Anda di halaman 1dari 44

Perangkat

Kegiatan Belajar Mengajar

Bahasa Inggris

Pemetaan Kompetensi
Identifikasi KI dan KD
Rancangan Penilaian Kognitif
Kriteria Ketuntasan Minimal
Program Tahunan
Program Semester
Rincian Minggu Efektif
Silabus Berkarakter
Hasil Identifikasi Kompetensi Dasar
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Untuk SMA/MA
Kelas XI - Semester 2

Nama :
NIP :
Unit Kerja :

Semester 2 Bahasa Inggris 1


Pemetaan Kompetensi

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti:
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleransi, damai), santun,
responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
Ruang
Materi Alokasi
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator Lingkup
Pokok Waktu
1 2 3 4
3. Memahami, mene- 3.6 Membedakan fungsi - Memahami fungsi - Personal Ö 8 x 45’
rapkan, dan menga- sosial, struktur teks, sosial, struktur letter
nalisis pengetahuan dan unsur kebahasaan teks, dan unsur
faktual, konsep-tual, beberapa teks khusus kebahasaan surat
prosedural, dan me- dalam bentuk surat pri- pribadi
takognitif berdasar- badi dengan memberi - Menganalisis fung-
kan rasa ingin tahu- dan menerima infor- si sosial, struktur
nya tentang ilmu masi terkait kegiatan teks, dan unsur
pengetahuan, tekno- diri sendiri dan orang kebahasaan surat
logi, seni, budaya, sekitarnya, sesuai de- pribadi
dan humaniora de- ngan konteks penggu- - Memahami infor-
ngan wawasan ke- naannya masi dalam surat
manusiaan, kebang- 4.6 Teks surat pribadi pribadi
saan, kenegaraan, 4.6.1 Menangkap makna se- - Menjawab perta-
dan peradaban ter- cara kontekstual terkait nyaan terkait infor-
kait penyebab feno- fungsi sosial, struktur masi pada surat
mena dan kejadian, teks, dan unsur keba- pribadi
serta menerapkan hasaan teks khusus da- - Menulis surat pri-
pengetahuan prose- lam bentuk surat priba- badi
dural pada bidang di terkait kegiatan diri
kajian yang spesifik sendiri dan orang seki-
sesuai dengan bakat tarnya
dan minatnya untuk 4.6.2 Menyusun teks khusus
memecahkan masa- dalam bentuk surat pri-
lah badi terkait kegiatan diri
4. Mengolah, menalar, sendiri dan orang se-
dan menyaji dalam kitarnya, lisan dan tulis,
ranah konkret dan dengan memerhatikan
ranah abstrak terkait fungsi sosial, struktur
dengan pengem- teks, dan unsur keba-
bangan dari yang hasaan, secara benar
dipelajarinya di se- dan sesuai konteks
kolah secara man-
diri, bertindak seca-
ra efektif dan kreatif,
serta mampu meng-
gunakan metode se-
suai kaidah keilmuan

Semester 2 Bahasa Inggris 2


Ruang
Materi Alokasi
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator Lingkup
Pokok Waktu
1 2 3 4
3.7 Menerapkan fungsi so- - Mengenali ung- - Air Ö 8 x 45’
sial, struktur teks, dan kapan-ungkapan pollution
unsur kebahasaan teks yang menunjukkan
interaksi transaksional sebab dan akibat
lisan dan tulis yang me- - Memahami fungsi
libatkan tindakan mem- sosial, struktur
beri dan meminta infor- teks, dan unsur
masi terkait hubungan kebahasaan
sebab akibat, sesuai ungkapan-ungkap-
dengan konteks peng- an sebab dan
gunaannya (perhatikan akibat
unsur kebahasaan be- - Memahami makna
cause of ..., due to ..., dan informasi da-
thanks to ...) lam teks terkait
4.7 Menyusun teks inter- ungkapan-ungkap-
aksi transaksional lisan an sebab dan
dan tulis yang melibat- akibat
kan tindakan memberi - Menerapkan fung-
dan meminta informasi si sosial, struktur
terkait hubungan sebab teks, dan unsur
akibat, dengan memer- kebahasaan dari
hatikan fungsi sosial, ungkapan-ungkap-
struktur teks, dan unsur an sebab dan
kebahasaan yang be- akibat
nar dan sesuai konteks - Membuat teks dan
dialog mengguna-
kan ungkapan-
ungkapan yang
menunjukkan se-
bab dan akibat
3.9 Menafsirkan fungsi so- - Memahami fungsi - Song Ö 8 x 45’
sial dan unsur keba- sosial, struktur lyrics
hasaan lirik lagu terkait teks, dan unsur
kehidupan remaja kebahasaan lirik
SMA/MA lagu
4.9 Menangkap makna se- - Menganalisis fung-
cara kontekstual ter- si sosial, struktur
kait fungsi sosial dan teks, dan unsur
unsur kebahasaan lirik kebahasaan lirik
lagu terkait kehidupan lagu
remaja SMA/MA - Mengenali ele-
men-elemen lagu
- Memahami pesan
dalam lagu
- Mempraktikkan
percakapan terkait
informasi pada lirik
lagu
- Menulis kalimat,
teks, atau dialog
tentang lirik lagu
- Flood Ö 8 x 45’

Semester 2 Bahasa Inggris 3


Ruang
Materi Alokasi
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator Lingkup
Pokok Waktu
1 2 3 4
3.5 Menerapkan fungsi so- - Memahami fungsi
sial, struktur teks, dan sosial, struktur
unsur kebahasaan teks teks, dan unsur
interaksi transaksional kebahasaan kali-
lisan dan tulis yang me- mat pasif
libatkan tindakan mem- - Memahami fungsi
beri dan meminta infor- sosial, struktur
masi terkait keadaan/ teks, dan unsur
tindakan/kegiatan/keja- kebahasaan teks
dian tanpa perlu me- explanation
nyebutkan pelakunya - Menganalisis fung-
dalam teks ilmiah, se- si sosial, struktur
suai dengan konteks teks, dan unsur
penggunaannya (per- kebahasaan kali-
hatikan unsur keba- mat pasif
hasaan passive voice) - Menganalisis fung-
3.8 Membedakan fungsi si sosial, struktur
sosial, struktur teks, teks, dan unsur
dan unsur kebahasaan kebahasaan teks
beberapa teks explana- explanation
tion lisan dan tulis de- - Mempraktikkan di-
ngan memberi dan me- alog berisi kalimat
minta informasi terkait pasif
gejala alam atau sosial - Menyusun kalimat,
yang tercakup dalam dialog, atau teks
mata pelajaran lain di menggunakan
kelas XI, sesuai de- kalimat pasif
ngan konteks penggu- - Menulis teks ex-
naannya planation
4.5 Menyusun teks inter-
aksi transaksional lisan
dan tulis yang melibat-
kan tindakan memberi
dan meminta informasi
terkait keadaan/tindak-
an/kegiatan/kejadian
tanpa perlu menyebut-
kan pelakunya dalam
teks ilmiah, dengan
memerhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai
konteks
4.8 Menangkap makna se-
cara kontekstual terkait
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur keba-
hasaan teks explanat-
ion lisan dan tulis,
terkait gejala alam atau
sosial yang tercakup
dalam mata pelajaran
lain di kelas XI

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 4


Identifikasi KI, KD untuk Menetapkan
Kegiatan Pembelajaran (TM, PT, KMTT)
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti:
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleransi, damai), santun,
responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
Jenis Kegiatan
Materi Pembelajaran
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Pembelajaran
TM PT KMTT
3. Memahami, menerap- 3.6 Membedakan fungsi - Personal letter - Memahami fungsi so-
kan, dan menganalisis sosial, struktur teks, sial, struktur teks, dan
pengetahuan faktual, dan unsur kebaha- unsur kebahasaan su-
konseptual, prosedu- saan beberapa teks rat pribadi
ral, dan metakognitif khusus dalam ben- - Menganalisis fungsi
berdasarkan rasa ingin tuk surat pribadi de- sosial, struktur teks,
tahunya tentang ilmu ngan memberi dan dan unsur kebahasaan
pengetahuan, teknolo- menerima informasi surat pribadi
gi, seni, budaya, dan terkait kegiatan diri - Memahami informasi
humaniora dengan wa- sendiri dan orang dalam surat pribadi
wasan kemanusiaan, sekitarnya, sesuai - Menjawab pertanyaan
kebangsaan, kenega- dengan konteks terkait informasi pada
raan, dan peradaban penggunaannya surat pribadi
terkait penyebab feno- 4.6 Teks surat pribadi - Menulis surat pribadi
mena dan kejadian, 4.6.1 Menangkap makna
serta menerapkan secara kontekstual
pengetahuan prose- terkait fungsi sosial,
dural pada bidang ka- struktur teks, dan
jian yang spesifik se- unsur kebahasaan
suai dengan bakat dan teks khusus dalam
minatnya untuk meme- bentuk surat pribadi
cahkan masalah terkait kegiatan diri
4. Mengolah, menalar, sendiri dan orang
dan menyaji dalam ra- sekitarnya
nah konkret dan ranah 4.6.2 Menyusun teks khu-
abstrak terkait dengan sus dalam bentuk
pengembangan dari surat pribadi terkait
yang dipelajarinya di kegiatan diri sendiri
sekolah secara mandi- dan orang sekitar-
ri, bertindak secara nya, lisan dan tulis,
efektif dan kreatif, ser- dengan memerhati-
ta mampu mengguna- kan fungsi sosial,
kan metode sesuai ka- struktur teks, dan
idah keilmuan unsur kebahasaan,
secara benar dan
sesuai konteks
3.7 Menerapkan fungsi - Cause and - Mengenali ungkapan-
sosial, struktur teks, effect ungkapan yang me-
dan unsur kebaha- conjunction nunjukkan sebab dan
saan teks interaksi akibat
transaksional lisan - Memahami fungsi
dan tulis yang me- sosial, struktur teks,

Semester 2 Bahasa Inggris 5


Jenis Kegiatan
Materi Pembelajaran
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Pembelajaran
TM PT KMTT
libatkan tindakan dan unsur kebahasaan
memberi dan me- ungkapan-ungkapan
minta informasi ter- sebab dan akibat
kait hubungan se- - Memahami makna dan
bab akibat, sesuai informasi dalam teks
dengan konteks terkait ungkapan-
penggunaannya ungkapan sebab dan
(perhatikan unsur akibat
kebahasaan be- - Menerapkan fungsi
cause of ..., due sosial, struktur teks,
to ..., thanks to ...) dan unsur kebahasaan
4.7 Menyusun teks in- dari ungkapan-
teraksi transaksional ungkapan sebab dan
lisan dan tulis yang akibat
melibatkan tindakan - Membuat teks dan
memberi dan me- dialog menggunakan
minta informasi ter- ungkapan-ungkapan
kait hubungan se- yang menunjukkan
bab akibat, dengan sebab dan akibat
memerhatikan fung-
si sosial, struktur
teks, dan unsur ke-
bahasaan yang be-
nar dan sesuai kon-
teks
3.9 Menafsirkan fungsi - The elements - Memahami fungsi so-
sosial dan unsur ke- of a song sial, struktur teks, dan
bahasaan lirik lagu - Figurative lan- unsur kebahasaan lirik
terkait kehidupan guage lagu
remaja SMA/MA - Menganalisis fungsi
4.9 Menangkap makna sosial, struktur teks,
secara kontekstual dan unsur kebahasaan
terkait fungsi sosial lirik lagu
dan unsur kebaha- - Mengenali elemen-ele-
saan lirik lagu terkait men lagu
kehidupan remaja - Memahami pesan da-
SMA/MA lam lagu
- Mempraktikkan perca-
kapan terkait informasi
pada lirik lagu
- Menulis kalimat, teks,
atau dialog tentang lirik
lagu
3.5 Menerapkan fungsi - Passive voice - Memahami fungsi so-
sosial, struktur teks, - Explanation sial, struktur teks, dan
dan unsur kebaha- text unsur kebahasaan ka-
saan teks interaksi limat pasif
transaksional lisan - Memahami fungsi so-
dan tulis yang me- sial, struktur teks, dan
libatkan tindakan unsur kebahasaan teks
memberi dan me- explanation
minta informasi ter- - Menganalisis fungsi
kait keadaan/tindak- sosial, struktur teks,
an/kegiatan/kejadian dan unsur kebahasaan
tanpa perlu menye- kalimat pasif
butkan pelakunya - Menganalisis fungsi
dalam teks ilmiah, sosial, struktur teks,
sesuai dengan kon- dan unsur kebahasaan
teks penggunaan- teks explanation
nya (perhatikan un- - Mempraktikkan dialog
sur kebahasaan berisi kalimat pasif
passive voice) - Menyusun kalimat, di-
3.8 Membedakan fungsi alog, atau teks meng-
sosial, struktur teks,

Semester 2 Bahasa Inggris 6


Jenis Kegiatan
Materi Pembelajaran
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Pembelajaran
TM PT KMTT
dan unsur kebaha- gunakan kalimat pasif
saan beberapa teks - Menulis teks explana-
explanation lisan tion
dan tulis dengan
memberi dan me-
minta informasi ter-
kait gejala alam atau
sosial yang tercakup
dalam mata pelajar-
an lain di kelas XI,
sesuai dengan kon-
teks penggunaan-
nya
4.5 Menyusun teks in-
teraksi transaksional
lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan
memberi dan me-
minta informasi ter-
kait keadaan/tindak-
an/kegiatan/kejadian
tanpa perlu menye-
butkan pelakunya
dalam teks ilmiah,
dengan memerhati-
kan fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
4.8 Menangkap makna
secara kontekstual
terkait fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
teks explanation li-
san dan tulis, terkait
gejala alam atau so-
sial yang tercakup
dalam mata pela-
jaran lain di kelas XI

Keterangan:
TM : Tatap Muka
PT : Penugasan Terstruktur
KMTT : Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 7


Rancangan Penilaian Kognitif
Pemetaan Penilaian Berdasarkan KI/KD/Indikator
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti:
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleransi, damai), santun,
responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator UH UTS LUS
3. Memahami,menerapkan, 3.6 Membedakan fungsi so- - Memahami fungsi sosial,
dan menganalisis penge- sial, struktur teks, dan struktur teks, dan unsur
tahuan faktual, konsep- unsur kebahasaan be- kebahasaan surat pribadi
tual, prosedural, dan me- berapa teks khusus da- - Menganalisis fungsi sosial,
takognitif berdasarkan lam bentuk surat pribadi struktur teks, dan unsur
rasa ingin tahunya ten- dengan memberi dan kebahasaan surat pribadi
tang ilmu pengetahuan, menerima informasi ter- - Memahami informasi dalam
teknologi, seni, budaya, kait kegiatan diri sendiri surat pribadi
dan humaniora dengan dan orang sekitarnya, - Menjawab pertanyaan terkait
wawasan kemanusiaan, sesuai dengan konteks informasi pada surat pribadi
kebangsaan, kenegara- penggunaannya - Menulis surat pribadi
an, dan peradaban ter- 4.6 Teks surat pribadi
kait penyebab fenomena 4.6.1 Menangkap makna se-
dan kejadian, serta me- cara kontekstual terkait
nerapkan pengetahuan fungsi sosial, struktur
prosedural pada bidang teks, dan unsur keba-
kajian yang spesifik se- hasaan teks khusus da-
suai dengan bakat dan lam bentuk surat pribadi
minatnya untuk meme- terkait kegiatan diri
cahkan masalah sendiri dan orang seki-
4. Mengolah, menalar, dan tarnya
menyaji dalam ranah 4.6.2 Menyusun teks khusus
konkret dan ranah ab- dalam bentuk surat
strak terkait dengan pribadi terkait kegiatan
pengembangan dari diri sendiri dan orang
yang dipelajarinya di se- sekitarnya, lisan dan
kolah secara mandiri, tulis, dengan memerha-
bertindak secara efektif tikan fungsi sosial,
dan kreatif, serta mampu struktur teks, dan unsur
menggunakan metode kebahasaan, secara be-
sesuai kaidah keilmuan nar dan sesuai konteks
3.7 Menerapkan fungsi so- - Mengenali ungkapan-ung-
sial, struktur teks, dan kapan yang menunjukkan
unsur kebahasaan teks sebab dan akibat
interaksi transaksional - Memahami fungsi sosial,
lisan dan tulis yang me- struktur teks, dan unsur
libatkan tindakan mem- kebahasaan ungkapan-ung-
beri dan meminta infor- kapan sebab dan akibat
masi terkait hubungan - Memahami makna dan
sebab akibat, sesuai informasi dalam teks terkait
dengan konteks peng- ungkapan-ungkapan sebab
gunaannya (perhatikan dan akibat
unsur kebahasaan be- - Menerapkan fungsi sosial,
cause of ..., due to ..., struktur teks, dan unsur
thanks to ...) kebahasaan dari ungkapan-
ungkapan sebab dan akibat
4.7 Menyusun teks interaksi - Membuat teks dan dialog
transaksional lisan dan menggunakan ungkapan-

Semester 2 Bahasa Inggris 8


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator UH UTS LUS
tulis yang melibatkan ungkapan yang menunjuk-
tindakan memberi dan kan sebab dan akibat
meminta informasi ter-
kait hubungan sebab
akibat, dengan memer-
hatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks
3.9 Menafsirkan fungsi so- - Memahami fungsi sosial,
sial dan unsur kebaha- struktur teks, dan unsur
saan lirik lagu terkait kebahasaan lirik lagu
kehidupan remaja SMA/ - Menganalisis fungsi sosial,
MA struktur teks, dan unsur
4.9 Menangkap makna se- kebahasaan lirik lagu
cara kontekstual terkait - Mengenali elemen-elemen
fungsi sosial dan unsur lagu
kebahasaan lirik lagu - Memahami pesan dalam
terkait kehidupan rema- lagu
ja SMA/MA - Mempraktikkan percakapan
terkait informasi pada lirik
lagu
- Menulis kalimat, teks, atau
dialog tentang lirik lagu
3.5 Menerapkan fungsi so- - Memahami fungsi sosial,
sial, struktur teks, dan struktur teks, dan unsur
unsur kebahasaan teks kebahasaan kalimat pasif
interaksi transaksional - Memahami fungsi sosial,
lisan dan tulis yang struktur teks, dan unsur
melibatkan tindakan kebahasaan teks explanation
memberi dan meminta - Menganalisis fungsi sosial,
informasi terkait kea- struktur teks, dan unsur
daan/tindakan/kegiatan/ kebahasaan kalimat pasif
kejadian tanpa perlu - Menganalisis fungsi sosial,
menyebutkan pelakunya struktur teks, dan unsur
dalam teks ilmiah, kebahasaan teks explanation
sesuai dengan konteks - Mempraktikkan dialog berisi
penggunaannya (perha- kalimat pasif
tikan unsur kebahasaan - Menyusun kalimat, dialog,
passive voice) atau teks menggunakan
3.8 Membedakan fungsi so- kalimat pasif
sial, struktur teks, dan - Menulis teks explanation
unsur kebahasaan be-
berapa teks explanation
lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta
informasi terkait gejala
alam atau sosial yang
tercakup dalam mata
pelajaran lain di kelas
XI, sesuai dengan kon-
teks penggunaannya
4.5 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan
tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi ter-
kait keadaan/tindakan/
kegiatan/kejadian tanpa
perlu menyebutkan pe-
lakunya dalam teks
ilmiah, dengan memer-
hatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks

Semester 2 Bahasa Inggris 9


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator UH UTS LUS
4.8 Menangkap makna se-
cara kontekstual terkait
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur keba-
hasaan teks explanation
lisan dan tulis, terkait
gejala alam atau sosial
yang tercakup dalam
mata pelajaran lain di
kelas XI

Keterangan:
UH : Ulangan Harian
UTS : Ulangan Tengah Semester
LUS : Latihan Ulangan Semester

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 10


Penetapan Kriteria Ketuntasan Minimal
Per Kompetensi Dasar dan Indikator
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA
Kompetensi Inti:
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleransi, damai), santun,
responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan
Kriteria Ketuntasan Minimal
No. Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penetapan Ketuntasan
Nilai KKM
Kompleksitas Daya Dukung Intake
(%)
1. Personal letter
Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam
bentuk surat pribadi dengan memberi dan
menerima informasi terkait kegiatan diri sendiri
dan orang sekitarnya, sesuai dengan konteks
penggunaannya
- Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan surat pribadi
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan surat pribadi
- Memahami informasi dalam surat pribadi
Teks surat pribadi
Menangkap makna secara kontekstual terkait
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan teks khusus dalam bentuk surat
pribadi terkait kegiatan diri sendiri dan orang
sekitarnya
Menyusun teks khusus dalam bentuk surat
pribadi terkait kegiatan diri sendiri dan orang
sekitarnya, lisan dan tulis, dengan memerhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks
- Menjawab pertanyaan terkait informasi pada
surat pribadi
- Menulis surat pribadi
2. Air pollution
Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks interaksi transaksional
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
memberi dan meminta informasi terkait
hubungan sebab akibat, sesuai dengan konteks
penggunaannya (perhatikan unsur kebahasaan
because of ..., due to ..., thanks to ...)
- Mengenali ungkapan-ungkapan yang
menunjukkan sebab dan akibat
- Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan ungkapan-ungkapan
sebab dan akibat
- Memahami makna dan informasi dalam teks
terkait ungkapan-ungkapan sebab dan akibat

Semester 2 Bahasa Inggris 11


Kriteria Ketuntasan Minimal
No. Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penetapan Ketuntasan
Nilai KKM
Kompleksitas Daya Dukung Intake
(%)
Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan
tulis yang melibatkan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait hubungan sebab
akibat, dengan memerhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari ungkapan-ungkapan
sebab dan akibat
- Membuat teks dan dialog menggunakan
ungkapan-ungkapan yang menunjukkan
sebab dan akibat
3. Song lyrics
Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan
lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA
- Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan lirik lagu
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan lirik lagu
- Mengenali elemen-elemen lagu
Menangkap makna secara kontekstual terkait
fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu
terkait kehidupan remaja SMA/MA
- Memahami pesan dalam lagu
- Mempraktikkan percakapan terkait informasi
pada lirik lagu
- Menulis kalimat, teks, atau dialog tentang lirik
lagu
4. Flood
Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks interaksi transaksional
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan mem-
beri dan meminta informasi terkait keadaan/tin-
dakan/kegiatan/kejadian tanpa perlu menyebut-
kan pelakunya dalam teks ilmiah, sesuai dengan
konteks penggunaannya (perhatikan unsur
kebahasaan passive voice)
Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan beberapa teks explanation
lisan dan tulis dengan memberi dan meminta in-
formasi terkait gejala alam atau sosial yang ter-
cakup dalam mata pelajaran lain di kelas XI,
sesuai dengan konteks penggunaannya
- Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan kalimat pasif
- Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks explanation
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan kalimat pasif
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks explanation
Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan
tulis yang melibatkan tindakan memberi dan me-
minta informasi terkait keadaan/tindakan/kegiat-
an/kejadian tanpa perlu menyebutkan pelakunya
dalam teks ilmiah, dengan memerhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks

Menangkap makna secara kontekstual terkait


fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasa-

Semester 2 Bahasa Inggris 12


Kriteria Ketuntasan Minimal
No. Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penetapan Ketuntasan
Nilai KKM
Kompleksitas Daya Dukung Intake
(%)
an teks explanation lisan dan tulis, terkait gejala
alam atau sosial yang tercakup dalam mata
pelajaran lain di kelas XI
- Mempraktikkan dialog berisi kalimat pasif
- Menyusun kalimat, dialog, atau teks
menggunakan kalimat pasif
- Menulis teks explanation

Catatan: Poin kriteria penetapan ketuntasan diisi guru masing-masing sesuai KKM yang akan dicapai di tingkat sekolahnya

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 13


Penetapan Kriteria Ketuntasan Minimal
Per Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kriteria Ketuntasan Minimal

No. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Kriteria Penetapan Ketuntasan


Daya Nilai KKM
Kompleksitas Intake
Dukung (%)
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di-
anutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli (gotong royong, kerja sama, toleransi, damai),
santun, responsif, dan proaktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis penge-
tahuan faktual, konseptual, prosedural, dan meta-
kognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan huma-
niora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab feno-
mena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah
- Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam
bentuk surat pribadi dengan memberi dan
menerima informasi terkait kegiatan diri sendiri
dan orang sekitarnya, sesuai dengan konteks
penggunaannya
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks interaksi transaksional
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait hubungan sebab
akibat, sesuai dengan konteks penggunaannya
(perhatikan unsur kebahasaan because of ..., due
to ..., thanks to ...)
- Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan
lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks interaksi transaksional
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait keadaan/tindakan/
kegiatan/kejadian tanpa perlu menyebutkan pela-
kunya dalam teks ilmiah, sesuai dengan konteks
penggunaannya (perhatikan unsur kebahasaan
passive voice)
- Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan beberapa teks explanation
lisan dan tulis dengan memberi dan meminta
informasi terkait gejala alam atau sosial yang
tercakup dalam mata pelajaran lain di kelas XI,
sesuai dengan konteks penggunaannya

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kon-


kret dan ranah abstrak terkait dengan pengem-

Semester 2 Bahasa Inggris 14


Kriteria Ketuntasan Minimal

No. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Kriteria Penetapan Ketuntasan


Daya Nilai KKM
Kompleksitas Intake
Dukung (%)
bangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta
mampu menggunakan metode sesuai kaidah
keilmuan
- Teks surat pribadi
- Menangkap makna secara kontekstual terkait
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebaha-
saan teks khusus dalam bentuk surat pribadi
terkait kegiatan diri sendiri dan orang sekitarnya
- Menyusun teks khusus dalam bentuk surat
pribadi terkait kegiatan diri sendiri dan orang
sekitarnya, lisan dan tulis, dengan memerhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur keba-
hasaan, secara benar dan sesuai konteks
- Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan
tulis yang melibatkan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait hubungan sebab akibat,
dengan memerhatikan fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks
- Menangkap makna secara kontekstual terkait
fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu
terkait kehidupan remaja SMA/MA
- Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan
tulis yang melibatkan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait keadaan/tindakan/
kegiatan/kejadian tanpa perlu menyebutkan pe-
lakunya dalam teks ilmiah, dengan memerhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur keba-
hasaan yang benar dan sesuai konteks
- Menangkap makna secara kontekstual terkait
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebaha-
saan teks explanation lisan dan tulis, terkait
gejala alam atau sosial yang tercakup dalam
mata pelajaran lain di kelas XI

Catatan: Poin kriteria penetapan ketuntasan diisi guru masing-masing sesuai KKM yang akan dicapai di tingkat sekolahnya

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 15


Program Tahunan

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Alokasi
Semester No. Materi Pokok/Kompetensi Dasar Keterangan
Waktu
1 1. Could you recommend a good medicine for me, please? 10 JP
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tin-
dakan memberi dan meminta informasi terkait saran dan ta-waran,
sesuai dengan konteks penggunaannya (perhatikan un-sur
kebahasaan should, can)
- Menyusun teks interaksi transaksional, lisan dan tulis, pendek dan
sederhana, yang melibatkan tindakan memberi dan memin-ta
informasi terkait saran dan tawaran, dengan memerhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks
2. Do you think that …? 10 JP
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tin-
dakan memberi dan meminta informasi terkait pendapat dan pi-
kiran, sesuai dengan konteks penggunaannya (perhatikan unsur
kebahasaan I think, I suppose, in my opinion)
- Menyusun teks interaksi transaksional, lisan dan tulis, pendek dan
sederhana, yang melibatkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait pendapat dan pikiran, dengan memerhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks
3. I would like to invite you to .... 8 JP
- Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
beberapa teks khusus dalam bentuk undangan resmi dengan
memberi dan meminta informasi terkait kegiatan sekolah/tempat
kerja sesuai dengan konteks penggunaannya
- Teks undangan resmi
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk
undangan resmi lisan dan tulis, terkait kegiatan sekolah/tempat
kerja
- Menyusun teks khusus dalam bentuk undangan resmi lisan dan
tulis, terkait kegiatan sekolah/tempat kerja, dengan memerha-tikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar
dan sesuai konteks
4. How can you get the verbal bullying to stop? 8 JP
- Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
beberapa teks eksposisi analitis lisan dan tulis dengan memberi
dan meminta informasi terkait isu aktual, sesuai dengan konteks
penggunaannya
- Teks eksposisi analitis
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan teks eksposisi analitis lisan
dan tulis, terkait isu aktual
- Menyusun teks eksposisi analitis tulis, terkait isu aktual, dengan
memerhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasa-an,
secara benar dan sesuai konteks
Jumlah 36 JP

Semester 2 Bahasa Inggris 16


Alokasi
Semester No. Materi Pokok/Kompetensi Dasar Keterangan
Waktu
2 5. Personal letter 8 JP
- Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
beberapa teks khusus dalam bentuk surat pribadi dengan
memberi dan menerima informasi terkait kegiatan diri sendiri dan
orang sekitarnya, sesuai dengan konteks penggunaannya
- Teks surat pribadi
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk
surat pribadi terkait kegiatan diri sendiri dan orang sekitarnya
- Menyusun teks khusus dalam bentuk surat pribadi terkait
kegiatan diri sendiri dan orang sekitarnya, lisan dan tulis, dengan
memerhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks
6. Air pollution 8 JP
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tin-
dakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab
akibat, sesuai dengan konteks penggunaannya (perhatikan unsur
kebahasaan because of ..., due to ..., thanks to ...)
- Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
hubungan sebab akibat, dengan memerhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks
7. Song lyrics 8 JP
- Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait
kehidupan remaja SMA/MA
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial dan
unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA
8. Flood 8 JP
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/tindak-
an/kegiatan/kejadian tanpa perlu menyebutkan pelakunya dalam
teks ilmiah, sesuai dengan konteks penggunaannya (perhatikan
unsur kebahasaan passive voice)
- Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
beberapa teks explanation lisan dan tulis dengan memberi dan
meminta informasi terkait gejala alam atau sosial yang tercakup
dalam mata pelajaran lain di kelas XI, sesuai dengan konteks
penggunaannya
- Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
keadaan/tindakan/kegiatan/kejadian tanpa perlu menyebutkan
pelakunya dalam teks ilmiah, dengan memerhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan teks explanation lisan dan
tulis, terkait gejala alam atau sosial yang tercakup dalam mata
pelajaran lain di kelas XI
Jumlah 32 JP

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 17


Program Semester
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Bulan
Materi Pokok/ Jml
No. Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Ket.
Kompetensi Dasar Jam
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2
1. Personal letter 8 JP x x x x
- Membedakan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasa-
an beberapa teks
khusus dalam
bentuk surat pri-
badi dengan
memberi dan me-
nerima informasi
terkait kegiatan
diri sendiri dan
orang sekitarnya,
sesuai dengan
konteks penggu-
naannya
- Teks surat pri-
badi
- Menangkap mak-
na secara kon-
tekstual terkait
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasa-
an teks khusus
dalam bentuk su-
rat pribadi terkait
kegiatan diri sen-
diri dan orang se-
kitarnya
- Menyusun teks
khusus dalam
bentuk surat pri-
badi terkait ke-
giatan diri sendiri
dan orang seki-
tarnya, lisan dan
tulis, dengan me-
merhatikan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan, se-
cara benar dan s-
suai konteks

2. Air pollution 8 JP x x x x

Semester 2 Bahasa Inggris 18


Bulan
Materi Pokok/ Jml
No. Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Ket.
Kompetensi Dasar Jam
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2
- Menerapkan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasa-
an teks interaksi
transaksional li-
san dan tulis
yang melibatkan
tindakan membe-
ri dan meminta
informasi terkait
hubungan sebab
akibat, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
(perhatikan unsur
kebahasaan be-
cause of ..., due
to ..., thanks to
...)
- Menyusun teks
interaksi trans-
aksional lisan
dan tulis yang
melibatkan tin-
dakan memberi

Persiapan Penerimaan Rapor


dan meminta in-
formasi terkait
hubungan sebab
akibat, dengan
memerhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasa-
an yang benar
dan sesuai kon-
teks
3. Song lyrics 8 JP x x x x
- Menafsirkan
fungsi sosial dan
unsur kebahasa-
an lirik lagu ter-
kait kehidupan
remaja SMA/MA
- Menangkap mak-
na secara kon-
tekstual terkait
fungsi sosial dan
unsur kebahasa-
an lirik lagu ter-
kait kehidupan
remaja SMA/MA
4. Flood 8 JP x x x x
- Menerapkan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasa-
an teks interaksi
transaksional li-
san dan tulis
yang melibatkan
tindakan mem-

Semester 2 Bahasa Inggris 19


Bulan
Materi Pokok/ Jml
No. Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Ket.
Kompetensi Dasar Jam
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2
beri dan memin-
ta informasi ter-
kait keadaan/tin-
dakan/kegiatan/k
ejadian tanpa
perlu menyebut-
kan pelakunya
dalam teks ilmi-
ah, sesuai de-
ngan konteks
penggunaannya
(perhatikan un-
sur kebahasaan
passive voice)
- Membedakan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasa-
an beberapa teks
explanation lisan
dan tulis dengan
memberi dan me-
minta informasi
terkait gejala
alam atau sosial
yang tercakup
dalam mata pe-
lajaran lain di
kelas XI, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
- Menyusun teks
interaksi trans-
aksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan membe-
ri dan meminta
informasi terkait
keadaan/tindak-
an/kegiatan/keja-
dian tanpa perlu
menyebutkan pe-
lakunya dalam
teks ilmiah, de-
ngan memerha-
tikan fungsi so-
sial, struktur teks,
dan unsur keba-
hasaan yang be-
nar dan sesuai
konteks

Semester 2 Bahasa Inggris 20


Bulan
Materi Pokok/ Jml
No. Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Ket.
Kompetensi Dasar Jam
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2
- Menangkap mak-
na secara kon-
tekstual terkait
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasa-
an teks explana-
tion lisan dan tu-
lis, terkait gejala
alam atau sosial
yang tercakup
dalam mata pe-
lajaran lain di ke-
las XI
Jumlah 32 JP

Keterangan:
: Kegiatan tengah semester
: Libur hari raya Idul Fitri
: Ujian praktik
: Ujian sekolah/ujian sekolah susulan
: Latihan ulangan semester 2
: Ulangan semester 2
: Libur semester 2

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 21


Rincian Minggu Efektif

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

I. Jumlah minggu dalam semester 2

No. Bulan Jumlah Minggu

1. Januari 4
2. Februari 4
3. Maret 5
4. April 4
5. Mei 5
6. Juni 4
7. Juli 2
Jumlah Total 28

II. Jumlah minggu tidak efektif dalam semester 2


No. Kegiatan Jumlah Minggu

1. Kegiatan tengah semester 1


2. Libur hari raya Idul Fitri 2
3. Ujian praktik 1
4. Ujian sekolah/ujian sekolah susulan 2
5. Latihan ulangan semester 2 1
6. Ulangan semester 2 1
7. Persiapan penerimaan rapor 1
8. Libur semester 2 3
Jumlah Total 12

III. Jumlah minggu efektif dalam semester 2


Jumlah minggu dalam semester 2 - jumlah minggu tidak efektif dalam semester 2
= 28 minggu - 12 minggu
= 16 minggu efektif

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 22


Silabus Berkarakter

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti:
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleransi, damai), santun, responsif,
dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
 Sikap spiritual (KI 1) dan sikap sosial (KI 2) dibentuk melalui pembelajaran tidak langsung, antara lain melalui pembelajaran
kompetensi pengetahuan (KD pada KI 3) dan kompetensi keterampilan (KD pada KI 4) serta pembiasaan dan keteladanan
 Penilaian sikap spiritual (KI 1) dan sikap sosial (KI 2) dilakukan, antara lain melalui observasi, penilaian diri, penilaian
antarteman, dan/atau jurnal (catatan pendidik)
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah
keilmuan
Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai
Indikator Penilaian Waktu
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar Karakter
3.6 Membedakan - Personal Mengamati - Memahami Sikap 8 x 45’ - Bu - Bersaha-
fungsi sosial, letter - Mengama fungsi so- - Observasi ku bat/komu-
struktur teks, ti be-berapa sial, struktur Pengetahu- Bahasa nikatif
dan unsur ke- surat pri-badi teks, dan an Inggris XI - Disiplin
bahasaan be- - Mengamati in- unsur keba- - Penugas- - Bu - Gemar
berapa teks formasi terkait hasaan su- an (Tugas ku paket membaca
khusus dalam kegiatan diri rat pribadi Terstruk- - Bu - Kreatif
bentuk surat sendiri dan - Menganali- tur/Tugas ku - Tanggung
pribadi dengan orang sekitar sis fungsi Mandiri/ referensi jawab
memberi dan pada surat pri- sosial, struk- Tes Tertu- lain
menerima in- badi tur teks, dan lis)
formasi terkait Menanya unsur keba- Keterampil-
kegiatan diri - Menyusu hasaan su- an
sendiri dan n per-tanyaan rat pribadi - Portofolio
orang sekitar- menge-nai - Memahami - Proyek
nya, sesuai de- fungsi so-sial, informasi
ngan konteks struktur teks, dalam surat
penggunaan- dan unsur pribadi
nya kebahasaan su- - Menjawab
4.6 Teks surat pri- rat pribadi pertanyaan
badi - Menyusu terkait infor-
4.6.1 Menangkap n per-tanyaan masi pada
makna secara terkait kegiatan surat pribadi
kontekstual ter- diri sendiri dan - Menulis su-
kait fungsi so- orang sekitar rat pribadi
sial, struktur pada surat pri-
teks, dan unsur badi
kebahasaan Mengumpulkan
teks khusus Informasi
dalam bentuk - Mencari
surat pribadi infor-masi untuk
terkait kegiatan menjawab per-
diri sendiri dan tanyaan tentang
orang sekitar- fungsi sosial,
nya struktur teks,
dan unsur keba-
4.6.2 Menyusun teks hasaan surat

Semester 2 Bahasa Inggris 23


Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai
Indikator Penilaian Waktu
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar Karakter
khusus dalam pribadi
bentuk surat - Mencari
pribadi terkait infor-masi untuk
kegiatan diri menjawab per-
sendiri dan tanyaan terkait
orang sekitar- kegiatan diri
nya, lisan dan sendiri dan
tulis, dengan orang sekitar
memerhatikan pada surat pri-
fungsi sosial, badi
struktur teks, - Mencari
dan unsur ke- sumber belajar
bahasaan, se- lain se-perti
cara benar dan buku pe-
sesuai konteks nunjang lain
atau dari inter-
net
Menalar/Menga-
sosiasi
- Menyimp
ulkan beberapa
infor-masi
tentang fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
keba-hasaan
surat pribadi
- Membuat
catat-an terkait
ke-giatan diri
sen-diri dan
orang sekitar
pada surat
pribadi
Mengomunikasi-
kan
- Mengerja
kan la-tihan
pada buku
Bahasa Inggris
XI, buku paket,
dan buku refe-
rensi lain de-
ngan bimbingan
guru
- Menjawab
per-tanyaan
yang telah
disediakan
- Menulis
surat pribadi
serta
menanggapinya
, sesuai dengan
konteks peng-
gunaannya
3.7 Menerapkan - Air pollution Mengamati - Mengenali Sikap 8 x 45’ - Bu - Bersaha-
fungsi sosial, - Mengama ungkapan- - Observasi ku bat/komu-
struktur teks, ti be-berapa ungkapan Pengetahu- Bahasa nikatif
dan unsur ke- kalimat, teks, yang me- an Inggris XI - Disiplin
bahasaan teks dan dialog yang nunjukkan - Penugas- - Bu - Gemar
interaksi trans- menunjuk-kan sebab dan an (Tugas ku paket membaca
aksional lisan hubungan akibat Terstruk- - Bu - Kreatif
dan tulis yang sebab akibat - Memahami tur/Tugas ku - Tanggung
melibatkan tin- - Mengama fungsi so- Mandiri/ referensi jawab
dakan memberi ti ka-ta hubung sial, struktur Tes Tertu- lain

Semester 2 Bahasa Inggris 24


Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai
Indikator Penilaian Waktu
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar Karakter
dan meminta se-bab akibat teks, dan lis)
informasi terka- Menanya unsur keba- Keterampil-
it hubungan se- - Menyusu hasaan an
bab akibat, se- n per-tanyaan ungkapan- - Portofolio
suai dengan menge-nai ungkapan - Proyek
konteks peng- fungsi sosi-al, sebab dan
gunaannya struktur teks, akibat
(perhatikan un- dan unsur keba- - Memahami
sur kebahasa- hasaan ungkap- makna dan
an because an-ungkapan informasi
of ..., due to ..., sebab akibat dalam teks
thanks to ...) - Melakuka terkait ung-
4.7 Menyusun teks n dis-kusi terkait kapan-ung-
interaksi trans- penggunaan kapan se-
aksional lisan kata hubung se- bab dan aki-
dan tulis yang bab akibat bat
melibatkan tin- Mengumpulkan - Menerap-
dakan memberi Informasi kan fungsi
dan meminta - Mencari sosial,
informasi terka- infor-masi untuk struktur
it hubungan se- menjawab per- teks, dan
bab akibat, de- tanyaan yang unsur keba-
ngan memer- berhubungan hasaan dari
hatikan fungsi dengan hubung- ungkapan-
sosial, struktur an sebab akibat ungkapan
teks, dan unsur - Mencari sebab dan
kebahasaan infor-masi untuk akibat
yang benar menjawab per- - Membuat
dan sesuai tanyaan terkait teks dan di-
konteks penggunaan ka- alog meng-
ta hubung se- gunakan
bab akibat ungkapan-
- Mencari ungkapan
sumber belajar yang me-
lain se-perti nunjukkan
buku pe- sebab dan
nunjang lain akibat
atau dari inter-
net
Menalar/Menga-
sosiasi
- Menyimp
ulkan beberapa
infor-masi
terkait
hubungan se-
bab akibat
- Membuat
catat-an tentang
penggunaan
kata hubung se-
bab akibat
Mengomunikasi-
kan
- Mengerja
kan la-tihan
pada buku
Bahasa Inggris
XI, buku paket,
dan buku refe-
rensi lain de-
ngan bimbingan
guru
- Menjawab
per-tanyaan
yang telah

Semester 2 Bahasa Inggris 25


Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai
Indikator Penilaian Waktu
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar Karakter
disediakan
- Membuat
bebe-rapa
kalimat, teks,
atau dialog
terkait hubung-
an sebab akibat
serta menang-
gapinya, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
3.9 Menafsirkan - Song lyrics Mengamati - Memahami Sikap 8 x 45’ - Bu - Bersaha-
fungsi sosial - Mengamati be- fungsi so- - Observasi ku bat/komu-
dan unsur ke- berapa teks lirik sial, struktur Pengetahu- Bahasa nikatif
bahasaan lirik lagu teks, dan an Inggris XI - Disiplin
lagu terkait ke- - Mengamati kali- unsur keba- - Penugas- - Bu - Gemar
hidupan remaja mat yang meng- hasaan lirik an (Tugas ku paket membaca
SMA/MA gunakan figura- lagu Terstruk- - Bu - Kreatif
4.9 Menangkap tive language - Menganali- tur/Tugas ku - Tanggung
makna secara Menanya sis fungsi Mandiri/ referensi jawab
kontekstual - Menyusun per- sosial, Tes Tertu- lain
terkait fungsi tanyaan menge- struktur lis)
sosial dan un- nai fungsi sosial, teks, dan Keterampil-
sur kebahasa- struktur teks, unsur keba- an
an lirik lagu ter- dan unsur keba- hasaan lirik - Portofolio
kait kehidupan hasaan lirik lagu lagu - Proyek
remaja SMA/ - Melakukan dis- - Mengenali
MA kusi terkait mak- elemen-ele-
na figurative lan- men lagu
guage - Memahami
Mengumpulkan pesan da-
Informasi lam lagu
- Mencari infor- - Mempraktik-
masi untuk men- kan perca-
jawab pertanya- kapan ter-
an yang berhu- kait informa-
bungan dengan si pada lirik
informasi pada lagu
lirik lagu - Menulis ka-
- Mencari infor- limat, teks,
masi untuk men- atau dialog
jawab pertanya- tentang lirik
an yang berhu- lagu
bungan dengan
makna figurative
language
- Mencari sumber
belajar lain se-
perti buku pe-
nunjang lain
atau dari in-
ternet
Menalar/Menga-
sosiasi
- Menyimpulkan
beberapa infor-
masi terkait
fungsi sosial,
struktur teks,
dan unsur keba-
hasaan lirik lagu
- Membuat catat-
an tentang mak-
na figurative
language
Mengomunikasi-

Semester 2 Bahasa Inggris 26


Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai
Indikator Penilaian Waktu
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar Karakter
kan
- Mengerjakan la-
tihan pada buku
Bahasa Inggris
XI, buku paket,
dan buku refe-
rensi lain de-
ngan bimbingan
guru
- Menjawab per-
tanyaan yang
telah disediakan
- Menulis pesan
pada lirik lagu
- Menulis makna
figurative lan-
guage pada la-
gu
3.5 Menerapkan - Flood Mengamati - Memahami Sikap 8 x 45’ - Bu - Bersaha-
fungsi sosial, - Mengamati be- fungsi so- - Observasi ku bat/komu-
struktur teks, berapa kalimat, sial, struktur Pengetahu- Bahasa nikatif
dan unsur ke- teks, dan dialog teks, dan an Inggris XI - Disiplin
bahasaan teks passive voice unsur keba- - Penugas- - Bu - Gemar
interaksi trans- - Mengamati teks hasaan kali- an (Tugas ku paket membaca
aksional lisan explanation mat pasif Terstruk- - Bu - Kreatif
dan tulis yang Menanya - Memahami tur/Tugas ku - Tanggung
melibatkan tin- - Menyusun per- fungsi so- Mandiri/ referensi jawab
dakan memberi tanyaan menge- sial, struktur Tes Tertu- lain
dan meminta nai fungsi so- teks, dan lis)
informasi terka- sial, struktur unsur keba- Keterampil-
it keadaan/tin- teks, dan unsur hasaan teks an
dakan/kegiatan kebahasaan explanation - Portofolio
/kejadian tanpa passive voice - Menganali- - Proyek
perlu menye- - Menyusun per- sis fungsi
butkan pelaku- tanyaan menge- sosial,
nya dalam teks nai fungsi sosi- struktur
ilmiah, sesuai al, struktur teks, teks, dan
dengan kon- dan unsur keba- unsur keba-
teks penggu- hasaan teks ex- hasaan kali-
naannya (per- planation mat pasif
hatikan unsur - Melakukan dis- - Menganali-
kebahasaan kusi terkait ge- sis fungsi
passive voice) jala alam atau sosial,
3.8 Membedakan sosial struktur
fungsi sosial, Mengumpulkan teks, dan
struktur teks, Informasi unsur keba-
dan unsur ke- - Mencari hasaan teks
bahasaan be- infor-masi untuk explanation
berapa teks ex- menjawab per- - Mempraktik-
planation lisan tanyaan yang kan dialog
dan tulis de- berhubungan berisi kali-
ngan memberi dengan fungsi mat pasif
dan meminta sosial, struktur - Menyusun
informasi terka- teks, dan unsur kalimat, dia-
it gejala alam kebahasaan log, atau
atau sosial passive voice teks meng-
yang tercakup - Mencari gunakan ka-
dalam mata infor-masi untuk limat pasif
pelajaran lain menjawab per- - Menulis
di kelas XI, tanyaan yang teks explan-
sesuai dengan berhubungan ation
konteks peng- dengan fungsi
gunaannya sosial, struktur
4.5 Menyusun teks teks, dan unsur
interaksi trans- kebahasaan
aksional lisan teks explanation

Semester 2 Bahasa Inggris 27


Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai
Indikator Penilaian Waktu
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar Karakter
dan tulis yang - Mengolah
melibatkan tin- infor-masi yang
dakan memberi di-dapat dari
dan meminta buku dan
informasi ter- penjelasan guru
kait keadaan/ mengenai gejala
tindakan/kegi- alam dan sosial
atan/kejadian - Mencari
tanpa perlu sumber belajar
menyebutkan lain se-perti
pelakunya da- buku pe-
lam teks ilmiah, nunjang lain
dengan me- atau dari inter-
merhatikan net
fungsi sosial, Menalar/Menga-
struktur teks, sosiasi
dan unsur ke- -
bahasaan yang Menyimpulkan
benar dan se- beberapa infor-
suai konteks masi tentang
4.8 Menangkap fungsi sosial,
makna secara struktur teks,
kontekstual ter- dan unsur keba-
kait fungsi so- hasaan passive
sial, struktur voice
teks, dan unsur - Membuat
kebahasaan catat-an tentang
teks explana- fungsi sosial,
tion lisan dan struktur teks,
tulis, terkait ge- dan unsur keba-
jala alam atau hasaan teks
sosial yang ter- explanation
cakup dalam Mengomunikasi-
mata pelajaran kan
lain di kelas XI -
Mengerjakan la-
tihan pada buku
Bahasa Inggris
XI, buku paket,
dan buku refe-
rensi lain de-
ngan bimbingan
guru
- Menjawab
per-tanyaan
yang telah
disediakan
- Menulis
kalimat passive
voice dengan
benar
- Membuat
teks explanation
ter-kait gejala
alam atau
sosial, ser-ta
menanggapi-
nya, sesuai de-
ngan konteks
penggunaannya

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Semester 2 Bahasa Inggris 28


________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 29


Hasil Identifikasi Kompetensi Dasar

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Dasar KI 3 Kompetensi Dasar KI 4 Materi Pokok


3.6 Membedakan fungsi sosial, struktur 4.6 Teks surat pribadi - Personal leter
teks, dan unsur kebahasaan beberapa 4.6.1 Menangkap makna secara kontekstual
teks khusus dalam bentuk surat pribadi terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
dengan memberi dan menerima infor- unsur kebahasaan teks khusus dalam
masi terkait kegiatan diri sendiri dan bentuk surat pribadi terkait kegiatan diri
orang sekitarnya, sesuai dengan kont- sendiri dan orang sekitarnya
eks penggunaannya 4.6.2 Menyusun teks khusus dalam bentuk
surat pribadi terkait kegiatan diri sendiri
dan orang sekitarnya, lisan dan tulis,
dengan memerhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan,
secara benar dan sesuai konteks
3.7 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, 4.7 Menyusun teks interaksi transaksional - Air pollution
dan unsur kebahasaan teks interaksi lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
transaksional lisan dan tulis yang meli- memberi dan meminta informasi terkait
batkan tindakan memberi dan meminta hubungan sebab akibat, dengan memer-
informasi terkait hubungan sebab akibat, hatikan fungsi sosial, struktur teks, dan
sesuai dengan konteks penggunaannya unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
(perhatikan unsur kebahasaan because konteks
of ..., due to ..., thanks to ...)
3.9 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur 4.9 Menangkap makna secara kontekstual - Song lyrics
kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan terkait fungsi sosial dan unsur kebaha-
remaja SMA/MA saan lirik lagu terkait kehidupan remaja
SMA/MA
3.5 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, 4.5 Menyusun teks interaksi transaksional - Flood
dan unsur kebahasaan teks interaksi lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
transaksional lisan dan tulis yang meli- memberi dan meminta informasi terkait
batkan tindakan memberi dan meminta keadaan/tindakan/kegiatan/kejadian tan-
informasi terkait keadaan/tindakan/ke- pa perlu menyebutkan pelakunya dalam
giatan/kejadian tanpa perlu menyebut- teks ilmiah, dengan memerhatikan fungsi
kan pelakunya dalam teks ilmiah, sesuai sosial, struktur teks, dan unsur kebahasa-
dengan konteks penggunaannya (perha- an yang benar dan sesuai konteks
tikan unsur kebahasaan passive voice) 4.8 Menangkap makna secara kontekstual
3.8 Membedakan fungsi sosial, struktur terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
teks, dan unsur kebahasaan beberapa unsur kebahasaan teks explanation lisan
teks explanation lisan dan tulis dengan dan tulis, terkait gejala alam atau sosial
memberi dan meminta informasi terkait yang tercakup dalam mata pelajaran lain
gejala alam atau sosial yang tercakup di kelas XI
dalam mata pelajaran lain di kelas XI,
sesuai dengan konteks penggunaannya

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 30


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti : - Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


- Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleransi, damai), santun, responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif
dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
Kompetensi Dasar : - Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus
dalam bentuk surat pribadi dengan memberi dan menerima informasi terkait kegiatan diri
sendiri dan orang sekitarnya, sesuai dengan konteks penggunaannya
- Teks surat pribadi
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan teks khusus dalam bentuk surat pribadi terkait kegiatan diri sendiri dan orang
sekitarnya
- Menyusun teks khusus dalam bentuk surat pribadi terkait kegiatan diri sendiri dan orang
sekitarnya, lisan dan tulis, dengan memerhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks
Indikator : - Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan surat pribadi
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan surat pribadi
- Memahami informasi dalam surat pribadi
- Menjawab pertanyaan terkait informasi pada surat pribadi
- Menulis surat pribadi
Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran (4 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan surat pribadi
- Siswa dapat menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan surat pribadi
- Siswa dapat memahami informasi dalam surat pribadi
- Siswa dapat menjawab pertanyaan terkait informasi pada surat pribadi
- Siswa dapat menulis surat pribadi
Karakter siswa yang diharapkan:
- Bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
B. Materi Pembelajaran
Personal letter
Pertemuan Ke-1 s.d. 4
Personal letter
Personal letter is a letter that is personally written and sent by a person to another person or to a certain institution or
organization.
The following is the form of a personal letter.
- Date – This is the date when the letter is written.
- Name, address, city and zip code – These are name, address, city and zip code of the sender.
- Salutation and name of recipient – The greeting usually starts with the word ‘Dear’ followed by the given name of the
recipient or relationship and it ends with a comma. Two examples are: ‘Dear Ronald,’ ‘Dear Uncle,’
- Introduction – This is the opening of a letter. It may include greetings like ‘How are you?’ Sometimes, you may refer
to a previous letter.
- Body – This is the main part of the letter. It includes the message that the writer wants to tell the recipient. It is often
divided into paragraphs.
- Closure – This part indicates the letter is going to end. The writer may ask the recipient to reply here.

Semester 2 Bahasa Inggris 31


- Complimentary close – This short expression includes a few words on one line. It ends with a comma. For example,
‘Yours sincerely,’ ‘Best regards,’ ‘Love,’
- Signature – The signature of the writer
Personal letters can be divided into two broad categories, based on the intended recipient: person-to-person letters and
person-to-business letters.
1. Person-to-person letters
Person-to-person letters are letters that one individual sends to another individual that deal with personal matters,
as opposed to business matters. The model of person – to – person letters can be: character reference letter,
condolence letter, friendly letter, goodbye letter, letter of apology, letter of complaint, letter of congratulations, letter
of personal reference, letter of thanks, letter of sympathy, letter of welcome, teacher to parents letter, or letter of
resignation from a committee.
2. Person-to-business letters
Person-to-business letters are letters that individuals send to businesses or institutions or that deal with matters
related to some type of business relationship between the two parties. The model of person – to – business letters
can be: acceptance letter, application letter, complains letter, commendation letter, cover letter, financial hardship
letter, financial information letter, hardship letter, thank you letter, introduction letter, etc.
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-1 s.d. 4
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis siswa untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing siswa memahami teks personal letter sesuai dengan konteks
penggunaannya
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh siswa yang berhubungan dengan
materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
personal letter
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing siswa melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan siswa
Kegiatan Inti (300 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta siswa melakukan pengamatan pada teks personal letter
2. Guru meminta siswa melakukan pengamatan mengenai fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
personal letter, sehingga menumbuhkan rasa ingin tahu siswa
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarsiswa serta antara siswa dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar
lainnya secara bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
4. Guru mengamati keterampilan siswa dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan menantang
untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang informasi pada teks personal letter
3. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi mengenai fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks personal letter
4. Guru memotivasi siswa untuk melakukan diskusi tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
personal letter
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi dalam teks personal letter
2. Guru membimbing siswa untuk mengolah informasi yang didapat dari buku dan penjelasan guru mengenai fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks personal letter
3. Guru membimbing siswa untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang sudah disusun
dan mengerjakan Exercise dan Activity di buku Bahasa Inggris XI dan mencari sumber belajar lain
4. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku paket dan referensi lain
5. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi siswa dengan memberikan konfirmasi atas jawaban siswa, atau menjelas-
kan jawaban pertanyaan kelompok
6. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan beberapa informasi terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan teks personal letter
2. Guru membimbing siswa untuk mendiskusikan informasi yang sudah diperoleh sebelumnya
3. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Mengerjakan latihan dan mengevaluasi beberapa soal yang ada di dalam buku Bahasa Inggris XI, buku paket, dan
referensi lain terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks personal letter

Semester 2 Bahasa Inggris 32


2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan mendorong siswa
untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan siswa atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Competence Test atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta siswa untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip, atau teori yang telah
dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling, dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar siswa
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : - LCD
- Music player
2. Media : - PowerPoint
- Rekaman
3. Sumber belajar : - Buku Bahasa Inggris XI
- Buku paket
- Buku referensi lain
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Teknik Waktu
No. Aspek yang Dinilai Instrumen Penilaian Keterangan
Penilaian Penilaian
1. Bersahabat/komunikatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Gemar membaca Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Kreatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
5. Tanggung jawab Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi
masih sedikit dan belum ajek/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang
cukup sering dan mulai ajek/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajek/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Memahami fungsi sosial, struktur Tes tertulis Uraian 1. Who is Sreya Hilmara?
teks, dan unsur kebahasaan surat 2. What is the information in the
pribadi letter?
2. Menganalisis fungsi sosial, struktur 3. When is the letter written?
teks, dan unsur kebahasaan surat 4. How was Sreya’s condition in
pribadi the holiday time?
3. Memahami informasi dalam surat 5. What did Sreya and friends do
pribadi around the campfire?
4. Menjawab pertanyaan terkait
informasi pada surat pribadi
5. Menulis surat pribadi

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 33


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 2

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti : - Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


- Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleransi, damai), santun, responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif
dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
Kompetensi Dasar : - Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan
sebab akibat, sesuai dengan konteks penggunaannya (perhatikan unsur kebahasaan
because of ..., due to ..., thanks to ...)
- Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat, dengan memerhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
Indikator : - Mengenali ungkapan-ungkapan yang menunjukkan sebab dan akibat
- Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan ungkapan-ungkapan sebab
dan akibat
- Memahami makna dan informasi dalam teks terkait ungkapan-ungkapan sebab dan akibat
- Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari ungkapan-ungkapan
sebab dan akibat
- Membuat teks dan dialog menggunakan ungkapan-ungkapan yang menunjukkan sebab dan
akibat
Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran (4 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat mengenali ungkapan-ungkapan yang menunjukkan sebab dan akibat
- Siswa dapat memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan ungkapan-ungkapan sebab dan akibat
- Siswa dapat memahami makna dan informasi dalam teks terkait ungkapan-ungkapan sebab dan akibat
- Siswa dapat menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari ungkapan-ungkapan sebab dan
akibat
- Siswa dapat membuat teks dan dialog menggunakan ungkapan-ungkapan yang menunjukkan sebab dan akibat
Karakter siswa yang diharapkan:
- Bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
B. Materi Pembelajaran
Air pollution
Pertemuan Ke-5 s.d. 8
Cause and effect conjunction
Cause and effect is a form of reasoning to reach valid conclusion. These are conjunctions used to show cause and
effect.
1. The conjunctions to show cause are because, for, since, as, because of, due to, on account of, and for the reason
that.
2. The conjunctions to show effect are therefore, so, thus, so that, such that, consequently, as the consequent, and for
all these reasons.

Semester 2 Bahasa Inggris 34


Pay attention to the table below.
Conjunctions to show cause Conjunctions to show effect

- because Always followed by - therefore Always followed by adverbial


- for/since adverbial clause (Subject - so/so that clause (Subject + verb + object)
- as + verb + object) - thus
- such that
- because of Always followed by - consequently
- due to noun/noun phrase. - as the consequent
- for the reason that - for all these reasons

Patterns:
Effect + Conjunction + Cause or Conjunction + Cause, + Effect
Example:
- We stayed at home due to the bad weather.
- Adimas was late because of his laziness.
- Gabriela is getting influenza. Therefore, she doesn’t go to school today.
- Darryl is so thirsty that he drinks a bottle of mineral water at once.
There are three main types of linking words: conjunctions, transitions, and prepositions.
1. Conjunctions
The most important conjunctions are because, as, since, and so. “Because”, “as”, and “since” introduce a cause;
“so” introduces an effect. These are used to join two complete sentences (or independent clauses) together. They
are often used like this:
→ First sentence conjunction second sentence.
For example:
I went to the beach because it was a sunny day.
Or: It was a sunny day, so I went to the beach. (use a comma before “so”)
You can also reverse the order of the sentences with because, as, and since.
For example:
Because it was a sunny day, I went to the beach. (use a comma between the first and second sentences)
Note: that this is not possible with “so”.
2. Transitions
The most important transitions are therefore, consequently, and as a result. All of these introduce an effect. These
are used to join two complete sentences (or independent clauses) together. They are often used like this:
→ [First sentence]; [transition], [second sentence].
→ [First sentence]. [transition], [second sentence].
For example:
It was a sunny day; therefore, I went to the beach.
Or: It was a heavy rain. Consequently, my cloth got wet.
3. Prepositions
The most important prepositions are “due to” and “because of”. Both of these introduce a cause in the form of a
noun phrase. They are often used like this:
→ [Sentence] [due to] [noun phrase].
→ [Because of] [noun phrase], [sentence].
For example: I went to the beach due to the sunny day./Because of the sunny day, I went to the beach.
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-5 s.d. 8
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis siswa untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing siswa memahami hubungan sebab akibat sesuai dengan konteks
penggunaannya
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh siswa yang berhubungan dengan
materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai ungkapan-ungkapan memberi dan meminta informasi
terkait hubungan sebab akibat sesuai dengan konteks penggunaannya
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing siswa melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan siswa

Semester 2 Bahasa Inggris 35


Kegiatan Inti (300 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta siswa melakukan pengamatan pada beberapa kalimat, teks, atau dialog terkait hubungan sebab
akibat
2. Guru meminta siswa melakukan pengamatan mengenai penggunaan kata hubung sebab akibat, sehingga
menumbuhkan rasa ingin tahu siswa
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarsiswa serta antara siswa dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar
lainnya secara bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
4. Guru mengamati keterampilan siswa dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan menantang
untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang kejadian sehari-hari yang berkaitan dengan hubungan
sebab akibat
3. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi mengenai penggunaan kata hubung sebab akibat
4. Guru memotivasi siswa untuk melakukan diskusi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan ungkapan-
ungkapan sebab akibat
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi tentang kejadian sehari-hari yang berkaitan dengan hubungan
sebab akibat
2. Guru membimbing siswa untuk mengolah informasi yang didapat dari buku dan penjelasan guru mengenai
penggunaan kata hubung sebab akibat
3. Guru membimbing siswa untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang sudah disusun
dan mengerjakan Exercise dan Activity di buku Bahasa Inggris XI dan mencari sumber belajar lain
4. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku paket dan referensi lain
5. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi siswa dengan memberikan konfirmasi atas jawaban siswa, atau
menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
6. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan beberapa informasi terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan ungkapan-ungkapan sebab akibat
2. Guru membimbing siswa untuk mendiskusikan informasi yang sudah diperoleh sebelumnya
3. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Mengerjakan latihan dan mengevaluasi beberapa soal yang ada di dalam buku Bahasa Inggris XI, buku paket, dan
referensi lain terkait hubungan sebab akibat
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan mendorong siswa
untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan siswa atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Competence Test atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta siswa untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip, atau teori yang telah
dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling, dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar siswa
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : - LCD
- Music player
2. Media : - PowerPoint
- Rekaman
3. Sumber belajar : - Buku Bahasa Inggris XI
- Buku paket
- Buku referensi lain
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap

Semester 2 Bahasa Inggris 36


3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Teknik Waktu
No. Aspek yang Dinilai Instrumen Penilaian Keterangan
Penilaian Penilaian
1. Bersahabat/komunikatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Gemar membaca Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Kreatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
5. Tanggung jawab Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi
masih sedikit dan belum ajek/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang
cukup sering dan mulai ajek/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajek/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Mengenali ungkapan-ungkapan yang Tes tertulis Uraian 1. What is the text about?
menunjukkan sebab dan akibat 2. Why did the goats and sheep
2. Memahami fungsi sosial, struktur teks, get thinner day after day?
dan unsur kebahasaan ungkapan- 3. What are the effects of
ungkapan sebab dan akibat drought on agribusiness
3. Memahami makna dan informasi dalam sector?
teks terkait ungkapan-ungkapan sebab 4. “… has to spend more
dan akibat calculation in social welfare”
4. Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, What is the similar word of the
dan unsur kebahasaan dari ungkapan- underlined word?
ungkapan sebab dan akibat 5. Their water level go down or
5. Membuat teks dan dialog meng- even totally dry.”
gunakan ungkapan-ungkapan yang What does the underlined
menunjukkan sebab dan akibat word refer to?

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 37


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 3

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti : - Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


- Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleransi, damai), santun, responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif
dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
Kompetensi Dasar : - Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja
SMA/MA
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu
terkait kehidupan remaja SMA/MA
Indikator : - Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan lirik lagu
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan lirik lagu
- Mengenali elemen-elemen lagu
- Memahami pesan dalam lagu
- Mempraktikkan percakapan terkait informasi pada lirik lagu
- Menulis kalimat, teks, atau dialog tentang lirik lagu
Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran (4 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan lirik lagu
- Siswa dapat menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan lirik lagu
- Siswa dapat mengenali elemen-elemen lagu
- Siswa dapat memahami pesan dalam lagu
- Siswa dapat mempraktikkan percakapan terkait informasi pada lirik lagu
- Siswa dapat menulis kalimat, teks, atau dialog tentang lirik lagu
Karakter siswa yang diharapkan:
- Bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
B. Materi Pembelajaran
Song lyrics
Pertemuan Ke-9 s.d. 12
1. The elements of the song
Every song may have different parts on it. But, there is a basic part that every song has. Knowing the typical layout
will help songwriters create their own masterpieces. Pay attention to the explanation below!
a. Introduction. It’s a unique section that comes as the beginning of piece.
b. Verse. In popular music, a verse roughly corresponds to a poetic stanza. When two or more sections of the song
have almost identical music and different lyrics, each section is considered as one verse.
c. Pre-chorus. An optional section that may occur after the verse is the “pre-chorus”.
d. Chorus. A song part that contains the hook or title and appears more than once in a song is usually called a
chorus.
e. Bridge. A bridge may be a transition, but more often in popular music is a section that contrasts with the verse,
usually ends on the dominant, and often culminates in a strong retransitional.
f. Conclusion/outro. The conclusion or outro of a song is a way of ending or completing the song.
2. Figurative language
Song lyric means either explicit or implicit, lyrics also use figurative language. Figurative language is language that
uses words or expressions with a meaning that is different from the literal interpretation. Figurative language is very
common in poetry, and is also used in prose and nonfiction writing as well. There are many different types of
figurative language.

Semester 2 Bahasa Inggris 38


Pay attention to the explanation below!
a. Hyperbole
Exaggerating, often in a humorous way, to make a particular point is known as hyperbole. One of example of
hyperbole would be to say, “My eyes widened at the sight of the mile-high ice cream cones we were having for
dessert.”
b. Symbolism
Symbolism occurs when a noun which has meaning in itself is used to represent something entirely different.
One example of symbolism would be to use a color red to represent bravery.
c. Idiom
An idiom is an expression used by a particular group of people with a meaning that is only known through
common use. One example of an idiom would be to say, “The task will be a piece of cake for him.” A piece of
cake means easy to complete.
d. Simile
A simile is like a metaphor and often uses the words like or as. One example of a simile would be to say, “Jamie
runs as fast as the wind.”
e. Personification
When something that is not human is given human-like qualities, this is known as personification. An example of
personification would be to say, “The leaves danced in the wind on the cold October afternoon.”
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-9 s.d. 12
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis siswa untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing siswa memahami lirik lagu dan figurative language sesuai dengan
konteks penggunaannya
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh siswa yang berhubungan dengan
materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai informasi terkait lirik lagu dan figurative language sesuai
dengan konteks penggunaannya
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing siswa melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan siswa
Kegiatan Inti (300 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta siswa melakukan pengamatan pada lirik lagu
2. Guru meminta siswa melakukan pengamatan mengenai makna figurative language, sehingga menumbuhkan rasa
ingin tahu siswa
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarsiswa serta antara siswa dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar
lainnya secara bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
4. Guru mengamati keterampilan siswa dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan menantang
untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang pesan pada lirik lagu
3. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi mengenai makna figurative language
4. Guru memotivasi siswa untuk melakukan diskusi tentang pesan pada lirik lagu
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi pada lirik lagu
2. Guru membimbing siswa untuk mengolah informasi yang didapat dari buku dan penjelasan guru mengenai makna
figurative language
3. Guru membimbing siswa untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang sudah disusun
dan mengerjakan Exercise dan Activity di buku Bahasa Inggris XI dan mencari sumber belajar lain
4. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku paket dan referensi lain
5. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi siswa dengan memberikan konfirmasi atas jawaban siswa, atau menjelas-
kan jawaban pertanyaan kelompok
6. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan beberapa informasi terkait pesan pada lirik lagu dan makna figurative
language
2. Guru membimbing siswa untuk mendiskusikan informasi yang sudah diperoleh sebelumnya
3. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Mengerjakan latihan dan mengevaluasi beberapa soal yang ada di dalam buku Bahasa Inggris XI, buku paket, dan
referensi lain

Semester 2 Bahasa Inggris 39


2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan mendorong siswa
untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan siswa atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Competence Test atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta siswa untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip, atau teori yang telah
dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling, dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar siswa
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : - LCD
- Music player
2. Media : - PowerPoint
- Rekaman
3. Sumber belajar : - Buku Bahasa Inggris XI
- Buku paket
- Buku referensi lain
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Teknik Waktu
No. Aspek yang Dinilai Instrumen Penilaian Keterangan
Penilaian Penilaian
1. Bersahabat/komunikatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Gemar membaca Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Kreatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
5. Tanggung jawab Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi
masih sedikit dan belum ajek/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang
cukup sering dan mulai ajek/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajek/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Memahami fungsi sosial, struktur teks, Tes tertulis Uraian 1. What is the song about?
dan unsur kebahasaan lirik lagu 2. “But all are agreed as they
2. Menganalisis fungsi sosial, struktur join the stampede.” What is
teks, dan unsur kebahasaan lirik lagu the Indonesian meaning of the
3. Mengenali elemen-elemen lagu underlined word?
4. Memahami pesan dalam lagu 3. Find a figurative language
5. Mempraktikkan percakapan terkait from the song!
informasi pada lirik lagu 4. “Some of us fall by the
6. Menulis kalimat, teks, atau dialog wayside.”
tentang lirik lagu What does the underlined
word refer to?
5. Whom is the song suitable
for?

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 40


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 4

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : XI/2
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Kompetensi Inti : - Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


- Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleransi, damai), santun, responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif
dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
Kompetensi Dasar : - Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/
tindakan/kegiatan/kejadian tanpa perlu menyebutkan pelakunya dalam teks ilmiah, sesuai
dengan konteks penggunaannya (perhatikan unsur kebahasaan passive voice)
- Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks explanation
lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait gejala alam atau sosial yang
tercakup dalam mata pelajaran lain di kelas XI, sesuai dengan konteks penggunaannya
- Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait keadaan/tindakan/kegiatan/kejadian tanpa perlu menyebutkan
pelakunya dalam teks ilmiah, dengan memerhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
- Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan teks explanation lisan dan tulis, terkait gejala alam atau sosial yang tercakup
dalam mata pelajaran lain di kelas XI
Indikator : - Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan kalimat pasif
- Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks explanation
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan kalimat pasif
- Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks analytical explanation
- Mempraktikkan dialog berisi kalimat pasif
- Menyusun kalimat, teks, atau dialog menggunakan kalimat pasif
- Menulis teks analytical explanation
Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran (4 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan kalimat pasif
- Siswa dapat memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks explanation
- Siswa dapat menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan kalimat pasif
- Siswa dapat menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks analytical explanation
- Siswa dapat mempraktikkan dialog berisi kalimat pasif
- Siswa dapat menyusun kalimat, teks, atau dialog menggunakan kalimat pasif
- Siswa dapat menulis teks analytical explanation
Karakter siswa yang diharapkan:
- Bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
B. Materi Pembelajaran
Flood
Pertemuan Ke-13 s.d. 16
1. Passive voice
Passive voice is used when the focus is on the action. It is not important or not known who or what is performing the
action. For example, on the sentence “My bike was stolen” the focus is on the fact that the bag was stolen without
knowing who stole it. Sometimes a statement in passive is more polite than active voice, as the following example

Semester 2 Bahasa Inggris 41


shows “A mistake was made.” In this case, the focus is on the fact that a mistake was made, but I do not blame
anyone.
Pattern:
Subject + finite form of to be + Past Participle
Example:
- The chicken nugget was fried by mother yesterday.
- The musical instrument wasn’t played by the man.
- The gift has been sent to Mrs. Amira.
- This homework will be finished soon.
Pay attention to the tense guide in making passive voice below.
Tense Active Passive

Present simple I sweep the room. The room is swept.

Present continuous I am sweeping the room. The room is being swept.

Past simple I swept the room. The room was swept.

Past continuous I was sweeping the room. The room was being swept.

Present perfect I have swept the room. The room has been swept.

Past perfect I had swept the room. The room had been swept.

Future simple I will sweep the room. The room will be swept.

Future be going to I am going to sweep the room. The room is going to be swept.

Modal I must sweep the room. The room must be swept.

Modal perfect I should have swept the room. The room should have been swept.
2. Explanation text
Explanation text is a text which discusses theory, definition, ideology, phenomenon, opinion or other things related
to natural phenomenon.
a. Social function
The purpose of the text is to explain the processes something exists and is formed or why something happens.
b. Generic structure
- General statement: stating the phenomenon issues which are to be explained.
- Sequenced explanation: stating a series of steps which explain the phenomena.
c. Language feature
- Featuring generic participant; sun, rain, etc
- Using chronological connection; to begin with, next, etc
- Using passive voice pattern
- Using simple present tense
- Using the action verbs
- Using noun phrase
- Using adverbial phrase
- Using conjunction cause-effect
- Using conjunction of time
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-13 s.d. 16
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis siswa untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing siswa memahami kalimat pasif dan teks explanation sesuai dengan
konteks penggunaannya
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh siswa yang berhubungan dengan
materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
kalimat pasif dan teks explanation sesuai dengan konteks penggunaannya
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing siswa melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan siswa

Semester 2 Bahasa Inggris 42


Kegiatan Inti (300 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta siswa melakukan pengamatan pada kalimat pasif dan teks explanation
2. Guru meminta siswa melakukan pengamatan mengenai fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan kalimat
pasif dan teks explanation, sehingga menumbuhkan rasa ingin tahu siswa
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarsiswa serta antara siswa dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar
lainnya secara bersahabat/komunikatif, disiplin, gemar membaca, kreatif, dan tanggung jawab
4. Guru mengamati keterampilan siswa dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan menantang
untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang pola dan penggunaan kalimat pasif
3. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi mengenai informasi pada teks explanation
4. Guru memotivasi siswa untuk melakukan diskusi tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan kalimat
pasif dan teks explanation
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi tentang pola dan penggunaan kalimat pasif
2. Guru membimbing siswa untuk mengolah informasi yang didapat dari buku dan penjelasan guru mengenai
informasi pada teks explanation
3. Guru membimbing siswa untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang sudah disusun
dan mengerjakan Exercise dan Activity di buku Bahasa Inggris XI dan mencari sumber belajar lain
4. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku paket dan referensi lain
5. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi siswa dengan memberikan konfirmasi atas jawaban siswa, atau menjelas-
kan jawaban pertanyaan kelompok
6. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan beberapa informasi terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan kalimat pasif dan teks explanation
2. Guru membimbing siswa untuk mendiskusikan informasi yang sudah diperoleh sebelumnya
3. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Mengerjakan latihan dan mengevaluasi beberapa soal yang ada di dalam buku Bahasa Inggris XI, buku paket, dan
referensi lain
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan mendorong siswa
untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan siswa atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Competence Test atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta siswa untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip, atau teori yang telah
dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling, dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar siswa
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : - LCD
- Music player
2. Media : - PowerPoint
- Rekaman
3. Sumber belajar : - Buku Bahasa Inggris XI
- Buku paket
- Buku referensi lain
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Teknik Waktu
No. Aspek yang Dinilai Instrumen Penilaian Keterangan
Penilaian Penilaian
1. Bersahabat/komunikatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Gemar membaca Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Kreatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan

Semester 2 Bahasa Inggris 43


5. Tanggung jawab Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi
masih sedikit dan belum ajek/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang
cukup sering dan mulai ajek/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajek/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Memahami fungsi sosial, struktur Tes tertulis Uraian 1. What is the purpose of the
teks, dan unsur kebahasaan kalimat text?
pasif 2. How could a lightning occur?
2. Memahami fungsi sosial, struktur 3. Why is lightning dangerous?
teks, dan unsur kebahasaan teks 4. What can we do if a lightning
explanation strike?
3. Menganalisis fungsi sosial, struktur 5. “When the clouds cannot
teks, dan unsur kebahasaan kalimat contain the water any longer,
pasif it will fall as rain.”
4. Menganalisis fungsi sosial, struktur What does the underlined
teks, dan unsur kebahasaan teks word refer to?
explanation
5. Mempraktikkan dialog berisi kalimat
pasif
6. Menyusun kalimat, dialog, atau teks
menggunakan kalimat pasif
7. Menulis teks explanation

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 2 Bahasa Inggris 44

Anda mungkin juga menyukai