Anda di halaman 1dari 2

KETERANGAN SAKSI

Saksi I
Saksi Korban Adhitya Wildana, tempat tanggal lahir : Kudus 21 Januari 1989, umur : 20 tahun,
Agama : Islam, Jenis kelamin : Laki-laki, Pekerjaan : Mahasiswa , Kewarganegaraan : Indonesia,
Alamat : Dk. Nganguk wali No.234 Kecamatan Kota Kabupaten Kudus, dipersidangan dibawah
sumpah menerangkan sebagai berikut :
Bahwa benar saksi korban saat memberikan keterangan dalam keadaan sehat jasmani dan
rohani dan bersedia memeberikan keterangan yang sebenar- benarnya.

 Bahwa saksi membenarkan keterangannya di BAP yang dibuat dan ditandatangani di


Penyidik.
 Saksi tidak kenal dengan terdakwa tidak ada hubungan keluarga maupun pekerjaan.
 Bahwa benar pada saat kejadian saksi bersama korban saudara Joko Susilo berada di
dalam kost
 Bahwa benar pada hari Rabu tanggal 1 April 2009 sekitar pukul 17.00 WIB tersangka
Reki Kurniawan, M Arief Setiawan, dan Sony Hidayat datang ke kost saudara manto
yang juga di huni oleh saksi dan korban saudara Joko Susilo.
 Bahwa benar pada hari Rabu tanggal 1 April 2009 sekitar pukul 17.00 WIB tersangka
Reki Kurniawan, M Arief Setiawan, dan Sony Hidayat memaksa saksi dan korban
saudara joko susilo bertemu saudara manto di kost yang juga di huni oleh saksi dan
saudara joko susilo
 Bahwa benar ketika tidak dapat bertemu dengan saudara manto tersangka M Arief
Setiawan tiba-tiba memukul saksi korban dan saudara joko susilo
 Bahwa benar setelah selesai memukuli korban terdakwa Reki Kurniawan meminta uang
sebesar seratus ribu rupiah (Rp.100.000,00) pada korban Adhitya Wildana dan Joko
Susilo.

SAKSI II
Saksi Korban Joko Susilo, tempat tanggal lahir : Kendal 11 Maret 1989, umur : 20 tahun,
Agama : Islam, Jenis kelamin : Laki-laki, Pekerjaan : Mahasiswa , Kewarganegaraan : Indonesia,
Alamat : Jl. Anggrek No.254 Kecamatan Weleri Kabupaten Kendal, dipersidangan dibawah
sumpah menerangkan sebagai berikut :

 Bahwa benar saksi korban saat memberikan keterangan dalam keadaan sehat jasmani
dan rohani dan bersedia memeberikan keterangan yang sebenar- benarnya.
 Bahwa saksi membenarkan keterangannya di BAP yang dibuat dan ditandatangani di
Penyidik.
 Saksi tidak kenal dengan terdakwa tidak ada hubungan keluarga maupun pekerjaan.
 Bahwa benar pada saat kejadian saksi bersama korban saudara Joko Susilo berada di
dalam kost.
 Bahwa benar pada hari Rabu tanggal 1 April 2009 sekitar pukul 17.00 WIB tersangka
Reki Kurniawan, M Arief Setiawan, dan Sony Hidayat datang ke kost saudara manto
yang juga di huni oleh saksi dan korban saudara Adhitya Wildana.
 Bahwa benar pada hari Rabu tanggal 1 April 2009 sekitar pukul 17.00 WIB tersangka
Reki Kurniawan, M Arief Setiawan, dan Sony Hidayat memaksa saksi dan korban
saudara joko susilo bertemu saudara manto di kost yang juga di huni oleh saksi dan
saudara Adhitya Wildana.
 Bahwa benar ketika tidak dapat bertemu dengan saudara manto tersangka Reki
Kurniawan, M Arief Setiawan, dan Sony Hidayat tiba-tiba memukul saksi korban dan
Adhitya Wildana.

Terhadap keterangan saksi korban, terdakwa keberatan dan menerangkan bahwa:


Saksi menerangkan pada hari Rabu tanggal 1 April 2009 sekitar pukul 17.00 WIB tersangka Reki
Kurniawan, M Arief Setiawan, dan Sony Hidayat memaksa saksi dan korban saudara joko susilo
bertemu saudara manto di kost yang juga di huni oleh saksi dan saudara joko susilo, ketika tidak
dapat bertemu dengan saudara manto tersangka M Arief Setiawan tiba-tiba memukul saksi
korban dan saudara joko susilo. Setelah selesai memukuli korban terdakwa Reki Kurniawan
meminta uang sebesar seratus ribu rupiah (Rp.100.000,00) pada korban Adhitya Wildana dan
Joko Susilo. Namun segala tindakan tersebut terjadi dikarenakan korban berusaha menutup-
nutupi dimana keberadaan saudara Manto dan apabila korban mau bekerjasama maka segala
tindakan yang dilakukan oleh terdakwa tidak akan terjadi.

Anda mungkin juga menyukai