Anda di halaman 1dari 1

LKI 2

Nama Nika Lutfiana

Instansi Universitas Negeri Semarang

Jenis Peserta Didik


No. Penyesuaian
Berkebutuhan Khusus
1 Disabilitas Penglihatan Yang diperlukan bagi disabilitas penglihatan saat
pembelajaran yaitu alat-alat yang bisa diraba dan
komunikasi verbal yang baik
2 Disabilitas Pendengaran Yang dibutuhkan bagi disabilitas pendengaran dalam
pembelajaran yaitu alat bantu pendengaran dan juga
gerak bahasa tubuh
3 Disabilitas Intelektual Yang diperlukan bagi disabilitas intelektual dalam
pembelajaran ialah materi atau pelajaran yang mudah
dipahami dan bisa dilakukan secara berulang-ulang
4 Lamban Belajar Yang dibutuhkan bagi yang lamban belajar yaitu
penggunaan alat bantu belajar yang baik agar individu
dapat memahami materi secara maksimal
5 Kesulitan Belajar Spesifik Yang dibutuhkan bagi individu kesulitan belajar
spesifik dalam pembelajaran yaitu penggunaan alat
bantu belajar yang baik dan spesifik, agar individu
bisa memahami materi secara maksimal
6 Disabilitas Fisik dan Yang dibutuhkan disabilitas fisik dlam pembelajaran
Motorik yaitu alat bantu sesuai dengan kondisi fisik yang
dialami

7 Disabiltas Emosi Sosial Yang dibutuhkan oleh disabilitas emosi sosial dalam
pembelajaran yaitu belajar dengan bermain sehingga
dapat memfasilitasi fokus belajar anak, menikmati
pembelajaran, dan bisa memotivasi diri secara
internal
8 Spektrum Autis Yang dibutuhkan autis dalam pembelajaran yaitu
dengan cara menyesuaikan kondisi individu pada saat
itu, dengan begitu bisa menggunakan metode yang
sesuai dan banyak menggunakan alat peraga
9 ADHD Yang dibutuhkan bagi ADHD dalam pembelajaran
yaitu tentunya pemberian aturan agar individu ADHD
bisa tertib dan teratur
10 Cerdas Istimewa Berbakat Yang dibutuhkan oleh cerdas istimewa dan bakat
Istimewa istimewa dalam pembelajaran yaitu pemberian arahan
dan program pengetahuan yang khusus untuk
meningkatkan dan mempertahankan kemampuan
yang dimiliki

Anda mungkin juga menyukai