Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMK YPE CILACAP


Mata Pelajaran : Peendidikan Kewarganegaraan
Komp. Keahlian : Semua kompetensi Keahlian
Kelas/Semester : X / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : 10 jam @ 45 menit
KD. 3.2 : Mengkatagorikan ketentuan Undang-undang Dasar
Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang
mengatur tentang wilayah negara, warga negara dan
penduduk, agama dan kepercayaan, pertahanan dan
keamanan
A. Kompetensi Inti *)
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif
melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, Menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kajian Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan
dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang
lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian Pendidikan Pancasila
dan Kewarganegaraan Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas
yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar,
mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif,
komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung. Menunjukkan keterampilanmempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak
mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.

B. Kompetensi Dasar *)

1.2. Mengkatagorikan ketentuan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang
mengatur tentang wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan,
pertahanan dan keamanan2.2. Peduli terhadap penerapan ketentuan Undang-Undang Dasar
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang mengatur tentang wilayah, warga
Negara,penduduk,agama dan kepercayaan serta pertahanan dan keamanan

2.2. Mendukung nilai-nilai yang terkandung dalam Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945 yang mengatur tentang wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan
kepercayaan, pertahanan dan keamanan
3.2. Mengkatagorikan ketentuan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang
mengatur tentang wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan,
pertahanan dan keamanan
4.2. Menyaji hasil analisis tentang ketentuan Undang-undang Negara Republik Indonesia Tahun 1945
yang mengatur wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan, serta
pertahanan dan keamanan

Indikator Pencapaian Kompetensi

1.2.1. Menghayati fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan negara
Indonesia sebagai anugerah Tuhan YMEMengakui kebesaran Tuhan akan
keberagaman kewilayahan , penduduk, agama dan kepercayaan sebagai anugerah
Tuhan
1.2.2. Mensyukuri fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan negara
Indonesia sebagai anugerah Tuhan YME
2.2.1. Responsif melaksanakan fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan
negara IndonesiaMenganalisis wilayah NKRI menurut Undang-Undang Dasar
Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
2.2.2.Proaktif melaksanakan fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan
negara Indonesia
3.2.1. MenganalisisPancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan
3.2.2. Memperesentasikan hasil analisis fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan
negara Indonesia
3.2.3. Menyaji secara tertulis hasil analisis fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan
negara Indonesia
4.2.1. Mempresentasikan hasil analisis tentang ketentuan Undang-undang Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 yang mengatur wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama
dan kepercayaan, serta pertahanan dan keamanan
4.2.2. Menyaji secara tertulis hasil analisis tentang ketentuan Undang-undang Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 yang mengatur wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama
dan kepercayaan, serta pertahanan dan keamanan
C. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui kegiatan menyimak dan memahami bacaan, beberapa berita yang telah
dipilihkan guru peserta didik dapat Menganalisis Mengamati gambar /tayangan
vidio/film dengan penuh rasa syukur dan atau membaca dari berbagai sumber (buku,
artikel, media cetak maupun elektronik) tentang Menghayati fungsi dan peran Pancasila
dalam kehidupan bangsa dan negara Indonesia sebagai anugerah Tuhan YME dengan
benar
2. Melalui kegiatan menyimak dan memahami bacaan, beberapa berita yang telah
dipilihkan guru peserta didik dapat melaksanakan fungsi dan peran Pancasila dalam
kehidupan bangsa dan negara Indonesia dengan benar
3. Melalui kegiatan menyimak dan memahami bacaan, beberapa berita yang telah
dipilihkan guru peserta didik dapat Menganalisis Pancasila sebagai sumber nilai dan
paradigma pembangunan dengan benar
4. Melalui kegiatan menyimak dan memahami bacaan, beberapa berita yang telah
dipilihkan guru peserta didik dapat Memperesentasikan hasil analisis fungsi dan peran
Pancasila dalam kehidupan bangsa dan negara Indonesia dengan benar
5. Melalui kegiatan mengumpulkan informasi dan diskusi, peserta didik dapat
Menyimpulkan hasil pengumpulan data tentang Menyaji secara tertulis hasil analisis
fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan negara Indonesia dengan benar
6. Melalui kegiatan mengumpulkan informasi dan diskusi, peserta didik dapat
Mempresentasikan tentang Mempresentasikan hasil analisis tentang ketentuan Undang-
undang Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang mengatur wilayah negara, warga
negara dan penduduk, agama dan kepercayaan, serta pertahanan dan keamanan dengan
benar
D. Materi Pembelajaran

Ketentuan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang


mengatur tentang wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan
kepercayaan, pertahanan dan keamanan
1. Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
2. Kedudukan warga negara dan Penduduk Indonesia
3. Kemerdekaan beragama dan berkepercayaan terhadap Tuhan YME di Indonesia
4. Sistem Pertahanan dan Keamanan Negara Republik Indonesia

E. Model dan Metode

1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode : Diskusi dan Tanya Jawab

F. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucap 10 menit
salam, mempersiapkan kelas agar lebih kondusif
untuk proses belajar mengajar (kerapian dan
kebersihan ruang kelas, presensi, menyiapkan
media dan alat serta bukuyang diperlukan).
2. Guru memberikan penguatan tentang aspek
motivasi belajar dan sikap spiritual peserta didik
berkaitan dengan rasa syukur bahwa peserta didik
masih dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang
pendidikan yang lebih tinggi.
3. Guru menyampaikan topik tentang “Ketentuan
Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
tahun 1945 yang mengatur tentang wilayah
negara, warga negara dan penduduk, agama dan
kepercayaan, pertahanan dan keamanan” dan
menyampaikan kompetensi yang akan dicapai.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Inti Mengamati 70 menit
Peserta didik membaca dan menyimak buku PPKn
kelas X atau bahan lainnya tentang 1.Fungsi dan
peran Pancasila dalam kehidupan bangsa dan negara
Indonesia

Menanya
Guru memotivasi peserta didik untuk bertanya
tentang Fungsi dan peran Pancasila dalam kehidupan
bangsa dan negara Indonesia

Mengumpulkan Informasi
Guru merancang kegiatan untuk mencari informasi
lanjutan melalui buku dan sumber lain yang relevan.

Mengasosiasi
Siswa diminta menghubungkan informasi yang
ditemukan mengenai Ketentuan Undang-undang
Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang
mengatur tentang wilayah negara, warga negara dan
penduduk, agama dan kepercayaan, pertahanan dan
keamanan
Mengkomunikasikan
Peserta didik menyampaikan hasil temuan tentang
Ketentuan Undang-undang Dasar Negara Republik
Indonesia tahun 1945 yang mengatur tentang
wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama
dan kepercayaan, pertahanan dan keamanan
Penutup  Guru memberi kesempatan untuk bertanya 10 menit
tentang materi yang belum dipahami.
 Guru dan siswa bersama-sama mengevaluasi
proses dan hasil belajar.
 Guru menyimpulkan materi tentang Ketentuan
Undang-undang Dasar Negara Republik
Indonesia tahun 1945 yang mengatur tentang
wilayah negara, warga negara dan penduduk,
agama dan kepercayaan, pertahanan dan
keamanan
Pertemuan 2

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pembelajaran dengan 10 menit
mengucap salam, mempersiapkan kelas agar
lebih kondusif untuk proses belajar mengajar
(kerapian dan kebersihan ruang kelas,
presensi, menyiapkan media dan alat serta
bukuyang diperlukan).
2. Guru memberikan penguatan tentang aspek
motivasi belajar dan sikap spiritual peserta
didik berkaitan dengan rasa syukur bahwa
peserta didik masih dapat melanjutkan
pendidikan ke jenjang pendidikan yang lebih
tinggi.
3. Guru mengaitkan topik tentang “Ketentuan
Undang-undang Dasar Negara Republik
Indonesia tahun 1945 yang mengatur tentang
wilayah negara, warga negara dan penduduk,
agama dan kepercayaan, pertahanan dan
keamanan” minggu lalu dengan materi
“Sejarah pengesahan Pancasila sebagai dasar
Negara “ yang akan dibahas.

Inti Mengamati 70 menit


Peserta didik membaca dan menyimak buku PPKn
kelas X atau bahan lainnya tentang Sejarah pengesahan
Pancasila sebagai dasar Negara
Menanya
Guru memotivasi peserta didik untuk bertanya
tentang Wilayah Negara Kesatuan Republik
IndonesiaMengumpulkan Informasi
Guru merancang kegiatan untuk mencari informasi
lanjutan melalui buku dan sumber lain yang relevan.

Mengasosiasi
Siswa diminta menghubungkan informasi yang
ditemukan mengenai Wilayah Negara Kesatuan
Republik Indonesia
Mengkomunikasikan
Peserta didik menyampaikan hasil temuan tentang
Sejarah pengesahan Pancasila sebagai dasar Negara
Penutup  Guru dan siswa bersama-sama mengevaluasi 10 menit
proses dan hasil belajar.
 Guru menyimpulkan materi tentang Kedudukan
warga negara dan penduduk Indonesia menurut
Undang - Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945
Pertemuan 3

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucap 10 menit
salam, mempersiapkan kelas agar lebih kondusif
untuk proses belajar mengajar (kerapian dan
kebersihan ruang kelas, presensi, menyiapkan
media dan alat serta bukuyang diperlukan).
2. Guru memberikan penguatan tentang aspek
motivasi belajar dan sikap spiritual peserta didik
berkaitan dengan rasa syukur bahwa peserta didik
masih dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang
pendidikan yang lebih tinggi.
3. Guru mengaitkan topik tentang “Kedudukan
warga negara dan penduduk Indonesia menurut
Undang - Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945” minggu lalu dengan
materi “Kemerdekaan beragama menurut
Undang-Undang Dasar NegaraRepublik
Indonesia Tahun 1945

Inti Mengamati 70 menit


Peserta didik membaca dan menyimak buku PPKn
kelas X atau bahan lainnya tentang Gagasan
Pancasila sebagai ideologi terbuka

Menanya
Guru memotivasi peserta didik untuk bertanya
tentang Gagasan Pancasila sebagai ideologi
terbuka

Mengumpulkan Informasi
Guru merancang kegiatan untuk mencari informasi
lanjutan melalui buku dan sumber lain yang relevan.

Mengasosiasi
Siswa diminta menghubungkan informasi yang
ditemukan mengenai Gagasan Pancasila sebagai
ideologi terbuka

Mengkomunikasikan
Peserta didik menyampaikan hasil temuan tentang
Gagasan Pancasila sebagai ideologi terbuka
Penutup  Guru dan siswa bersama-sama mengevaluasi 10 menit
proses dan hasil belajar.
 Guru menyimpulkan materi tentang Gagasan
Pancasila sebagai ideologi terbuka
 Guru memberi tugas tentang Gagasan Pancasila
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
sebagai ideologi terbuka

Pertemuan 4

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucap 10 menit
salam, mempersiapkan kelas agar lebih kondusif
untuk proses belajar mengajar (kerapian dan
kebersihan ruang kelas, presensi, menyiapkan
media dan alat serta bukuyang diperlukan).
2. Guru memberikan penguatan tentang aspek
motivasi belajar dan sikap spiritual peserta didik
berkaitan dengan rasa syukur bahwa peserta didik
masih dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang
pendidikan yang lebih tinggi.
3. Guru mengaitkan topik tentang “Kedudukan
warga negara dan penduduk Indonesia menurut
Undang - Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945” minggu lalu dengan
materi “Kemerdekaan beragama menurut
Undang-Undang Dasar NegaraRepublik
Indonesia Tahun 1945

Inti Mengamati 70 menit


Peserta didik membaca dan menyimak buku PPKn
kelas X atau bahan lainnya tentang Gagasan
Pancasila sebagai ideologi terbuka

Menanya
Guru memotivasi peserta didik untuk bertanya
tentang Pancasila sebagai sumber nilai dan
paradigma pembangunan

Mengumpulkan Informasi
Guru merancang kegiatan untuk mencari informasi
lanjutan melalui buku dan sumber lain yang relevan.

Mengasosiasi
Siswa diminta menghubungkan informasi yang
ditemukan mengenai Pancasila sebagai sumber
nilai dan paradigma pembangunan
Mengkomunikasikan
Peserta didik menyampaikan hasil temuan tentang
Pancasila sebagai sumber nilai dan
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
paradigma pembangunan
Penutup  Guru dan siswa bersama-sama mengevaluasi 10 menit
proses dan hasil belajar.
 Guru menyimpulkan materi tentang Pancasila
sebagai sumber nilai dan paradigma
pembangunan
 Guru memberi tugas tentang Pancasila
sebagai sumber nilai dan paradigma
pembangunan

Pertemuan 5

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka dengan mengucap salam, 10 menit
mempersiapkan kelas agar lebih kondusif untuk
proses belajar mengajar (kerapian dan kebersihan
ruang kelas, presensi, menyiapkan media dan alat
serta bukuyang diperlukan).
2. Guru melakukan pengecekan kepada siswa.

Inti FORMATIF 70 menit


1. Guru membagikan Lembar Tugas
2. Guru mempersilakan kepada siswa untuk
mengerjakan tugas
Penutup  Guru menyatakan bahwa waktu telah selesai 10 menit
 Guru mengevaluasi kegiatan formatif
 Guru mengakhiri formatif dengan berdoa

G. Media, Alat/Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media :
a. Laptop
b. LCD
2. Alat
a. Whiteboard, Spidol
b. Gambar - gambar tentang wilayah NKRI
3. Sumber Belajar
a. Buku PPKn Kelas X Kurtrilas Revisi 2017
b. Buku lain “ Wawasan Nusantara “

4. Bahan
a. Power point
b. Film / tayangan tentang Indahnya alam Indonesia
H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian :
 Sikap
1) Observasi
2) Penilaian antar teman
 Pengetahuan
1). Tes tertulis
2). Penugasan
 Keterampilan
1) Penilaian Unjuk Kerja
2) Observasi
2. Instrumen Penilaian

 Sikap

1) Lembar Observasi

Format Teknik Penilaian Sikap ( Observasi dan antar teman )

NAMA SISWA : Kelas :


N Pernyataan Selalu Sering Kadang2 Tidak Hasil
O Pernah
1 Berdoa sebelum dan
sesudah belajar
2 Mensyukuri anugrah Tuhan
3 Sopan Santun
4 Menengok teman yang sakit
5 Mengikuti upacara bendera
6 Menjaga kebersihan
sekolah
7 Tanggungjawab

Keterangan : Selalu : Baik Sekali


Sering : Baik
Kadang2 : Cukup
Tidak Pernah : Kurang

 Pengetahuan

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini secara jelas dan akurat.

1. Unsur-unsur yang menjadi syarat berdirinya suatu negara !


2. Batas-batas wilayah Negara RI !
3. Seorang dapat disebut sebagai warga negara dan bukan warga negara berdasarkan pada
hubungannya dengan kekuasaan pemerintah?
4. Peran warga negara dalam upaya kesadaran bela negara !
5. Hak dan kewajiban warga negara dalam pertahanan dan keamanan diatur dalam UUD
1945 !
 Keterampilan

Lembar Obsevasi / Pengamatan

a. Kelas / Semester :
b. Materi Pokok :
c. Kompetensi Dasar :
d. Pertemuan ke :
e. Periode Penilaian : ………......……….s.d ………………............
Petunjuk:

1. Pengamatan dilakukan oleh guru pada saat peserta didik berdiskusi / presentasi
2. Pengamat/guru memberi skor nilai dengan rentang 0 - 100 pada kolom aspek Ketrampilan.

No. Aspek Ketrampilan


Urut Nama Siswa 1 2 3 Jml Skor
1
2
3
4
5
Dst

Keterangan Aspek Ketrampilan :


1. Penggunaan bahasa
2. Mempresentasikan hasil diskusi
3. Ketepatan dalam menanggapi

3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

a. Remidial
Kegiatan remedial diberikan kepada peserta didik yang belum menguasai materi
pelajaran dan belum mencapai kompetensi yang telah ditentukan ( belum
Mencapai KKM ). Bentuk yang dilakukan antara lain peserta didik secara terencana
mempelajari buku teks pelajaran PPKn pada bagian tertentu yang belum
dikuasainya. Guru menyediakan soal-soal latihan atau pertanyaan yang merujuk
pada pemahaman kembali tentang isi buku teks PPKn Bab 4. Peserta didik diminta
komitmennya untuk belajar secara disiplin dalam rangka memahami materi
pelajaran yang belum dikuasainya. Guru kemudian mengadakan uji kompetensi
kembali pada materi yang belum dikuasai peserta didik yang bersangkutan.
A. Remidial
KKM : KELAS :
HASIL / KETERANGAN
NO NAMA SOAL REMIDI NILAI TUNTAS / BELUM
1
2
3
4
5
6

b. Pengayaan ( Formal Pengayaan Terlampir )


Kegiatan pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah menguasai materi
pelajaran sesuai dengan indicator/kompetensi yang telah ditentukan ( telah
mencapai KKM ). Bentuk yang dilakukan antara lain peserta didik diminta untuk
mencari informasi materi relevan yang tingkat kompetensinya lebih tinggi dari
kompetensi yang diharapkan dalam Bab 5. Selain itu peserta didik tersebut diminta
menyampaikan atau mengumpulkan hasil informasi yang ditemukan

Mengetahui Cilacap,….Juni 2021


Kepala Sekolah Guru PPKn

Mochamad Muchlis,S.H Dra. Rofiatun


NIY. 5045 NIY. 5045

Anda mungkin juga menyukai