Anda di halaman 1dari 2

NAMA : Akhmad Khabibulloh Amir

NIM : 190351620475
Offering : B
Masalah : 1

Gangguan Pernafasan Cheyne-Stokes

A. Latar Belakang
Banyak gangguan pernafasan yang dialami manusia karena bebrapa factor luar
dan factor dalam. Adapun gangguan pernafasan manusiasalah satunya adalah Cheyne-
stokes. Ketika kita berpergian ke suatu tempat yang berada di dataran tinggi seperti
menadaki gunung atau pergi ke wisata dekat gunung. Sering kali tiba-tiba kita merasa
adanya perubahan pola pernafasan yang lebih cepat dari biasanya. Saat berjalan lalu
berhenti kita akan merasakan pernafasan yang tiba-tiba berubah lebih cepat dan
jantung yang berdegub lebih keras dari biasanya. Pola ini berlangsung sementara
waktu dan ketika kita sudah beradaptasi akan hilang dengan sendirinya. Pola dari
pernafasan ini terus berulang ketika kita berada didataran tinggi (berhenti bernafas
lalu bernafas cepat. Pola pernafasan ini di dunia kesehatan disebut pernafasan
Cheyne-stokes.

B. Rumusan Masalah
1. Apa yang menyebabkan Cheyne-stokes

C. Tujuan
1. Mengetahui penyebab terjadinya Cheyne-stokes

D. Konsep yang Mendasari


Fisika
Kejadian ini termasuk dalam bab fluida pada tubuh manusia karena pergerakan udara
didalam tubuh merupakan sebuah Fluida dinamis yang membahas tentang gerak
fluida atau berpindahnya atau mengalirnya fluida dari posisi tertentu keposisi yang
lain. Pernafasan termasuk contoh fluida pada manusia karena terjadi pergerakan udara
pembuluh pada manusia.

Biologi
Cheyne-stokes merupakan gangguan pada pernafasan manusia dan pernafasan
merupakan bagian dari konsep biologi.
NAMA : Akhmad Khabibulloh Amir
NIM : 190351620475
Offering : B
Masalah : 1

E. Gagasan
Ekperimen dapat dilakukan dengan pengujian pada dua orang yang berbeda tempat
yang satu di dataran tinggi dan satunya lagi disataran rendah. Kedua orang tersebut
berjalan beberapa meter lalu berhenti dan berjalan lagi. Lalu dilakukan pengukuran
menggunakan Respirometer Romsons Respiratory Exerciser atau alat pengukuran
rata-rata pernafasan organisme. Dan hasil dari ekperimen tersebut adalah rata-rata
kadar pernafasan orang di dataran tinggi lebih susah dari pada orang di dataran
rendah. Dari hasil ini dapat di analisis faktor penyebabnya.
Faktor penyebab terjadi Cheyne-stokes.
1. Karena perbedaan tekanan udara di dataran tinggi lebih tinggi dari pada tekanan
udara di datran renda dan jika tekanan udara nya semakin tinggi suhunya
semakin rendah
2. Semakin tinggi permukaan semakin sedikit oksigen yang tersedia jadi sirkulasi
udara yang yang diserap manusia lebih sedikit dari biasanya

Anda mungkin juga menyukai