Anda di halaman 1dari 3

PENYAMPAIAN HAK DAN KEWAJIBAN

PASIEN

No. Dokumen : 440/C.VII.SOP.004.01/436.6.3.2/2016


No. Revisi : -
SOP Tanggal Terbit : 25 Januari 2016
Halaman : 1-2

Kepala UPTD
Pemerintah Kota Surabaya Puskesmas Tanjungsari
Dinas Kesehatan Kota Dr.Grace Debbie Adam
NIP.195608051987032001

1. Pengertian Hak pasien adalah sesuatu yang diperoleh pasien setelah


melaksanakan kewajibannya
Kewajiban pasien adalah sesuatu yang harus dilakukan
sebelum menerima haknya
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah penyampaian
hak dan kewajiban pasien di Puskesmas Tanjungsari
3. Kebijakan Surat Penetapan Kepala UPTD Puskesmas Tanjungsari
Nomor : 440/C.VIII.SP.075.01/436.6.3.2/2016 Tentang
Pedoman Penyelenggaraan Loket Pendaftaran
4. Referensi Undang-undang kesehatan Republik Indonesia nomor 69
tahun 2014 tentang kewajiban rumah sakit dan kewajiban
pasien
5. Prosedur 5.1 Alat :
 Papan Hak dan Kewajiban Pasien
5.2 Bahan :
 Slide Show
6. Langkah-langkah 6.1 Petugas menjelaskan bahwa pasien dapat melihat hak
dan kewajiban pasien yang terdapat pada media
informasi berupa slide show, dan papan hak dan
kewajiban
6.2 Petugas memberikan kesempatan pasien bertanya bila
ada informasi yang kurang jelas
6.3 Petugas memberikan penjelasan kembali kepada
pasien

1│ Penyampaian Hak Dan Kewajiban Pasien


7 Bagan Alir
mulai

Petugas memberitahukan bahwa pasien Slide show


dapat melihat hak dan kewajiban Brosur

Petugas memberikan kesempatan pasien


bertanya bila ada yang belum jelas

Petugas memberikan penjelasan kembali


kepada pasien

Selesai

8 Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9 Poli Terkait
10 Dokumen Terkait 10.1 Papan Hak dan Kewajiban Pasien
10.2 Slide Show hak dan Kewajiban
11 Rekaman historis
perubahan No Yang diubah Isi perubahan Tanggal Mulai
diberlakukan

2│ Penyampaian Hak Dan Kewajiban Pasien


DAFTAR TILIK
PENYAMPAIAN INFORMASI HAK DAN KEWAJIBAN PASIEN

Unit / Poli : ..................................................................................


Nama Petugas : ..................................................................................
Tanggal Pelaksanaan : ..................................................................................

NO PROSEDUR YA TIDAK TIDAK


BERLAKU
1 Petugas menjelaskan bahwa pasien dapat
melihat hak dan kewajiban pasien yang
terdapat pada media informasi berupa slide
show, dan papan hak dan kewajiban
2 Petugas memberikan kesempatan pasien
bertanya bila ada informasi yang kurang jelas
3 Petugas memberikan penjelasan kembali
kepada pasien
Compliance Rate ( CR ) = Ya / Total x 100 % ........... %

Auditee Auditor

................................ ................................

3│ Penyampaian Hak Dan Kewajiban Pasien

Anda mungkin juga menyukai