Anda di halaman 1dari 41

Jurnal Praktik Kerja Lapangan

JURNAL KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


SMK NEGERI 9 GARUT
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Disusun Oleh : Tim Penyusun Jurnal Kegiatan Peserta PKL 2021

Oleh:

Kompetensi Keahlian:
Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
Teknik Instalasi Tenaga Listrik
Multimedia
Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan
Teknik Elektronika Industri
Teknik Komputer Jaringan

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
SMK NEGERI 9 GARUT
TAHUN 2021

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

JURNAL KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)

Disusun Oleh : Tim Penyusun Jurnal Kegiatan Peserta PKL 2021

Edisi Kesebelas : Cetakan Pertama - Juli 2021


Revisi Keenam : Tim Penyusun Jurnal Kegiatan Peserta PKL 2021
Desain halaman muka oleh : Kompetensi Keahlian Multimedia SMK Negeri 9 Garut
Diterbitkan oleh : SMK Negeri 9 Garut
Penanggung jawab : Dra. Hj. Neti Achlan, M.Pd

© HAK CIPTA DILINDUNGI OLEH UNDANG-UNDANG


Hak Cipta 2021
SMK Negeri 9 Garut
Bidang Keahlian Teknologi dan Rekayasa
Jl. Raya Garut-Bayongbong Km. 07, Panembong, Bayongbong, Garut 44162

Dilarang keras mengutip, menjiplak atau memperbanyak sebagian atau seluruh isi buku,
serta memperjualbelikannya tanpa izin tertulis dari SMKN 9 Garut.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan ke Hadirat Allah SWT, karena atas berkat, rahmat, karunia
dan pertolongan-Nya, Tim penyusun Jurnal Kegiatan Praktik Kerja Lapangam SMK Negeri 9
Garut telah selesai melaksanakan revisi Jurnal Kegiatan Peserta PKL 2020. Jurnal hasil revisi ini
tentu disesuaikan dengan perubahan-perubahan yang ada pada pedoman Praktik Kerja
Lapangan (PKL) Peserta Didik SMK Tahun 2018 mengikuti perubahan kurikulum 2013 SMK
hasil Revisi, baik yang terkait dengan adanya perubahan substansi materi kurikulum maupun
karena adanya perubahan rangcang-bangun kurikulum yang mengintegrasikan nilai-nilai
karakter, Kecakapan Berfikir Tingkat Tinggi atau Higher Order Thinking Skills (HOTS), dan
kecakapan abad 21.
Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 9 Tahun 2016 tentang Revitalisasi Sekolah Menengah
Kejuruan (SMK) Dalam Rangka Peningkatan Kualitas dan Daya Saing Sumber Daya Manusia
Indonesia, telah mendorong banyak pihak melakukan berbagai upaya untuk mewujudkan
semangat yang dikandung dalam Inpres tersebut, yaitu meningkatkan kualitas proses dan hasil
pendidikan pada SMK agar benar-benar menghasilkan lulusan yang berkualitas seperti yang
diharapkan.
Salah satu program SMK Negeri 9 Garut dalam rangka peningkatan Kualitas dan Daya Saing
Sumber Daya Manusia yaitu melaksanakan program Pendidikan Sistem Ganda (Dual System)
melalui Penyelenggaraan PKL yang merupakan bagian dari pelaksanaan pembelajaran pada
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang melibatkan masyarakat, khususnya dunia kerja, tujuan
utamanya selain untuk memperkuat penguasaan kompetensi teknis sesuai dengan Kompetensi
Keahliannya juga dimaksudkan untuk memberikan kesempatan kepada peserta didik
menghayati dan mengamalkan untuk menginternalisasi nilai-nilai positif “keduanikerjaan”,
dalam rangka membangun pribadi peserta didik yang berkarakter.
Untuk mengetahui perkembangan para peserta didik peserta Praktik Kerja Lapangan di
dunia usaha/dunia industri, perlunya disusun suatu perangkat yang dapat memberikan
informasi tentang kualifikasi dan jenis kegiatan praktik peserta didik, yaitu Jurnal Praktik Kerja
Lapangan. Jurnal ini berfungsi sebagai suatu bentuk laporan tertulis kegiatan peserta didik
selama bekerja di dunia usaha/dunia industri.
Jurnal Praktik Kerja Lapangan ini dimaksudkan untuk meningkatkan kualitas kerjasama
antara SMKN 9 Garut dengan dunia usaha/dunia industri, juga bertujuan untuk :
1. Mengetahui perkembangan siswa selama mengikuti praktik keahlian di dunia usaha/dunia
industri, meliputi :
a. Laporan Kehadiran Peserta Didik selama Praktik Kerja Lapangan
b. Laporan Kegiatan Harian Peserta Didik Praktik Kerja Lapangan
c. Kemampuan Kerja Peserta Didik di Lini Produksi/Jasa Pelayanan
d. Penilaian Dunia Industri terhadap Peserta Didik
e. Catatan Penting Peserta Didik dan Pembimbing Lapangan selama Praktik Kerja Lapangan
2. Sebagai bukti tertulis atas pelaksanaan kegiatan praktik keahlian yang dilakukan Peserta
Didik di dunia usaha/dunia industri, dan sebagai dasar pembuatan sertifikat yang akan
dimiliki oleh Peserta Didik.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 iii
Jurnal Praktik Kerja Lapangan

Akhirnya, kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat langsung
maupun tidak langsung dalam mempersiapkan dan menyusun jurnal ini. mudah-mudahan
bermanfaat bagi kepentingan peningkatan mutu dan daya saing lulusan SMK.

Garut, Juli 2021,

Tim Penyusun

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 iv


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................................................................................ iii


DAFTAR ISI .............................................................................................................................................................................. v
SURAT PERNYATAAN PESERTA PKL ...................................................................................................................... vi
IDENTITAS PESERTA PKL ............................................................................................................................................. vii
IDENTITAS DUNIA USAHA/DUNIA INDUSTRI ................................................................................................ viii

BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................................................... 1


A. Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan ......................................................................................1
B. Dasar Hukum Praktik Kerja Lapangan ..........................................................................................1
C. Tujuan Praktik Kerja Lapangan ........................................................................................................2
D. Metode dan Peserta Praktik Kerja Lapangan ............................................................................3
E. Waktu dan Lokasi Kegiatan ...............................................................................................................4
F. Penyelenggaraan Praktik Kerja Lapangan ..................................................................................4
1. Perencanaan PKL ........................................................................................................................ 4
2. Pelaksanaan PKL .......................................................................................................................... 5
G. Penilaian PKL .......................................................................................................................................... 5
H. Hak Peserta PKL .................................................................................................................................... 7
I. Tata Tertib Kegiatan Peserta PKL ................................................................................................. 7
1. Kewajiban Peserta PKL ............................................................................................................ 8

BAB II JURNAL KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN ......................................................... 10


A. Laporan Kegiatan Harian Peserta Didik pada Pelaksanaan Praktik Kerja
Lapangan ................................................................................................................................................. 10
B. Catatan Peserta dan Pembimbing Praktik Kerja Lapangan ............................................ 24
C. Laporan Kegiatan Praktik ............................................................................................................... 26
D. Lembar Penilaian Peserta Praktik Kerja Lapangan Ketiga Aspek
Penilaian: Pengetahuan, Sikap dan Keterampilan dari Pembimbing
Dunia Usaha / Dunia Industri ........................................................................................................ 30
E. Catatan-catatan .................................................................................................................................... 33

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 v


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

SURAT PERNYATAAN PESERTA DIDIK

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

1. Nama Peserta Didik : ……………………………………………………………………...........………


2. NIS : ……………………………………………………………………...........………
3. Kelas / Kompetensi Keahlian : ……………………………………………………………………...........………
4. Nama Orang Tua/Wali : ……………………………………………………………………...........………
5. Alamat : Jl./Kp. ……………………………………………………............……………
No. ….… RT. …… RW. …… Telp .……..…….......………..............…..
Desa / Kel. …………………………………………..........…………………
Kec. …………………………………………………….............………………
Kab. / Kota …………………………….............……………………………

Sebagai peserta Praktik Kerja Lapangan SMK Negeri 9 Garut Tahun Pelajaran 2021/2022
menyadari bahwa Pendidikan Sistem Ganda melalui Praktik Kerja Lapangan merupakan
program c/q Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Nasional dalam upaya meningkatkan
mutu lulusan sekolah menengah kejuruan, untuk mempersiapkan tenaga kerja terampil, siap
bekerja dan mampu mengembangkan sikap profesional ( PP No. 2 ; Ps. 3 ; ayat 12 ) dengan ini
menyatakan :
1. Memahami arti pentingnya program Praktik Kerja Lapangan (PKL) yang dilaksanakan SMK
Negeri 9 Garut bersama dengan Dunia Usaha / Dunia Industri.
2. Berjanji akan memenuhi tata tertib serta disiplin yang ditetapkan oleh Dunia Usaha / Dunia
Industri tempat saya melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL).
3. Memegang teguh kerahasiaan Dunia Usaha / Dunia Industri tempat saya melaksanakan
Praktik Kerja Lapangan (PKL), serta menjunjung tinggi nama baik dan kehormatan pribadi,
orang tua, sekolah, guru dan perusahaan.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dan tanda tangani dengan sebenar-benarnya tanpa
paksaan dan tekanan dari pihak lain, serta diiringi dengan rasa bangga dan sadar akan segala
akibatnya. Saya menyadari jika saya melakukan pelanggaran atau surat pernyataan ini dapat
dikeluarkan dari sekolah dan atau dengan peraturan yang berlaku.

Mengetahui, Garut, ................................................. 2021,


Orang Tua/Wali Peserta Didik, Yang Membuat Pernyataan,

.................................................................... ....................................................................
NIS.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 vi


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

IDENTITAS PESERTA
PRAKTIK KERJA LAPANGAN

1. Nama Peserta Didik : …………………………………………..............…………………………………………


2. Nomor Induk : …………………………………………..............…………………………………………
3. Kelas : …………………………………………..............…………………………………………
4. Kompetensi Keahlian : …………………………………………..............…………………………………………
5. Program Keahlian : …………………………………………..............…………………………………………
6. Bidang Keahlian : …………………………………………..............…………………………………………
7. Sekolah : …………………………………………..............…………………………………………
8. Tempat/Tanggal Lahir : …………………………………………..............…………………………………………
9. Jenis Kelamin : …………………………………………..............…………………………………………
10. Alamat Orang Tua/Wali : Jl./Kp. ………………………………………………………………...............…………
No. ……… RT. ……… RW. ……… Telp. …………………...............…………..
Ds. / Kel. …………………………………………………...............………………….
Kec. ……………………………………………………………..................……………
Kab. / Kota ………………………………………………...............…………………
11. Nomor Telp. Rumah/HP : …………………………………………..............…………………………………………
12. Riwayat Kesehatan : …………………………………………..............…………………………………………
13. Nama Pembimbing : …………………………………………..............…………………………………………

`
Foto

Mengetahui, Garut, ................................................. 2021,


Kepala SMK Negeri 9 Garut, Peserta Didik,

Dra. Hj. Neti Achlan, M.Pd ....................................................................


NIP. 19680902 200502 2 007 NIS.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 vii
Jurnal Praktik Kerja Lapangan

IDENTITAS
DUNIA USAHA / DUNIA INDUSTRI

1. Nama Perusahaan : ……………………………………………………………………………...........………

2. Jenis/Bidang Usaha : ……………………………………………………………………………...........………

3. Alamat Perusahaan : ……………………………………………………………………………...........………

4. Nomor Telp & Faximile : ……………………………………………………………………………...........………

5. Nama Pimpinan : ……………………………………………………………………………...........………

6. Nama Pembimbing DU/DI : 1. ………………………………………………………………………….............……

2. ……………………………………………………………………….............………

...................., ................................................. 2021,


Kepala / Pimpinan Perusahaan

....................................................................

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 viii
Jurnal Praktik Kerja Lapangan

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan (PKL) SMK


Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 Pasal 3 menjelaskan
bahwa Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk
karakter/attitude serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan
kehidupan bangsa dan bernegara, yang bertujuan untuk mengembangkan potensi diri peserta
didik agar menjadi manusia yang berkarakter, beriman, dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang
demokratis serta bertanggung jawab.
Mengacu pada isi Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003
pasal 3 mengenai Tujuan Pendidikan Nasional dan penjelasan pasal 15 yang menyebutkan
bahwa pendidikan kejuruan merupakan pendidikan menengah yang mempersiapkan peserta
didik terutama untuk bekerja di bidang tertentu. Pengertian ini mengandung pesan bahwa
setiap institusi yang menyelenggarakan pendidikan kejuruan harus berkomitmen menjadikan
tamatannya mampu bekerja dalam bidang tertentu.
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK/MAK) adalah bagian terpadu dari Sistem Pendidikan
Nasional, yang mempunyai peranan yang sangat penting di dalam mempersiapkan dan
mengembangankan Sumber Daya Manusia (SDM) warga negara unggul. Sekolah Menengah
Kejuruan adalah salah satu jenjang pendidikan menengah dengan kekhususan yang
mempersiapkan lulusannya untuk siap terjun pada dunia kerja, lebih mampu bekerja pada suatu
kelompok pekerjaan atau satu bidang pekerjaan dari bidang-bidang pekerjaan lainnya yang
lebih bervariasi sesuai dengan kebutuhan dunia kerja dan perkembangan zaman.
Salah satu upaya untuk memenuhi tuntutan dunia kerja, SMK/MAK melaksanakan
kegiatan praktik di dunia kerja melalui program praktik kerja lapangan yang kemudian
disingkat PKL. PKL di dunia kerja ini memberikan pembeda utama dari sekolah yang sederajat
lainnya.

B. Dasar Hukum
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional
Indonesia (KKNI).
3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan
Pendidikan Karakter.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 1


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

4. Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2016 tentang Revitalisasi Sekolah Menengah


Kejuruan dalam Rangka Peningkatan Kualitas dan Daya Saing Sumber Daya Manusia
Indonesia.
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 50 Tahun
2020 tentang Praktik Kerja Lapangan Bagi Peserta Didik
6. Peraturan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kemendikbud Nomor
06/D.D5/KK/2018 tentang Spektrum Keahlian Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah
Aliyah Kejuruan;
7. Peraturan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kemendikbud Nomor
07/D.D5/KK/2018 tentang Struktur Kurikulum Sekolah Menengah
Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan;
8. Surat Edaran Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi Kemendikbud Nomor 01 Tahun
2020 tentang Pembelajaran Praktik dan Praktik Kerja Lapangan Bagi Peserta Didik
Sekolah Menengah Kejuruan Tahun Pelajaran 2019/2020 Serta Pelaksanaan Uji
Kompetensi Bagi Lulusan Sekolah Menengah Kejuruan Tahun Pelajaran 2019/2020.
9. Pedoman Praktik Kerja Lapangan Peserta Didik SMK/MAK Direktorat Sekolah
Menengah Kejuruan Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset dan Teknologi.

C. Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL) SMK


Tujuan PKL adalah sebagai berikut:
1. Menumbuhkembangkan karakter dan budaya kerja yang profesional pada peserta didik;
2. Meningkatkan kompetensi peserta didik sesuai kurikulum dan kebutuhan dunia kerja,
dan
3. Menyiapkan kemandirian peserta didik untuk bekerja dan/atau berwirausaha.
Secara umum PKL bertujuan mempersiapkan dan membina calon lulusan baik secara
struktural maupun secara fungsional, yang memiliki budaya kerja. Harapan dari pelaksanaan
Program PKL ini dapat meningkatkan kemampuan, keterampilan, dan rasa percaya diri untuk
siap kerja ketika memasuki dunia kerja.
Perencanaan program PKL disusun bersama oleh SMK/MAK dan dunia kerja. Dalam
pelaksanaannya, PKL memenuhi kebutuhan peserta didik, sekaligus merupakan wahana
berkontribusi bagi dunia kerja terhadap upaya peningkatan kualitas pendidikan di SMK/MAK.
Secara operasional, tujuan PKL adalah sebagai berikut.
1. Memberikan pengalaman kerja langsung (real) kepada peserta didik dalam rangka
menanamkan (internalize) iklim kerja positif yang berorientasi pada peduli mutu
proses dan hasil kerja.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 2


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

2. Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk membangun dan


mengambangkan kepribadiannya yang berkarajter sesuai dengan nilai-nilai positif
yang tumbuh dan diperlukan oleh masyarakat, khususnya di dunia kerja yang ditekuni.
3. Menghasilkan lulusan yang kompeten, yang memiliki tingkat pengetahuan,
keterampilan, dan etos kerja yang sesuai dengan tuntutan dunia kerja.
4. Memperoleh hubungan keterkaitan dan kesepadanan (Link and Match) Sekolah
Menengah Kejuruan (SMK/MAK ) dengan dunia kerja.
5. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan lulusan yang berkualitas dan
profesional.
6. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai bagian dari
proses pendidikan dan pelatihan.
7. Menanamkan etos kerja yang tinggi bagi peserta didik untuk memasuki dunia kerja
sesuai tuntutan pasar kerja global.
8. Memenuhui hal-hal yang belum dipenuhi di sekolah agar mencapai keutuhan standar
kompetensi lulusan.
9. Mengaktualisasikan salah satu bentuk aktivitas dalam penyelenggaraan Model
Pendidikan Sistem Ganda (PSG) antara SMK dan Institusi Pasangan yang memadukan
secara sistematis dan sistemik program pendidikan di sekolah (SMK) dan program
pelatihan penguasaan keahlian di dunia kerja (DUDI).

D. Metode dan Peserta Kegiatan


Metode penyelenggaraan kegiatan Praktik Kerja Industri (PKL) meliputi :
1. Hour Release : Siswa belajar selama jam-jam tertentu di dunia industri.
2. Days Release : Siswa belajar selama tiga hari di sekolah dan tiga hari di industri setiap
minggunya.
3. Block Release : Siswa belajar selama tiga bulan di sekolah dan belajar tiga bulan di
dunia industri.
Metode penyelenggaraan PKL yang diaplikasikan di SMKN 9 Garut adalah sistem Block
Release dengan durasi waktu selama minimal 3 bulan. Peserta kegiatan PKL adalah seluruh
peserta didik kelas XII SMKN 9 Garut pada semester 6 (enam) meliputi 6 (enam) Kompetensi
Keahlian yaitu Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan, Teknik Instalasi Tenaga Listrik,
Teknik Elektronika Industri, Teknik Kendaraan Ringan Otomotif, Multimedia dan Teknik
Komputer Jaringan berjumlah total 610 peserta didik.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 3


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

E. Waktu dan Lokasi Kegiatan


1. Waktu operasional kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) SMKN 9 Garut
diselenggarakan terhitung mulai tanggal 03 Januari s.d 31 Maret 2022.
2. Lokasi pelaksanaan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di dunia industri/instansi
pasangan yang disesuaikan dengan kompetensi keahlian di SMKN 9 Garut.

F. Penyelenggaraan Praktik Kerja Lapangan (PKL) SMK


1. Perencanaan PKL
a. Pemetaan Kompetensi
b. Penetapan Lokasi PKL
c. Penetapan waktu dan jangka waktu PKL
d. Pemetaan Penempatan Peserta Didik Sesuai Kompetensi
e. Penetapan Pembimbing PKL
Tugas guru pembimbing adalah (a) mengidentifikasi peserta didik yang siap
mengikuti PKL; (b) mendiskusikan dengan peserta didik dan orang tua terkait teknis
keberangkatan ke dunia kerja; (c) melaksanakan penyerahan peserta didik kepada
institusi dunia kerja; (d) melakukan monitoring PKL di dunia kerja, (e) menjemput
peserta PKL di akhir masa program PKL; (f) turut menyelesaikan kasus jika terdapat
kejadian tertentu di lokasi PKL, dan (g) memberikan bimbingan penulisan laporan.
Tugas instruktur adalah (a) mengarahkan, membimbing, dan mementori peserta
didik dalam melakukan pekerjaannya di dunia kerja dan dalam kehidupan sosialnya;
(b) memberikan penilaian hasil kerja, dan (c) melaporkan kepada pihaksekolah secara
berkala perkembangan peserta PKL dan jika terdapat kejadian tertentu di lokasi PKL.
f. Pembekalan Peserta Didik
Program pembekalan PKL yang diberikan kepada peserta didik bertujuan untuk
memberikan pemahaman tentang kegiatan belajar yang harus dilakukan oleh peserta
didik di dunia kerja. Materi pembekalan PKL bagi peserta didik dapat meliputi
beberapa hal antara lain dan tidak terbatas pada hal-hal sebagai berikut:
(a) karakteristik budaya kerja di dunia kerja; (b) aturan kerja di dunia kerja; (c)
orientasi lingkungan sosiokultural (d) penyusunan laporan kegiatan harian maupun
laporan akhir, dan (e) penilaian akhir.

2. Pelaksanaan PKL
a. Penempatan Peserta Didik di Dunia Kerja Sesuai Kompetensi
b. Orientasi di tempat PKL

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 4


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

Sebelum melaksanakan PKL, para peserta PKL akan menjalani masa orientasi kerja
yang dilaksanakan oleh instruktur dan guru pembimbing. Masa orientasi kerja
merupakan pengenalan tentang dunia kerja kepada peserta PKL. Pada masa orientasi
kerja, para peserta PKL akan mendapatkan materi pembekalan yang meliputi profil
perusahaan, tata tertib perusahaan, manajemen resiko, kesehatan, keselamatan kerja,
gambaran tentang situasi sosiokultural lingkungan, dan aspek kompetensi yang dinilai
selama PKL. Materi pembekalan masa orientasi kerja dapat disesuaikan dengan
peraturan yang berlaku di institusi tempat peserta melaksanakan PKL.
c. Pelaksanaan PKL
Pelaksanaan PKL merupakan proses belajar di dunia kerja dengan
mengaplikasikan teori dan praktik yang dilakukan di sekolah. Perserta didik
melaksanakan praktik kerja secara langsung sesuai dengan bimbingan dan arahan
instruktur. Proses pelaksanaan praktik kerja akan dievaluasi oleh instruktur di tempat
kerja.
d. Pementoran oleh Instruktur
Pementoran dilakukan oleh Instruktur kepada peserta PKL. Tujuan pementoran ini
adalah sebagai sarana internalisasi tugas pekerjaan yang diberikan kepada peserta PKL
di dunia kerja. Kegiatan mentoring dapat meliputi beberapa hal sebagai berikut: (a)
merencanakan pelaksanaan teknis pelaksanan PKL; (b) memberikan keteladanan
implementasi nilai-nilai karakter budaya dunia kerja; (c) merespon informasi dan
permasalahan peserta didik dalam pelaksanaan PKL, dan (d) melayani konsultasi
peserta didik terkait pelaksanaan PKL di dunia kerja.

G. Penilaian PKL
Komponen penilaian merupakan bagian integral dari proses pembelajaran PKL. Penilaian
akan mengukur penguasaan kompetensi peserta didik dalam tiga aspek, yaitu: sikap,
pengetahuan, dan keterampilan. Penilaian ini juga dapat dijadikan umpan balik bagi pihak dunia
kerja dan sekolah untuk menyempurnakan proses pembelajaran di sekolah dan di dunia kerja.
Selain itu guru juga dapat menggunakan hasil penilaian sebagai bahan pertimbangan ketika
harus membuat keputusan tentang peserta didik pada akhir masa studi. Penilaian ini juga untuk
mempertimbangkan apakah peserta didik memerlukan remedial dan/atau pengayaan sampai
materi pada kompetensi di PKL tersebut dapat dikuasai dengan baik.
Penilaian yang dilakukan oleh instruktur dan guru pembimbing PKL bersifat komprehensif,
untuk mendapatkan informasi pada seluruh aspek perkembangan peserta didik, baik aspek
sikap, pengetahuan, dan keterampilan. Oleh karena itu pembimbing PKL di sekolah maupun

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 5


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

instruktur di dunia kerja memerlukan instrumen penilaian yang berbeda untuk mengukur aspek
perkembangan peserta didik yang berbeda pula.
Penilaian yang direncanakan tersebut disusun sebagai acuan pendidik, maupun satuan
pendidikan dalam mengukur ketercapaian tujuan pendidikan dan pembelajaran secara
keseluruhan. Dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016
tentang Standar Penilaian Pendidikan menyebutkan bahwa penilaian harus menjamin:
a. perencanaan penilaian peserta didik sesuai dengan kompetensi yang akan dicapai dan
berdasarkan prinsip-prinsip penilaian;
b. pelaksanaan penilaian peserta didik secara profesional, terbuka, edukatif, efektif,
efisien, dan sesuai dengan konteks sosial budaya; dan
c. pelaporan hasil penilaian peserta didik secara objektif, akuntabel, dan informatif.
Selain itu penilaian harus mencerminkan konteks sosial peserta didik bukan menilai
tentang sekolah. Hasil penilaian yang telah dilaksanakan baik berupa data angka maupun data
verbal harus dilaporkan secara obyektif dan dapat dipertanggungjawabkan, serta mampu
memberikan informasi yang akurat baik bagi peserta didik maupun orang tua peserta didik.
a. Penilaian Aspek Sikap
Penilaian pada aspek ini meliputi penilaian disiplin dan tanggung jawab, taat pada
prosedur kerja (SOP), komitmen dan integritas, menghargai dan menghormati sesama
(kesopanan), kreativitas, kerja sama tim, penampilan dan kerapihan pakaian. Penilaian
aspek sikap dapat dilakukan dengan cara observasi atau pengamatan peserta PKL
dalam menjalankan tugas PKL.
b. Penilaian Aspek Pengetahuan
Penilaian aspek pengetahuan meliputi penguasaan keilmuan, identifikasi masalah,
dan menemukan alternatif solusi secara kreatif. Penilaian aspek pengetahuan dapat
dilakukan dengan memberikan peserta PKL tes tulis ataupun lisan.
c. Penilaian Aspek Keterampilan
Penilaian Aspek Keterampilan meliputi keahlian dan keterampilan, inovasi,
produktivitas kerja, penguasaan alat kerja. Penilaian aspek keterampilan dapat
dilakukan dengan cara memberikan penilaian pada hasil tugas tertentu yang diberikan.
Rentang nilai dari ketiga aspek penilaian di atas dan nilai laporan yaitu 1 s.d. 100.
Nilai ketuntasan minimal yaitu 70 atau dapat menyesuaikan dengan ketentuan
SMK/MAK.
d. Penilaian Laporan PKL
Penilaian Laporan PKL diberikan oleh Guru Penguji Sidang PKL di sekolah atau
oleh Mitra Institusi Pasangan, dan dilakukan atas dasar matriks kuesioner yang telah

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 6


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

disediakan berdasarkan kepada Buku Pedoman Penulisan Laporan PKL (BPPLP). Aspek
yang dinilai meliputi :
a. Kesesuaian Sampul.
b. Ketebalan Isi.
c. Judul dan Lembar Pengesahan.
d. Kesesuaian Tata Tulis Isi Laporan.
e. Penggunaan Bahasa.
f. Bobot dan Isi Laporan.
Nilai PKL diperoleh dari nilai kegiatan PKL (NPKL) yang meliputi ketiga aspek di atas
dengan bobot 80% dijumlah dengan nilai laporan (NL) dengan bobot 20%.
Nilai akhir peserta mengikuti rumus penilaian sebagai berikut;
NA = (Nilai Rata-rata 1,2, &3) x 80% + (Nilai Laporan PKL) x 20%
Rentang penilaian yang dapat diberikan oleh Instruktur/Pembimbing Prakerin di industri,
sebagai berikut :
Predikat Angka
Sangat baik 91 – 100
Baik 81 – 90
Cukup 70 – 80
Kurang < 69

H. Hak Peserta PKL


1. Sertifikat PKL
Sesuai dengan Permendikbud No. 50 tahun 2020 tentang Praktik Kerja Lapangan (PKL),
bahwa peserta didik yang telah menyelesaikan PKL diberikan sertifikat keikutsertaan PKL.
Sertifikat keikutsertaan PKL ini ditandatangani oleh pimpinan institusi dunia kerja.
2. Sertifikat Kompetensi
Selain sertifikat keikutsertaan PKL, peserta didik dapat diberikan sertifikat kompetensi
yang terakreditasi sesuai dengan ketentuan perundang-undangan jika pada akhir PKL dilakukan
uji kompetensi oleh LSP terkait.
3. Jaminan keselamatan dan kesehatan kerja
Institusi dunia kerja memberikan jaminan keselamatan dan kesehatan kerja pada peserta
PKL sesuai dengan ketentuan perundang-undangan (Permendikbud No. 50 tahun 2020) dan
sesuai dengan kebijakan dunia kerja terkait dengan tunjangan kesehatan yang ditetapkan.
4. Fasilitas lainnya
Institusi dunia kerja dapat memberikan fasilitas dan/atau insentif kepada peserta PKL
berupa transportasi dan akomodasi, konsumsi, uang saku, dan/atau fasilitas insentif lainnya.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 7


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

Pemberian fasilitas dan/atau insentif disesuaikan dengan kemampuan institusi dunia kerja
(Permendikbud Nomor 50 Tahun 2020).

I. Tata Tertib Kegiatan Praktik Kerja Lapangan


1. Kewajiban Peserta PKL
Adapun kewajiban peserta PKL adalah secara aktif dan penuh inisiatif melaksanakan tugas
yang diberikan oleh penyelenggara PKL.
a. Menaati peraturan/tata tertib di dunia kerja
Peserta PKL wajib mematuhi semua peraturan yang berlaku di tempat PKL. Beberapa
aturan umum di tempat kerja antara lain:
1) Mematuhi peraturan yang berlaku di perusahaan tempat Praktek Kerja Lapangan.
2) Melaksanakan Praktek Kerja Industri selama waktu yang telah ditentukan.
3) Mengikuti kegiatan di tempat Praktek Kerja Lapangan dengan ijin
Instruktur/Pembimbing Industri.
4) berada di tempat praktik 15 menit sebelum praktik dimulai;
5) berperilaku jujur, bertanggung jawab, berinisiatif dan kreatif terhadap tugas-tugas
yang diberikan, dan berperilaku sopan, seperti memberi salam pada waktu datang
dan mohon diri pada waktu pergi/pulang;
6) mengenakan tanda pengenal dan pakaian seragam yang ditentukan oleh pimpinan
kantor/perusahaan;
7) Memberi salam pada waktu datang dan memohon diri pada waktu mau pergi.
8) memberitahu kepada instruktur dan guru pembimbing di sekolah, apabila
berhalangan hadir atau bermaksud meninggalkan tempat praktik;
9) membicarakan dengan segera kepada instruktur, ketua kelompok atau petugas
yang ditunjuk apabila menemui kesulitan;
10) menaati peraturan dalam menggunakan alat dan bahan yang dipakai dalam praktik
kerja;
11) melaporkan dengan segera kepada petugas yang berwenang apabila terjadi
kerusakan atau salah mengambil bahan/alat;
12) membersihkan atau mengatur kembali alat peralatan dengan rapih seperti semula
apabila akan meninggalkan tempat praktik;
13) Membersihkan dan mengatur kembali alat/bahan dengan rapi seperti keadaan
semula apabila telah selesai dipergunakan dan akan meninggalkan tempat praktek.
14) menerima, mengisi, dan menyerahkan agenda harian.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 8


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

b. Melaksanakan Kontrak PKL


Peserta didik yang mengikuti PKL wajib mengikuti PKL sampai selesai sesuai kontrak
dan jadwal kegiatan yang sudah ditentukan oleh institusi dunia kerja. Kontrak dan jadwal
kegiatan tersebut merupakan hasil dari kesepakatan kerja sama dari pihak sekolah dengan
dunia kerja. Sehingga komitmen kerjasama ini perlu dijaga oleh peserta didik dengan
mengikuti PKL hingga selesai.
c. Menjaga nama baik sekolah
Menjaga nama baik sekolah adalah kewajiban mutlak dari seluruh jajaran sekolah, baik
guru, tenaga kependidikan, maupun peserta didik. Secara khusus, peserta didik yang
melaksanakan PKL di dunia kerja wajib menjaga nama baik sekolah karena mereka adalah
representasi sekolah di lingkungan dunia kerja. Baik buruknya sekolah menjadi tanggung
jawab peserta didik yang melakukan PKL.
d. Larangan Bagi Siswa SMKN 9 Garut
1) Membawa dan mengonsumsi rokok, miras dan obat-obat terlarang di tempat
Praktek Kerja Industri.
2) Menerima tamu waktu bekerja/praktek.
3) Menggunakan pesawat telepon tanpa izin pimpinan atau yang tidak
berhubungan dengan pekerjaan.
4) Pindah tempat kegiatan atas perintah yang berwenang dalam mengatur Praktek
Kerja Industri.
5) Khusus wanita DILARANG MEMAKAI rok mini, sepatu yang tidak sesuai,
pakaian dan perhiasan yang mencolok, dan tata rias muka yang tidak sesuai
dengan kondisi tempat.
e. Sangsi Bagi Siswa SMKN 9 Garut
Pelanggaran terhadap tata tertib akan dikenakan sanksi sebagai berikut :
1) Peringatan secara lisan dan tertulis
2) Pengurangan nilai Praktek Kerja Industri
3) Dikeluarkan dari tempat Praktek Kerja Industri

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 9


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

BAB II
JURNAL KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

A. Laporan Kegiatan Harian Peserta Didik pada Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
Format laporan kegaiatan harian peserta didik praktik kerja lapangan ini di isi oleh peserta dan atau pembimbing industri
sebagai rekapitulasi kegiatan harian peserta PKL di industri. Adapun penunjuk pengisian untuk laporan kegiatan Praktik Kerja
Lapangan adalah sebagai berikut.
1. Isi identitas sesuai dengan identitas diri
2. Kolom ke- 1 di isi dengan nomor
3. Kolom ke- 2 di isi dengan aktivitas pelaksanaan PKL
4. Kolom ke- 3 di isi dengan hari dan tanggal pelaksanaan
5. Kolom ke- 4 di isi dengan divisi/dept
6. Kolom ke- 5 di isi dengan waktu mulai
7. Kolom ke- 6 di isi dengan waktu selesai
8. Kolom ke- 7 di isi dengan catatan pembimbing
9. Kolom ke- 8 di isi dengan paraf pembimbing

Contoh pengisian;
LAPORAN KEGIATAN HARIAN PESERTA DIDIK PADA PELAKSANAAN PKL

Nama Peserta Didik : Alan Budi Kusumah


Kelas : XII TKRO 1
Semester : VI (Enam) / Genap
Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Tempat PKL : PT. Budi Sentosa
Alamat : Jl. Raya Indra Giri Hilir No. 103 Tarogong, Garut, 44151 Jawa Barat
Nama Instruktur (pembimbing PKL) : A Raharja
Jabatan : Service Advisor
Waktu PKL : 01 Januari – 30 Maret 2021

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 10


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8
1. Melaksanakan perawatan berkala KM. 03-01-2021 Service 09.00 10.30 -
20.000 pada mobil toyota rush tipe G 1,5 departemen
MT
Lanjutkan disii sesuai dengan aktivitas
2. harian yang dikerjakan ....

3. Dan seterusnya ....

1. Hadir : 67 hari
2. Sakit : 2 hari
3. Ijin : 1 hari
4. Tanpa Keterangan : 0 hari

Pembimbing Sekolah, Pembimbing Industri, Peserta Didik,

Doni Heryana, S.Pd., M.Ce E. SUDIRMAN Alan Budi Kusumah


NIP. 197809202010011006 NIK. 19xx.xxxx.xx NIS. 192010457

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 11


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

LAPORAN KEGIATAN HARIAN PESERTA DIDIK PADA PELAKSANAAN PKL

Nama Peserta Didik : ......................................................................


Kelas : ......................................................................
Semester : ......................................................................
Kompetensi Keahlian : ......................................................................
Tahun Pelajaran : ......................................................................
Tempat PKL : ......................................................................
Alamat : ......................................................................
Nama Instruktur (pembimbing PKL) : ......................................................................
Jabatan : ......................................................................
Waktu PKL : ......................................................................

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 12


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 13


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 14


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 15


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 16


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 17


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 18


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 19


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 20


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 21


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 22


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

HARI/TANGGAL MULAI SELESAI PARAF


NO. AKTIVITAS PKL DIVISI/DEPT CATATAN PEMBIMBING
PELAKSANAAN PUKUL PUKUL PEMBIMBING
1 2 3 4 5 6 7 8

Pembimbing Sekolah, Pembimbing Industri, Peserta Didik,

......................................................................................... ......................................................................................... ..............................................................................


NIP. NIS.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 23


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

B. Catatan Peserta dan Pembimbing


Format catatan ini diisi oleh peserta dan atau pembimbing industri apabila peserta tidak
hadir baik itu sakit, ijin, tanpa keterangan, atau ada catatan tindakan yang harus diperbaiki
peserta PKL. Adapun pengisian format catatan ini adalah sebagai berikut:
a. Kolom 1 diisi tanggal pada waktu peserta dan atau pembimbing membuat catatan-
catatan tersebut pada kolom 2 dan tempat dimana peserta melakukan praktik kerja.
b. Kolom 2 diisi dengan hal-hal penting yang dirasakan oleh peserta dan atau
pembimbing serta memiliki nilai dan makna tertentu dikemudian hari bagi
pemegang jurnal ini.
c. Kolom 3 diisi dengan tanda tangan atau paraf peserta atau pembimbing yang
membuat catatan-catatan pada kolom 2

Contoh pengisian:

NO. HARI/TANGGAL CATATAN PARAF

Selasa, 27 Agustus
1. Izin Kepentingan Keluarga
2020
Selasa, 07 September
2. Tidak Hadir Tanpa Keterangan
2020
Jum’at, 18 September
3. Sakit
2020

4.

Dan seterusnya ....

Atau, jika kehadiran 100 persen

NO. HARI/TANGGAL CATATAN PARAF

1.

2.

3.

4.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 24


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

CATATAN
PESERTA DIDIK DAN PEMBIMBING

NO. HARI/TANGGAL CATATAN PARAF

Mengetahui, ........................., ................................................. 2021,


Pembimbing Industri, Peserta Didik,

.................................................................... ....................................................................
NIS.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 25


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

C. Laporan Kegiatan Praktik


Format Laporan Kegiatan Praktik ini diisi oleh peserta dan di tandatangani oleh
pembimbing di tempat PKL. Dengan format pengisian sebagai berikut :
1. Kolom 2 baris 1, diisi berdasarkan urutan pekerjaan yang dihadapi di tempat PKL.
2. Kolom 2 baris 2, diisi berdasarkan Nama Pekerjaan yang dilakukan di tempat PKL.
3. Kolom 3 baris 1, diisi berdasarkan tanggal dimulainya pekerjaan tersebut.
4. Kolom 3 baris 2, diisi berdasarkan tanggal selesainya perkerjaan tersebut.
5. Baris 3, diisi berdasarkan Tujuan dari pekerjaan tersebut.
6. Baris 4, diisi berdasarkan Alat dan Bahan yang diperlukan ketika melakukan pekerjaan.
7. Baris 5, diisi berdasarkan keselamatan kerja yang diterapkan.
8. Baris 6, diisi berdasarkan tahapan – tahapan kerja dari awal sampai pekerjaan tersebut
selesai.
9. Baris 7, diisi berdasarkan gambar proses kerja yang dilakukan.
10. Baris 8, diisi dengan tandatangan pembimbing dan di cap perusahaan, kolom
selanjutnya ditandatangani peserta PKL.

Contoh Pengisian Laporan Kegiatan

Dikerjakan tanggal
Nomor
Pekerjaan
………………………………………………………………………………… …………………………………………
Selesai tanggal
Judul
Pekerjaan
………………………………………………………………………………… …………………………………………
Tujuan

Alat dan Bahan

Keselamatan
Kerja

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 26


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

Langkah Kerja

Gambar Kerja

Pembimbing Industri, Peserta Didik,

…………………………………………… ……………………………………………

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 27


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK

Dikerjakan tanggal
Nomor
Pekerjaan
………………………………………………………………………………… …………………………………………
Selesai tanggal
Judul
Pekerjaan
………………………………………………………………………………… …………………………………………
Tujuan

Alat dan Bahan

Keselamatan
Kerja

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 28


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

Langkah Kerja

Gambar Kerja

Pembimbing Industri, Peserta Didik,

…………………………………………… ……………………………………………

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 29


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

D. Lembar Penilaian Peserta Praktik Kerja Lapangan Dari Pembimbing Dunia Usaha /
Dunia Industri
Format Lembar Penilaian Pembimbing dari Dunia Usaha / Dunia Industri ini diisi oleh
Pembimbing dan di tandatangani oleh pembimbing dan kepala/pimpinan DU/DI di tempat PKL.
Dengan format pengisian sebagai berikut :
1. Kolom Nilai diisi dengan Angka Puluhan.
2. Kolom Aspek Penilaian pada poin “d” bisa di isi apabila ada aspek penilaian yang lain.
3. Kolom Komponen Penilaian nomor 1. a, b, c, d, e dan f adalah Nilai Sikap.
4. Kolom Komponen Penilaian nomor 2. a, b dan c adalah Nilai Pengetahuan.
5. Kolom Komponen Penilaian nomor 3. a, b, c dan d adalah Nilai Keterampilan.
6. Kolom Komponen Penilaian baris ke-17 adalah Nilai Rata-rata Kompetensi dasar, yakni
dari ketiga Nilai rata-rata Sikap, Pengetahuan dan Keterampilan dengan bobot 80%.
7. Kolom Komponen Penilaian nomor 4 adalah Nilai Laporan PKL dengan bobot 20%
8. Kolom Keterangan diisi apabila ada yang di terangkan.
9. Adapun apabila nilai rata – rata antara 90 – 100 maka peserta peserta pkl tersebut
memiliki predikat Sangat Baik, apabila nilai rata – rata antara 75 – 89 maka peserta
peserta pkl tersebut memiliki predikat Baik, apabila nilai rata- rata antara 60 – 74
maka peserta peserta pkl tersebut memiliki predikat Cukup, dan apabila nilai rata –
rata antara 00 – 59 maka peserta peserta pkl tersebut memiliki predikat Kurang.

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 30


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

LEMBAR PENILAIAN PESERTA PKL


KETIGA ASPEK PENILAIAN: PENGETAHUAN, SIKAP, DAN KETERAMPILAN
DARI PEMBIMBING DUNIA USAHA / DUNIA INDUSTRI /DUNIA KERJA

Nama Peserta Didik : ………………………………………


Kelas : ………………………………………
Semester : ………………………………………
Kompetensi Keahlian : ………………………………………
Nama Industri : ………………………………………
Nama Instruktur : ………………………………………

SKOR
NO. KOMPONEN PENILAIAN KETERANGAN
(0 – 100)
1. Aspek Sikap
a. Penampilan dan kerapihan pakaian
b. Komitmen dan integritas
c. Menghargai dan menghormati kesopanan
d. Kreativitas
e. Kerjasama Tim
f. Disiplin dan tanggung jawab
2. Aspek Pengetahuan
a. Penguasaan keilmuan
b. Kemampuan mengidentifikasi masalah
c. Kemampuan menemukan alternatif solusi secara
kreatif
3. Aspek Keterampilan
a. Keahlian dan keterampilan
b. Inovasi dan kreativitas
c. Produktivitas dan penyelesaian tugas
d. Penguasaan alat kerja
Nilai rata-rata (1+2+3) x 80%
4. Nilai laporan PKL (20%)
Nilai Akhir PKL
(Nilai rata-rata (1+2+3) x 80% + Nilai laporan PKL x (20%)

Mengetahui, ........................., .....................................................


Pimpinan Industri, Pembimbing Industri,

................................................................... ......................................................................

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 31


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

LEMBAR PENILAIAN PESERTA PKL


KETIGA ASPEK PENILAIAN: PENGETAHUAN, SIKAP, DAN KETERAMPILAN
DARI PEMBIMBING DUNIA USAHA / DUNIA INDUSTRI /DUNIA KERJA

Nama Peserta Didik : ………………………………………


Kelas : ………………………………………
Semester : ………………………………………
Kompetensi Keahlian : ………………………………………
Nama Industri : ………………………………………
Nama Instruktur : ………………………………………

SKOR
NO. KOMPONEN PENILAIAN KETERANGAN
(0 – 100)
1. Aspek Sikap
g. Penampilan dan kerapihan pakaian
h. Komitmen dan integritas
i. Menghargai dan menghormati kesopanan
j. Kreativitas
k. Kerjasama Tim
l. Disiplin dan tanggung jawab
2. Aspek Pengetahuan
d. Penguasaan keilmuan
e. Kemampuan mengidentifikasi masalah
f. Kemampuan menemukan alternatif solusi secara
kreatif
3. Aspek Keterampilan
e. Keahlian dan keterampilan
f. Inovasi dan kreativitas
g. Produktivitas dan penyelesaian tugas
h. Penguasaan alat kerja
Nilai rata-rata (1+2+3) x 80%
4. Nilai laporan PKL (20%)
Nilai Akhir PKL
(Nilai rata-rata (1+2+3) x 80% + Nilai laporan PKL x (20%)

Mengetahui, ........................., .....................................................


Pimpinan Industri, Pembimbing Industri,

................................................................... ......................................................................

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 32


Jurnal Praktik Kerja Lapangan

Catatan :

_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________________________________

Tim Penyusun Jurnal PKL – Hubin SMK Negeri 9 Garut - 2021 33

Anda mungkin juga menyukai