Anda di halaman 1dari 7

INFORMASI JABATAN

1. NAMA JABATAN : KEPALA PUSKESMAS


2. KODE JABATAN :
3. UNIT KERJA : UPTD PUSKESMAS BANABUNGI
DINAS KESEHATAN KAB. BUTON

Pengawas : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Buton

Pelaksana : Kepala Puskesmas Banabungi

Jabatan Fungsional : Bidan Penyelia

4. IKTISAR JABATAN :

Memimpin dan mengkoordinir pelaksanaan tugas - tugas operasional


pembangunan Kesehatan yang meliputi perencanaan dan evaluasi
pembangunan Kesehatan di wilayah kerja Puskesmas sesuai dengan situasi,
kultur budaya dan potensi setempat

5. KUALIFIKASI JABATAN :
a. Pendidikan Formal : D-III Kebidanan
b. Pangkat, Gol./ Ruang : Penata Tk. I, III/d
c. Pendidikan dan Pelatihan : Diklat Prajabatan
d. Pengalaman Kerja :
1) Bidan terampil
2) Bidan mahir
3) Bidan penyelia

6. TUGAS POKOK
a) Mengawasi rencana operasional, pelaksanaan pelayanan di
puskesmnas.
b) Mengkoordinir rencana pembuatan RUK dan RPK Puskesmas.
c) Menyusun rencana kegiatan Puskesmas (Lokakarya Mini)
bulanan,triwulan,tahunan.
d) Mengkoordinasikan Rencana Operasional.
e) Mengevaluasi Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan di Puskesmas.
f) Koordinasi Lintas Sektoral.
g) Menilai dan Mengevaluasi kegiatan pada standar pelayanan minimal
(SPM) Puskesmas.
h) Melakukan pengawasan atau monitoring dan evaluasi pengelolaan
keungan Puskesmas.
i) Pembinaan disiplin Pegawai.
j) Menetapkan Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP).
k) Menilai kinerja pegawai (SKP).
l) Menangani complain masalah kesehatan Puskesmas dari masyarakat.
7. HASIL KERJA

No Satuan Kerja Hasil

Mengawasi rencana operasional, pelaksanaan Kegiatan


1
pelayanan di puskesmnas

Mengkoordinir rencana pembuatan RUK dan Kegiatan


2
RPK Puskesmas

Menyusun rencana kegiatan Puskesmas Kegiatan dan dokumen


3
(Lokakarya Mini) bulanan,triwulan,tahunan

Mengevaluasi Pelaksanaan Pelayanan Kegiatan dan dokumen


4
Kesehatan di Puskesmas

Kegiatan
5 Koordinasi Lintas Sektoral

Menilai dan Mengevaluasi kegiatan pada


6 Dokumen
standar pelayanan minimal (SPM) Puskesmas

Melakukan pengawasan atau monitoring dan Kegiatan dan dokumen


7
evaluasi pengelolaan keungan Puskesmas

8
Pembinaan disiplin Pegawai. Kegiatan

Menetapkan Perencanaan Tingkat Puskesmas


9 Dokumen
(PTP)

10 Menilai kinerja pegawai (SKP). Dokumen

Menangani complain masalah kesehatan


11 Kegiatan dan Dokumen
Puskesmas dari masyarakat .

8. BAHAN KERJA

NO BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS

1. Peraturan pemerintah tentang Pedoman pelaksanaan tugas pada


Puskesmas Puskesmas

2. Peraturan Daerah Dasar Pelaporan dan pertanggung


jawaban

3. Surat penugasan atau surat Pedoman pelaksanaan tugas


keputusan
4. Data – data yang terkait Pedoman pelaksanaan tugas

9. PERANGKAT KERJA

NO PERANGKAT KERJA PENGGUNAAN UNTUK


TUGAS

1. Himpunan rencana kegiatan Pedoman pelaksanaan Kerja


(DPA/DPPA/DIPA)

2. Himpunan petunjuk, disposisi dan Pedoman pelaksanaan tugas


arahan

3. Himpunan JUKLAK dan JUKNIS Pedoman evaluasi hasil kerja

4. Himpunan peraturan perundang- Pedoman evaluasi hasil


undangan pelaksanaan program kerja

5. Himpunan pelaksanaan tugas Pengambilan keputusan

6. Surat perintah / Surat tugas Melaksanakan tugas


kedinasan lainnya

10.TANGGUNG JAWAB

NO URAIAN

1. Menjamin pelaksanaan Kegiatan Puskesmas

2. Keakuratan pelaporan/pertanggung jawaban

3. Kelangsungan pelaksanaan administrasi dan kegiatan di Puskesmas

4. Terlaksananya Program kerja

5. Terkendalinya kegiatan Sub bagian keungan dan perlengkapan

6. Ketepatan,kebenaran dan keamanan hasil kerja

7. Ketepatan,kebenaran dan kelayakan penggunaan bahan kerja

8. Ketepatan,kebenaran dan kelayakan penggunaan perangkat kerja


11.WEWENANG

NO URAIAN

1. Merencanakan kegiatan sub Bagian Keuangan dan perlengkapan

2. Membagi tugas kepada staf

3. Membimbing staf

4. Memeriksa hasil kerja staf

5. Mengevaluasi kinerja staf sub bagian keungan dan perlengkapan

6. Melaporkan kinerja staf dan hasil pelaksanaan tugas – tugas pada sub
bagian keungan dan perlengkapan

12.KORELASI JABATAN

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA/ INSTANSI DALAM HAL

1. Kepala Dinas Dinas Kesehatan Pelaksanaan dan


Kesehatan pelaporan tugas

2. Pejabat stuktural Dinas Kesehatan Koordinasi


dinas kesehatan pelaksanaan tugas

3. Pejabat structural Camat,UPTD P dan Koordinasi


Lintas Sektoral K,Danramil, KUA,PKK, pelaksanaan tugas
Kapolsek

4. Luran dan Kepala Lurah dan Desa Koordinasi


Desa pelaksanaan tugas

13 . KONDISI LINGKUNGAN KERJA

NO ASPEK FAKTOR

1. Lokasi kerja Dalam ruangan/ luar


ruangan
2. Suhu 25oC – 30oC

3. Udara Segar

4. Keadaan ruangan Bersih

5. Letak Strategis

6. Penerangan Terang

7. Suara Tenang

8. Keadaan tempat kerja Nyaman

8. Getaran Tidak ada

14 . RISIKO BAHAYA

NO NAMA RESIKO PENYEBAB

1. Ganggun Ginjal Banyak duduk dan kurang


minum air putih

2. Otak Banyaknya beban kerja

15. SYARAT JABATAN


a. Pangkat/Gol.Ruang : Penata Tk.I/III.d
b. Pendidikan : D-III Kebidanan
c. Bakat Kerja
1) G : Intelegensia
2) V : Bakat verbal
3) Q : Ketelitian
4) K : Koordinasi motorik
5) F : Kecekatan jari
6) M : Kecekatan tangan
7) E : Koordinasi mata, tangan, kaki
8) C : Kemampuan membedakan warna

d. Temperamen Kerja
1) D : Directing Control Planning (DCP)
2) I : Influencing (INFLU)
3) J : Sensory & Judgmental Creteria (SJC)
4) R : Repetitive and Continuous (REPCON)
5) S : Performing Under Stress (PUS)
6) V : Variety and Changing Conditions (VARCH)
e. Minat Kerja: Sosial

f. Upaya Fisik
1) Berdiri
2) Berjalan
3) Duduk
4) Membungkuk
5) Memegang
6) Bekerja dengan jari
7) Berbicara
8) Mendengar
9) Melihat
10) Luas

g. Kondisi Fisik
1) Jenis Kelamin : Perempuan
2) Umur : Relatif
3) Tinggi Badan : Relatif
4) Berat Badan : Relatif
5) Postur Badan : Relatif
6) Penampilan : Baik/ Rapi

h. Fungsi pekerjaan
1) D0 : Memadukan data
2) D5 : Membandingkan / mencocokkan
3) O3 : Menyelia
4) O5 : Mempengaruhi
5) O6 : merbicara / informasi
6) O8 : Menerima instruksi

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN: BAIK

17. KELAS JABATAN: 9

Takimpo, Januari 2023


Atasan langsung, Pejabat yang membuat,

SYAFARUDDIN, SKM, M. Kes


SARIAWINDA, AM.Keb
NIP.19730310 199803 1 009
NIP. 19670130 198703 2 005

Anda mungkin juga menyukai