Anda di halaman 1dari 1

Apakah Dana Sponsorship dikenakan PPN?

Yang perlu diketahui apakah ada kewajiban penerima dana sponsor untuk mencantumkan Logo usaha
atau Brand si pemberi dana sponsor?
Jika ada kewajiban untuk mencantumkan logo sponsor dalam kegiatan/event yang dilakukan baik secara
langsung maupun tidak langsung ada sponsor mengiklankan dirinya dalam kegiatan yang dimaksud.
Sehingga menurut UU No 18 tahun 2000 Pasal 4A ayat 3 dan PP No 144 tahun 2000 Pasal 5 yang
menyebutkan kelompok jenis jasa yang tidak terhutang PPN, kegiatan mengiklankan diri dengan cara
sponsorship menjadi penyerahan Jasa Kena Pajak dan dikenakan PPN dengan dasar DPP berupa sebesar
nilai sponsor.
Selanjutnya jika dihubungkan dengan fasilitas PPN dikawasan KEK melalui PMK 237/PMK.010/2020
yang diperbaharui dengan PMK 33/PMK.010/2021 Pasal 23 ayat 1 dan 2 yang menjabarkan jenis Barang
dan Jasa yang tidak dikenakan PPN, maka atas kegiatan sponsorship diatas tidak mendapat fasilitas tidak
dipungut PPN.

Anda mungkin juga menyukai