Anda di halaman 1dari 5

TUGAS KEPALA RUANGAN

Nama KARU : Moh. Syukri


Tanggal : 13 April 2023
Shif : Pagi
1. PERENCANAAN
a. Pembagian tim
Ketua Tim 1 Ketua Tim 2 Ketua Tim 3
Yola Sasmita Apriani Siti Kudusiah Rini Putri Utami
Perawat Kamar Perawat Kamar Perawat Kamar
Pelaksana Pasian Pelaksana Pasien Pelaksana Pasien
Zikri Inkubator/ Lina Inkubator/ Tina Inkubator/
Farhanulla Box Rosdianti Box Ayustika Box
h

b. Operan.
1. Melakukan operan pada pergantian shif malam dan pagi
2. Mengucapkan salam
3. Katim melaporkan kondisi pasien (diagnosa tindakan yang telah di lakukan, hasil,
RTL bagi pasien
4. Penanggung jawab (PJ) shif mengklarifikasi
5. Memberikan saran dan reinforcement positif
6. Memberikan doa kafaratul majlis
7. Menutup dangan salam
c. Distribusi tingkat ketergantungan pasien
NO TINGKAT JUMLAH PASIEN
KETERGANTUNGAN
1 TOTAL CARE 11
2 PARTIAL CARE -
3 MINIMAL CARE -
JUMLAH 11
d. KEBUTUHAN JAM PERAWATAN
1. Jam perawatan langsung
Total : 6 x 11 orang = 66 jam
2. Jam Perawatan tidak langsung
1 x 11 = 11 jam
3. Jam penyuluhan
0.25 x 11 orang = 2.75
Jadi total jam perawatan = 84+11+3=98 jam
4. Jumlah jam keperawatan yang dibutuhkan klien/hari adalah 98 : 11 = 8.9 jam

e. KEBUTUHAN PERAWAT
1. Jumlah tenaga yang dibutuhkan
Menurut Gillies (1994) menjelaskan rumus kebutuhan tenaga keperawatan di suatu
unit perawatan adalah sebagai berikut:
Jumlah jam perawatan yang di butuhkan klien/hari x rata-rata klien x hari/tahun
Hari/tahun – jumlah hari libur perawat x jumlah jam kerja tiap perawat

Jumlah keperawatan yang di butuhkan/tahun


Jumlah jam keperawatan yang diberikan perawat/tahun

5.6 jam/hari x 11 orang/hari x 365 hari


(365 hari – 76 hari/tahun) x 7 jam/hari

22.484
2.023
= 11,11 orang (11 orang)

2. Untuk cadangan 20 % menjadi 11 x 20% = 2.2 orang (2 orang)


3. Jadi jumlah tenaga yang dibutuhkan secara keseluruhan 11 + 2 = 13 orang/hari
Perbandingan professional berbanding dengan vocasional = 55% : 45% = 8 : 6
4. Menentukan Jumlah tenaga keperawatan yang dibutuhkan per shift:
a. Pagi: 47% x 13 org = 6.11 org = 6 org
b. Sore: 35% x 13 org = 4.5 org = 5 org
c. Malam: 17% x 13 org = 2.2 org = 2 org
Perawat yang ada
Ruangan : NICU
S1 Keperawatan + Ners : 12 orang
D III Keperawatan : 9 orang
D III Kebidanan : 13 orang
S1 Kebidanan : 2 orang
D IV Kebidanan : 1 orang

f. BOR

JUMLAH HARI RAWATAN


× 100 %
JUMLAH TEMPAT TIDUR X HARI
Diketahui :
Jumlah hari rawat tanggal (13 April 2023) = 19
14
= × 100 %
24 x 1
= 58%
2. PENGORGANISASIAN

a. struktur organisasi metode penugasan tim ruang NICU

KEPALA RUANGAN

KATIM I KATIM II KATIM III

PA PAGI PA PAGI PA PAGI

PA SIANG PA SIANG PA SIANG

PA MALAM PA MALAM
PA MALAM
b. Memberikan Rencana Tugas Ketua Tim
1) Mengecek kebutuhan pasien
2) Mengecek ulang keadaan pasien, perawat, lingkunganyang belum teratasi
3) Mepersiapkan dan merencanakan kegiatan askep untuk sore,malam dan besok pagi
sesuai deangan tingakat ketergantungan pasien

3. PENGARAHAN

NO Topik sasaran Evaluasi


1 Proteksi diri perawat Semua anggota tim Sudah di lakukan
Komunikasi terapeutik sama
2 pasien dan keluarga pasien Katim I, II, dan III
Meningkatkan kerja sama
3 dengan tim lain dan perawat Katim I, II dan III
ruangan
Melengkapi lembar observasi
4 Pendokumentasian askep Katim I, II dan III

5 Katim I, II dan III

4. PENGAWASAN
a. sufervisi
1) konsultan ke karu
2) karu ke katim
3) katim ke PA
Suvervisi kepala ruangan
NO MASALAH TUJUAN SASARAN WAKTU EVALUASI
1 Kebersihan dan Menjaga Semua 14.00 Sudah
kerapian pasien kenyamanan dan anggota tim I, dilakukan
keamanan pasien II dan III

Meningkatkan
2 Perhatikan pemberian prinsip 6 benar Semua 14.00 Sudah
obat pemberian obat anggota tim I, dilakukan
II dan III

Anda mungkin juga menyukai