Anda di halaman 1dari 8

PENDUGAAN CADANGAN KARBON DI ATAS PERMUKAAN

TANAH DIKAWASAN HUTAN KERANGAS KHDTK


MUNGKU BARU

PROPOSAL

SAIDAH

NIM : 19.61.021309

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA

FAKULTAS PERTANIAN DAN KEHUTANAN

PROGRAM STUDI KEHUTANAN

2023
PENDUGAAN CADANGAN KARBON DI ATAS PERMUKAAN
TANAH DI KAWASAN HUTAN KERANGAS KHDTK
MUNGKU BARU

Oleh :

SAIDAH

NIM : 19.61.021309

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA

FAKULTAS PERTANIAN DAN KEHUTANAN

PROGRAM STUDI KEHUTANAN

2023
LEMBAR PENGESAHAN

Judul Proposal : Pendugaan Cadangan Karbon Di Atas Permukaan Tanah


Di Kawasan Hutan Kerangas Khdtk Mungku Baru
Nama Mahasiswa : Saidah
NIM : 19.61.021309
Program Studi : Kehutanan

Disetujui oleh :

Komisi Pembimbing
Dosen Pembimbin I, Dosen Pembimbing II,

Diketahui oleh :

Dekan, Ketua Program Studi,


PRAKATA

Segala puji dan syukur


DAFTAR ISI

Contents
PENDUGAAN CADANGAN KARBON DI ATAS PERMUKAAN TANAH
DIKAWASAN HUTAN KERANGAS KHDTK MUNGKU BARU.....................1

LEMBAR PENGESAHAN.....................................................................................3

PRAKATA...............................................................................................................4

DAFTAR ISI............................................................................................................5
DAFTAR LAMPIRAN
I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Sebagaimana dijelaskan dalam undang-undang No.41 Tahun 1999 tentang


kehutanan, hutan adalah suatu kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan berisi
sumber daya alam hayati yang didominasi pepohonan dalam persekutuan alam
lingkungannya, yang satu dengan yang lainnya tidak dapat dipisahkan. Hutan
merupakan komponen penting dalam hal penyerapan karbondioksida (CO 2) yang
ada di atmosfer. Dengan komposisi yang ada di dalamnya baik itu pohon,
pancang, tiang, semai dan tumbuhan bawah, bahkan tumbuhan yang sudah
matipun berperan dalam penyerapan karbon. Vegetasi memiliki kemampuan
mereduksi karbondioksida (CO2) dan menghasilkan oksigen (O2) melalui proses
fotosintesis (Siwi, 2012).

Proses fotosintesis pada tumbuhan menghasilkan simpanan karbon (C)


semkain meningkat seiring dengan bertambahnya umur vegetasi pada titik
pertumbuhan optimum (Sutaryo, 2009). Fotosintesis menurut ilmu biologi ialah
proses mengubah energi cahaya matahari menjadi energi kimia kemudian
menyimpannya dalam bentuk glukosa (gula atau karbohidrat). Tumbuhan
memerlukan cahaya, karbondioksida (CO2), dan air (H2O) untuk membuat
glukosa. Proses fotosintesi terjadi didalam sel tumbuhan, tepatnya dibagian
kloroplas. Kloroplas mengandung klorofil yaitu pigmen hijau yang terdapat
banyak di daun pada tumbuhan.

Pemanasan global merupakan peristiwa naiknya suhu rata-rata yang terjadi


di permukan bumi. Dampak dari pemanasan global antara lain yaitu (1) Perubahan
iklim yang ekstrim di berbagai wilayah di bumi, (2) Pergantian musim yang sulit
untuk diprediksi, (3) cuaca dan curah hujan yang tidak menentu, (4) temperatur
bumi yang semakin tinggi sehingga membuat es di kutub-kutub mencair dan
menyebabkan volume air laut naik, (5) serta menipisnya lapisan ozon di atmosfer.
Karbondioksida (CO2) sangat berperan dalam peningkatan suhu di permukaan
bumi, salah satu faktor yang dapat mengurangi akumulasi karbondioksida (CO 2)
di area atmosfer adalah penyerapan dari vegeasi.

Universitas Muhammadiyah Palangkaraya memiliki hutan pendidikan


dengan nama KHDTK Mungku Baru, berlokasikan di Mungku Baru, Rakumpit,
Kalimantan Tengah. Kawasan hutan pendidikan KHDTK Mungku Baru kaya
akan ekosistem. Terdapat 3 kawasan hutan yaitu kawasan hutan mixswam, hutan
kerangas dan lowpol. Vegetasi penyusun KHDTK Mungku Baru terdiri dari
berbagai jenis pohon seperti agis, keruing, jenis-jenis pohon dipterokarpa,
jelutung, pohon ramin, ulin, mahambung. Bahkan, pohon alau yang dianggap
sudah punah ternyata di kawasan hutan pendidikan ini masih banyak. Satwa liar
yang ada juga beragam. Dari ukuran kubikasi vegetasi penyusun KHDTK
Mungku Baru memiliki potensi cadangan karbon yang sangat besar. Untuk itu
perlu diketahui seberapa besar potensi kandungan karbon tersimpan didalamnya.
Penelitian ini dilakukan untuk menduga seberapa besarnya kandungan karbon
diatas permukaan tanah pada kawasan KHDTK Mungku baru.

Rumusan masalah : Berdasarkan latar belakang diatas, maka rumusan


masalah ini yaitu seberapa besarkah pendugaan cadangan karbon diatas
permukaan tanah Di kawasan hutan Kerangas KHDTK Mungku Baru.

Tujuan penelitian : Penelitian ini bertujuan untuk mengestiminasi


cadangan karbon (C) diatas permukaan tanah tersimpan pada komponen
tumbuhan bawah di kawasan hutan kerangas KHDTK Mungku Baru

Anda mungkin juga menyukai