Anda di halaman 1dari 3

Faktor - faktor yang mempengaruhi Sikap Caring pada Mahasiswa Fakultas Ilm

u Keperawatan UNIKA DE LA SALLE MANADO

Maria Wally 16061076

Vanessa Wungkana 18061060

Miranda Rugian 1906

Ditia Abdula 1906

Marlin Sorongan 1906


1.1 Latar Belakang

Caring merupakan fokus utama dalam praktik keperawatan. Caring merupakan


fenomena universal yang dapat mempengaruhi perilaku, perasaan dan pemikiran s
eseorang dalam menjalin hubungan satu sama lain (Perry & Potter, 2016). Sebagai
mahasiswa tentunya melakukan suatu aktivitas yang bersosialisasi serta berbaur di
lingkungan sekitar Kampus, terutama adalah dalam ruang lingkup dalam perkuliah
an, sehari-hari dimana mahasiswa bertemu dengan berbagai karakter di lingkunga
n kampus.
Perilaku caring pada mahasiswa dalam pendidikan keperawatan sangat penting
karena merupakan tempat pertama bagi mahasiswa untuk belajar tentang nilai-nila
i dan esensi dari profesi mereka (Begum dan Slavin, 2012). Mahasiswa keperawat
an adalah seseorang yang dipersiapkan untuk dijadikan perawat profesional di mas
a yang akan datang. Pendidikan keperawatan mempunyai pengaruh positif terhada
p perilaku caring mahasiswa. Mahasiswa yang belum merasakan caring, akan men
jadi keras hati, depresi, merasa down, stres dan cemas yang pada akhirnya akan m
enghambat pembelajaran serta kemampuan dalam melakukan tindakan keperawat
an (Roe, 2009).

Bukan hanya di lihat dari situ saja tetapi saat kita juga dalam mengikuti prose
s pembelajaran di dalam kelas, dimana kita di bentuk untuk saling mengenal karak
ter seseorang satu sama lain agar bisa menjadi kompak di dalamnya dalam membe
ntuk tugas kelompok. Namun dalam hal ini yang perlu di ketahui adalah ternyata
masih kurangnya bagi mahasiswa yang ada untuk saling caring sesame mahasiswa
lain yang terkadang bisa jadi kurang caring sesame Angkatan yang ada atau kuran
gnya caring terhadap yang tidak sesame Angkatan yang ada.

semstinya kita memahami apa aitu caring dalam kehidupan sehari-hari terutam
a nya kita dalam menjadi mahasiswa dimana dalam melakukan perkuliahan caring
itu penting dan di butuhkan apalagi dalam sesama mahasiswa yang ada, agar dima
na terbentuknya saling menghargai dan menghormati satu sama lain tanpa meman
dang kekurangan satu sama lain atau memandang dari segi kultur atau pun perbed
aan finansial yang ada.
1.2 Rumusan Masalah
Apakah ada hubungan antara faktor-faktor yang mempengaruhi sikap caring p
ada mahasiswa Fakultas Keperawatan UNIKA De La Salle Manado?

1.3 Tujuan Masalah


1.3.1 Tujuan Umum
Tujuan umum dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi hubung
an faktor-faktor yang mempengaruhi sikap caring pada mahasiswa Fakultas
Keperawatan UNIKA De La Salle Manado

1.3.2 Tujuan Khusus


1. Mengidentifikasi karakteristik individu, faktor pengetahuan dan faktor p
sikologis mahasiswa Fakultas Keperawatan UNIKA De La Salle Manad
o
2. Untuk mengetahui perilaku caring mahasiswa Fakultas Keperawatan U
NIKA De La Salle Manado
3. Untuk mengetahui pengaruh faktor individu (umur, jenis kelamin, pendi
dikan) terhadap perilaku caring mahasiswa Fakultas Keperawatan UNI
KA De La Salle Manado
4. Untuk mengetahui pengaruh faktor pengetahuan terhadap perilaku cari
ng mahasiswa Fakultas Keperawatan UNIKA De La Salle Manado
5. Untuk mengetahui pengauh faktor psikologis mahasiswa keperawatan te
rhadap perilaku caring mahasiswa Fakultas Keperawatan UNIKA De L
a Salle Manado

Anda mungkin juga menyukai