Anda di halaman 1dari 9

MAKALAH

ALAT PENANGKAP IKAN (API)


“SERUWE”

Disusun Oleh :

1. LILIK TRI RAHAYU


2. RANITA JUNIA PUTRI
3. JENNI JULIANTI
4. PUTRI RAHMADHANIA
5. ROGER GAHNIA RIZKY
6. ARGI OKTRIANSYAH
7. RECKO FADLY ARYO
8. GUSTA PERDIKA PUTRA

SMAN 2 KAUR
KECAMATAN TANJUNG KEMUNING KABUPATEN KAUR
TAHUN AJARAN 2022/2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Atas rahmat dan hidayah-Nya, Kami dapat
menyelesaikan tugas makalah yang berjudul "ALAT PENANGKAP IKAN (API) SERUWE"
dengan tepat waktu.
Makalah disusun untuk memenuhi tugas Seni Rupa Pelajaran Seni Budaya. Selain itu,
makalah ini bertujuan menambah wawasan tentang alat penangkap ikan tradisional bagi para
pembaca dan juga bagi penulis. Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak
Maulana,S.pd selaku guru Mata Pelajaran Seni Budaya. Ucapan terima kasih juga
disampaikan kepada semua pihak yang telah membantu diselesaikannya makalah ini.

Tanjung Kemuning, 25 Februari 2023


Ketua Kelompok

Lilik Tri Rahayu


DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR.............................................................................................................................
DAFTAR ISI...........................................................................................................................................
BAB I......................................................................................................................................................
PENDAHULUAN...................................................................................................................................
Latar Belakang....................................................................................................................................
Rumusan Masalah...............................................................................................................................
Tujuan.................................................................................................................................................
BAB II.....................................................................................................................................................
PEMBAHASAN.....................................................................................................................................
Pengertian Alat Penangkap Ikan..........................................................................................................
Cara Membuat API Seruwe.................................................................................................................
Perbedaan API Seruwe dengan API lainnya........................................................................................
BAB III....................................................................................................................................................
PENUTUP...............................................................................................................................................
Kesimpulan..........................................................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................................................
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Pada saat ini Anak – Anak banyak yang tidak mengetahui alat tradisional salah
satunya adalah alat penangkap ikan ikan yaitu “SERUWE’ Karna alat ini sudah lama
ditinggalkan atau tidak digunakan oleh masyarakat.
Seruwe adalah alat penangkap ikan yang mudah digunakan tetapi alasan mengapa
sekarang tidak banyak digunakan karena cara pembuatan alatnya yang sulit dan
sedikitnya pengetahuan tentang alat itu.
Dalam makalah ini Kami Akan membahas cara penggunaan serta manfaat yang
didapat dari alat penangkap ikan tersebut.
API Seruwe ini terbuat dari bambu yang membentuk tabung yang diikat oleh rotan

B. Rumusan Masalah
1. Apa pengertian dari alat penangkap ikan?
2. Bagaimana Cara Membuatnya?
3. Apa perbedaan dari alat penangkap ikan Lainnya?

C. Tujuan
Tujuan Dibuatnya Makalah ini adalah agar alat – alat tradisional seperti Seruwe dapat
dilestarikan dan tetap menjadi warisan budaya.
Dan makalah ini dibuat untuk memotivasi serta mengedukasi Generasi penerusu
untuk menjaga warisan budaya
BAB II
PEMBAHASAN

A. Pengertian Alat Penangkap Ikan


Alat Penangkap Ikan (API) adalah Alat yang digunakan untuk menangkap ikan,
Banyak macam – macam alat penangkap ikan seperti Pancing,jaring, dan lainnya.
Pada Makalah ini Kita akan Membahas Alat Penangkap Ikan tradisonal yaitun
“SERUWE’. Seruwe ini dibuat dari bambu dan Rotan membentuk seperti tabung
sebagai tempat masuknya ikan dan bambu yang masih bulat digunakan Sebagai
Tempat umpan.
Seruwe ini Adalah Warisan Budaya yang sekarang sudah mulai ditinggalkan, sehingga
banyak anak – anak yang tidak tahu alat itu.

B. Cara Membuat API Seruwe


Berikut ini adalah Cara Membuat API Seruwe untuk menangkap ikan :
Siapakan Alat dan Bahan :
 Bambu
 Rotan
Langkah Pembuatan :
1. Potong Bambu memanjang dan Raut hingga halus
Raut bambu hingga membentuk lidi agar untuk mempermudah dalam
pembuatan Seruwe Raut sebanyak mungkin

2. Setelah bambu Bambu diraut dan membentuk lidi Kumpulkan hasil rautan dan
Bentuk seperti tabung dengan diikat oleh rotan

3. Setelah Bambu sudah dibentuk , Selanjutnya Pasang Bambu yang masih bulat
ke bagian bawah tabung untuk digunakan sebagai tempat umpannya
4. Setelah Bambu Tempat Umpan Dipasang , Seruwe Siap digunakan

C. Perbedaan API Seruwe dengan API lainnya


Perbedaan yangjelas adalah dari bentuknya dan cara penggunaanya, Seruwe ini lebih
mudah digunakan sebagai alat penangkap ikan (API) karena bentuknya yang kecil dan
umpan yang mudah didapat.
Alat yang sama dengan Seruwe itu Adalah Bubu , tetapi cara kerjanya beda dan
Seruwe lebik praktis tetapi karena pembuatannya yang lumayan sulit sehingga alat ini
sudah mulai ditinggalkan.
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Kesimpulan dari makalah ini adalah kita harus tetap menjaga warisan budaya
yang ada salah satunya adalah Seruwe Alat Penangkap Ikan (API) tradisional yang
sudah jarang dijumpai didaerah kita.
DAFTAR PUSTAKA

Sumber Sejarah Seni Dan Budaya Padang Guci , Kabupaten Kaur, Provinsi Bengkulu

Anda mungkin juga menyukai