Anda di halaman 1dari 2

NOTULEN RAPAT

HARI : Kamis
TANGGAL : 4 Mei 2023
WAKTU :
TEMPAT : Aula lantai 3
PIMPINAN RAPAT : dr. dwi maisa
ACARA : Rapat UKP
PESERTA RAPAT : Perwakilan Unit

A. BAHASAN MATERI RAPAT

- Capaian kinerja unit 100% semua


- Jika ditemukan data-data yang belum lengkap (pasien daftar dari jaksehat)
Harap telfon loket untuk dilengkapi data2 nya
- Tampilan di jaksehat tidak bisa dilihat bpjs aktif/tidak = sedang usulan ke dinkes untuk
perbaikan
- SK
- Kajian awal klinis untuk pasien baru dilengkapi menu sikda di pemeriksaan dokter
(kajian pasien u/ dokter : (fisik, psikologis, status social ekonomi)
- Evaluasi kelengkapan RM masing-masing unit setiap hari : TTV,anamnesa,catatan fisik,
edukasi, Riwayat, catatan jika ada yang perlu missal jadwal control
- Status nyeri ( lokasi nyeri dicatat
- IC manual di foto = dimasukkan ke rm
- Askep untuk pasien baru wajib diisi
- Poli gigi tetap berjalan seperti biasa ada 2 nomor antrian untuk konsultasi dan Tindakan
- Form rujukan internal = sudah tidak digunakan isi saja di sikda (pakai nomor antrian
ditulis poli yang dituju ttd oleh dokter)
- Obat kosong = dexamethasone → ada prednisolone 1 bulan
Nystatin vaginal kosong, karena edar blm keluar
Amoxicillin
- Rekon obat diisi wajib semua pasien
- KTPA jika ada pasien yang mencurigakan kearah kekerasan lapor dr. elsya
Kehamilan dibawah 19 tahun lapor KTPA
- Kekurangan perawat di poli PTM, jika ada yang turun posbindu tidak ada perawat di
poli, dokter kewalahan jika jaga sendiri
- Pasien mau ke poli jiwa, jika dr. novi sedang tidak ditempat dan mba nurul ada
pasiennya → di reschedule

B. KESIMPULAN

- Pemeriksaan skrining PTM pasien DM dan HT → UR. CR+/ OT PT


- Pendaftaran melalui jak sehat jika pasien tidak dating → di cancel agar tetap masuk
capaian jak sehat
- Ruang kb dan caten satu pintu, pasien complain karena saat sedang konseling ada
pasien keluar masuk
- Bed baru igd sudah datang
- Pasien poli TB hanya untuk yang TCM (+) ( sudah tegak dx tbc)
C. TINDAK LANJUT

D. RENCANA TINDAK LANJUT

Jakarta, ………………………

Mengetahui, Notulis
Kepala Puskesmas Kecamatan Tanah Abang

(……………………………) (……………………………)
NIP. ................................. NIP...............................

Anda mungkin juga menyukai