Anda di halaman 1dari 2

TUGAS BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

KELAS X BB

Tema : Memahami dan Mengidentifikasi Teks Melayu Klasik

Nama : Tobias

Nomor : 15

Tugas

1. Apa yang dimaksud dengan sastra klasik?


2. Siapa saja yang termasuk kelompok pengarang sastra klasik?
3. Sebutkan sekurang-kurangnya 5 judul karya sastra klasik!
4. Apa yang dimaksud dengan ungkapan klise? Berilah contohnya!
5. Sastra klasik berfungsi kolektif. Jelaskan maksudnya!
6. Bacalah sebuah contoh karya sastra klasik. Ceritakan kembali karya sastra itu secara ringkas.
Buktikan pula bahwa karya sastra itu termasuk jenis sastra klasik!

1. Sastra klasik adalah karya sastra yang tercipta dan berkembang sebelum masuknya
unsur-unsur modernisme ke dalam sastra tersebut.

2. Hamzah Fansuri, Syamsuddin as-Samatrani, Nuruddin W. Raniri, Abdul Rauf Singkel, Raja Ali
Haji, dan Tun Sri Lanang.

3. Hikayat Raja-raja Pasai, Syair Ken Tambunan, Sejarah Melayu, Hikayat Hang Tuah, Hikayat Sri
Rama, Hikayat Undakan Panurat, Hikayat Indra Bangsawan, Hikayat Panji Semirang, Si Pitung,
Hikayat Raja Budiman, dan Hikayat Si Miskin.

4. Ungkapan klise adalah ungkapan yang umum digunakan dan terlalu sering digunakan atau
diulang-ulang sehingga kehilangan makna atau pesan aslinya. Contohnya adalah "Aku mau
fokus karir dulu."

5. Sastra klasik tersebut milik semua orang atau masyarakat, tidak memiliki hak cipta tertentu.
6. Si Pitung adalah anak dari Pak Piun dan Ibu Pinah yang lahir pada tahun 1866 di Rawa
Belong, Palmerah, Batavia dan meninggal pada tanggal 14 Oktober 1893 di Tanah Abang,
Batavia. Ia adalah seorang anak yang sopan dan taat pada perintah orang tua dan guru.
Suatu ketika, pak Piun meminta Pitung untuk menjual kambing di pasar Tanah Abang.

Karya tersebut termasuk jenis sastra klasik.

Anda mungkin juga menyukai