Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PROJEK P5

SUARA DEMOKRASI

Nama Projek : Suara Demokrasi


Nama Mata Diklat :
Tujuan Pelatihan : Guru mampu membuat Projek P5
Indikator Pelatihan : Meningkatkan Kompetensi Guru dalam projek P5
Alokasi Waktu : 60 Menit

Kegitan Pelatihan
Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu
Pendahuluan • Menyapa peserta pelatihan dengan salam dan memberi 15 menit
motivasi dalam pelatihan
• Mengingatkan peserta untuk selalu menjaga protokol kesehatan
yaitu 3M (menjaga jarak, mencuci tangan, dan memakai masker)
• Berdoa bersama
• Menyanyikan lagu “Indonesia Raya” dipimpin oleh salah satu
peserta pelatihan.
• Memberi gambaran tentang manfaat mengikuti pelatihan
tentang Mendesain P5
Kegitan Inti • Peserta menyimak Pemaparan dasar-dasar hukum P5. 35 menit
• Peserta menyimak penjelaskan tentang Desain Projek P5.
• Peserta menyimak pemaparan langkah-langkah mendesain P5

Membentuk Tim Fasilitator P5

Mengidentifikasi Tahapan Kesiapan Satuan Pendidikan
dalam Menjalankan P5

Menentukan Dimensi dan Tema P5

Merancang Alokasi Waktu P5
▪ Menyusun Modul P5
▪ Menentukan Tujuan Pembelajaran

Mengembangkan Topik, Alur, Aktivitas, dan Asesmen
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
• Peserta menjelaskan mengapa membuat Projek.
• Peserta dapat mengembangkan terus-menerus potensi guru
dalam P5
Penutup • Dengan mengikuti pelatihan membuat desain P5 guru 5 menit
diharapkan lebih leluasa dan semakin maksimal dalam kegiatan
membuat Projek P5.
• Peserta diharapkan dapat menyerap ilmu dalam pelatihan
membuat desain Projek P5 sehingga manfaatnya bisa dirasakan
oleh seluruh guru Indonesia.
Sumber media pelatihan

Sumber :
1. Permendikbudristek nomor 5 tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan
2. Permendikbudristek nomor 7 tahun 2022 tentang Standar Isi
3. Permendikbudristek nomor 56 tahun 2022 tentang Pedoman Penerapan Kurikulum dalam rangka
pemulihan pembelajaran.
4. Keputusan Kepala BSKAP no.008/H/KR/2022 tentang Capaian Pembelajaran
5. Keputusan Kepala BSKAP no.009/H/KR/2022 tentang Dimensi, Elemen dan Sub Elemen Profil
Pelajar Pancasila

Media pelatihan:
1. Proyektor
2. Laptop
3. Jaringan internet
4. Sound system
5. Papan tulis

Anda mungkin juga menyukai