Anda di halaman 1dari 1

NAMA : DINA YULI PERTIWI

NIM : 223113914949

1. Apa yang Anda ketahui tentang peserta didik pada jenjang pendidikan yang Anda
ampu? Apa kekhawatiran/keprihatinan pribadi Anda terhadap mereka? Apa hal
tentang mereka yang belum Anda pahami dan ingin Anda ketahui?

Jawab:

Peserta didik yang saya ampu Sebagian besar mempunyai kepribadian ekstrovert,
gaya belajar visual dan kinestetik serta kecerdasan majemuk visual spasial dan
kinestetik. Kekhawatiran saya yaitu tidak bisa membimbing dan mengakomodasi
kebutuhan masing-masing dari mereka. Yang belum saya pahami dan saya ingin
ketahui lebih mendalam yaitu bagaimana kondisi psikologis mereka

2. Permasalahan apa yang Anda rasa paling mengganggu terkait bidang studi yang Anda
ampu? Jika ada kesempatan, apa yang ingin Anda tanyakan/gali dari peserta didik
terkait bidang studi tersebut?

Jawab:

Permasalahan yang mengganggu yaitu terkait kelas saya yang menggunakan


kurikulum 2013 sehingga setiap pembelajaran di kelas saya berbasis Tema, menurut
saya hal itu mengganggu saya kerena harus menyesuaikan beberapa mata pelajaran
dalam satu tema yang belum tentu benar-benar sesuai. Yang saya ingin gali yaitu
kesulitan masing-masing peserta didik dalam memahami pelajaran yang saya ampu

Anda mungkin juga menyukai