Anda di halaman 1dari 8

TOPIK OBSERVASI MICROTEACHING LOKAL 6C DAN 6D 2023

No TOPIK SUB TOPIK


.
1. Hubungan antara teknik assessment Instrument Teknik assessment observasi
observasi dan penerapan assessment as Instrument penilaian assessment as
learning (penilaian formatif) terhadap learning
growth mindset (penerapan pola pikir Instrument growth mindset
bertumbuh) peserta didik pada materi
……. Di …….
2. Hubungan antara teknik assessment Instrument Teknik assessment performa
performa (praktik/produk/proyek Instrument penilaian assessment as
/portofolio) dan penerapan assessment learning
as learning (penilaian formatif) terhadap Instrument growth mindset
growth mindset (penerapan pola pikir
bertumbuh) peserta didik pada materi
……. Di …….
3. Hubungan antara teknik assessment tes Instrument Teknik assessment
tertulis/lisan dan penerapan assessment tertulis/lisan
as learning (penilaian formatif) terhadap Instrument penilaian assessment as
growth mindset (penerapan pola pikir learning
bertumbuh) peserta didik pada materi Instrument growth mindset
……. Di …….
4. Analisis persepsi guru PAI terhadap Instrument persepsi guru terhadap modul
perancangan modul ajar Kurikulum ajar kurikulum merdeka
merdeka dengan menggunakan alur Instrument persepsi guru terhadap
MERRDEKA dalam capaian sintak/alur kegiatan pembelajaran
pembelajaran PAI di ……… MERRDEKA (mulai dari diri sendiri,
eksplorasi konsep, ruang kolaborasi,
refleksi terbimbing, demonstrasi
kontekstual, elaborasi pemahaman,
koneksi antar materi, aksi nyata)
5. Analisis peserta didik terhadap Instrument peserta didik terhadap
implementasi kurikulum merdeka pada imlementasi kurikulum merdeka pada
kegiatan pembelajaran dengan kegiatan pembelajaran alur MERRDEKA
menggunakan alur MERRDEKA dalam Instrument peserta didik terhadap
meningkatkan pemahaman pada materi pemahaman materi …….
…… di ………
6. Analisis kesulitan guru PAI dalam Instrument analisis pemahaman atas
merancang modul ajar pada komponen kebutuhan pendidik
impelementasi kurikulum merdeka di Istrumen analisis pemahaman atas peserta
………. didik
Instrument analisis pemahaman kebijakan
satuan pendidikan
Instrument analisis pemahaman komponen
modul ajar
Contoh Instrumen:

ANGKET PENELITIAN

Hubungan antara teknik assessment observasi dan penerapan assessment as learning


(penilaian formatif) terhadap growth mindset (penerapan pola pikir bertumbuh)
peserta didik pada materi ……. Di …….

NAMA PESERTA DIDIK :


KELAS :
SEKOLAH :

Petunjuk Pengisian: Isilah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan keadaan Anda !
dengan pilihan : SS (Sangat Setuju) S (Setuju) KS (Kurang Setuju) TS( Tidak Setuju) STS
(Sangat Tidak Setuju )

NO. PERTANYAAN 5 4 3 2 1
A ASSESSMENT OBSERVASI SS S KS TS STS
1 Penilaian obeservasi (diamati oleh guru secara
langsung) penting dilakukan pada proses
pembelajaran
2

10

B ASSESSMENT AS LEARNING SS S KS TS STS

1 Setiap materi pembelajaran harusnya dilakukan


penilaian atas penguasaan/ pemahaman materi
tersebut
2
3

6
7
8

10

C. GROWTH MINDSET SS S KS TS STS


1 Saya memahami materi pelajaran dengan baik
setelah dilakukan test observasi dan formatif saat
pembelajaran
2
3
4
5
6
7

8
9
10
BERIKUT CONTOH LEMBAR OBSERVASI, SILAHKAN DIUBAH SESUAI
DENGAN KEBUTUHAN PENGAMATAN TERHADAP APA.

MENGAMATI KETERAMPILAN GURU


DALAM MENGELOLAH PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA DAN
TEKNOLOGI

RATING
NO. ASPEK YANG DIAMATI
5 4 3 2 1
1. Kegiatan Awal
a. Melakukan Appersepsi
b. Menyampaikan/strategi pembelajaran
2. Kegiatan Inti
a. mengorganisasi siswa dalam kelompok belajar
b. Membimbing siswa melakukan pengamatan
c. Membimbing siswa melakukan diskusi kelompok
d. Membimbing siswa mempresaentasikan hasil diskusi
kelompok
e. Dll (sesuai scenario di RPP)
3. Kegiatan Akhir
a. Membimbing siswa merangkum materi
b. Memberikan evaliasi Hasil Belajar
c. Memberikan penghargaan
d. Memberikan penguatan/Umpan balik

Keterangan Rating :

5 Sangat Baik
4 Baik
3 Cukup
2 Kurang
1 Sangat Kurang

Pengamat Penyaji

………………… ……………………
ANGKET HARAPAN GURU PAI
DALAM PENGGUNAAN MEDIA DAN TEKNOLOGI PEMBELAJARAN

Kepada Responden yang Terhormat,


…………………………

IDENTITAS RESPONDEN

Mohon berikan identitas anda (sebagai responden) terkait informasi berikut.


Nama Guru :
Jenis Kelamin :
Mengajar kelas :
Lama Bekerja :
Sekolah :

Pilihlah salah satu jawaban pada pernyataan di bawah ini yang Bapak/Ibu anggap sesuai
dengan pilihan jawaban “Sangat Tidak Setuju (STS)”, “Tidak Setuju (TS)”, “Kurang Setuju
(KS)”, “Setuju (S)”, “Sangat setuju (SS)”.

No Pernyataan Pilihan
SS S KS TS STS
Harapan Guru dalam Persiapan Pembelajaran
Fasilitas
1). Tersedianya komputer/ laptop/Hp Pribadi/tidak berbagi
dengan spesifikasi memadai dan terkoneksi internet
Biaya
2). Tersedianya akun meeting premium atau link download
ebook/ejournal gratis dan tidak terbatas waktu
Kemampuan
3). Meningkatkan motivasi dan kesadaran diri dalam
dalam membuat lesson plan online mencari
referensi/sumber belajar online
Pelatihan
4). Mengikuti pelatihan yang efektif dan berkelanjutan
dalam mempersiapkan pembelajaran secara daring
Harapan Guru dalam Pelaksanaan Pembelajaran
Fasilitas
5). Tersedianya komputer/ laptop/Hp Pribadi/tidak berbagi
dengan spesifikasi memadai dan terkoneksi internet
Biaya
6). Tersedianya akun meeting premium atau link download
ebook/ejournal gratis dan tidak terbatas waktu
Kemampuan
7). Meningkatkan motivasi dan kesadaran diri dalam
membuat materi ajar dan berdiskusi secara daring
Pelatihan
8). Mengikuti pelatihan yang efektif dan berkelanjutan
dalam melaksanakan pembelajaran secara daring
Hambatan Guru dalam Penilaian Pembelajaran
Fasilitas
9). Tersedianya komputer/ laptop/Hp Pribadi/tidak berbagi
dengan spesifikasi memadai dan terkoneksi internet
Biaya
10). Tersedianya platform TIK yang gratis dan tidak
terbatas waktu dalam menilai pembelajaran secara
daring
Kemampuan
11). Meningkatkan motivasi dan kesadaran diri dalam
menilai pembelajaran secara daring
Pelatihan
12). Mengikuti pelatihan yang efektif dan berkelanjutan
dalam menilai pembelajaran secara daring

Curup, Februari 2023


Guru

…………………………….
PEDOMAN WAWANCARA SIKAP, HAMBATAN, DAN HARAPAN GURU DALAM
PENGGUNAAN TIK SECARA DARING

Kepada Responden yang Terhormat,

…………………………………………………………………………………………………
…………………………………

IDENTITAS RESPONDEN
Mohon berikan identitas anda (sebagai responden) terkait informasi berikut.

Nama Guru :
Mengajar kelas :
Lama Bekerja :
Sekolah :

No Pertanyaan Jawaban

1. Bagaimana Sikap anda dalam perencanaan, pelaksanaan, dan


penilaian pembelajaran PAI menggunakan Media dan teknologi
yang belum ditanyakan dalam angket?
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10
.
11
.
12
.
13
.
14
.
15
.

Curup, Februari 2023


Guru
…………………………….

Anda mungkin juga menyukai