Anda di halaman 1dari 7

BORANG PORTOFOLIO

NAMA : MOHAMMAD ALFAROBI


NIM/NPM : 205074016
PRODI : PENDIDIKAN BIOLOGI
LPTK : UNIVERSITAS PASUNDAN

Deskripsi kegiatan penelitian dan publikasi yang telah dilakukan.


Untuk mengembangkan dan meningkatkan kompetensi profesional saya, saya melakukan
penelitian tindakan kelas. Penelitian ini dilakukan secara mandiri. Penelitian yang saya
lakukan adalah penelitian dengan judul “Penerapan Model Problem Based Learning (PBL)
dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas XI pada Pembelajaran Biologi
di SMA KORPRI Bekasi” dipublikasikan dalam seminar PTK di sekolah Pada hari jum’at 20
November 2020 agar bisa mendapat masukan dan saran untuk perbaikan ketika melakukan
penelitian yang selanjutnya.
Bukti terlampir.

Deskripsi kegiatan refleksi diri yang telah dilakukan.


1. Untuk meningkatkan kualitas selama mengabdi menjadi pendidik, upaya perbaikan diri
selalu saya lakukan. Dengan mencermati permasalahan yang saya hadapi dan
menggunakan hasil pelatihan yang saya ikuti, saya melakukan berbagai perbaikan.
Ketika melakukan Tes, saya melakukan analisis butir soal, untuk mengetahui daya
serap indikator tiap KD dan daya serap masing-masing siswa (terlampir hasil analisis
daya serap), baik di semester ganjil maupun di semester genap. Hasil analisis daya
serap ini digunakan untuk melaksanakan pembelajaran remidial bagi siswa-siswa yang
belum mencapai KKM..
Deskripsi kegiatan pencarian informasi baru yang telah dilakukan.
Untuk menambah wawasan, berbagai kegiatan diklat fungsional dan teknis saya lakukan.

Untuk menambah wawasan, berbagai kegiatan ilmiah saya lakukan, saya berusaha
memahami dan menambah wawasan terkait dengan hal ini dengan mengikuti Webinar
nasional yang dilaksanakan oleh berbagai instansi ataupun yang berkaitan dengan
pendidikan.
berikut saya lampirkan beberapa kegiatan dan webinar yang sudah saya ikuti.
1. Menjadi Pembimbing Biologi dalam kegiatan Kompetisi Sains Nasional Tingkat Kota
Bekasi Tahun 2020 yang diadakan oleh Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat
Cabang Dinas Wilayah III pada tanggal 10 Maret 2020
2. Mengikuti Webinar dan workshop “Pemanfaatan Teknologi dalam Penulisan dan
Publikasi Karya Tulis Ilmiah pada Masa New Normal" yang diselenggarakan oleh
Universitas Pasundan Bandung, Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan pada tanggal 9 Oktober 2020.
3. Mengikuti Pelatihan “Membuat Flipbook dari Power Point” yang dilaksanakan oleh
Guru Milenial Belajar (GMB) pada tanggal 3 – 10 November 2020
4. Mengikuti Pelatihan sebagai peserta dengan judul Pelatihan “Pengabdian Seri 1
Digitalisasi Pembelajaran di Era New Normal yang diselenggarakan oleh Program
Studi Doktor Pendidikan, Pascasarjana, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa pada
tanggal 3 November 2020
5. Mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) sebagai peserta dengan judul Program Guru
Belajar Seri Masa Pandemi COVID-19 yang diadakan oleh Kementrian Pendidikan
dan Kebudayaan yang diselenggarakan pada tanggal 10 – 19 November 2020.

Deskripsi kegiatan yang menghasilkan inovasi yang telah dilakukan.


Selama melaksanakan pembelajaran, berbagai kegiatan yang menghasilkan karya inovasi saya
lakukan. Karya-karya tersebut diantaranya membuat flipbook dan membuat video
pembelajaran yang diunggah melalui google drive.
Kolom untuk mengunggah bukti fisik berupa tabel, sebagai berikut.
Tabel 1. Daftar Kegiatan Pelaksanaan Penelitian
No Judul Jenis Karya Tempat Tahun Keterangan
Publikasi Terbit,
Edisi,
Volume

1 Penerapan Hasil Diseminarkan 2020 Penulis :


Model Problem Penelitian di SMAS Mohammad
Based Learning
Tindakan KORPRI Alfarobi
(PBL) dalam
Meningkatkan kelas Bekasi
Kemampuan
Berpikir Kritis
Siswa Kelas XI
pada
Pembelajaran
Biologi di SMA
KORPRI
Bekasi”

Tabel 2. Daftar Kegiatan Pelaksanaan Refleksi Diri


No Kegiatan Refleksi Permasalahan Perbaikan Tahun/ Keterangan
Semester

1 Analisis UH Biologi Sebagian Melaksanakan 2019(1) Setelah


Kelas X dan Kelas peserta didik pembelajaran pembelajaran
XI, Daya Serap masih belum remidial dilakukan tes
Siswa, Program mencapai ulang untuk
Remedial dan KKM, memperbaiki
Pengayaan. sebagian capaian
indikator pembelajaran
belum
dikuasai
peserta didik
berdasarkan
daya serap

Tabel 3. Daftar Kegiatan Pelaksanaan Pencarian Informasi


No Kegiatan Penyelenggara Peran Tempat Tingkat Waktu

1 Kompetisi Sains Dinas Pembimbing Luring Kota 10 Maret


Nasional Tingkat Pendidikan Biologi di SMA 2020
Kota Bekasi Provinsi Jawa KORPRI
Barat Cabang Bekasi
Dinas Wilayah
III

2 Webinar dan Universitas Peserta Luring Nasional 9 Oktober


workshop Pasundan di ruang 2020
“Pemanfaatan Bandung, Guru
Teknologi dalam Program Studi SMA
Penulisan dan Pendidikan PGRI 2
Publikasi Karya Biologi Kayen
Tulis Ilmiah pada Fakultas
Masa New Keguruan dan
Normal" Ilmu
Pendidikan

3 Pelatihan Guru Milenial Peserta Daring Nasional 3 – 10


“Membuat Belajar (GMB) November
Flipbook dari 2020
Power Point”

4 Pelatihan Program Studi Peserta Daring Nasional 3


“Pengabdian Seri 1 Doktor melalui November
Digitalisasi Pendidikan, zoom 2020
Pembelajaran di Pascasarjana, meeting
Era New Normal Universitas
yang Sultan Ageng
diselenggarakan Tirtayasa
oleh pada tanggal

5 Bimtek Porgram Kemendikbud Peserta Daring Nasional 31 Oktober


Guru Belajar seri melalui – 9
Masa Pandemi zoom November
Covid 19 meeting 2020.

Tabel 4. Daftar Kegiatan yang Menghasilkan Inovasi Baru dalam Pendidikan/Pembelajaran


No Nama Bentuk Deskripsi Bulan & Pemberi No Hak
Produk Peruntukan Tahun Pengesah Cipta/P
Pembuat an aten
an (kalau
ada)

1. Bahan ajar Power point Siswa Kelas Septemb


7 er 2020

2. Telling Video Pembelajaran SMP Kelas Septemb - -


The Time 7 er 2020
https://
www.youtube.com/watch?
v=hs2A-eONVqE&t=66s

3. - -
SURAT PERNYATAAN KEASLIAN KARYA

Yang bertandatangan di bawah ini :


Nama : Mohammad Alfarobi
NIM : 205074016
Prodi : Pendidikan Biologi
LPTK : Universitas Pasundan Bandung
Menyatakan bahwa karya berupa :
No Nama Bentuk Deskripsi Bulan & Tahun
Produk Peruntukan Pembuatan
1. Sistem Video Pembelajaran 30 menit Siswa Kelas November 2020
Peredaran https://drive.google.com/file/d/1A1 XI SMA
Darah souXGi-
lOtmwbYmn4myAlz4Hle9qfI/
view?usp=sharing

2. Ekosistem Flip Book Siswa Kelas X November 2020


https://www.flipsnack.com/A969A5 SMA
BBDC9/mohammad-alfarobi-
ekosistem-flipbook.html
3. Sistem Flipbook Siswa Kelas November 2020
Respirasi https://www.flipsnack.com/A969A5 XI SMA
BBDC9/mohammad-alfarobi-
sistem-respirasi.html

4. Sistem Flipbook Siswa Kelas November 2020


Reproduksi https://www.flipsnack.com/ XI SMA
A969A5BBDC9/mohammad-
alfarobi-sistem-reproduksi.html

5. Sistem Flipbook Siswa Kelas November 2020


Ekskresi https://online.fliphtml5.com/wigly/ XI SMA
rsmq/

Bekasi, 23 November 2020

Mohammad Alfarobi, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai