Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH CURRENT ISSUE KESEHATAN LINGKUNGAN

“ PP Nomor 66 tahun 2014 Kesehatan lingkungan”

Disusun oleh:
Kelompok 1

A.syauqi 211110001
Mezi haraini 211110014
Sarah edisti 211110032
Yashica euginie beatrice 211110038

Dosen pembimbing:

Evino Sugriarta, SKM, Mkes


Aidil Onasis, SKM, Mkes
Sri lestari A, SKM, Mkes

POLTEKKES KEMENKES RI PADANG


PRODI D3 JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
2023/2024
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadiran Allah SWT karena berkat rahmat-Nya yang
diberikan kepada saya terutama nikmatul sehat, iman serta islam, diantara beberapa nikmat
tersebut sehingga kami dapat menyelesaikan makalah mata kuliah Current Issue Kesehatan
Lingkungan tentang “PP Nomor 66 tahun 2014 Kesehatan lingkungan”. Kami menyadari
bahwa makalah ini jauh dari kesempurnaan dan tidak terlepas dari berbagai pihak baik langsung
maupun tidak langsung. Dalam kesempatan ini kami menyampaikan terimakasih pada pihak
yang telah berpartisipasi membantu menyelesaikan makalah ini.
Dalam perjalanan makalah ini kami telah berusaha semaksimal mungkin untuk
menyajikan yang terbaik. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan saran dan kritikan yang
bersifat membangun dari pembaca untuk kesempurnaan makalah ini. Semoga makalah ini dapat
bermanfaat bagi kita semua dan dapat dipergunakan dengan sebaik-baiknya.

Padang, 15 Agustus 2023

Kelompok 1

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.....................................................................................................................ii
BAB I...............................................................................................................................................1
PENDAHULUAN............................................................................................................................1
A. Latar Belakang.....................................................................................................................1
B. Rumusan Masalah................................................................................................................1
C. Tujuan...................................................................................................................................1
BAB II ISI.......................................................................................................................................2
A. Pemukiman...............................................................................................................................2
B. Tempat kerja..............................................................................................................................2
C.Tempat rekreasi..........................................................................................................................2
D. Tempat dan fasilitas umum......................................................................................................2
BAB III PENUTUP........................................................................................................................3
A. Kesimpulan...........................................................................................................................3
B. Saran ......................................................................................................................................3

iii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Lingkungan hidup adalah kesatuan ruang dengan semua benda, daya, keadaan,
dan makhluk hidup, termasuk manusia dan perilakunya, yang mempengaruhi alam itu
sendiri, kelangsungan perikehidupan, dan kesejahteraan manusia serta makhluk hidup
lain (Pasal 1 UU No. 32 Tahun 2009). Lingkungan merupakan hal utama dalam
pencapaian terhadap kesehatan bagi manusia. Dalam Peraturan Pemerintah no 66 tahun
2014 yang dimaksud dengan Kesehatan Lingkungan adalah upaya pencegahan penyakit
dan/atau gangguan kesehatan dari faktor risiko lingkungan untuk mewujudkan kualitas
lingkungan yang sehat baik dari aspek fisik, kimia, biologi, maupun sosial. Kesehatan
lingkungan meliputi: penyehatan air dan udara, pengamanan limbah padat, limbah cair,
limbah gas, radiasi dan kebisingan, pengendalian faktor penyakit, penyehatan atau
pengamanan.

B. Rumusan Masalah
a. Apa Itu Permukiman?
b. Apa itu Tempat Kerja?
c. Apa itu Tempat rekreasi?
d. Apa itu Tempat dan Fasilitas Umum?

C. Tujuan
a. Untuk mengetahui tentang Permukiman
b. Untuk mengetahui tentang Tempat Kerja
c. Untuk mengetahui tentang Tempat Rekreasi
d. Untuk mengetahui tentang Tempat dan Fasilitas Umum

iv
BAB II
ISI

PP Nomor 66 tahun 2014 Kesehatan lingkungan


Media lingkungan yang ditetapkan Standar Baku Mutu Kesehatan Lingkungan dan Persyaratan
Kesehatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) berada pada lingkungan:
a. Permukiman;
b. Tempat Kerja;
c. tempat rekreasi; dan
d. tempat dan fasilitas umum.

A. Pemukiman
Pemukiman adalah bagian dari lingkungan hunian yang terdiri aras lebih vdari
satu satuan perumahan yang mempunyai prasarana, sarana, utilitas umum, serta
mempunyai penunjang kegiatan fungsi lain di Kawasan perkotaan atau Kawasan
perdesaan

B. Tempat kerja
Tempat kerja adalah ruangan atau lapangan tertutup atau terbuka, bergerak atau
tetap dimana tenaga dimana tenaga kerja bekerja, atau yang sering dimasuki tenaga
kerja untuk keperluan suatu usaha dan dimana terdapat sumber atau sumber sumber
bahaya

C.Tempat rekreasi
Yang dimaksud dengan “lingkungan tempat rekreasi” antara lain:
 Tempat bermain anak
 Bioskop
 Lokasi wisata

D. Tempat dan fasilitas umum


` Tempat dan fasilitas umum adalah lokasi, sarana, dan prasarana kegiatan bagi
Masyarakat umum, seperti
 Fasilitas Kesehatan
 Fasilitas Pendidikan
 Hotel
 Tempat ibadah
 Sarana olahraga

v
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Nomor 66 tahun 2014 tentang Kesehatan Lingkungan adalah peraturan pemerintah
yang mengatur tentang upaya pencegahan penyakit dan/atau gangguan kesehatan dari
lingkungan. Peraturan ini bertujuan untuk mewujudkan kualitas lingkungan yang sehat .
PP ini juga memuat definisi kesehatan lingkungan dan memberikan dasar hukum untuk
pelaksanaan kegiatan dalam bidang kesehatan lingkungan.

Dalam PP ini, kesehatan lingkungan didefinisikan sebagai upaya pencegahan penyakit


dan/atau gangguan kesehatan dari lingkungan. Peraturan ini juga menegaskan bahwa
upaya kesehatan lingkungan ditujukan untuk mewujudkan kualitas lingkungan yang
sehat.
Jadi , kesimpulan dari PP Nomor 66 tahun 2014 tentang Kesehatan Lingkunganadalah
bahwa peraturan ini mengatur tentang upaya pencegahan penyakit dan/atau gangguan
kesehatan dari lingkungan serta bertujuan untuk mewujudkan kualitas lingkungan yang
sehat

B. Saran
Sebagai mahasiswa jurusan kesehatan lingkungan kita harus mengetahui
Tentang penjelasan-penjelasan pada PP Nomor 66 tahun 2014 Kesehatan lingkungan

vi

Anda mungkin juga menyukai