pegawai yang
mencapainilaitertinggididalamsurveikepuasancenderunguntukmemilikipelanggan yang
paling merasapuas. Jadi, agar organisasimencapaitingkatkinerja yang tinggi,
makamerekaharusmemilikipelanggan yang dilayani oleh pegawai yang merasapuas.

MengetahuiapakahpegawaiRumahSakitKhusus Mata Provinsi Selatanpuas dan


banggabekerja di organisasinyamenjadisangatpenting,
karenaorganisasiinidapatdiibaratkansepertipekerja di bidangJasa (service) dengan modal
utamaadalahkualitas dan kinerjapegawai.BagiRumahSakitKhusus Mata Provinsi Sumatera
Selatan itusendiri, Pegawaiadalah modal intelektual yang
sangatberhargabagiorganisasisehinggapandanganmerekaterhadaporganisasi, masa
depanmereka dan kepuasanterhadappelaksanaan program kerjadalampelayanan
Masyarakatharusmenjadibahanpertimbangandalampengambilankeputusanorganisasi.

MengingatkesibukanpegawaiRumahSakitKhusus Mata Provinsi Sumatera


Selatan yang tinggi, makasurvei yang dilakukanini, didesainsangatsingkat dan
disebarkanmelaluikuisioneruntukmempermudahpengisiannya, dan
untukmeningkatkanpartisipasipegawai agar mauberkontribusidalamsurvei.

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 1


B. MAKSUD DAN TUJUAN

1. Maksud

- MengetahuitingkatkepuasanpegawaiterhadaporganisasiRumahSakitKhusus Mata

Provinsi Sumatera Selatan secarakeseluruhan;

2. Tujuan

Tujuandaripelaksanaansurvei:

- Mengetahuitingkatkepuasanpegawaiselamabekerja di RumahSakitKhusus Mata

Provinsi Sumatera Selatan.

C. Ruang Lingkup

KuesionerSurveikepuasanpegawai di distribusikankepadaseluruhpegawai di

RumahSakitKhusus Mata Provinsi Sumatera Selatan yang

telahbekerjaselamasatutahunataulebih.

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 2


BAB II

GAMBARAN UMUM

A. Profil Umum

Rumah Sakit Khusus Mata Provinsi Sumatera Selatan adalah Unit Pelaksana Tehnis

Dinas(UPTD) Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan dibidang pelayanan

kesehatan mata masyarakat, dengan kode RS 1671323,berstsatus kelas B

berdasarkan SK MENKES RI nomor 371/Menkes/SK/IV/2008, telah terakreditasi

Utama oleh Komite Akreditasi Rumah Sakit (KARS) No.KARS-SERT/1055/2018 dan

bersertifikasi ISO 9001:2015 nomor QMS/674 Oleh Komite Akreditasi Nasional.

Rumah Sakit khusus Mata provinsi Sumatera Selatan juga mendapatkan

penghargaan Citra Pelayanan Prima dengan nilai Kategori B tahun 2012 dan Top 35

Sinovik (Sistem Informasi Inovasi Pelayanan Publik) tahun 2016, Top 99 Silamsat

(Sistem Pelayanan Kesehatan Satu Atap), Tahun 2018 oleh Menteri Pendayagunaan

Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. Selain itu selama 2 tahun berturut

turutRumah Sakit khusus Mata Provinsi Sumatera Selatan juga mendapatkan

Penghargaan SNI Award untuk Kategori Perusahaan Menengah Jasa dengan

Kategori Perak ditahun 2017 dan 2018. Mulai Desember 2013,

berdasarkanKeputusan Gubernur Sumatera Selatan nomor: 840/KPTS/BPKAD/201,

Rumah Sakit khusus Mata Provinsi Sumatera Selatan telah Menerapkan status Pola

Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah (PPK-BLUD)Dengan status

bertahap dan ditingkatkan menjadi Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Penuh

dengan Peraturan Gubernur Sumatera Selatan nomor:434/KPTS/BPKAD/2016

B. TugasPokok

Rumah Sakit Khusus Mata Provinsi Sumatera selatan mempunyai tugas

melaksanakan upaya penanggulangan penyakit mata secara menyeluruh beserta

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 3


system rujukannya dengan berorientasi pada masyarakat dengan kelayakan

kemampuan ekonominya.

C. Fungsi

Dalam menyelenggarakan tugas diatas, Rumah Sakit Khusus Mata Provinsi

Sumatera Selatan mempunyai fungsi :

a. Pelaksanaan peningkatan kesehatan masyarakat;

b. Pelaksanaan pencegahan terhadap timbulnya penyakit mata dan kebutaan melalui

penyuluhan, peran serta masyarakat dan pelayanan kesehatan mata keliling;

c. Pelaksanaan pengobatan mata spesialistik secara masal;

d. Pelaksanaan pemulihan fungsi mata melalui koreksi optik dan rehabilitasi;

e. Pelaksanaan kegiatan penunjang kesehatan mata yaitu laboratorium kesehatan

mata;

f. Pelaksanaan kegiatan pengamatan terhadap masalah kesehatan mata, gangguan

fungsi penglihatan dan kebutaan;

g. Pelaksanaan upaya rujukan kesehatan mata;

h. Sebagai tempat pendidikan dan pelatihan tenaga kesehatan di bidang kesehatan

mata masyarakat;

i. Sebagai tempat penelitian dan pengembangan teknologi tepat guna dalam bidang

kesehatan mata;

j. Pelaksanaan urusan tata usaha, penyusunan program dan laporan

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 4


D. Struktur Organisasi

Berdasarkan Pergub Sumsel No.16 tahun 2008, tanggal 21 Juli 2008 tentang

Organisasi dan Tata Kerja UPTD di Lingkungan Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera

Selatan, bagan organisasi Rumah Sakit Khusus Mata adalah sbb :

BAGAN STRUKTUR ORGANISASI


RUMAH SAKIT KHUSUS MATA PROVINSI SUMATERA SELATAN

Adapun Uraian tugas dan fungsinya Berdasarkan Peraturan Gubernur Sumatera Selatan
Nomor 13 tahun 2009, tentang Uraian dan Fungsi Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) di
Lingkungan Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan, adalah sebagai berikut :

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 5


1. Kepala

Kepala RSKMM Prov. Sumselmempunyaitugasmenerapkanprinsip-

prinsipkoordinasi, integrasi dan sinkronisasibaikdalamlingkungan RSKMM

maupunjajarankesehatanlainnyasertalintassektoral dan Lembaga Swadaya

Masyarakat (LSM).

Untuk melaksanakan tugas tersebut, Kepala RSKMM Prov. Sumsel mempunyai

fungsi :

a. Pengelolaan RSKMM dalam melaksanakan penanggulangan penyakit mata

secaramenyeluruh beserta sistem rujukannya dengan berorientasi pada

masyarakat dengan kelayakan ekonominya;

b. Pembuatan dan penyusunan kebijaksanaan yang bersifat teknis operasional

dengan prinsip-prinsip kerja sama;

c. Pemberian bimbingan dan petunjuk untuk pelaksanaan tugas bagi para

kepala seksi, kepala subbagian Tata Usaha dan Staf;

d. Pelaksanaan pengawasan dan pengendalian;

e. Pemanfaatan sumber daya dan dana secara efektif dan efisien;

f. Peningkatan pelayanan dengan mengadakan penyuluhan serta

mengikutsertakan peran serta masyarakat;

g. Pembuatan kebijakan dan pelaksanaannya;

h. Pengintegrasian, perencanaan dan pengkoordinasian pelayanan;

i. Pelaksanaan pengembangan staf dengan pendidikan/ pelatihan;

j. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan

tugas dan fungsinya.

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 6


2. Subbagian Tata Usaha

Subbagian Tata Usaha mempunyai tugas membantu Kepala Unit Pelaksanaan

Teknis Dinas (UPTD) di bidang ketatausahaan, keuangan, kepegawaian,

penyusunan program, kerumahtanggaan dan pendidikan serta pelatihan.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, Subbagian Tata Usaha mempunyai fungsi:

a. Pengelolaan urusan surat menyurat dan kearsipan;

b. Pengelolaanadministrasikepegawaian;

c. Pengelolaanadministrasikeuangan;

d. Penyusunan, perencanaan, program dan pelaporankinerja;

e. Pengelolaanrumahtangga dan perlengkapan;

f. Penyusunan dan penyiapanrencanapendidikan dan pelatihan;

g. Pengaturanpelaksanaanrekammedis;

h. Pemberian informasi baik kedalam maupun keluar;

i. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

3. SeksiPelayanan

Seksipelayananmempunyaitugasmelaksanakanpengelolaansumberdayaten

aga, sarana dan prasarana.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, Seksi Pelayanan mempunyai fungsi:

a. Merencanakan kebutuhan sumber daya untuk melaksanakan pelayanan;

b. Mengorganisir dan mengatur tenaga medis pada tiap-tiap unit pelayanan;

c. Mengkoordinir kegiatan pelayanan pada unit rawat jalan, rawat inap dan unit

bedah (OK);

d. Pelaksanaan pengawasan dan pengendalian tenaga medis dan paramedis;

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 7


e. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan

fungsi seksi pelayanan.

4. Seksi Penunjang Medik dan Perawatan

a. Seksi Penunjang Medik dan Perawatan mempunyai tugas mengelola sumber

daya tenaga, sarana dan metoda, membimbing kegiatan asuhan dan

pelayanan keperawatan.

b. Untuk melaksanakan tugas tersebut, Seksi Penunjang Medik dan Perawatan

mempunyai fungsi :

c. Perencanaan kebutuhan sumber daya, tenaga, sarana, prasarana dan

bimbingan asuhan keperawatan mata;

d. Pengorganisasian dan pendistribusian / perotasian pada waktu tertentu

sumber daya tenaga dan prasarana sumber daya manusia dan keperawatan

ke unit / bagian rawat jalan, rawat inap dan unit bedah (OK);Pengkoordinasian

kegiatan asuhan keperawatan dan pelayanan keperawatan ke unit / bagian /

seksi lain yang terkait;

e. Pelaksanaan pengawasan dan pengendalian penggunaan sumber daya

tenaga dan prasarana sumber daya manusia pelayanan / asuhan

keperawatan;

f. Pemberian petunjuk / bimbingan untuk melaksanakan tugas bagi paramedis

perawat dan perawat fungsional;

g. Pengkoordinasian pengelolaan apotek, laboratorium, refraksi dan optik

(bengkel kacamata);

h. Perencanaankebutuhanobat-obatan dan alatkesehatan yang

dikoordinasikandenganKomiteMedik;

i. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan

fungsinya.
Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 8
E. Ketenagaan

Jumlah pegawai Rumah Sakit Khusus Mata Masyarakat (RSKMM) Provinsi


Sumatera Selatan pada tahun 2019 berjumlah 211orang, terdiri dari 122 orang PNS
dan 89 orang tenaga Non PNS (PTT/Honorarium).

F. Sarana

1. SARANA NON MEDIK

a. BANGUNAN / GEDUNG

Gedung dengan tiga lantai seluas 3.137,38 M2 dibangun diatas tanah seluas

143.580 m2, terdiri dari :

Bangunan Lantai satu, terdiri dari :

1. RuangRekamMedis dan Loketpendaftaran

2. RuangPeriksaPasien VIP

3. RuangTungguPasien VIP

4. RuangPoliUmum

5. RuangPoliGloukoma dan Neuro Oftalmologi

6. RuangPoliVitreo Retina

7. RuangPoliOnkologiRekonstruksi / BedahPlastik

8. RuangPediatrikOftalmologi, Refraksi dan LensaKontak

9. RuangPoliKatarak dan BedahRefrakting

10. RuangPoliPenyakitDalam

11. RuangDiagnostik

12. RuangLaboraturium

13. RuangApotik

14. RuangOptik
Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 9
15. RuangKasir

16. RuangKontrol CCTV

17. RuangKantin

18. RuangGizi dan dapur

19. Ruang UGD

20. RuangPerawatan, terdiridari :

- Kamarpasienkelas 3

- RuangPeriksa

- Ruang Jaga Dokter

- Ruang Jaga Perawat

Bangunan Lantai dua, terdiri dari :

1. RuangKepalaRumahSakit

2. RuangKomiteMedis

3. Ruangrapat

4. Ruang Kasi Pelayanan

5. Ruang Kasi PenunjangMedis dan Perawatan

6. RuangPengaduanPasien dan Informasi

7. RuangOperasi

8. Ruang Lasik

9. RuangPerawatan, terdiridari :

- KamarPasien Kelas VVIP

- KamarPasien Kelas VIP

- KamarPasien Kelas 1

- KamarPasien Kelas 2

- RuangPeriksa

- Ruang Jaga Dokter

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 10


- Ruang Jaga Perawat

Bangunan Lantai tiga, terdiri dari :

1. RuangKasubbag TU

2. Ruang Tata Usaha

3. RuangKeuangan

4. Ruang Aula

5. RuangBelajar 1

6. RuangBelajar 2

7. Mushola

b. ALAT-ALAT KANTOR DAN RUMAH TANGGA

c. ALAT-ALAT TRANSPRORTASI

- Roda 4 :Empat (4) unit terdiri dari tiga (3) unit ambulance dengan tahun

pengadaan 2009,2011 dan 2012 dan satu (1) unit mobil operasional

tahun pengadaan 2015;

- Roda 2 :Lima (5) unit dengan tahun pengadaan 2007 (1 unit), 2008 (3

unit), dan 2013 (1 unit);

2. SARANA MEDIK, terdiri dari :

Alat-alat kedokteran, antara lain :

- Katarak set

- Phaco emulsifikasi

- Operation Mikroskop

- USG A-Scan

- USG B-Scan

- Laser Kataraksekunder

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 11


- Laser retina

- Lasik

- Foto fundus dan Funduscopy

- Humprey

- OCT (Optal Coheren Topometri)

- Vitrectomi

- ECG (Elektro Cardio Graph)

- SlitLamp

- NCT

- Topografi

- IOL Master 700

a. Alat-alat refraksi, antara lain :

- Trial Lens set

- Proyektor

- Auto Refrakto

- Phoroptor

b. Alat-alat laboratorium, antara lain :

- Mikroskopbinokular

- HB mision

- Spektro photometer

- AccutrendColesterol

- AccutrendTrigliserit

- Asamurat check

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 12


G. Visi dan Misi

Visi:

Rumah Sakit Khusus Mata Provinsi Sumatera Selatan menjadi salah

satupusatpelayanan kesehatan mata terbaik di indonesia

Misi:

1. Memberikan kepuasan kepada pelanggan (pasien) melalui pelayanan yang

bermutu,profesional dan terjangkau;

2. Menjalin kerjasama lintas sektor dan swasta untuk meningkatkan peran serta

aktifmasyarakat dalam upaya pencegahan kebutaan dan gangguan

penglihatan;

3. Melakukan perbaikan secara terus menerus sesuai perkembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi untuk meningkatkan kualitas pelayanan

4. Menunjang tercapainya tujuan pendidikan profesi kedokteran dan

tenagakesehatanlainnya.

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 13


BAB III

METODE SURVEI

A.  Ruang Lingkup

SurveikepuasanpegawaiinidilakukandilingkunganRumahSakitKhusus Mata

Provinsi Sumatera Selatan,denganmelibatkanseluruhpegawai di setiap unit

kerjadengankriteriapegawaiygtelahbekerja 1 tahunataulebihdari 1 tahun.Unit unit

tersebutmeliputi:

1. Penunjangmedis
2. Perawat
3. Dokter
4. Tata Usaha

B.  Ukuran Sampel

SampeldiambildaripegawaiRumah Sakit Khusus Mata Provinsi Sumatera

Selatanbulan Septembertahun

2019.Besarsampeldalamsurveikepuasanpe g a w a i inisebanyak1 6 1 pegawaidariseluru

hpegawaidi RumahSakitKhusus Mata Provinsi Sumatera Selatan

C.  Teknik Pengumpulan Data

Teknikpengumpulan data menggunakan metode

secaradeskriptifdenganmenghitungjawaban dan

persentasenyauntukmasingmasingkategorijawaban,menggunakan alat bantu

kuesioner pertanyaan dan 1 6 1 pegawaiyang telah ditetapkan.

D.  Teknik Analisis Data

Data jawaban dari pegawai yang telah dimasukkan dalam masing-

masingkuesionerdisusun dengan mengkompilasi data responden yang dihimpun oleh

stafhukmasyang telahdidistribusikansebanyak1 6 1 pegawai yang ikutberpartipasi.

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 14


E. Lokasi dan Waktu Penelitian

Lokasi Survei di Rumah Sakit Khusus MataProvinsi Sumatera Selatan yang

beralamat di jalan Kol. H. Burlian Km 5 Palembang dan dilaksanakan pada bulan

September 2019.

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 15


BAB IV

HASIL SURVEI

Surveidilakukanantaratanggal 6 September-11 September 2019, di

RumahSakitKhusus Mata Provinsi Sumatera Selatan.

SurveiKepuasanPegawaidilakukandengancarapengumpulan data primer

melaluipengisiankuesionerdenganrespondensebanyak 161 pegawaidari

211pegawai.Pemilihanrespondendilakukandenganmelihatkriteriapegawaibaik PNS

maupun Non PNS yang telahbekerja di RumahSakitKhusus Mata Provinsi Sumatera

Selatan selama 1 tahunataulebihdari 1 tahun.Dari 161 kuisioneryang

didistribusilkanterdapat 4 respondenyang datanyatidak valid sehingga 157

respondenyang bisa di jadikansampel.

A. DeksripsiResponden

Berikut ini dipaparkan karakteristik responden secara umum menurut jenis

kelamin,usia, masa kerja di RumahSakit,Pendidikanterakhir,statuskepegawaiandan

unit kerja.

1. KarakteristikRespondenBerdasarkanJenisKelamin

Karakteristikrespondeny a n g m e n j a d i s u b j e k padasurvei yang dilakukan,

menurutjeniskelamindapatdilihat padatable 4.1:

Tabel4.1.Karakteristik RespondenBerdasarkanJenisKelamin

Jenis Kelamin Jumlah Persentase (%)


Laki-Laki 45 28,7
Perempuan 112 71,3
Total 157 100

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 16


Berdasarkantabel 4.1dapatdiketahuibahwarespondenyangberjeniskelaminlaki-

lakisebanyak45 orang(28,7%), danyangberjeniskelaminperempuansebanyak112

orang(71,3 %).

2. KarakteristikRespondenBerdasarkanKelompokusia

Karakteristikrespondeny a n g m e n j a d i s u b j e k padasurvei yang dilakukan,

Berdasarkankelompokusiadibagimenjadibeberapakarakteristik, yang dapatdilihat

pada table 4.2 di bawahini.

Tabel 4.2Karakteristikrespondenberdasarkanusia

Usia Jumlah Persentase (%)


20-29 th 42 26,8
30-39 th 73 46,5
40-49 th 27 17,2
50-59 th 15 9.5
Jumlah 157 100

Berdasarkantabel 4.2dapatdiketahuibahwarespondendengankelompokusia20-29

tahunsebanyak42orang(26,8 %), 30-39 tahunsebanyak73orang(46,5%), usia 40-

49tahunsebanyak27orang(17,2%), usia 50-59 tahunsebanyak15orang(9,5%).

3. KarakteristikRespondenBerdasarkanMasa Kerja di RumahSakit

Karakteristikresponden y a n g m e n j a d i s u b j e k padasurvei yang dilakukan.

Berdasarkanmasa kerjadapatdilihat pada tabel4.3 :

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 17


Tabel4.3 KarakteristikRespondenBerdasarkanMasa Kerja di RumahSakit

Masa Kerja Jumlah Persentase (%)


<dari 5 th 47 30
5-10 th 62 39.4
11-15 th 29 18.4
16-20 th 6 4
21 > 13 8,2
Jumlah 157 100

Berdasarkantabel 4.3dapatdiketahuibahwarespondendengan Masa Kerja<dari 5

tahunsebanyak 47orang(30 %), 5-10 tahunsebanyak62orang(39,4%), 11-15

tahunsebanyak29 orang(18,4%), 16-20 tahunsebanyak6orang(4

%),21>tahunsebanyak13orang(8,2%).

4. KarakteristikRespondenPendidikan terakhirpegawai di RumahSakit

Karakteristikresponden y a n g m e n j a d i s u b j e k padasurvei yang dilakukan,

berdasarkanpendidikanterakhirdapatdilihat pada tabel4.4 :

Tabel4.4KarakteristikRespondenBerdasarkanPendidikan terakhirpegawai

Pendidikan terakhir Jumlah Persentase (%)


SMP 1 0,6
SMA 19 12,1
D3 42 26,8
S1 81 51,6
S2 14 8,9
Jumlah 157 100

Berdasarkantabel

4.4dapatdiketahuibahwarespondendenganpendidikanterakhirpegawaiuntuktingkat

SMP sebanyak 1orang (0,6%), SMAsebanyak 19 orang(12,1%), D3 sebanyak 42

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 18


orang (26,8). S1 sebanyak 81 orang (51,6%), S2 sebanyak 14 orang (8,9 %).

5. KarakteristikRespondenBerdasarkanstatus kepegawaian

Karakteristikresponden y a n g m e n j a d i s u b j e k padasurvei yang dilakukan,

berdasarkanstatus kepegawaianterakhirdapatdilihat pada tabel 4.5:

Tabel4.5 KarakteristikRespondenBerdasarkan status kepegawaian

Status StatusKepegawaian Jumlah Persentase (%)


PNS 107 68,2
Non PNS 50 31,8
Jumlah 157 100

Berdasarkantabel 4.5dapatdiketahuibahwaPegawaiRumahSakitKhusus Mata

Provinsi Sumatera Selatan, yang berstatus PNS sebanyak107 orang(68,2%),

pegawai yang berstatus Non PNS sebanyak50orang(31,8%).

6. KarakteristikRespondenBerdasarkan Unit Kerja

Karakteristikrespondenpadasurveiinimenurut unit

k e r j a dapatdiketahuiberdasarkantabel 4.6sebagaiberikut :

Tabel 4.6KarakteristikRespondenBerdasarkan unit kerja

Unit Kerja Jumlah Persentase (%)


PenunjangMedis 39 25
Perawat 44 28
Dokter 14 9
Tata Usaha 60 38
Jumlah 157 100

Berdasarkantabel 4.6dapatdiketahuibahwarespondenberdasarkan unit kerja

diPenunjangMedissebanyak39 orang(25%), Perawatsebanyak44 orang(28%),

Doktersebanyak14 orang(9%), Tata Usahasebanyak60orang(38%).

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 19


B. DeskripsiJawabanResponden

Terdapat 25 item pertanyaanterkaitdengankondisiorganisasi dan

pelaksanaanpekerjaan yang terjadi dan dirasakanselamabekerja di

RumahSakitKhusus Mata Provinsi Sumatera Selatan yang harusdiisi oleh responden.

Respondencukupmemberikanceklist pada kategorijawaban yang sudahtersediayaitu :

YA, SEBAGIAN BESAR YA, SEBAGIAN BESAR TIDAK, dan TIDAK. Jawaban YA

mengandungartiPUAS.Jawaban SEBAGIAN BESAR YA mengandungarti CUKUP

PUAS.Jawaban SEBAGIAN BESAR TIDAK mengandungartiKURANG

PUAS.Jawaban TIDAK mengandungarti TIDAK PUAS.

Pengolahan data
dilakukansecaradeskriptifdenganmenghitungfrekuensijawaban dan
persentasenyauntukmasingmasingkategorijawaban.Berikutinimerupakantabelmengen
aipersentase dan
kategorikepuasanpegawaiberdasarkanhasilpengisiankuesioneryangdilakukan oleh
responden di Rumah Sakit Khusus Mata Provinsi Sumatera Selatan.

Tabel4.6 persentase dan kategorikepuasan

Jawaban Jumlah Persentase Kategori

A 2324 59,2 % Puas

B 1339 34,1 % CukupPuas

C 242 6,2 % KurangPuas

D 20 0,5 % TidakPuas

JUMLAH TOTAL 3925 100 %

Berikutiniadalahlaporanlengkapmengenaihasilsurvei yang telahdilakukan. Keduapuluh


lima pertanyaandisusundenganskalajawabanA,B,C,D. Jawaban A = YA, Jawaban B =
SEBEGIAN BESAR YA, Jawaban C = SEBAGIAN BESAR TIDAK, Jawaban D = TIDAK
(LAMPIRAN)

Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 20


Survei Kepuasan Pegawai Tahun 2019 Page 21

Anda mungkin juga menyukai