Anda di halaman 1dari 4

SEJARAH HUKUM

DISUSUN
OLEH

DR. SANIDJAR PEBRIHARIATI.R, SH.,MH

PROGRAM PASCASARJANA
PROGRAM STUDI ILMU HUKUM
UNIVERSITAS BUNG HATTA

APRIL 2023
CIVIL LAW

A. PENGERTIAN

Suatu tradisi hukum yang berasal dari Hukum Roma yang terkodifikasi
dalam Corpus Juris Civilis Justinian dan tersebar ke seluruh benua Eropa
dan seluruh dunia.

B. PEMBAGIAN

Hukum Romawi yang terkodifikasi (Kode Sipil Perancis 1804)

Hukum Romawi yang tidak terkodifikasi (Scotlandia dan Afrika Selatan).

C. CIRI CIVIL LAW.


1. Sistematis
2. Terstruktur
3. Prinsip-prinsip umum
4. Menghindari hal-hal yang detail

COMMON LAW

Merupakan === Hukum yang dibentuk oleh peradilan hakim-hakim


kerajaan dan dipertahankan berkat kekuasaan yang diberikan kepada
preseden-preseden (putusan) hakim-hakim.

Istilah Common Law sering digunakan untuk menyatakan keseluruhan


perangkat aturan-aturan hukum yang berlaku di Inggris, tanpa
membedakan apakah hal tesebut berasal dari peradilan kerajaan.
Tidak memberadakan apakah dari common law asli, equity maupun state
law.

Sejarah Perkembangan

1. Berkembang di bawah pengaruh sistem yang bersifat adversarial


dalam sejarah England;

2. Keputusan hakim berdasarkan tradisi, custom,, dan preseden;

3. Bentuk tertulis & tidak tertulis (statues & codes);

4. Awalnya dirancang untuk menyelesaikan kasus Sipil  hukum


kontrak & penal

5. Sebelum tahun 1966, warga Inggris tunduk dan diatur oleh kebiasaan
lokal yang tidak tertulis;

6. Tahun 1154 Henry II melembagakan common law

7. Unified system of law common to the country:

 Penggabungan & elevasi kebiasaan lokal menjadi kebiasaan


nasional;
 Mengakhiri kontrol lokal;
 Mengeliminasi kesewenang-wenangan;
 Membentuk sistem juri.
8. Konflik dengan gereja
9. Judge made law
10. Hukum pengadilan
11. Tidak mengalami proses Romanisasi
12. Kebiasaan-kebiasaan lokal tidak memainkan peranan di dalam
evolusi common law
13. Perundang-undangan sampai dengan abad XIX hanya memainkan
yang menunjang dalam common law.
14. Kitab UU tetap merupakan sesuatu yang tidak dikenal

======================SPR======================

Anda mungkin juga menyukai