Anda di halaman 1dari 5

Nama : DIVA NOVIA NENSI

Nim : 20087239

Tugas : APLIKASI KEWIRAUSAHAAN OLAHRAGA (6)

Soal :

1. Kenapa penting tujuan public relation dikembangkan dalam sebuah organisasi atau

sebuah perusahaan?

2. Apa alasan penting, bahwa kegiatan kewirausaan menjadi sebuah kegiatan yang
berproses?

Sebutkan alasan dan contohnya!

3. Hakikat dan konsep kewirausahan menurut anda apakah mungkin dapat diterapkan dalam

tujuan utama Sport Entrepreneurship?

4. Dari berbagai defenisi para ahli yang dikemukakan di atas, coba anda rangkum masing-

masing dalam bentuk narasi anda sendiri?

5. Kemukakanlah apa saja kesamaan dan perbedaan definisi antara public relations dan

konsep dasar kewirausahaan!

6. Sebut cirri-ciri karakteristik pribadi wirausahawan yang memiliki kreativitas dan inovasi

yang tinggi.

7. Jelaskan pendapat Menurut Zimerer dan Scarborg (1996) tentang manfaat yang

diperoleh wirausaha bila menjadi pemilik bisnis sendiri!


Jawaban :

1. Pentingnya PR bagi Perusahaan

Tidak hanya bagi perusahaan besar saja, namun sekarang ini perusahaan-

perusahaan kecil pun mulai memakai jasa Public Relations atau PR. Mengapa?

Dengan semakin dikenalnya brand perusahaan tersebut oleh masyarakat luas,

maka akan berdampak pada pertumbuhan bisnisnya. Meski dinilai penting, masih banyak

pula pelaku usaha yang sebetulnya belum memanfaatkan layanan PR secara strategis

karena menganggap bahwa layanannya terbilang mahal. Namun saat ini untuk kegiatan

komunikasi dan pemasaran, justru jasa PR lebih murah jika dibanding advertising.

Konsumen juga kian cerdas dan semakin ingin tahu sebelum memilih sebuah

produk ataupun jasa. Untuk itulah, faktor trust menjadi sangat signifikan.

Inilah salah satu hal yang membuat PR penting bagi perusahaan. Hal ini tidak bisa

dilakukan oleh advertising karena sifatnya yang one way (komunikasi satu arah). Berbeda

dengan PR yang dapat membangun percakapan dan diskusi antara produsen dan

konsumen. Banyak yang mengira PR dan advertising adalah dua hal yang sama. Padahal,

keduanya memiliki perbedaan yang cukup signifikan.

Selain harga, salah satu perbedaan PR dan advertising yang signifikan ialah isi

pesan komunikasi dan juga penggunaan media.

PR memiliki pesan komunikasi yang lebih jujur karena dibuat langsung oleh

jurnalis media. Hal ini tentu saja akan membuat impresi masyarakat terhadap perusahaan

menjadi lebih baik. Persepsi publik memegang peranan penting terhadap perusahaan.

Berdasarkan itulah mengapa PR merupakan aspek yang patut diperhitungkan untuk

kepentingan perusahaan.
2. Kewirausahaan merupakan suatu hal penting dalam pembangunan ekonomi. Apabila

menginginkan negara indonesia maju seperti negara lain maka harus mengembangkan

pembangunan kewirausahaan mulai dari sekarang. Entah itu mulai dari sistem pendidikan

mulai dari usia dini sampai ke perguruan tinggi dan harus membuat mereka bisa melihat

adanya peluang bisnis yang menguntungkan untuk mereka dan juga masyarakat. Disini

Kemiskinan sangat erat kaitannya dengan ketiadaan kewirausahaan. Oleh karena itu,

keberadaan kewirausahaan mulai dari tingkat individu, organisasi sampai masyarakat

sangat erat kaitannya dengan miskin atau tidaknya masyarakat. Jika kewirausahaan

tinggi, maka kemiskinan akan rendah begitupun sebalikya.

Alasannya karena seorang wirausaha menalankan usaha dimana usaha tersebut

mempynyai prosedur atau ketentuan yang telah dibuat oleh seorang wirausaha, maka

setiap prosesdur yang dilakukaan membutuhkan proses. Contohnya saya ingin menjual

risoles, dalam penjualan risoles saya harus tahu dulu apa saja bahan-bahannya serta

kemasannya, setelah semua bahan sudah ada maka mulai untuk memasak risolesnya.

Cuma itu sedikit contoh dari saya sudah dapat kita lihat disetiap prosedur memiliki proses

dalam membuatannya.

3. Dapat, karena hakekat dan konsep kewirausahaan adalah memperluas dan organisasi

melalui kreatifitas dan inofatif.

4. Kewirausahaan merupakan suatu usaha atau kegiatan yang bernilai dan dapat

meningkatkan ekonomi melalui inovasi yang kreatifitas.

5. Perbedaan public relations dan konsep dasar

kewirausahaan Konsep dasar kewirausahaan

 Membuat kampanye iklan untuk produk atau layanan terbaru.


 Menyiapkan materi pendukung untuk perilisan produk.

 Melakukan riset pelanggan untuk mengetahui kebutuhan mereka.

 Menyusun newsletter atau media promosi lainnya.

Public relations

 Menulis press release mengenai perilisan produk dari perusahaan.

 Menyampaikan cerita positif dari perusahaan ke media.

 Membangun hubungan baik dengan media dan influencer.

 Mengelola dan memperbarui pesan dan nilai perusahaan.

6. Mampu menciptakan sebuah produk baru yang berasal dari pemikiran atau gagasannya.

Selain itu, dua karakter ini juga mengacu pada cara berpikir dan sikap untuk

menyelesaikan permasalahan.

7. Zimerer dan Scarborg (1996)

 Memandang aturan hanya sebagai petunjuk.

 Konsep masa depan berdasarkan angan-angan. Ambang batas frustasi rendah.

 Tidak jelas dalam pengendalian, keberhasilan dan tanggungjawab.

Dapat bersifat manipulatif dan eksploitatif terhadap orang lain.

 Tidak sabar dengan diskusi dan teori, cepat bertindak dan menuruti kata hati.

Anda mungkin juga menyukai