Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PENDIDIKAN IPS SD

Dosen Pengampu :

Drs. I Wayan Sujana, S.Pd., M.Pd

NIP : 19591231 198403 1 010

Oleh :

Nama :Ni Made Ananda Putri Maheswari

Nim :2211031082

No :1

Kelas :2Q

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

JURUSAN PENDIDIKAN DASAR

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KURIKULUM 2013

Satuan Pendidikan : SD/MI

Tema : 8. Daerah Tempat Tinggalku

Sub Tema : 2. Keunikan Daerah Tempat Tinggalku

Pembelajaran ke : 4

Muatan Pembelajaran : IPS

Kelas / Semester : 4/2

Alokasi waktu : 1 x pertemuan (5 jp x 35 menit)

A. Kompetensi Inti

2. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


3. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan per
caya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
4. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
5. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistem
atis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


1.1 Mengidentifikasi kegiatan ekonomi den 1.1.1 Menganalisis kegiatan ekonomi yang
gan berbagai bidang pekerjaan. berkaitan dengan pekerjaan tersebut
2.1 Menyajikan hasil identifikasi kegiatan e 2.1.1 Menyimpulkan hasil identifikasi kegi
konomi dan hubungannya dengan berba atan ekonomi serta pekerjaan yang te
gai bidang pekerjaan. rkait dengan kegiatan tersebut

1
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

IPS

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati gambar kegiatan ekonomi secara cermat, peserta didik dap
at mengidentifikasi kegiatan ekonomi serta pekerjaan yang terkait dengan kegi
atan tersebut dengan tepat.
2. Setelah kegiatan diskusi, peserta didik dapat menyajikan hasil identifikasi keg
iatan ekonomi serta pekerjaan yang terkait dengan kegiatan tersebut dengan b
enar.

D. Materi Pembelajaran
1. Kegiatan ekonomi dan jenis pekerjaan

E. Model, Pendekatan dan Metode


1. Model : Discovery Learning tipe NHT
2. Pendekatan : Saintifik
3. Metode : Tanya jawab, penugasan, dan diskusi

F. Media Pembelajaran dan Sumber Belajar


1. Media Pembelajaran
Pada umumnya peserta didik mengalami kesulitan dalam mengenal pecah
an dan mengetahui pembilang dan penyebutnya. Untuk membantu peserta
didik lebih memahami adalah dengan membuat alat peraga yang mudah di
pakai peserta didik sehingga peserta didik akan lebih mudah memahaminy
a. Dengan adanya alat peraga ini diharapkan kesulitan peserta didik menge
nal pecahan sederhana akan dapat diatasi.
1. Gambar Kegiatan Ekonomi
a. Tujuan
Media gambar ini menunjukkan kepada peserta didik tentang kegiat
an ekonomi dengan jelas.
b. Manfaat
c. Gambar ini digunakan untuk mempermudah peserta didik dalam me
ngidentifikasi kegiatan ekonomi yang ada di lingkungan sekitar
d. Bentuk Media

2
Gambar kegiatan jual beli Gambar kegiatan menanam padi

e. Penggunaannya
Gambar ini ditampilkan di awal pembelajaran dan sebagian digunakan
sebagai bahan lembar kerja peserta didik untuk diidentifikasi kegiatan
ekonomi berserta pekerjaan yang berhubungan dengan kegiatan terseb
ut.
2. Sumber Belajar
Subekti, Ari. 2017. Buku Tematik Guru Tema 8 Daerah Tempat Tinggalku. Jakarta: K
ementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
Subekti, Ari. 2017. Buku Tematik Siswa Tema 8 Daerah Tempat Tinggalku. Jakarta:
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Langkah Deskripsi Alokasi W


aktu
Pendahuluan 1. Kelas diawali dengan doa dipimpin oleh salah se 20 menit
orang siswa. Siswa yang diminta membaca doa a
dalah siswa siswa yang hari ini datang paling awa
l. (Menghargai kedisiplikan siswa/PPK).

2. Peserta didik dibimbing memeriksa kerapian diri


dan kebersihan kelas.

3. Guru mengecek kehadiran peserta didik


4. Peserta didik menyanyikan lagu “Garuda Pancasi
la” atau lagu nasional lainnya secara bersama-sa
ma. Guru memberikan penguatan tentang penting
nya menanamkan semangat Nasionalisme.
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

Inti Fase I : Mengorganisasi Peserta Didik 140 menit


1. Peserta didik menyimak penjelasan guru mengena
i kegiatan yang akan mereka lakukan secara kelo
mpok
2. Peserta didik berkelompok dengan beranggotakan
4 peserta didik (Numbering)
3. Peserta didik mengamati gambar tentang kegiatan

3
ekonomi yang telah dibagikan oleh guru.
Fase II : Membimbing Penyelidikan Individu
4. Peserta didik ditugaskan untuk mengidentifikasi k
egiatan ekonomi dengan mendiskusikan pertanyaa
n yang ada pada lembar kerja.
5. Peserta didik menuliskan hasil diskusinya pada le
mbar yang sudah disediakan.
Fase III : Menyajikan Hasil Karya
6. Peserta didik dipanggil oleh guru satu nomor seca
ra acak.
7. Peserta didik menyampaikan hasil diskusinya tent
ang

pertanyaan yang diberikan.


8. Peserta didik mengidentifikasi kegiatan ekonomi
berkaitan dengan pekerjaan yang berkaitan di dep
an kelas.
9. Peserta didik menyimak teman yang sedang meny
ampaikan hasil diskusi
10. Peserta didik memberikan tanggapan atau pertany
aan tentang hasil diskusi teman.
Fase IV : Menganalisis dan Mengevaluasi
Pemahaman Materi
11. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang k
egiatan ekonomi beserta pekerjaan yang terkait de
ngan kegiatan tersebut.
12. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dip
ahami kepada guru.
13. Peserta didik diberikan umpan balik oleh guru.

Penutup 1. Peserta didik bersama Guru merangkum materi p 15 menit


embelajaran.
2. Peserta didik menyimak ulasan guru tentang kegi
atan yang sudah dilakukan dan meminta siswa m
elakukan refleksi dari kegiatan yang baru saja dil
akukan dengan menjawab pertanyaan:
a. Bagaimana perasaan kalian mengikuti pe
mbelajaran hari ini?

4
b. Pekerjaan apa yang kalian sukai? Mengap
a?
3. Mengajak semua peserta didik berdoa untuk

mengakhiri pembelajaran
4. Guru menutup pembelajaran dengan mengucapka
n salam.

H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a. Penilaian Sikap Spiritual
Teknik : Observasi
Instrumen : Jurnal Penilaian Sikap Spiritual

Jurnal Penilaian Sikap Spiritual (K1)

N Tangga Nama Peserta Catatan Peri Butir Sikap Spi Keteranga Tindak La
o l didik laku ritual n njut
BS B C PB
1. Bella
2. Yuyun

Butir sikap : toleransi, dan Berdoa sebelum dan sesudah kegiatan.

b. Penilaian Sikap Sosial


Teknik : Observasi
Instrumen : Jurnal Penilaian Sikap Sosial

Jurnal Penilaian Sikap Sosial (K2)

N Tangga Nama Peserta Catatan Peril Butir Sikap S Keteranga Tindak Lan
o l didik aku osial n jut
BS B C PB
1. Ita

5
2. Ina

Butir sikap : Disiplin, kerjasama, dan tanggung jawab


2. Penilaian Pengetahuan
Intrumen : Tes
Jenis tes : Uraian

A. Kisi-kisi soal

No Kompetensi Dasar Indikator soal Ranah No Soal


Kognitif
IPS
1 3.1 Mengidentifikasi ke Disajikan teks mengenai
giatan ekonomi yang be kegiatan ekonomi di wilayah
rkaitan dengan berbagai Tabanan. Peserta didik diminta C4
1
bidang pekerjaan. menyebutkan pekerjaan di
sektor/bidang apa saja yang
terdapat di Tabanan tersebut.
Disajikan teks mengenai
kegiatan ekonomi di wilayah
Tabanan. Peserta didik diminta C4
2
menyebutkan kegiatan ekonomi
apa saja yang terdapat di
Tabanan tersebut.
Disajikan pernyataan tentang
kegiatan ekonomi. Peserta didik
diminta untuk menyebutkan C4 3&4
hasil yang diberikan oleh pelaku
kegiatan ekonomi tersebut.
Disajikan pernyataan tentang
kegiatan ekonomi. Peserta didik
diminta untuk menyebutkan C4 5
peran pelaku dalam kegiatan
ekonomi tersebut.

B. Soal dan Kunci Jawaban

6
Perhatikan teks dibawah ini untuk menjawab pertanyaan nomor 1 dan 2!
Tabanan merupakan salah satu kabupaten di Provinsi Bali. Kabupaten ini terle
tak di bagian selatan Pulau Bali. Daerah Tabanan didominasi oleh pegunungan
dan pantai. Sepertiga wilayah Kabupaten Tabanan digunakan sebagai lahan pers
awahan sehingga kabupaten ini dikenal sebagai daerah agraris. Potensi unggula
n Kabupaten Tabanan adalah bidang pertanian. Hasil pertanian di Kabupaten Ta
banan berupa padi dan sayuran. Sayuran dihasilkan di daerah bertopografi tingg
i seperti Baturiti. Hasil sayuran digunakan untuk memenuhi kebutuhan hotel, re
storan, dan supermarket di Bali. Selain pertanian, ternak unggulan Kabupaten T
abanan adalah ayam. Peternakan ayam buras, petelur, dan pedaging berada di D
esa Udu dan Bolangan, Kecamatan Penebel. Di Kabupaten Tabanan juga berke
mbang Objek wisata di Kabupaten Tabanan juga berkembang pesat. Objek wisa
ta tersebut antara lain Tanah Lot, Alas Kedaton, Bedugul, Ulun Danu Batur. Se
bagian besar mata pencaharian penduduknya adalah petani, industri kerajinan, s
eperti anyaman bambu, keramik, gerabah, logam, dan perak. Industri ini berke
mbang di Desa Pejaten, Kecamatan Kediri.
Objek wisata di Kabupaten Tabanan juga berkembang pesat. Objek wisata ters
ebut antara lain Tanah Lot, Alas Kedaton, Bedugul, Ulun Danau Beratan, dan K
ebun Raya Eka Karya. Perkembangan objek wisata ini mendukung berkembang
nya usaha jasa seperti restoran, hotel, dan penginapan. Selain dimanfaatkan seb
agai objek wisata, potensi kelautan Kabupaten Tabanan juga dimanfaatkan mas
yarakat sekitar untuk menangkap ikan.
1. Pada bidang apa saja pekerjaan yang terkait dengan kegiatan ekonomi di Kabup
aten Tabanan?
2. Apa saja kegiatan ekonomi di Kabupaten Tabanan?
3. Ibu Suri merupakan seorang yang bekerja di sebuah mall untuk melayani
pembayaran saat pembeli hendak membayar. Pekerjaan Ibu Suri termasuk
pekerjaan yang menghasilkan….
4. Pak Muh setiap hari memberi makan dan mengurus semua kambing-kambing
yang ada dikandang halaman belakang rumahnya, pekerjaan Pak Muh termasuk
menghasilkan…
5. Daffa membeli buku gambar di kantin. Maka Daffa berperan sebagai…

Kunci Jawaban :

1. Pertanian, peternakan
2. Produksi : Petani, peternak, perajin anyaman bambu, pengrajin gerabah, pengr
ajin logam, dan pengrajin perak.
Distrbusi : Distributor hasil tani, distributor hasil ternak, dan distributor baran
g-barang kerajinan.
Konsumsi : Menikmati hasil produksi yang dibuat oleh masyarakatnya.
3. Jasa
4. Barang

7
5. Konsumen

Pedoman Penskoran

No Kriteria Skor
1. Menyebutkan bidang pekerjaan yang terkait dengan kegiatan ekono
2
mi di Kabupaten Tabanan dengan benar
Menyebutkan bidang pekerjaan yang terkait dengan kegiatan ekono
0
mi di Kabupaten Tabanan dengan tidak benar
2. Menjelaskan kegiatan ekonomi di Kabupaten Tabanan dengan bena
2
r
Menjelaskan kegiatan ekonomi di Kabupaten Tabanan kurang tepat 0
3. Menyebutkan pekerjaan Ibu Suri dengan benar 2
Menyebutkan pekerjaan Ibu Suri dengan tidak benar 0
4 Menyebutkan pekerjaan Pak Muh dengan benar 2
Menyebutkan pekerjaan Pak Muh dengan tidak 0
5 Menyebutkan peran Dafa dengan benar 2
Menyebutkan peran Dafa dengan tidak benar 0
Skor Total 10

3. Penialain Keterampilan

Rubrik Mengamati Gambar Kegiatan Ekonomi

8
I. Remedial
Memberikan remedial bagi peserta didik yang belum mencapai kompetensi
yang ditetapkan.
J. Pengayaan
Memberikan latihan-latihan pengayaan bagi siswa yang memiliki kemampuan
lebih tinggi.

Mengetahui ……., …………..2023


Kepala Sekolah
Guru Kelas 4

Nama Nama,
NIP.
NIP.

9
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

1. Penduduk di pedesaan biasanya memiliki mata pencaharian sebagai . . .


a. Nelayan dan pengusaha
b. Pengusaha dan petani
c. Petani dan peternak
d. Karyawan dan pengusaha

2. Kegiatan menyalurkan barang hasil produksi dari produsen ke konsumen disebut. .


.
a. Distribusi
b. Produksi
c. Konsumsi
d. Ekonomi

3. Berikut ini yang bukan merupakan mata pencaharian penduduk di daerah pantai ad
alah . . .
a. Nelayan
b. Petani tambak
c. Petani garam
d. Pekerjaan perkebunan

10
4.  Pada hari minggu Faisal membeli bubur kacang hijau di pasar bersama teman-
temannya. Pada kegiatan tersebut maka Faisal dalam kegiatan ekonomi disebut
sebagai seorang ….
a. Produsen
b. Konsumen
c. Distributor
c. Produksi

5. Pak Rudi kemarin telah memanen buah mangga. Buah mangganya di angkut oleh
Pak Samsul ke pasar dan dijual ke toko buah Mekarjaya. Beberapa hari kemudian Bu
Sari membeli mangga di toko buah Mekarjaya untuk dibuat rujak.
Dari cerita di atas, orang yang berperan sebagi produsen adalah ….
a. Pak Rudi
b. Pak Samsul
c. Bu Santi
d. Penjaga toko

BAHAN AJAR

1. Pengertian Kegiatan Ekonomi


Kegiatan ekonomi adalah sebuah aktivitas yang dilakukan oleh manusia untuk
memenuhi kebutuhan hidupnya. Di dunia ini hampir tidak ada manusia yang
bisa melakukan segala hal seorang diri. Manusia membutuhkan bantuan dari
orang lain untuk menjalankan kegiatan ekonomi.
2. Jenis-Jenis Kegiatan Ekonomi
1. Produksi
Produksi adalah kegiatan ekonomi yang melibatkan penggunaan sumber daya
untuk menghasilkan barang dan jasa. Kegiatan produksi dilakukan oleh
produsen atau pelaku usaha dengan menggunakan sumber daya yang tersedia.
Contoh kegiatan produksi adalah
a. Pembuatan pakaian
b. Perakitan mobil
c. Pembuatan alat kesehatan
d. Pembangunan gedung
e. Pembuatan makanan

11
Gambar Pembuatan Pakaian Barang Yang Dihasilkan

2. Distribusi
Distribusi adalah kegiatan ekonomi yang melibatkan pengiriman atau penyalu
ran barang dan jasa, dari produsen ke konsumen. Pihak yang melakukan distri
busi disebut distributor atau penyalur.
Kegiatan distribusi meliputi penyimpanan, pengemasan, pengiriman, serta pen
jualan baik barang maupun jasa. Beberapa jenis barang yang dihasilkan dari k
egiatan produksi antara lain, barang mentah, barang setengah jadi, atau barang
jadi.
Contoh kegiatan distribusi adalah:
a. Distribusi pangan
b. Distribusi bahan bakar
c. Distribusi obat-obatan

Kegiatan Distribusi Pangan

3. Konsumsi
Konsumsi adalah kegiatan ekonomi yang melibatkan penggunaan barang dan j
asa. yang dihasilkan oleh produsen atau pelaku usaha. Pihak yang melakukan
kegiatan konsumsi disebut konsumen. Kegiatan konsumsi meliputi penggunaa
n barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia.
Contoh kegiatan konsumsi adalah:
a. Makan dan minum
b. Penggunaan barang
c. Berbelanja

12
Kegiatan Berbelanja Kegiatan Makan dan Minum

Kegiatan Makan

4. Jenis-Jenis Pekerjaan

a. Pekerjaan Yang Menghasilkan Jasa

Dokter Polisi

13
Pemadam Kebakaran

b. Pekerjaan Yang Menghasilkan Barang

Petani Nelayan

Penjahit

14

Anda mungkin juga menyukai