Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PROGRAM DAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER


(RPKPS)

ANATOMI DAN FISIOLOGI

Semester I. 2 SKS/Kode Mata Kuliah KKK121024


Program Studi Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Oleh:
Dian Afif Arifah, S.ST., M.Kes

Fakultas Ilmu Kesehatan


Universitas Darussalam Gontor
2020
Universitas Darussalam Gontor
Fakultas Ilmu Kesehatan
Program Studi : Keselamatan Dan Kesehatan Kerja

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)


Kode Mata Nama Mata Bobot
Semester Status Mata Kuliah Mata Kuliah Prasyarat
Kuliah Kuliah (SKS)
Anatomi dan
KKK121024 2 SKS I Wajib
Fisiologi
Capaian a. Mampu menunjukkan pengetahuan tentang konsep dasar keselamatan dan kesehatan
Pembelajaran kerja
Lulusan (CPL)
yang
dibebankan
pada MK

Capaian CPMK1 Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dasar anatomi dan fisiologi manusia
Pembelajaran CPMK2 Mahasiswa mampu menjelaskan struktur dan fungsi system organ manusia
Mata Kuliah CPMK3 Mahasiswa mampu menjelaskan gangguan/ kelainan penyakit terkait system
(CPMK) organ manusia
CPMK4 Mahasiswa mampu menjelaskan prosedur pengukuran fungsi sistem organ
manusia
CPMK5

Pemetaan CPMK 1 CPMK 2 CPMK 3 CPMK 4 CPMK 5 CPMK n


CPL dengan CPL 1 + + + +
CPMK CPL 2
CPL n
Deskripsi Mata kuliah Anatomi dan Fisiologi merupakan mata kuliah wajib yang merupakan
Singkat Mata dasar dari bidang K3. Pada mata kuliah ini akan dibahas tentang struktur dan fungsi
Kuliah
normal berbagai sistem organ pada tubuh manusia seperti sistem kerangka
(musculoskeletal), pernapasan (respirasi), kulit (integumentary), penglihatan dan
pendengaran, serta patologi atau gangguan yang dapat terjadi pada system-sistem
tersebut.
Bahan 1. Konsep dasar anatomi, fisiologi dan patologi
Kajian/Materi 2. Sistem musculoskeletal (otot dan tulang)
Pembelajaran 3. Sistem respirasi (pernapasan)
4. System integumentary (kulit)
5. System penglihatan (mata)
6. System pendengaran (telinga)
Metode Komponen
Persentase CPMK 1 CPMK 2 CPMK 3 CPMK 4 CPMK 5
Penilaian dan Penilaian
Kaitan dengan Proyek -
CPMK Tugas 30 % + + +
Kehadiran dan
10 % + + +
Keaktifan
Ujian Tengah
15 % + +
Semester
Ujian Akhir
25 % + +
Semester
Daftar Bahan 1. Barbara A. Plog. 2002. Fundametal of Industrial Hygiene. Ed 5. United
dan Referensi States of America
2. Anne Waugh, Allison Grant. 2011. Dasar-Dasar Anatomi Dan Fisiologi
Ross & Wilson, 10e. Salemba Medika, Jakarta
3. Ilyas, Sidarta.2008. Ilmu Penyakit Mata. Ed 3. Jakarta: Fakultas Kedokteran
Universitas Indonesia.
4. Vaughan, Dale. 2000. Oftalmologi Umum. Ed 14. Jakarta,Widya Medika.
5. Soepardi, E. A. dan Iskandar, N (ed). 2000. Buku Ajar Telinga Hidung
Tenggorok. Edisi ke-4. Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.
6. Wibowo, Daniel. 2008. Neuroanatomi untuk Mahasiswa Kedokteran.
Malang, Bayu Media Publishing.
7. Muslim, A. T., & Sugiarmin, M. 1996. Orthopedi dalam pendidikan
tunadaksa. Jakarta: Dirjen Dikti.
Nama Dosen
Pengampu
Dian Afif Arifah, S.ST., M.Kes
(Team
Teaching)
Otorisasi Koordinator Bidang
Tanggal Koordinator Mata
Keahlian Ketua Program Studi
Penyusunan Kuliah
(Jika Ada)

26 Januari Dian Afif Arifah, S.ST., Ratih Andhika A.R, M.Si.


2020 M.Kes
Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan (RKPM)

Metode Penilaian Bahan Kajian Beban Pustaka dan


Sub-CPMK Metode Pengalaman
Minggu (Materi Waktu Media Sumber
(Kemampuan Akhir Pembela- Belajar
Ke- Bobot Pembelajaran) Pembela- Pembelajaran Belajar
yang Direncanakan) Indikator Komponen jaran Mahasiswa
(%) jaran Eksternal
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)

Mampu memahami isi


1 RPKPS LCD
rencana pembelajaran
Mahasiswa
CPMK 1
Konsep dasar memahami secara
Mampu memahami Diskusi, Anne Waugh,
Pemahaman anatomi, kritis konsep dasar
2 konsep dasar anatomi, Nilai 75 4% ceramah, 100 menit LCD, Video Allison Grant.
konsep dasar fisiologi dan anatomi dan
fisiologi dan patologi FGD (2011)
anatomi fisiologi tubuh
system organ manusia
manusia
CPMK 2 Mahasiswa
Menyebutkan Ceramah,
Mampu memahami Sistem mengenali struktur Barbara
3 Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit LCD, Video
struktur system kerangka muskuloskeletal system (2002)
fungsinya FGD
manusia secara anatomis muskuloskeletal
CPMK 3
Mampu memahami Mahasiswa
Menyebutkan Ceramah,
gangguan dan penyakit- Sistem mengenali struktur Barbara
4 Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit LCD, Video
penyakit yang muskuloskeletal system (2002)
fungsinya FGD
berhubungan dengan muskuloskeletal
system muskuloskeletal
CPMK 2
Mampu memahami Mahasiswa
Menyebutkan Ceramah,
gangguan dan penyakit- Sistem mengenali struktur Barbara
5 Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit LCD, Video
penyakit yang muskuloskeletal system (2002)
fungsinya FGD
berhubungan dengan muskuloskeletal
system muskuloskeletal
CPMK 2
Menyebutkan Ceramah, Mahasiswa
Mampu memahami Barbara
6 Nilai 75 struktur organ dan 4% Sistem respirasi Diskusi, 100 menit mengenali struktur LCD, Video
struktur system respirasi (2002)
fungsinya FGD system respirasi
manusia secara anatomis
CPMK 2
Menyebutkan Ceramah, Mahasiswa
Mampu memahami Barbara
7 Nilai 75 struktur organ dan 4% Sistem respirasi Diskusi, 100 menit mengenali struktur LCD, Video
struktur system respirasi (2002)
fungsinya FGD system respirasi
manusia secara anatomis
UTS
CPMK 3
Mahasiswa
Mampu memahami
Menyebutkan Ceramah, mengenali
gangguan dan penyakit- Barbara
8 Nilai 75 struktur organ dan 4% Sistem respirasi Diskusi, 100 menit gangguan dan LCD, Video
penyakit yang (2002)
fungsinya FGD gejala penyakit
berhubungan dengan
system pernapasan
system respirasi
CPMK 3 Menjelaskan
Mampu menjelaskan secara urut
Mahasiswa
prosedur pengukuran prosedur Ceramah,
melakukan LCD, Alat Barbara
9 kapasitas fungsi paru Nilai 75 pemeriksaan 4% Sistem respirasi diskusi, 100 menit
pemeriksaan fungsi spirometer (2002)
(spirometry) dan fungsi paru dan Praktikum
paru
menginterpretasikan menginterpretasik
hasilnya an hasilnya
CPMK 2
Mahasiswa
Mampu memahami Menyebutkan Ceramah,
Sistem mengenali struktur Barbara
10 struktur dan fungsi Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit LCD, Video
integumentary system (2002)
system Integumentary fungsinya FGD
integumentary
manusia secara anatomis
CPMK 3
Mahasiswa
Mampu memahami
Menyebutkan Ceramah, mengenali
gangguan dan penyakit- Sistem Barbara
11 Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit gangguan dan LCD, Video
penyakit yang integumentary (2002)
fungsinya FGD gejala penyakit
berhubungan dengan
kulit
system integumentary
CPMK 2
Mahasiswa
Mampu memahami Menyebutkan Ceramah,
mengenali struktur Barbara
12 struktur system Nilai 75 struktur organ dan 4% Sistem respirasi Diskusi, 100 menit LCD, Video
dan fungsi system (2002)
penglihatan manusia fungsinya FGD
penglihatan
secara anatomis
CPMK 3 Menyebutkan Ceramah, Mahasiswa
Sistem Barbara
13 Mampu memahami Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit mengenali LCD, Video
integumentary (2002)
gangguan dan penyakit- fungsinya FGD gangguan dan
penyakit yang
gejala penyakit
berhubungan dengan
system penglihatan
system penglihatan
CPMK 2
Mahasiswa
Mampu memahami Menyebutkan Ceramah,
Sistem mengenali struktur Barbara
14 struktur system Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit LCD, Video
pendengaran dan fungsi system (2002)
pendengaran manusia fungsinya FGD
pendengaran
secara anatomis
CPMK 3 Mahasiswa
Mampu memahami mengenali
Menyebutkan Ceramah,
gangguan dan penyakit- Sistem gangguan dan Barbara
15 Nilai 75 struktur organ dan 4% Diskusi, 100 menit LCD, Video
penyakit yang pendengaran gejala penyakit (2002)
fungsinya FGD
berhubungan dengan system
system pendengaran pendengaran
UAS
Keterangan :
Penilaian pembelajaran (3), (4), (5) dapat berupa:
- Metode:
o Tatap muka: observasi, tes tertulis, kuis, dsb
o Daring: tugas essay, feedback, penilaian teman sejawat, penyusunan proposal, penyusunan
paper, dsb
- Instrumen
o Tatap muka: soal essay, dsb
o Daring: pilihan ganda, dsb
- Bobot nilai

Bahan kajian (6) dapat berupa:


- Sumber belajar yang diberikan oleh pengampu MK, jelaskan substansinya
- Sumber belajar yang diperoleh mahasiswa secara online dalam bentuk teks, slides, audio, video
dsb, jelaskan substansinya.

Metode pembelajaran (7) dapat berupa:


- Metode tatap muka: pemaparan, collaborative learning, problem based learning, dsb
- Metode daring: self learning, tugas terstruktuir, essay writing, dsb

Beban waktu pembelajaran (8):


- Tatap muka 2 x 50 menit, atau
- Daring 2 x 60 menit belajar mandiri, 2 x 60 menit tugas terstruktur

Pengalaman belajar/aktivitas mahasiswa (9) dapat berupa:


- Tatap muka: belajar berkelompok, berdiskusi, berdebat secara konstruktif, pemecahan masalah,
dsb
- Daring: belajar mandiri, berlatih mengkaji literature, berlatih menulis essay, dsb

Media pembelajaran (10) dapat berupa:


- Tatap muka: computer, in focus, alat tulis, alat peraga, dsb
- Daring: computer, gadget, akses internet, dsb
Bahasa pengantar yang digunakan:
-
-
-

Bentuk evaluasi kegiatan mahasiswa berupa:


-
-
-

Anda mungkin juga menyukai