Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama : MTs N 2 Cirebon Materi Pokok : BAB 2 - ‫م‬.‫الحفل بمولد الرسول ص‬


Madrasah
Mata : Bahasa Arab Sub Materi : ‫مهارة الكتابة‬
Pelajaran
Kelas/Semester : IX/Ganjil Alokasi Waktu : 3 x 40 menit (pertemuan ke – 5)

A. Kompetensi Dasar
3.3. Memahami fungsi sosial, struktur teks dan unsur 1.3. Mendemonstrasikan tindak tutur
kebahasaan (bunyi, kata, dan makna) dari teks mendeskripsikan kejadian dengan
naratif sederhana yang berkaitan dengan tema: memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari
‫م‬.‫ الحف ل بمول د الرس ول ص‬yang melibatkan tindak susunan gramatikal ‫ك ان و إس مها و خبره ا المف رد‬
tutur mendeskripsikan kejadian dengan baik secara lisan maupun tulisan
memperhatikan susunan gramatikal ‫كان و إسمها و‬
‫خبرها المفرد‬
3.4. Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna dan 1.4. Menyusun teks naratif sederhana yang
fungsi dari gramatikal ‫ك ان و إس مها و خبره ا المف رد‬ berkaitan dengan tema: ‫م‬.‫الحفل بمول د الرس ول ص‬
dalam menyusun teks naratif sederhana yang dengan memperhatikan bentuk, makna dan
berkaitan dengan tema: ‫م‬.‫الحفل بمولد الرسول ص‬ fungsi dari susunan gramatikal ‫ك ان و إس مها و‬
‫خبرها المفرد‬

B. Indikator Hasil Pembelajaran


1. Peserta didik dapat menyusun kata acak menjadi suatu kalimat dalam bahasa Arab yang berkaitan
dengan materi ‫م‬.‫الحفل بمولد الرسول ص‬
2. Peserta didik dapat menerjemahkan kalimat kedalam bahasa Arab yang berkaitan dengan materi ‫الحفل‬
‫م‬.‫بمولد الرسول ص‬

C. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menyusun kata acak menjadi suatu kalimat dalam bahasa Arab yang berkaitan
dengan materi ‫م‬.‫ الحفل بمولد الرسول ص‬dengan baik dan benar
2. Peserta didik dapat menerjemahkan kalimat kedalam bahasa Arab yang berkaitan dengan materi ‫الحفل‬
‫م‬.‫ بمولد الرسول ص‬dengan benar

D. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran regular
Kitabah
Kunci Jawaban:
‫ من ربيع األول‬١٢ ‫ احتفل بذكرى مولد النبي في التاريخ‬.١
‫ اجتمع الطالب والطالبات في قاعة المدرسة لهذا الحفل‬.٢
‫ نحن أعضاء اللجنة لحفل مولد الرسول‬.٣
‫ المسلمون يقيمون بذكرى مولد الرسول في المساجد أو منازل‬.٤
‫كانت عزيزة رىٔيسةً للجنة الحفل‬
ْ .٥

2. Materi pembelajaran pengayaan

Kunci Jawaban:
‫ ولد النبي محمد في التاريخ الثاني عشر من شهر ربيع األول‬.١
‫ توفي عبد المطلب وكان عمر النبي ثمان سنين‬.٢
‫ تزوج النبي محمد خديجة وكان عمره خمسا و عشرين سنة‬.٣
‫ توفي النبي وكان عمره ثالث و ستين سنة في المدينة‬.٤
‫ بعد اإلسراء و المعراج هجر النبي و أصحابه إلى المدينة‬.٥

E. Metode Pembelajaran
1. Metode diskusi
2. Model pembelajaran Active Learning
3. Pendekatan saintifik

F. Media dan Bahan


Media: Papan tulis
Alat/Bahan: Spidol, penghapus

G. Sumber Belajar
Buku Siswa Bahasa Arab Kelas IX, Kemenag, Tahun 2020

H. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan Deskripsi Kegiatan Guru dan Siswa
Pembelajaran
Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam dan berdoa Bersama dengan membiasakan
mengajak peserta didik membuka pelajaran dengan Bahasa Arab berupa
ucapan basmalah :‫هَيَّا بِنَا نَ ْبتَ ِدئ َدرْ َسنَا بِا ْالبَ ْس َملَة‬
2. Guru memeriksa kehadiran, posisi tempat duduk disesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.
3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
4. Guru mengulang pembelajaran sebelumnya.
5. Guru mengajukan pertanyaan secara komunikatif pengalaman peserta
didik dan dikaitkan dengan tema ‫م‬.‫الحفل بمولد الرسول ص‬
Kegiatan Inti 1. Mengamati:
 Peserta didik mengamati materi kitabah yang ada pada buku masing-
masing
 Guru memberikan penjelasan terlebih dahulu tentang soal materi
kitabah yang berkaitan tentang menyusun kata acak menjadi suatu
kalimat
2. Menanya
 Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang
materi yang berhubungan dengan ‫م‬.‫الحفل بمولد الرسول ص‬
3. Mengeksplorasi/mencoba
 Peserta didik mencoba untuk menyusun kata acak menjadi suatu
kalimat dalam bahasa Arab yang telah disiapkan oleh guru
4. Mengasosiasi/menalar
 Setelah itu peserta didik juga dapat mencocokan terjemahan kalimat
kedalam bahasa arab
5. Mengkomunikasikan
 Setiap peserta didik maju kedepan untuk menyusun kata acak menjadi
kalimat yang sempurna dari kartu yang telah guru siapkan di papan
tulis
 Peserta didik yang lain dipersilahkan untuk menanggapi hasil kerja
temannya.
 Setelah semua peserta didik maju kedepan, lalu guru mengoreksi hasil
jawaban dari setiap peserta didik mengenai susunan kata acak tersebut
 Setelah itu lanjut pada mencocokan terjemahan kalimat kedalam
bahasa arab, peserta didik mampu menjawabnya dengan benar
 Peserta didik diperintahkan untuk mencatatnya di buku tulis masing-
masing.
Penutup 1. Dengan bimbingan guru, siswa menyimpulkan hasil pembelajaran
2. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan memberikan tugas baik
secara individu maupun kelompok
3. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
4. Guru mengajak siswa untuk menutup kegiatan pembelajaran dengan
hamdalah, dengan ungkapan : ‫َحيَّا بِنَا ن َْختَتِ ُم بِا ْال َح ْم َد لَ ِة‬

I. Penilaian
- Sikap : Lembar pengamatan, - Pengetahuan : LK peserta didik, - Ketrampilan: Kinerja & observasi
diskusi

Mengetahui : Cirebon, 22 September 2022


Guru Mata Pelajaran Guru Praktek

Sudrajat, S.Ag Cicih Sri Asih


NIP. 197512052009011004 NIM. 1908102099

Mengetahui :
Kepala MTsN 2 Cirebon

Drs. Muhyiddin
NIP. 196303121994031014

Anda mungkin juga menyukai