Anda di halaman 1dari 4

Penyakit: proses terganggunya atau menerangkan keadaan terganggunya satu atau lebih

fungsi tanaman karena adanya pathogen.

Interaksi 3 faktor Triangel : tanaman (host), pathogen, lingkungan.

Jika ada manusia menjadi tetrahedron.

Peran Enzim dalam Patogenitas

Pathogen vs inang

1. Perubahan fungsi
2. Perubahan strukturan
3. Pathogen: bakteri, jamur, nematoda dll
4. Infeksi pathogen/pathogen biotik
5. Mekanisme pertahanan terhadap serangan pathogen
6. Pertahanan fisik
7. Tahapan perkembangan penyakit
8. Pertahanan kimia

Inang memiliki sinyal untuk mempertahankan diri dari gangguan

Pathogen mengeluarkan enzim, toksin, IAA.

Enzim digunakan untuk memaserasi jaringan tanaman agar lembut dan busuk. Sehingga
pathogen dapat masuk.
Enzim dibutuhkan seluruh makhluk.

Pathogen menghasilkan enzim bila berada di permukaan jaringan iinang apabila:

1. Terjadi kontak antara pathogen dan inang


2. Permukaan jaringan terdiri dari kutikula dan atau selulosa
3. Permukaan dinding sel akar hanya terdiri dari selulosa
Enzim kerjanya spesifik. Kitin (kitinase), peptin (peptinase).

Penyerapan nutrisi dilakukan dengan absorbs.


Penyakit soft rot fungus: sclerotina sclerotiorum

Anda mungkin juga menyukai