Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN

Research Based Learning


Penerapan Hukum Bernoulli pada Cerobong Asap
FI-1102 Fisika Dasar 1
1
Agil Desra – Teknik Pertambangan – 121370192
2
Blasius Febri Rian Putra – Teknik Pertambangan – 121370203
3
Dwi Nilawati – Teknik Pertambangan – 121370189
4
Ester Fitria Sari Allagan – Teknik Pertambangan – 121370194
5
Mahesa Aditya M – Teknik Pertambangan – 121370196

Abstrak akan tersambung ke


ruangan yang tertutup
Hukum Bernoulli
yang mana proses
merupakan gabungan dari
pembakaran dilakukan
konsep - konsep fisika
pada ruangan tersebut.
seperti tekanan, massa
Oleh karena ruangan itu
jenis, laju zat alir,
tertutup, maka tidak ada
kekentalan zat alir, dan
udara yang berhembus.
ketinggian potensial
Hal tersebut menyebabkan
gravitasi. Tujuan
tekanannya menjadi besar,
dilakukannya Research
sehingga secara tidak
Based Learning ini adalah
langsung asap akan
untuk mengetahui
‘tertekan’ naik ke atas
penerapan Hukum
cerobong. Adapun
Bernoulli menggunakan
kesimpulan dari Research
alat cerobong asap
Based Learning ini yaitu
sederhana dan untuk
yang pertama Prinsip
menghitung kecepatan
hukum Bernoulli
asap keluar. Dalam Asas
menyebutkan bahwa jika
Bernoulli berlaku
pergerakan aliran udara
hubungan antara tekanan
tinggi, tekanannya menjadi
(P), kecepatan fluida (v),
kecil dan sebaliknya bila
dan ketinggian (h). Alat
laju aliran udara rendah
yang digunakan dalam
atau kecil, maka
pengerjaan Research Based
tekanannya akan besar.
Learning (RBL) yaitu
Bagian atas cerobong asap
stopwatch, lakban hitam,
berada di luar ruangan dan
gunting, korek api, dan
terdapat angin yang
gergaji. Sedangkan bahan
berhembus di bagian atas
yang digunkan yaitu
cerobong. Akibatnya,
kaleng bekas yang sudah
tekanan udara disekitarnya
dilubangi, pipa 1 meter,
lebih kecil. Udara
dan pipa L. Cerobong asap
mengalami pergerakan
dari tempat yang Bernoulli pada kehidupan
bertekanan tinggi menuju sehari – hari diterapkan
tempat udara yang pada venturimeter, botol
bertekanan rendah. penyemprot parfum, dan
Sehingga asap dari dalam cerobong asap.
bisa keluar melalui
Tujuan dilakukannya
cerobong asap sederhana.
Research Based Learning
Sedangkan kesimpulan
ini adalah:
yang kedua yaitu
kecepatan asap keluar 1. Untuk mengetahui
dalam perhitungan yang penerapan Hukum
didapat dengan Bernoulli
menggunakan rumus v = menggunakanalat
S/t adalah sebesar 0.107 cerobong asap
m/s. sederhana.
2. Untuk menghitung
1. PENDAHULUAN
kecepatan asap keluar.
Prinsip Bernoulli
mengatakan bahwa adanya
suatu kenaikan kecepatan 2. Teori
fluida pada suatu aliran Dasar
fluida dapat
mengakibatkan turunnya Suatu zat yang dapat
tekanan pada aliran mengalir disebut fluida.
tersebut [1]. Prinsip ini Fluida dibagi menjadi dua
diambil dari nama yiatu fluida statis dan
ilmuwan Swiss yang fluida dinamis. Fluida statis
bernama Daniel Bernoulli. ditinjau ketika fluida
Prinsip Bernoulli berada dalam keadaan
merupakan bentuk diam atau keadaan
seederhan dari Persamaan setimbang, sedangkan
Bernoulli yang fluida dinamis ditinjau
mengatakan bahwa jumlah ketika fluida tersebut
energi pada suatu titik di berada dalam keadaan
dalam suatu aliran tertutup bergerak.
sama besarnya dengan Hukum Bernoulli
jumlah energi di titik lain merupakan gabungan dari
pada jalur aliran yang konsep – konsep fisika
sama. Dalam bentuknya seperti tekanan, massa
yang sudah jenis, laju zat alir,
disederhanakan, terdapat kekentalan zat alir, dan
dua bentuk Persamaan ketinggian potensial
Bernoulli yaitu yang gravitasi [2]. Dalam Asas
berlaku untuk aliran yang Bernoulli berlaku
tak termampatkan dan hubungan antara tekanan
untuk fluida (P), kecepatan fluida (v),
termampatkan. Asas dan ketinggian (h). Maka
dari itu Asas Bernoulli kerapatan massa dari fluida
dapat didefinisikan yaitu yang terjadi di sepanjang
tekanan fluida di tempat aliran tersebut, contohnya
yang kecepatannya tinggi udara dan gas [3]. alam.
lebih kecil daripada di Persamaan Bernoulli
tempat yang kecepatannya untuk aliran
lebih rendah. Jadi semakin termampatkan adalah
besar kecepatan dluida sebagai berikut:
dalam suatu pipa maka
tekanannya makin kecil
dan sebaliknya semakin
kecil kecepatan fluida
dalam suatu pipa maka Sementara rumus untuk
semakin besar tekanannya. mencari kecepatan asap
keluar adalah sebagai
Aliran tak termampatkan berikut:
merupakan aliran fluida
yang tidak mengalami v=S/t
perubahan besaran 3. METODOLOGI
kerapatan massa dari fluida
di sepanjang aliran 3.1. Alat
tersebut, contohnya yaitu 1) Stopwatch
air, minyak, emulsi. 2) Lakban Hitam
Bentuk Persamaan 3) Gunting
Bernoulli untul aliran tak 4) Korek api
termampatkan adalah 5) Gergaji
sebagai berikut:
3.2. Bahan
Bentuk lain dari
Persamaan Bernoulli dapat 1) Kaleng bekas yang
dituliskan sebagai berikut : sudah dilubangi.

2) Pipa 1 meter

3) Pipa L
Keterangan:
3.3. Prosedur Kerja
v = kecepatan fluida

g = percepatan gravitasi
Pastikan diameter lubang
bumi pada kaleng sesuai dengan
h = ketinggian relatif diameter pipa agar asap
tidak keluar melalui celah
P = tekanan fluida sambungan kaleng dengan
pipa tersebut. Untuk
rho = massa jenis fluida menjaga agar tidak ada
celah maka dapat
Aliran termampatkan digunakan lakban hitam
merupakan aliran fluida yang kemudian digunting
yang mengalami lalu direkatkan pada celah
perubahan besaran antara pipa dengan kaleng.
Jadi, kecepatan asap keluar
yaitu 0.107 m/s.

4.2. Analisis

Prinsip hukum Bernoulli


menyebutkan bahwa jika
pergerakan aliran udara
tinggi, tekanannya menjadi
kecil tetapi bila laju aliran
udara rendah, maka
tekanannya akan besar.
Cerobong asap akan
tersambung ke ruangan
yang tertutup yang mana
proses pembakaran
Gambar 1. Kerangka
dilakukan pada ruangan
Prosedur Kerja

4. HASIL DAN ANALISIS


4.1. Hasil

Tabel 1. Hasil
tersebut. Oleh karena
N S (m) t v ruangan itu tertutup, maka
o. (seko (m/ tidak ada udara yang
n) s) berhembus [4]. Hal
tersebut menyebabkan
1. 0.75 m 7 0.10
seko 7
n m/s Mulai untuk membakar
sampah yang ada di dalam
kaleng
Perhitungan :
tekanannya menjadi besar,
Diketahui: S = 0.75 m; t = 7 sehingga secara tidak
langsung asap akan
sekon
‘tertekan’ naik ke atas
Ditanya: v?
cerobong. Begitu juga pada
Rumus: v = S / t
bagian atas cerobong.
Penyelesaian: v = 0.75 / 7
= 0.107 m/s
Sambungkan pipa yang sudah
direkatkan dengan kaleng
menggunakan pipa L,
Sebelum mulai membakar kemudian masukkan sampah
sampah yang ada di dalam sesuai kebutuhan.
kaleng, siapkan terlebih
dahulu stopwatch dan juga Bagian atas cerobong yang
tutup bagian ujung pipa yang didesain terbuka
nantinya menjadi tempat menyebabkan angin di
asap keluar. luar bangunan akan
meniup bagian atas
bergerak dari tempat
yang bertekanan tinggi
ke tempat udara yang
bertekanan rendah.
Sehingga asap dari
cerobong [5], sehingga dalam bisa keluar
tekanan udara di melalui cerobong asap
sekitarnya menjadi kecil sederhana.
dan asap bisa terbuang 2. Kecepatan asap keluar
keluar. Aliran udara dalam perhitungan
menjadi hal penting agar yang kami dapat
cerobong secepatnya dapat
dengan menggunakan
bekerja dengan baik.
rumus v = S/t adalah
Pergerakan udara dan asap
sebesar 0.107 m/s.
yang bergerak ke atas
terjadi di dalam cerobong
secepatnya disebut `draft`. [ P. C. P. S. Pegi Vidya Pitaloka,
Hal itu terjadi karena gas 1 “Penerapan Prinsip Bernoulli,”
yang lebih kurang dari
] Laporan Praktikum Fisika
pada gas yang dingin,
Terapan, pp. 1-18, 2017.
sehingga yang lebih ringan
ini naik dan keluar dari [ R. D. Prastomo, “Penerapan
cerobong secepatnya [6]. 2 Prinsip Bernoulli,” Laporan
] Praktikum Fisika Terapan, pp. 1-
Gambar 2. Cerobong Asap 18, 2019.
Sederhana
[ B. Syaputra, “BAB II
5. KESIMPULAN 3 Pembahasan,” Bernoulli, pp. 6-
Adapun kesimpulan dari ] 30.
Research Bsed Learning ini
adalah:
[ P. A. Mega, “Cerobong Asap,”
1. Prinsip hukum
4 no. Cerobong Asap, pp. 1-25,
Bernoulli menyebutkan
] 2013.
bahwa jika pergerakan
aliran udara tinggi,
tekanannya menjadi [ N. Asilah, “Cerobong Asap
kecil. Sebaliknya jika 5 Punya Fungsi Untuk
laju aliran udara ] MenyalurkanAsap Dari Dalam
rendah, tekanannya Ruangan Menuju Luar
akan besar. Bagian atas Ruangan,” pp. 3-10, 2013.
cerobong asap berada
[ S. M. Rahmad Patty, “Cerobong
di luar ruangan dan
6 Asap Industri,” Kuliah JKL
terdapat angin yang
] Poltekes, pp. 1-15, 2013.
berhembus di bagian
atas cerobong.
Akibatnya, tekanan DAFTAR PUSTAKA
udara disekitarnya
lebih kecil. Udara

Anda mungkin juga menyukai